Pengumuman Pelelangan Disbunhut TPH Pringsewu

Pengumuman Pelelangan Umum, Pelelangan Sederhana,
dan Pemilihan Langsung Dengan Pascakualifikasi
Nomor : 027/ 128 /D.07/2012
Panitia Pengadaan Barang/jasa pada Dinas Perkebunan Kehutanan Tanaman Pangan dan Hortikultura Kabupaten Pringsewu akan
melaksanakan Pelelangan Umum, Pelelangan Sederhana, dan Pemilihan Langsung dengan pascakualifikasi bersumber dana APBD
DAK TA. 2012 untuk paket pekerjaan sebagai berikut:
No.
Nama Paket
Total HPS
Metode Pemilihan
1. Reboisasi Register 22
520.800.000 Pelelangan Umum
2. Reboisasi Register 21
263.200.000 Pelelangan Umum
3. Pengadaan Mesin Air Irigasi
180.000.000 Pelelangan Sederhana
4. Pengadaan Hand Traktor
500.000.000 Pelelangan Umum
5. Pembangunan Jalan Pertanian Kecamatan Adiluwih Paket 1
300.000.000 Pelelangan Umum
6. Pembangunan Jalan Pertanian Kecamatan Sukoharjo

300.000.000 Pelelangan Umum
7. Rehabilitasi Jitut Kecamatan Pagelaran
300.000.000 Pelelangan Umum
8. Rehabilitasi Jitut Kecamatan Pringsewu
250.000.000 Pelelangan Umum
9. Pembangunan Jalan Pertanian Kecamatan Pagelaran
200.000.000 Pemilihan Langsung
10. Pembangunan Jalan Pertanian Kecamatan Gading Rejo
200.000.000 Pemilihan Langsung
11. Pembangunan Jalan Pertanian Kecamatan Banyumas
200.000.000 Pemilihan Langsung
12. Pembangunan Jalan Pertanian Kecamatan Adiluwih Paket 2
200.000.000 Pemilihan Langsung
13. Rehabilitasi Jides Kecamatan Sukoharjo Paket 1
200.000.000 Pemilihan Langsung
14. Rehabilitasi Jitut Kecamatan Ambarawa
200.000.000 Pemilihan Langsung
15. Rehabilitasi Jitut Kecamatan Adiluwih
172.000.000 Pemilihan Langsung
16. Rehabilitasi Jitut Kecamatan Gading Rejo

150.000.000 Pemilihan Langsung
1. Persyaratan Peserta
Penyedia yang akan mengikuti kegiatan pelelangan ini harus memiliki ijin usaha sesuai bidang pekerjaan, klasifikasi kecil, dan
kualifikasi yang dibutuhkan.
2. Pelaksanaan Pengadaan
Tempat dan alamat

: Dempond Perikanan Jl. Raya Podosari 03 Pekon Rejosari Kec. Pringsewu Kab. Pringsewu.

3. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
No
a.
b.

Kegiatan
Pendaftaran dan Pengambilan Dokumen
Pengadaan
Pemberian Penjelasan

c.


Pemasukan Dokumen Penawaran

d.

Pembukaan Dokumen Penawaran

e.

Evaluasi Penawaran

f.

Pengumuman Pemenang

g.

Masa Sanggah

h.


Penerbitan SPPBJ

Hari/Tanggal
Senin – Selasa
4 – 12 Juni 2012
Kamis
7 Juni 2012
Jumat – Rabu
8 – 13 Juni 2012
Rabu
13 Juni 2012
Rabu – Rabu
13 – 20 Juni 2012
Kamis
21 Juni 2012
Jumat – Kamis
21 – 27 Juni 2012
28 Juni 2012


Waktu
09.00 – 12.00
09.00 – selesai
09.00 – 12.00
13.00 sd selesai

4. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dari direktur utama/pimpinan
perusahaan/kepala cabang dan kartu pengenal.
5. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil Dokumen Pengadaan.
6. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk cetakan
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.

Pringsewu, 4 Juni 2012
Panitia