Daya Larvasida Ekstrak Air Buah Cabe Jawa (Piper retrofractum Vahl.) terhadap Larva Nyamuk Aedes aegypti L. - Ubaya Repository

DAYA LARVASIDA EKSTRAK AIR BUAH CABE JAWA (Piper
retrofractum Vahl.) TERHADAP LARVA NYAMUK Aedes aegypti L.
Rachmat Nugraha, 2009
Pembimbing: Sajekti Palupi

ABSTRAK
Telah dilakukan penelitian untuk menguji daya larvasida ekstrak air buah cabe
Jawa hasil ekstraksi dengan menggunakan metode infundasi terhadap larva
nyamuk Aedes aegypti L.. Pada penelitian ini digunakan 1 kontrol negatif (Air
PDAM), masing-masing 5 perlakuan uji, dan 1 kontrol positif (Temephos).
Pengamatan dilakukan setelah 24 jam dan dihitung jumlah larva yang mati pada
masing-masing kelompok. Data yang diperoleh kemudian dilakukan analisis
probit dan didapatkan LC90 ekstrak air buah cabe Jawa sebesar konsentrasi ekstrak
air buah cabe Jawa setara dengan 0,047 gram bahan.
Kata kunci : Piper retrofractum Vahl., Aedes aegypti L., Larvasida.

iv

Dokumen yang terkait

AKTIVITAS BIOLARVASIDA FRAKSI SEMIPOLAR EKSTRAK ETANOL 96% BUAH Piper retrofractum Vahl. TERHADAP LARVA Aktivitas Biolarvasida Fraksi Semipolar Ekstrak Etanol 96% Buah Piper retrofractum Vahl. Terhadap Larva Nyamuk Anopheles aconitus DAN Aedes aegypti

0 1 12

AKTIVITAS LARVASIDA FRAKSI POLAR EKSTRAK ETANOL 96%BUAH CABAI JAWA (Piper retrofractum Vahl.) TERHADAP LARVA Aktivitas Larvasida Fraksi Polar Ekstrak Etanol 96% Buah Cabai Jawa (Piper retrofractum Vahl.) Terhadap Larva Nyamuk Anopheles aconitus DAN Aedes

0 0 11

AKTIVITAS LARVASIDA FRAKSI POLAR EKSTRAK ETANOL 96%BUAH CABAI JAWA (Piper retrofractum Vahl.) TERHADAP LARVA Aktivitas Larvasida Fraksi Polar Ekstrak Etanol 96% Buah Cabai Jawa (Piper retrofractum Vahl.) Terhadap Larva Nyamuk Anopheles aconitus DAN Aedes

0 0 18

Daya Larvasida Ekstrak Daun Sirih (Piper betle L.) terhadap Larva Nyamuk Aedes aegypti L. - Ubaya Repository

0 0 1

Daya Larvasida Fraksi N-Heksan, Kloroform, Etanol Buah Cabe Jawa (Retrofracti Fructus) terhadap Larva Nyamuk Aedes aegypti L. - Ubaya Repository

0 0 1

Aktivitas Larvasida Granul Ekstrak Cabe Jawa (Piper retrofractum Vahl) Menggunakan CMC Na 2 Sebagai Pengikat Terhadap Larva Aedes Aegypti L. - Ubaya Repository

0 0 1

Aktivitas Larvasida Granul Ekstrak Buah Cabe Jawa (Piper Retrofractum Vahl.) Menggunakan Pengikat HPMC 5 terhadap Larva Aedes Aegypti L. - Ubaya Repository

0 0 1

Aktivitas Larvasida Granul Ekstrak Buah Cabe Jawa (Piper Retrofractum Vahl.) yang Menggunakan Pengikat HPMC 2 Terhadap Larva Aedes Aegypti L. - Ubaya Repository

0 0 1

Aktiitas Larvasida Ekstrak Etanol Hasil Perkolasi Buah Cabe Jawa (Retrofracti Fructus) Terhadap Larva Aedes Aegypti L - Ubaya Repository

0 0 1

Efek Penolak Serangga (Insect Repellent) Ekstrak Etanol Buah Cabe Jawa (Piper retrofractum Vahl.) terhadap Nyamuk Aedes aegypti L. Ubaya Repository

1 1 1