Slide ARS 406 W07 REAL ESTATE

REAL ESTATE
DEVELOPMENT
- Analisis Makro Pasar Real Estate -

7

SALAH SATU KUNCI SUKSES DALAM
BISNIS REAL ESTATE ADALAH :
“DEVELOPER HARUS MEMAHAMI
DENGAN JELAS BAGAIMANA PASAR
REAL ESTATE DAPAT MEMBENTUK NILAI /
HARGA DARI SUATU PRODUK PROPERTY
/ REAL ESTATE

APA YANG DIMAKSUD DENGAN
PASAR / MARKET ??
Menurut William J. Stanton (1993:92) pasar dapat didefinisikan :
“ Pasar adalah orang-orang yang mempunyai keinginan untuk puas, uang
untuk berbelanja dan kemauan untuk membelanjakannya”.
• Orang dengan keinginan memenuhi kebutuhan
• Daya beli mereka

• Kemauan untuk membelanjakannya

MENURUT CHARLES FLOYD, PASAR REAL
ESTATE SECARA UMUM DIBEDAKAN MENJADI 2
KATEGORI :
1. Real Estate Space Markets
2. Real Estate Asset Markets

Real Estate Space Markets
Transaksi real estate yang berkaitan dengan pemenuhan kebutuhan untuk
penggunaan tanah & bangunan

Real Estate Asset Markets
Transaksi real estate yang berkaitan dengan pemenuhan kebutuhan untuk
mencari keuntungan invetasi saja