Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Representasi Makna dan Identitas Melalui Cara Berpakaian Hip-Hop Anak-Anak Muda Suku Ambon di UKSW T1 362008066 BAB V

BAB V
PENUTUP

5.1. Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan tentang Representasi
Makna Dan Identitas Melalui Cara Berpakaian Anak-Anak Muda Suku Ambon
Di UKSW, maka dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut:
1. Cara berpakaian Hip-Hop oleh anak-anak muda suku Ambon di UKSW
merupakan proses adopsi dari budaya afro Amerika yang akhirnya
dijadikan sebuah ciri-ciri, identitas, serta penanda dan pembeda antara
mereka dengan masyarakat Suku dan ras yang lain.
2. Cara Berpakaian Hip-Hop oleh anak-anak muda suku Ambon berfungsi
sebagai sebuah simbol serta tolak ukur eksklusifitas dalam Suku mereka
sendiri, hal ini dapat dilihat dari pernyataan mereka mengenai jenis dan
merek pakaian yang wajib mereka kenakan untuk membentuk identitas
dan menyatakan diri sebagai kelompok pribadi atau kelompok yang
keren dari sebuah kebudayaan yang dinamakan Hip-Hop dalam
masyarakat.
3. Lewat cara berpakaian Hip-Hop afro Amerika yang diadopsi dan ditiru
oleh anak-anak Ambon melalui proses globalisasi maka masyarakat
terkhususnya masyarakat awam bisa mengetahui seluk beluk kebudayaan

Hip-Hop, tidak hanya melalui karya-karya musik budaya pop Hip-Hop
itu sendiri tapi juga bisa lewat cara berpakaian anak-anak Ambon yang
juga mencirikan cara berpakaian Hip-Hop masyarakat afro Amerika yang
dirasa cocok untuk ditiru oleh anak-anak muda suku Ambon di UKSW.
4. Lewat cara bepakaian Hip-Hop anak-anak muda suku Ambon juga
masyarakat bisa memahami sebeRapa kuat pengaruh globalisasi dapat
mempengaruhi pola hidup dan kebudayaan suatu tatanan masyarakat
khusunya suku Ambon di UKSW.

61

5.2. Saran

1. Bagi pembaca khususnya yang menyukai budaya populer seperti Hip-Hop
dimohon untuk nantinya bisa lebih cermat dalam menyingkapi dan
memperhatikan segala informasi karena adanya globalisasi yang masuk ke
Indonesia. Meskipun memang dengan adanya globalisasi segala informasi
dapat dengan cepat diperoleh.
2. Semoga penelitian ini menjadi sumber pengetahuan dan ispirasi bagi
pembaca terkhususnya bagi sivitas akademika Universitas Kristen Satya

Wacana yang hendak mengembangkan penelitian ini lebih lanjut, karena
penulis masih sadar akan banyaknya kekurangan serta masih sempitnya
bahasan mengenai budaya Hip-Hop dalam penelitian ini.

62

Dokumen yang terkait

Perancangan Grafis Event Hip Hop Anak Muda Jawa Barat.

0 0 19

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Strategi Komunikasi Radio Suara Surabaya Menarik Minat Anak Muda T1 362012053 BAB V

0 0 33

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Representasi Makna dan Identitas Melalui Cara Berpakaian Hip-Hop Anak-Anak Muda Suku Ambon di UKSW T1 362008066 BAB I

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Representasi Makna dan Identitas Melalui Cara Berpakaian Hip-Hop Anak-Anak Muda Suku Ambon di UKSW T1 362008066 BAB II

0 0 9

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Representasi Makna dan Identitas Melalui Cara Berpakaian Hip-Hop Anak-Anak Muda Suku Ambon di UKSW T1 362008066 BAB IV

0 2 39

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Representasi Makna dan Identitas Melalui Cara Berpakaian Hip-Hop Anak-Anak Muda Suku Ambon di UKSW

0 0 18

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Representasi Makna dan Identitas Melalui Cara Berpakaian Hip-Hop Anak-Anak Muda Suku Ambon di UKSW

0 0 63

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Galery Foto Event UKSW T1 BAB V

0 0 1

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: FaktorFaktor yang Mempengaruhi Anak Jalanan Mengkonsumsi Minuman Beralkohol T1 BAB V

0 1 3

T1__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Menguak Identitas Lesbian di Salatiga dalam Perspektif Erving Goffman T1 BAB V

0 0 13