TPA – Basic Mathematical Skills – Mathematical Modelling and Ratio – Soal

Xpedia TPA
Basic Mathematical Skills - Mathematical Modelling and Ratio – Soal
Doc. Name: XPTPA0204

Doc. Version : 2011-04 |

01. Tuliskan tiga persamaan yang ekivalen
2 y
dengan  .
x 3
02. Tiga orang membagi uang Rp24.000
dengan rasio 2:3:5. Tuliskan besar yang
didapat tiap orang!
03. Ada 12 laki-laki dan g perempuan di kelas A
dan ada 27 perempuan dan b laki-laki di kelas B. Dalam tiap kelas, rasio jumlah laki-laki
terhadap perempuan sama. Jika b=g, berapa
banyak siswa di kelas A?
04. Sebuah mesin yang bekerja dengan laju
konstan. menghasilkan 25 botol tiap 6 menit.
Berapa jam yang dihabiskan untuk
menghabiskan 1.000 botol?

05. Jika m meteor memasuki atmosfer bumi
setiap x hari (m > 0). maka berapa banyak
meteor yang memasuki atmosfer bumi dalam
m.x hari?
06. Jika x adalah hasil kali dari 0.3 dan 0.2. maka
x ekivalen dengan rasio dari 6 dengan?
07. Tabung A berisi 6 bola merah. Tabung B
berisi dua bola merah dan empat bola hijau
yang harus dipindahkan dari tabung B ke
tabung A sehingga perbandingan jumlah
bola hijau terhadap bola merah sama untuk
kedua tabung?
08. 90 orang siswa sedang berkumpul.
Perbandingan jumlah wanita terhadap pria
dalam kumpulan itu adalah 2 banding 3.
Berapa wanita yang ada?
x
3

09. .Jika =

,maka 5x + 1 = ....
y 1 5

halaman 1

10. Sebuah peta digambar dengan skala berikut
dua kota yang berjarak x kilometer digambar
dalam peta berjarak 4cm. Jika dua kota berjarak x + 2. berapa jarak
mereka dalam peta?
(A) 4(x + 2)
(B) 6
4x
(C)
x2
(D)

4(x 2)
x

6

x
11. Jika 3.600 kaos bola didistribusikan ke 4 toko
dengan rasio 1 : 2 : 3 : 4. berapa jumlah maksimum kaos bola yang dida pat oleh toko?
(E)

2
5
galon bensin untuk menempuh 8 kilometer.
Berapa jarak yang bisa ditempuh sepeda
motor Oktar dengan 5 galon bensin?

12. Sepeda motor Oktar menggunakan

07. 5 adalah berapa persen dari 26?
35% dari 28 adalah ?
60 adalah 15% dari?
08. a. Berapa persenkah 35 dari 20?
b. Berapa persen lebih besarkah 1.200 dari
1.500?
c. Jika harga sebuah sweater diturunkan

dari Rp80.000 menjadi Rp68.000, Berapa
persenkah penurunan harganya?

(A) 3y + 1
(B) 3y + 2
(C) 3y + 3
(D) 3y + 4
(E) 3y + 5

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 953 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education

Xpedia TPA, Basic Mathematical Skills - Mathematical Modelling and Ratio – Soal
doc. name: XPTPA0204

halaman 2

doc. version : 2011- 04 |

09. a. Jika populasi sebuah kota meningkat dari

3,2 juta menjadi 4,48 juta. Berapa persen
peningkatannya?
b. Bilangan apa yang 30% lebih besar dari
20?
c. Meningkatkan sebuah bilangan dengan
20%nya lalu mengurangi bilangan yang
terbentuk dengan 20%nya sama saja dengan mengalikan bilangan mula-mula
dengan?
10. a. Jika sisi sebuah segi empat berkurang
5%. berapa persenkah pengurangan luas
segiempat itu?
b. 28% dari 50 sama saja dengan 50%
dari ....

2
% dari 90.
3
maka 1 -x = ....

11. a. Jika x adalah


b.

a
= konstan
b
(A) Jika a menjadi empat kali mula-mula
maka b menjadi .... kali mula-mula
(B) Jika a menjadi seperempat kali mulamula mereka b menjadi .... kali mulamula
(C) Jika b menjadi 8 kali mula-mula maka
a menjadi .... kali mula-mula
(D) Jika b menjadi 1/6 kali mula-mula
maka a mejadi .... kali mula-mula

a2
14.
= konstan
b

(A) Jika a menjadi dua kali mula mula maka

b menjadi .... kali mula-mula
(B) Jika a menjadi setengah kali mula-mula
maka b menjadi .... kali mula-mula
(C) Jika b menjadi 3 kali mula-mula maka a
menjadi .... kali mula-mula
(D) Jika b menjadi 1/3 kali mula-mula maka
a menjadi .... kali mula-mula

b. Harga sekotak baterai setelah pajak 5%
adalah Rp 8.400, Berapa harga baterai
sebelum dikenai pajak?
12. a. Jika panjang sebuah persegi panjang
diperbesar 20% dan lebarnya diperbesar
30%. maka berapa persenkah peningkatan luas persegi panjang itu?
b. Jika 12 ons larutan 30% garam dicampur
dengan 24 ons larutan 60% garam. maka
berapa persen konsentrasi garam di larutan itu?
13. a. a · b = konstan
(A) Jika a menjadi dua kali mula-mula
maka b menjadi ..... kali mula-mula

(B) Jika a menjadi setengah kali mulamula maka b menjadi .... kali mulamula
(C) Jika b menjadi 3 kali mula-mula maka
a menjadi .... kali mula-mula
(D) Jika b menjadi 1/3 kali mula-mula
maka a menjadi .... kali mula-mula

Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 953 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education

Xpedia TPA, Basic Mathematical Skills - Mathematical Modelling and Ratio – Soal
doc. name: XPTPA0204

halaman 3

doc. version : 2011- 04 |

15. a. a · b = konstan
(A) Jika a menjadi dua kali mula-mula
maka b menjadi .... kal mula-mula
(B) Jika a menjadi setengah kali mulamula maka b menjadi .... kal mulamula

(C) Jika b menjadi 9 kali mula-mula maka
a menjadi .... kali mula-mula
(D) Jika b menjadi 1/9 kali mula-mula
maka a menjadi .... kali mula-mula

a. Secara teoritis banyaknya cuplikan den
gan kadar belerang 80%. yang dapat
menghasilkan 8 gram SO3.
adalah (0 = 16. S = 32)
[UMPTN 4995 Kimia Rayon A]
(A) 3 g
(B) 4 g
(C) 5 g
(D) 6 g
(E) 8 g

ab
= konstan
b
(A) Jika a menjadi 2 kali mula-mula.b

menjadi 1/2 kali mula-mula maka c
menjadi .... kali mula-mula.
(B) Jika a menjadi 1/4 kali mula-mula, b
menjadi 8 kali mula-mula maka c
menjadi .... kali mula-mula
(C) Jika a menjadi 3 kali mula-mula, b men
jadi 1/9 kali mula-mula maka c
menjadi .... kali mula-mula
(D) Jika a menjadi 1/3 kali mula-mula, b
menjadi 9 kali mula-mula, maka c
menjadi …. Kali mula-mula
(E) Jika b menjadi 4 kali mula-mula dan c
menjadi 1/8 kali mula-mula maka a
menjadi .... kali mula-mula
(F) Jika b menjadi 1/2 kali mula-mula dan c
menjadi 2 kali mula-mula maka a
menjadi .... kali mula-mula
(G) Jika a menjadi 5 kali mula-mula dan c
menjadi 1/5 kali mula-mula maka b
menjadi .... klai mula-mula

(H) Jika a menjadi 3 kali mula-mula dan c
menjadi 9 kali mula-mula maka b
menjadi .... kali mula-mula
b.

16. a. Kecepatan reaksi dari suatu reakasi gas
dinyatakan sebagai v=k[A] [B]. Bila vol
ume yang ditempati gas-gas tersebut tibatiba diperkecil 1/4 kali dari volume
se mula, maka kecepatan reaksinya jika di
bandingkan dengan kecepatan reaksi
semula akan menjadi ....
(A) 1/8
(B) 1/16
(C) 4/1
(D) 8/3
(E) 16/1
Kunci dan pembahasan soal ini bisa dilihat di www.zenius.net dengan memasukkan kode 953 ke menu search.
Copyright © 2012 Zenius Education