PROSES PRODUKSI DALAM PROGRAM BANDUNG 610 DI MGT RADIO BANDUNG.

ABSTRAK

Gilang Permana 210103120136, Laporan Tugas Akhir ini berjudul “Proses
Produksi Dalam Program Bandung 610 di MGT Radio Bandung”. Dosen
Pembimbing, Dr. Dadang Sugiana, M. Si. Program DIII PAKT, Fakultas Ilmu
Komunikasi Universitas Padjadjaran, Jatinangor.
Laporan Tugas Akhir ini bertujuan untuk menjelaskan proses praproduksi,
produksi, dan pascaproduksi, dalam program “Bandung 610” di MGT Radio
Bandung.
Metode yang digunakan dalam penulisan ini adalah metode deskriptif,
teknik pengumpulan data, dan studi keperpustakaan.
Saran dari penulis yaitu tim produksi harus melakukan komunikasi yang
baik dalam suatu proses program, karena komunikasi adalah suatu bagian hal
yang penting dalam melakukan suatu koordinasi.

1

ABSTRACT

Gilang Permana 210103120136, The task of the end of this report entitled
“The Production Process In The Program Bandung 610 At MGT Radio

Bandung”. Supervisor, Dr. Dadang Sugiana, M. Si. Diplomat III Program,
Faculty Of Communication University Of Padjadjaran, Jatinangor.
Final report aims to explain the process of pre-production, production, and
post production, in the program “Bandung 610” at MGT Radio Bandung.
The method used in this paper is descriptive method, data collection
technique, and studies to library.
Advice from the author of the production team had to do a good
communication in a process program, because communication is an essential part
of doing a coordination.

2