BAB VI INDIKATOR KINERJA SKPD YANG MENGACU PADA TUJUAN DAN SASARAN RPJMD

Renstra BAPPEDA Kabupaten Probolinggo Tahun 2013 - 2018

BAB VI
INDIKATOR KINERJA SKPD YANG MENGACU PADA
TUJUAN DAN SASARAN RPJMD

Rencana Strategis Bappeda Kabupaten Probolinggo Tahun 2013-2018
merupakan penjabaran Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM)
Pemerintah Kabupaten Probolinggo Tahun 2013 - 2018. Oleh karena itu setiap
program dan kegiatan beserta pagu anggaran harus terakomodir dalam RPJMD.
Hal ini penting dilaksanakan mengingat harus tersinkronisasinya dokumen
perencanaan baik antara RPJP Daerah, RPJM Daerah maupun Renstra SKPD.
Indikator kinerja Bappeda Kabupaten Probolinggo yang mengacu pada
tujuan dan sasaran RPJMD dapat dilihat di lampiran Tabel 6.1 :
.

VI / 1

Renstra BAPPEDA Kabupaten Probolinggo Tahun 2013 - 2018

Tabel 6.1

Indikator Kinerja SKPD yang Mengacu pada Tujuan dan Sasaran RPJMD
Target Capaian Kinerja

No.

Indikator Kinerja Program

Kondisi
Kinerja Awal
RPJMD
(2012)

Kondisi
Kinerja
Akhir
RPJMD
(2018)

2013


2014

2015

2016

2017

2018

Target

Target

Target

Target

Target


Target

Target

Tersedianya dokumen perencanaan RPJPD yg telah ditetapkan dgn
PERDA

Ada

Ada

Ada

Ada

Ada

Ada

Ada


Ada

Tersedianya Dokumen Perencanaan RPJMD yg telah ditetapkan dgn
PERDA/PERKADA

Ada

Ada

Ada

Ada

Ada

Ada

Ada


Ada

3

Tersedianya Dokumen Perencanaan RKPD yg telah ditetapkan dgn
PERKADA

Ada

Ada

Ada

Ada

Ada

Ada

Ada


Ada

4

% koordinasi litbang yang inovatif

0%

0%

0%

0%

30%

35%

40%


40%

5

% penjabaran program RPJMD ke dalam RKPD

65.29%

70%

72.50%

75%

77.50%

80%

82.50%


82.50%

1
2

VI / 2