LPSE POLRI BAPP MAKAN TAHANAN

POLRI DAERAH METRO JAYA
DIREKTORAT RESERSE KRIMINAL UMUM

PEKERJAAN
PENGADAAN MAKAN TAHANAN DIT
RESKRIMUM POLDA METRO JAYA T.A. 2013

BERITA ACARA
PENJELASAN PEKERJAAN (AANWIJZING)
Nomor : BA/ 02 /XII/2012/POKJA ULP
Tanggal : 8 Desember 2012
Lampiran : Satu berkas

Pada hari ini, Sabtu tanggal 8 (Delapan) bulan Desember tahun Dua ribu dua belas pukul 13.00 WIB,
bertempat di Ruang LPSE Biro Sarpras Polda Metro Jaya, Jalan Jenderal Sudirman 55, Jakarta
diadakan rapat pembuatan Berita Acara Penjelasan Pekerjaan (BAPP) untuk pelelangan Sederhana
Pekerjaan Pengadaan Makan Tahanan Dit Reskrimum Polda Metro Jaya T.A. 2013 sebagai berikut :
I.

II.


Penjelasan pekerjaan Pengadaan Makan Tahanan Dit Reskrimum Polda Metro Jaya TA. 2013
dimulai pada pukul 13.00 WIB dengan materi penjelasan sebagai berikut:
1.

pelelangan yang dilaksanakan dengan metode pelelangan sederhana pascakualifikasi;

2.

nilai HPS sebesar Rp. 1.621.752.000,- (Satu milyar enam ratus dua puluh satu juta tujuh ratus
lima puluh dua ribu rupiah);

3.

batas akhir upload dokumen penawaran dan kualifikasi pada hari Selasa tanggal 11 Desember
2012, pukul 10.00 WIB;

4.

masa berlaku penawaran adalah 14 hari kalender;


5.

jangka waktu pelaksanaan pekerjaan 365 hari kalender;

6.

untuk Jaminan Penawaran boleh dikeluarkan oleh Bank atau Asuransi;

7.

penutup isian dokumen kualifikasi agar menggunakan materai;

8.

pelelangan ini dilaksanakan sampai dengan tahap pengumuman pemenang, selanjutnya untuk
tahapan berikutnya akan ditentukan kemudian setelah ada kepastian anggaran yang tersedia
dengan telah diterbitkannya DIPA 2013, dan apabila ternyata tidak tersedia anggaran untuk
pekerjaan dimaksud maka para peserta tidak boleh menuntut ganti rugi.

Penjelasan/jawaban atas pertanyaan yang disampaikan peserta antara lain sebagai berikut :

Pertanyaan dan Penjelasan jawaban sebagaimana terlampir.

Demikian Berita Acara ini dibuat dalam rangkap 3 (tiga) untuk dapat digunakan sebagaimana mestinya.
KETUA POKJA ULP
TTD

LAMPIRAN BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN (BAPP)
NOMOR : B/ 02 /XII/2012/POKJA ULP
TANGGAL : 8 DESEMBER 2012 ...
Pertanyaan Peserta
Dokumen

Bab

Uraian

Pengirim

dokumen
penawaran


yang dilelangkan nilai pagu atau index

10819044
8 Dec 2012 09:04

DOKUMEN
PENAWARAN

UNTUK UPLOAD DOKUMEN PENAWARAN HARGA YANG
DIPERSYARATKAN APAKAH DIJADIKAN 1 FILE (BERUPA WINZIP FILE
ATAU WINRAR) ATAUKAH FILE TERSEBUT DI UPLOAD SATU PERSATU

10819044
8 Dec 2012 09:14

DOKUMEN
PENAWARAN

YANG DILELANGKAN DALAM SURAT PENAWARAN HARGA NILAI HPS

ATAUKAH NILAI INDEX

10819044
8 Dec 2012 09:34

1. PENGIRIMAN MAKANAN LOKASINYA DIMANA SAJA PAK.. 2. BERAPA
KALI PENGIRIMAN DAN JAM BERAPA SAJA WAKTU PENGIRIMANNYA

10819044
8 Dec 2012 09:41

LAPORAN PAJAK 3 BULAN, BULAN APA SAJA

10819044
8 Dec 2012 09:48

MAKSUD DARI NILAI TOTAL INDEX ITU BAGAIMANA, APAKAH BISA DI
BERIKAN CONTOH SIMULASI NYA

10819044

8 Dec 2012 10:11

Maaf untuk Pajak bulan November biasanya baru diterbitkan kantor Pajak 10819044
pd bulan Desember tgl 15-20an. Jadi apa boleh menggunakan pajak
8 Dec 2012 10:11
bulan Agustus-Oktober?
IKP

MAaaf pak, untuk HPS Rp. 1.621.752.000 dibagi 365 hari dibagi indeks
rp. 11.000 maka asumsi harpen per harinya 403,92. kenapa angka
harpennya tidak bulat ya? bagaimana pak? asumsi harpennya apakah
akan dikoreksi? bila dikoreksi maka nilai HPS akan ikut terkoreksi.
terimakasih

IKP

untuk laporan pajak kami juga pertanyakan kenapa masa pajaknya yg
10874044
harus dilampirkan sept, okt, nov. Laporan Pajak Nov baru akan keluar
8 Dec 2012 10:32

setelah tanggal 15 Desember pak...jadi apa tidak sebaiknya laporan pajak
yg disertakan agust, sept, okt pak?

IKP

untuk formulir isian kualifikasi, akte, SIUP, dokumen pajak yang
10874044
dipersaratkan kan telah diupload memlaui aplikasi SPSE....pertanyaan
8 Dec 2012 10:33
kami, apakah akte dan sebagainya itu perlu dilampirkan lagi dlm
penawaran? karena menurut kami nanti akan terjadi duplikasi dan file
penawaran ukurannya menjadi besar dan sulit diupload...saran dari kami,
formulir isian kualifikasi, akte, siup dan sebagainya yang sudah diupload
melalui aplikasi SPSE...tidak perlu lagi disertakan dlm file
penawaran...agar memudahkan peserta unuk mengupload file penawaran
yg berisi: surat penawaran, jaminan penawaran, dokumen penawaran
teknis, dan formulir TKDN. Untuk formulir isian kualifikasi dan lampiran
akte, SIUP dan sebagainya menurut kami tidak perlu disertakan lagi dlm
file penawaran...karena sudah diupload tersendiri melalui aplikasi SPSE.
terimakasih

MENGINGAT HARPEN SETIAP BULAN BISA SELALU BERUBAH
UBAH,BAGAIMANA JIKA DALAM SURAT PENAWARAN HARGA HANYA
INDEK NYA SAJA YAG DITAWARKAN MISAL INDEK 11.000 DITAWAR
10.950, JADI TIDAK PERLU TOTAL INDEK AGAR LEBIH MUDAH

10874044
8 Dec 2012 10:29

10819044
8 Dec 2012 10:35

Penjelasan Panitia/Pokja ULP
Dokumen

Bab

Uraian

Pengirim


DOKUMEN
PENAWARAN

Untuk Upload dokumen penawaran yang dipersyaratkan masingmasing file.

Pengadaan Makan Tahanan
8 Dec 2012 09:24

DOKUMEN
PENAWARAN

Yang dilelangkan adalah nilai indek.

Pengadaan Makan Tahanan
8 Dec 2012 09:46

DOKUMEN
PENAWARAN

Lokasi pengiriman makan tahanan di Mapolda Metro Jaya, untuk

berapa kali makan dan waktu sesuai dengan BQ

Pengadaan Makan Tahanan
8 Dec 2012 09:50

DOKUMEN
PENAWARAN

Laporan pajak bulanan mulai bulan September s/d Nopember 2012.

Pengadaan Makan Tahanan
8 Dec 2012 09:51

d

Dalam surat penawaran harga agar cantumkan nilai Total dari Indek. Pengadaan Makan Tahanan
8 Dec 2012 10:03

d


HPS dibagi Indek akan menjadi jumlah tahanan yang akan didukung Pengadaan Makan Tahanan
makan, jadi caranya buat perhitungan Indek makan dikalikan jumlah 8 Dec 2012 10:24
tahanan.

d

Pajak boleh bulan Agustus s/d Oktober 2012

Pengadaan Makan Tahanan
8 Dec 2012 10:27

DOKUMEN
PENAWARAN

Kalau sudah dapat Indek tinggal dikalikan jumlah tahanan akan
menjadi nilai Total penawaran, karena nialai HPS sudah jelas.

Pengadaan Makan Tahanan
8 Dec 2012 10:44

DOKUMEN
IKP
PENAWARAN

Kunci cara menghitung HPS dibagi Indek akan menjadi jumlah
tahanan yang didukung makan dalam 1 (satu) Tahun

Pengadaan Makan Tahanan
8 Dec 2012 10:49

08 Desember 2012 13:53
© 2006-2012 Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP)