BA Penjelasan Alat Uji Kadar Air Lelang Ulang

INSTANSI

: Dinas Kehutanan dan Perkebunan Provinsi DIY

Tahun Anggaran : 2012

BERITA ACARA PENJELASAN
DOKUMEN PENGADAAN
NOMOR
: 027/ 1990

PEKERJAAN

TANGGAL : 20 Maret 2012

: Pengadaan Alat Uji Kadar Air

Pada hari ini Senin tanggal Sembilan belas bulan Maret tahun dua ribu dua belas, pada
pukul 10.00 WIB s.d. 12.00 WIB, bertempat di Ruang Rapat Dinas kehutanan dan
Perkebunan Provinsi DIY, Pokja ULP Dishutbun telah melaksanakan Penjelasan Dokumen
Pengadaan Alat Uji Kadar Air.

Acara penjelasan diikuti oleh :
1. Penyedia barang : CV. Buana Semesta Raya, CV. Rizky, CV. Fahrenheit dan CV.
Utami
2. Panitia Pengadaan Pokja ULP Dishutbun DIY
Pemberian penjelasan diawali dengan memberikan informasi materi perubahan dokumen
pengadaan yang tertuang dalam lampiran satu berita acara ini.
Tanggapan atas dokumen pengadaan dan perubahan-perubahan telah diberikan penjelasan
serta disetujui secara bersama untuk dilakukan perubahan (sebagaimana terlampir).
Berita Acara Penjelasan
Dokumen Pengadaan .

ini adalah merupakan bagian yang tidak terpisahkan dengan

Acara penjelasan ditutup pada jam 12.00 WIB dan pokja ULP menyampaikan ucapan terima
kasih atas parsipasi dari peserta pengadaan.
Demikian Berita Acara Penjelasan Pekerjaan
sebagaimana mestinya.

ini dibuat untuk dapat dipergunakan


Ditetapkan di Yogyakarta
Pokja ULP

Lampiran 1.
Beberapa ketentuan dalam Dokumen Pengadaan nomor 027/1988 tanggal 14 Maret 2012
diubah sehingga secara keseluruhan disajikan sebagai berikut:

1. Pada Klausul 15. Dokumen Penawaran
1.

Dokumen Penawaran
Dokumen Penawaran meliputi:
a.
surat penawaran yang didalamnya mencantumkan:
1) tanggal;
2) masa berlaku penawaran;
3) harga penawaran;
4) jangka waktu pelaksanaan pekerjaan; dan
5) tanda tangan:
a) direktur utama/pimpinan perusahaan;

b) penerima kuasa dari direktur utama/pimpinan perusahaan yang nama penerima kuasanya
tercantum dalam akte pendirian atau perubahannya;
c)
kepala cabang perusahaan yang diangkat oleh kantor pusat yang dibuktikan dengan
dokumen otentik;
d) pejabat yang menurut perjanjian kerja sama berhak mewakili perusahaan yang bekerja
sama; atau
e) peserta perorangan.
b.
Jaminan Penawaran asli;
c.
daftar kuantitas dan harga;
d.
surat kuasa dari direktur utama/pimpinan perusahaan kepada penerima kuasa yang namanya
tercantum dalam akta pendirian atau perubahannya (apabila dikuasakan);
e.
surat perjanjian kemitraan/kerja sama operasi (apabila ada);
f.
Surat dukungan dari pabrikan/produsen/distributor di atas materai Rp. 6.000,-, yang mencantumkan :


Menyerahkan barang dalam keadaan baru, baik dan tidak cacat.
g.
dokumen penawaran teknis yang terdiri dari:
1) Katalog/Brosur barang yang ditawarkan harus ada
2) spesifikasi teknis barang harus sesuai dengan contoh brosur dan gambar-gambar yang
ditawarkan;
3) jadwal waktu penyerahan/pengiriman barang;
h.
formulir rekapitulasi perhitungan TKDN;
i.
Dokumen Isian Kualifikasi; dan
j.
dokumen lain yang dipersyaratkan.

2. BAB XII. Spesfikasi Teknis
A.

Spesifikasi Teknis :
No.
1


Nama Mesin
Alat ukur kadar air
Biji kakao Tipe
digital







Spesifikasi
Skala meter : 5 - 15 % [Persyaratan : Biji kakao
pasca pengeringan dan pengukuran dilakukan
pada suhu ruang]
Tipe : digital
Sumber energi : baterai type AA 2500 mAh
rechargeable 6 buah
Dimensi [P x L x T] mm : 140 x 150 x 90

Alat bersertifikat kalibrasi dari lembaga
terakreditasi, copy sertifikat kalibrasi disertakan
dalam dokumen penawaran

4