LPSE Kabupaten Kutai Kartanegara BAHP

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN (BAHP)
Nomor : 004/BAHP/Pokja_BLP/JLN USAHA TANI/X/2017
Pada hari ini, Selasa Tanggal, Tiga Bulan Oktober Tahun Dua Ribu Tujuh Belas (03-10-2017), berdasarkan Berita Acara Evaluasi Penawaran
Nomor : 003/BAEP/Pokja_BLP/JLN USAHA TANI/X/2017 Tanggal, 02 Oktober 2017Pokja telah selesai melakukan Evaluasi Penawaran atas :

Pembuatan / Peningkatan Jalan Usaha Tani Paket Kelurahan Loa Tebu Kecamatan
Tenggarong

Kegiatan

:

HPS
Sumber Dana
Tahun Anggaran

: Rp
734.539.000,00
: APBD Kabupaten Kutai Kartanegara
:
2017


Penawaran untuk paket pekerjaan yang dilelangkan melalui Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Kabupaten Kutai Kartanegara
sebagaimana tersebut di atas, dengan ketentuan dan hasil sebagai berikut :
1. Metode Pengadaan e-Lelang Pemilihan Langsung;
2. Metode Dokumen Satu File dan Metode Evaluasi yang digunakan adalah Sistem Gugur.
3. Pedoman Evaluasi serta Penilaian Kualifikasi adalah Sesuai Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa
Pemerintah yang terakhir diubah dengan Peraturan Presiden No. 4 Tahun 2015 beserta petunjuk teknisnya.
4. Jumlah yang mendaftar sebanyak
Jumlah yang upload dokumen kualifikasi sebanyak
Jumlah yang tidak upload dokumen kualifikasi sebanyak
Jumlah yang upload dokumen penawaran sebanyak
Jumlah yang tidak upload dokumen penawaran sebanyak
5. Rumus yang dipergunakan terlampirkan.
6. Unsur-unsur yang dievaluasi :
A.
Koreksi Aritmatika
Sebelum dilakukan Evaluasi Penawaran maka dilakukan Koreksi Aritmatika yang meliputi :
Kesesuaian antara Volume Penawaran dengan Volume dalam Dokumen Lelang.
Kontrol Perkalian antara Volume dengan Harga Satuan penawaran.
Jenis Pekerjaan yang tidak diberi Harga Satuan dianggap sudah termasuk dalam Harga

tetap dibiarkan kosong).
Harga Penawaran Peserta
No.

Nama Peserta

1 CV. BANGUN PERSADA

13
3
10
1
12

peserta
peserta
peserta
peserta
peserta


Satuan pekerjaan yang lain (harga satuan

Harga Penawaran
Rp

selanjutnya dilakukan Evaluasi Administrasi, Teknis, Kewajaran harga.

723.000.000,00 Rp

Harga Terkoreksi
723.000.000,00

Ket.

B.
Evaluasi Administrasi.
Evaluasi Administrasi dilakukan terhadap penawaran yang memenuhi syarat admnistrasi yaitu meliputi :
- Evaluasi terhadap Surat Penawaran.
- Evaluasi terhadap Jaminan Penawaran.
- Evaluasi terhadap syarat-syarat substansial yang diminta berdasarkan Dokumen Pengadaan.

Kesimpulan/Hasil Evaluasi Administrasi :
1
- Penawaran yang di Evaluasi Administrasi ada
- Penawaran yang memenuhi Syarat Administrasi ada
1
- Penawaran yang tidak memenuhi Syarat Administrasi ada
- Penawaran yang memenuhi Syarat Administrasi tersebut, selanjutnya dilakukan Evaluasi Teknis.
C.

Peserta
Peserta
Peserta

Evaluasi Teknis.

Evaluasi Teknis dilaksanakan terhadap penawaran yang memenuhi syarat adminstrasi yaitu meliputi :
- Sesuai dengan Dokumen pemilihan dan Spsesifikasi Teknis
Kesimpulan/Hasil Evaluasi Teknis :
- Penawaran yang di Evaluasi Teknis ada
1 ##

- Penawaran yang memenuhi Syarat Teknis ada
- ##
- Penawaran yang tidak memenuhi Syarat Teknis ada
- ##
- Penawaran yang memenuhi Syarat Teknis tersebut, selanjutnya dilakukan Evaluasi Kewajaran Harga.

Peserta
Peserta
Peserta

Mengacu Pada Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang terakhir diubah dengan
Peraturan Presiden No. 4 Tahun 2015 beserta aturan turunannya, Pasal 83 "ULP Menyatakan Pelelangan/Pemilihan Langsung Gagal
Apabila : (d) " Tidak ada Penawaran yang Lulus Evaluasi Penawaran", maka berdasarkan hal tersebut diatas dan berdasarkan pada
hasil evaluasi dokumen penawaran untuk paket pekerjaan Pembuatan / Peningkatan Jalan Usaha Tani Paket Kelurahan Loa Tebu
Kecamatan Tenggarong dinyatakan GAGAL dan selanjutnya akan dilakukan LELANG ULANG

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk diketahui dan dipergunakan sebagaimana mestinya.
Tenggarong, 03 Oktober 2017
TTD
POKJA BAGIAN LAYANAN PENGADAAN

PEMERINTAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA