Hubungan Pengetahuan dan Sikap Tentang Kesehatan Reproduksi Remaja Dengan Aktivitas Seksual di Kel. Pendrikan Kidul Kec. Semarang Tengah Tahun 2007 - UDiNus Repository

Program studi S1 Kesehatan Masyarakat
Fakultas Kesehatan Universitas Dian Nuswantoro
Semarang
2007
ABSTRAK
Desi Arsi Ari Kiyani

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP TENTANG KESEHATAN
REPRODUKSI REMAJA DENGAN AKTIVITAS SEKSUAL DI KELURAHAN
PENDRIKAN KIDUL KECAMATAN SEMARANG TENGAH TAHUN 2007
Masa remaja adalah masa dimana seseorang mengalami peningkatan
minat seksual dan rentan terhadap stimulan-stimulan budaya. Aktivitas Seksual
adalah kegiatan yang di lakukan dalam upaya memenuhi dorongan seksual atau
kegiatan mendapatkan kesenangan organ kelamin atau seksual melalui berbagai
perilaku Contohnya berfantasi, berpegangan tangan, berpelukan, masturbasi,
nonton atau baca pornografi, kissing, petting, necking, oral seks, berhubungan
intim (intercourse).
Jenis penelitian yang digunakan adalah metode survei dan dengan
pendekatan studi Cross Sectional. Didukung dengan studi kualitatif. Pengumpulan
data yang dilakukan dengan menggunakan Kuesioner dan wawancara dengan
jumlah sampel 83 responden. Uji Statistik yang digunakan untuk mengetahui

hubungan antara pengetahuan dan sikap tentang kesehatan reproduksi remaja
dengan aktivitas seksual. Dengan menggunakan uji Rank Spearman.
Berdasarkan data pengetahuan responden tentang kesehatan reproduksi
remaja pada umumnya mencapai (26.98). Sikap responden tentang kesehatan
reproduksi remaja pada umumnya mencapai (23.52). Akivitas seksual remaja pada
umumnya mencapai (2.66). ada hubungan antara pengetahuan tentang kesehatan
reproduksi remaja dengan aktivitas seksual dengan P value = 0,016 dan koefisien
korelasi -0.263. tidak ada hubungan antara sikap tentang kesehatan reproduksi
remaja dengan aktvitas seksual dengan P value = 0,587 dan koefisien korelasi
-0.060.
Perlu adanya komunikasi antara orang tua dengan anak seputar masalah
seksual dan pelatihan konseling remaja mengenai kesehatan reproduksi remaja
seperti Peer Groups (kelompok sebaya), oleh PILAR, supaya para remaja dapat
mengembangkan sikap positif dengan cara menyalurkan kegiatan-kegiatan positif
seperti (diskusi, olahraga).

Kata Kunci : Kesehatan Reproduksi Remaja, Aktivitas Seksual
Kepustakaan : 35 buah, Tahun 1986 - 2005

Program Study of S1 Public Health

Health Faculty of Dian Nuswantoro University
Semarang
2007
ABSTRACT
Desi Arsi Ari Kiyani

RELATION BETWEEN KNOWLEDGE AND ATTITUDE ABOUT HEALTH OF
ADOLESCENT REPRODUCTION WITH SEXUAL ACTIVITY IN KELURAHAN
PENDRIKAN KIDUL DISTRICT OF MIDDLE SEMARANG YEAR 2007
Adolescent period is a period where someone experiencing of the
increasing of sexual enthusiasm and risk to cultural stimulations. Sexual Activity is
activity which doing in the effort fulfilling sexual motivation or activity get easiness
of genitals or sexual through various behavior. For example have fantasy, join
hands, embracing each other, masturbasi, watching or reading pornography,
kissing, petting, necking, oral sex, intercourse.
The type of the research used is the survey method and with study
approach of Cross Sectional. It is supported with qualitative study. Data collecting
done by using questioner and interview with amount of sample is 83 respondents.
Statistical Test which used to know the relation between attitude and knowledge
about health of adolescent reproduction with sexual activity. By using test of Rank

Spearman.
Base on the knowledge data of respondents about health of adolescent
reproduction in general reach (26.98). Respondents attitude about health of
adolescent reproduction in general reach (23.52). Adolescent Sexual Activity in
general reaches (2.66). There is relation between knowledge about health of
adolescent reproduction with sexual activity with P value = 0,016 and coefficient
correlation - 0.263. There is no relation between attitude about health of adolescent
reproduction with sexual activity with P value = 0,587 and correlation coefficient
- 0.060.
Hence needing the existence of communications among parents with child
in around problem of sexual and adolescent counseling training about health of
adolescent reproduction like Peer Groups likes PILLAR, so that all adolescent can
develop positive attitude by channeling positive activities like (discussion, sporting).

Keyword
: health of adolescent reproduction, sexual activity.
Bibliography : 35, Year 1986 - 2005.

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP REMAJA TERHADAP HUBUNGAN SEKSUAL PRANIKAH(PREMARITAL INTERCOURSE)

0 18 2

HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP REMAJA TERHADAP PERILAKU SEKSUAL DI SMA N 1 SAYEGAN

0 2 62

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP SEKSUAL PRANIKAH REMAJA Hubungan Antara Pengetahuan Tentang Kesehatan Reproduksi Dengan Sikap Seksual Pranikah Remaja Di Kelurahan Danguran Kabupaten Klaten.

0 1 16

PENDAHULUAN Hubungan Antara Pengetahuan Tentang Kesehatan Reproduksi Dengan Sikap Seksual Pranikah Remaja Di Kelurahan Danguran Kabupaten Klaten.

0 1 6

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP SEKSUAL PRANIKAH REMAJA Hubungan Antara Pengetahuan Tentang Kesehatan Reproduksi Dengan Sikap Seksual Pranikah Remaja Di Kelurahan Danguran Kabupaten Klaten.

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA KARAKTERISTIK DAN PENGETAHUAN REMAJA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP REMAJA TERHADAP SEKS PRANIKAH

0 0 8

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP SEKSUAL PRA NIKAH PADA SISWA KELAS XI SMA N I SANDEN BANTUL YOGYAKARTA TAHUN 2009 NASKAH PUBLIKASI - HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKA

0 1 15

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP REMAJA TENTANG SEKSUAL DI SMA NEGERI 1 SEDAYU BANTUL YOGYAKARTA SKRIPSI

0 0 18

HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DENGAN SIKAP TERHADAP KEHAMILAN PADA USIA REMAJA PADA SISWA KELAS XI DI SMAN 1 KARANGMOJO GUNUNG KIDUL NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Pengetahuan tentang Kesehatan Reproduksi dengan Sikap terhadap Kehamilan p

0 0 10

HUBUNGAN ANTARA KECERDASAN SEKSUAL DAN PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI PADA REMAJA PEREMPUAN

0 0 19