ba pp jalan simpang penyadingan lmp

BERITA ACARA
PEMBERIAN PETUNJUK DAN PENJELASAN PEKERJAAN
( AANWIJZING )
Nomor : 08.04/IV/PAN-SPLLAJSS/2012
Pada hari ini Selasa tanggal Dua Puluh Empat bulan April tahun
Dua Ribu Dua belas, Panitia Pengadaan Barang / Jasa Tahun Anggaran 2012
yang diangkat berdasarkan Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran No.
SK.09/I/SPLLAJSS/2012 tanggal 2 Januari 2012, telah mengadakan rapat
pemberian petunjuk dan penjelasan pekerjaan terhadap dokumen Pengadaan
Barang / Jasa yang telah diambil oleh para penyedia barang / jasa mulai tanggal
19 – 24 April 2012 ( selama 4 hari kerja ) serta pembahasan volume pekerjaan,
untuk pekerjaan :
PENGADAAN DAN PEMASANGAN PERLENGKAPAN JALAN
SIMPANG PENYANDINGAN – BATAS LAMPUNG
Sesuai dengan jadual proses pengadaan barang / jasa untuk pekerjaan
pengadaan dan pemasangan pengadaan dan pemasangan perlengkapan jalan
Simpang Penyandingan – Batas Lampung, rapat pemberian petunjuk dan
penjelasan pekerjaan dilaksanakan mulai pukul 10.00 WIB yang dihadiri oleh
seluruh Anggota Panitia Pengadaan Barang / Jasa dan juga dihadiri oleh :
1.
2.

3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.

Penyedia I
Penyedia II
Penyedia III

Penyedia IV
Penyedia V
Penyedia VI
Penyedia VI
Penyedia VIII
Penyedia IX
Penyedia X
Penyedia XI
Penyedia XII
Penyedia XIII
Penyedia XIV
Penyedia XV
Penyedia XVI
Penyedia XVII
Penyedia XVIII

Rapat selesai dan ditutup pada pukul 12.00 WIB, hasil rapat pemberian
petunjuk dan penjelasan pekerjaan tertuang dalam lampiran berita acara ini.
.


PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com

Demikian Berita Acara Pemberian Petunjuk Dan Penjelasan Pekerjaan
( Aanwijzing ) Pengadaan Dan Pemasangan Perlengkapan Jalan Simpang
Penyandingan – Batas Lampung ini dibuat dengan sebenarnya untuk dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.
Palembang, 24 April 2012
PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA
SATKER PENGEMBANGAN LLAJ SUMSEL.
1.

Fahriyadi, ST, MM

Ketua

: ………………………………………….

2.

Dimas Firmansyah, SSTP


Sekretaris

: ………………………………………….

3.

Sarto, A.Md

Anggota

: ………………………………………….

4.

Yusrizal, SSiT, MT

Anggota

: ………………………………………….


5.

Herry Saputra, SSiT

Anggota

: ………………………………………….

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com

Lampiran
Nomor
Tanggal

: Berita Acara Penjelasan Pekerjaan
: 08.04/IV/PAN-SPLLAJSS/2012
: 24 April 2012

NOTULEN PEMBERIAN PETUNJUK

DAN PENJELASAN PEKERJAAN ( AANWIJZING )
Satker
Pekerjaan

Lokasi
Tahun

: Pengembangan LLAJ Sumatera Selatan
: Pengadaan
Dan
Pemasangan
Perlengkapan
Simpang Penyandingan – Batas Lampung
: Simpang Penyandingan – Batas Lampung
: 2012

Jalan

Rapat Penjelasan dilaksanakan pada :
Hari / tanggal : Selasa, 30 Maret 2012

Pukul
: 10.00 WIB s/d 12:00 WIB
Dihadiri oleh

:

a. PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA
1. FAHRIYADI, ST, MM
- Ketua
2. DIMAS FIRMASNYAH, SSTP - Sekretaris
3. SARTO, Amd
- Anggota
4. YUSRIZAL, S.SiT
- Anggota
5. HERRY SAPUTRA, S.SiT
- Anggota
b. PENYEDIA BARANG / JASA ATAU REKANAN
1. Penyedia I
2. Penyedia II
3. Penyedia III

4. Penyedia IV
5. Penyedia V
6. Penyedia VI
7. Penyedia VII
8. Penyedia VIII
9. Penyedia IX
10. Penyedia X
11. Penyedia XI
12. Penyedia XII
13. Penyedia XIII
14. Penyedia XIV
15. Penyedia XV
16. Penyedia XVI
17. Penyedia XVII
18. Penyedia XVIII
Rapat dibuka oleh Ketua Panitia yang dihadiri oleh Seluruh Anggota Panitia
Pengadaan Barang / Jasa Sesuai Jadwal dan pada saat Penjelasan Dokumen
Pengadaan Tidak ada satupun dari penyedia Barang Jasa yang mengajukan
Pertanyaan kepada Panitia Pengadaan, oleh karena itu kami lampirkan hasil dari
Penjelasan Dokumen Pengadaan sebagai berikut :


PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com

DOKUMEN LELANG PENGADAAN BARANG / JASA
BAB I
PENGUMUMAN PENGADAAN
Cukup Jelas

BAB II
INSTRUKSI KEPADA PESERTA PENGADAAN ( IKPP )
Sesuai dokumen pengadaan
A. UMUM
Nomor 1 s/d 8

Cukup Jelas

B. DOKUMEN PENGADAAN
Nomor 9 s/d 13

Cukup Jelas


C. PENYIAPAN DOKUMEN PENAWARAN DAN KUALIFIKASI
Nomor 14 s/d 21

Cukup Jelas

D. PEMASUKAN PENAWARAN
Nomor 22 s/d 26

Cukup Jelas

D. PEMBUKAAN DAN EVALUASI PENAWARAN
Nomor 27 s/d 33

Cukup Jelas

F. PEMENANG LELANG
Nomor 34 s/d 46

Cukup Jelas


BAB III
LEMBAR DATA PENGADAAN
1. LINGKUP
PEKERJAAN
Nomor 2 s/d 4

1.2 Jangka waktu penyelesaian pekerjaan :
120 ( seratus dua puluh ) hari kalender
Cukup Jelas

5. PENJELASAN 7.1 Penjelasan isi dokumen pemilihan ( aanwijzing )
DOKUMEN
dilaksanakan pada :
LELANG
Hari
: Jumat
Tanggal : 30 Maret 2012
Pukul
: 10.00 WIB s/d 12.00 WIBi
6. PENGAMBILAN 12.1 Pengambilan dokumen pengadaan akan dilaksanakan
DOKUMEN
pada :
LELANG
Hari
: Selasa – Rabu
Tanggal : 27 Maret – 4 April 2012
Nomor 7 s.d 9

Cukup Jelas

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com

10. JAMINAN
22.1 a.
PENAWARAN

Besarnya jaminan penawaran adalah :
Rp. 28.049.760 ( Dua Puluh Delapan Juta Empat
Puluh Sembilan Ribu Tujuh Ratus Enam Puluh
Rupiah ).

11.SAMPUL DAN 24.1 Cukup Jelas
TANDA
PENAWARAN
12. BATAS AKHIR 26.1
WAKTU
PENYAMPAIAN
PENAWARAN

Batas akhir waktu penyampaian penawaran :
Hari
: Senin
Tanggal : 30
Bulan
: April
Tahun
: 2012
Jam
: 10.00 WIB

13. PEMBUKAAN 35.2 Pembukaan penawaran :
PENAWARAN
Hari
: Senin
Tanggal : 30
Bulan
: April
Tahun
: 2012
Jam
: 10.15 WIB
Nomor 14 s/d 17

Cukup Jelas

BAB IV
LAMPIRAN, BENTUK SURAT PENAWARAN,
SURAT PENUNJUKAN DAN SURAT PERJANJIAN
Cukup Jelas

BAB V
SYARAT – SYARAT UMUM KONTRAK
Cukup Jelas

BAB VI
SYARAT – SYARAT KHUSUS KONTRAK
Cukup Jelas

BAB VII
SPESIFIKASI TEKNIS
Cukup Jelas

BAB VIII
GAMBAR – GAMBAR
Cukup Jelas

BAB IX
BENTUK – BENTUK JAMINAN
Cukup Jelas

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com

DOKUMEN ISIAN KUALIFIKASI

BAB I
PETUNJUK PENGISIAN FORMULIR ISIAN KUALIFIKASI
Cukup Jelas

BAB II
FORMULIR ISIAN PENILAIAN KUALIFIKASI
Cukup Jelas

BAB III
INSTRUKSI KEPADA PESERTA KUALIFIKASI
Cukup Jelas

BAB IV
LEMBAR DATA KUALIFIKASI
Cukup Jelas

BAB V
PAKTA INTEGRITAS
Palembang, 24 April 2012
PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA
SATKER PENGEMBANGAN LLAJ SUMSEL.
1. Fahriyadi, ST, MM

Ketua

: ………………………………………….

2.

Dimas Firmansyah, SSTP

Sekretaris

: ………………………………………….

3.

Sarto, A.Md

Anggota

: ………………………………………….

4.

Yusrizal, SSiT, MT

Anggota

: ………………………………………….

5.

Herry Saputra, SSiT

Anggota

: ………………………………………….

PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com