Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Ketersediaan Ban Pengelolaan Sarana Prasarana pada SMA Swasta di Kabupaten Temanggung

KETERSEDIAAN DAN PENGELOLAAN SARANA PRASARANA PADA SMA
SWASTA DI KABUPATEN TEMANGGUNG

SKRIPSI
Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Syarat-syarat
Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan
Pada Program Studi Pendidikan Ekonomi

Oleh
Ignatius Gherry Krista Putra Gustana
162010061

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN EKONOMI
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2014

i

ii


iii

KATA PENGANTAR
Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus oleh
karena segala berkat, anugerah, kasih dan penyertaan-Nya, penulis dapat
menyelesaikan penelitian dan penyusunan skripsi yang berjudul “Ketersediaan dan
Pengelolaan Sarana Prasarana pada SMA Swasta di Kabupaten Temanggung” dengan
baik dan lancar. Penyusunan skripsi ini bertujuan untuk memenuhi persyaratan dalam
memperoleh gelar Sarjana Pendidikan di Program Studi Pendidikan Ekonomi Fakultas
Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
Selama melaksanakan penelitian dan penyusunan skripsi ini, penulis banyak
menerima bantuan, bimbingan, masukan, kritik, saran, dan dukungan dari banyak
pihak yang sangat berarti bagi penulis. Maka pada kesempatan ini pula
perkenankanlah penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Segenap pimpinan Universitas Kristen Satya Wacana, yang telah memberikan
pelayanan akademik terbaik untuk penulis.
2. Segenap pimpinan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Kristen
Satya Wacana, yang telah memberikan pelayanan akademik terbaik untuk
penulis.

3. Dra. Sri Muryani, M.M. selaku Ketua Program Studi Pendidikan Ekonomi
yang senantiasa memotivasi penulis dalam penyusunan skripsi.
4. Drs. Alex Ch D. Mira Kaho, M.Si. selaku wali studi dan dosen pembimbing
skripsi yang banyak memberikan waktu, tenaga dan pengetahuannya kepada
penulis dalam penyusunan skripsi dan bimbingan selama hampir empat tahun
penulis berada di Pendidikan Ekonomi.

iv

5. Drs. Boetje Ruagadi, M.Si selaku dosen penguji yang telah memberi arahan
dan masukan pada penulis dalam membenahi penyusunan skripsi ini.
6. Bapak Ibu dosen Pendidikan Ekonomi, Pak Kusjadi, Pak Alex, Pak Bambang,
Babe Arief, Bu Entri, Bu Sri Muryani, Bu Ika yang memberikan pendidikan
yang bermakna bagi penulis selama ada di Pendidikan Ekonomi.
7. Bapak ibu guru di SMA PGRI 1 Temanggung dan SMA Islam Kandangan
yang telah membantu dalam pengumpulan data penelitian
8. Orang tua tercinta yang telah mendukung dalam doa, motivasi dan biaya
selama penulis mengenyam pendidikan di Pendidikan Ekonomi serta adikadiku Brigita Nindy dan Andreas Yoshi yang senantiasa mendukung penulis
dalam
9. Keluargaku di Salatiga Budhe, Pak dhe, Mbak puput, Dek Ana, Mas Adi,

Mbak Vero yang telah banyak memberikan bantuan dan dukungan selama
penulis menempuh studi di UKSW.
10. Kekasihku Dek Lara Fitiriana Galih Pratiwi yang telah banyak memberikan
dukungan dan kasih sayang pada penulis dalam menyusun skripsi
11. Mas Adela Istanto yang telah banyak memberikan pelajaran berharga dan
bimbingannya selama penulis menempuh studi di Pendidikan Ekonomi.
12. Teman-teman seperjuangan Zulfa, Radhityo, Putra, Yohanes, Stefany, Yuni,
Ika, Bowo, Dedy dan lain yang telah memberi semangat dan bantuannya.
13. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang turut
memberikan dukungan selama penyusunan skripsi ini.

v

Penulis berharap semoga Tuhan Yesus Kristus memberikan berkat dan
anugerah-Nya kepada pihak-pihak yang telah membantu penulis tersebut. Semoga
skripsi ini dapat berguna untuk pihak-pihak yang membutuhkan bahan dan sumber.
Tak ada gading yang tak retak, begitu juga penulis menyadari bahwa masih belum
sempurnanya skripsi ini. Maka dari itu penulis sangat mengharapkan adanya kritik dan
saran yang membangun dari semua pihak dalam rangka penyempurnaan skripsi ini.
Tuhan Yesus memberkati kita semua.

Salatiga, Agustus 2014

Penulis

vi

DAFTAR ISI

Daftar Tabel ................................................................................................

ix

Daftar Gambar ............................................................................................

x

Daftar Lampiran..........................................................................................

xi


Abstrak .......................................................................................................

xii

BAB I PENDAHULUAN
1.1

Latar Belakang ................................................................................

1

1.2

Fokus Penelitian ..............................................................................

4

1.3

Tujuan Penelitian .............................................................................


5

1.4

Signifikansi Penelitian
1.4.1

Signifikansi Teoritis ...........................................................

6

1.4.2

Signifikansi Praktis ............................................................

6

BAB II LANDASAN TEORI
2.1


Sarana dan Prasana Pendidikan ........................................................

8

2.1.1

Pengertian Sarana dan Prasarana Pendidikan ......................

8

2.1.2

Jenis Sarana dan Prasarana Pendidikan...............................

9

2.1.3

Fungsi Sarana dan Prasarana Pendidikan ............................


12

2.2

Standardisasi Sarana dan Prasarana Pendidikan di Sekolah ..............

12

2.3

Pengelolaan Sarana dan Prasarana Pendidikan .................................

16

2.3.1

16

Pengertian ..........................................................................


vii

2.4

2.3.2

Tujuan Sarana dan Prasarana Pendidikan ...........................

17

2.3.3

Pengelolaan Sarana dan Prasarana Pendidikan ...................

18

Kerangka Berpikir Penelitian ...........................................................

34


BAB III METODE PENELITIAN
3.1

Jenis dan Metode Penelitian .............................................................

36

3.2

Objek Penelitian ..............................................................................

37

3.3

Sumber dan Teknik Pengumpulan Data ...........................................

38


3.4

Instrumen Penelitian ........................................................................

41

3.5

Prosedur Analisis Data.....................................................................

42

3.5.1

Pengumpulan Data .............................................................

43

3.5.2

Reduksi Data......................................................................

44

3.5.3

Penyajian Data ...................................................................

44

3.5.4

Penarikan Kesimpulan .......................................................

44

Metode Verifikasi Data ....................................................................

45

3.6

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
4.1

Hasil Penelitian................................................................................
4.1.1

Gambaran Umum SMA Swasta
di Kabupaten Temanggung ................................................

4.1.2

46

Sarana dan Prasarana pada SMA Swasta
di Kabupaten Temanggung ................................................

4.1.3

46

51

Pengelolaan Sarana dan Prasarana pada SMA Swasta
di Kabupaten Temanggung ................................................

viii

53

4.2

Pembahasan .....................................................................................
4.2.1

Sarana dan Prasarana pada SMA Swasta
di Kabupaten Temanggung ................................................

4.2.2

61

61

Pengelolaan Sarana dan Prasarana pada SMA Swasta
di Kabupaten Temanggung ................................................

63

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1

Kesimpulan ...................................................................................

73

5.2

Saran .............................................................................................

74

Daftar Pustaka.............................................................................................

ix

xiii

DAFTAR TABEL

3.1 Teknik Analisis Data Penelitian ...........................................................

45

4.1 Jumlah Sekolah Dasar dan MenengahkKejuruan
di Kabupaten Temanggung ...................................................................

49

4.2 Daftar Sekolah Menengah Atas di Kabupaten Temanggung ................

49

4.3 Sarana dan Prasarana Sekolah .............................................................

52

4.4 Bantuan yang Pernah Diterima Sekolah dalam Lima Tahun Terakhir ..

57

x

DAFTAR GAMBAR

2.1 Kerangka Pikir Penelitian ....................................................................

36

3.1 Komponen dalam Analisis Data Model Interaktif ................................

44

4.1 Garis Koordinasi Pengelolaan Sarana dan Prasarana ............................

59

xi

DAFTAR LAMPIRAN

I.

Pedoman Wawancara ..................................................................................

76

II. Data Collection ...........................................................................................

77

III. Data Reduksi ..............................................................................................

93

IV. Data Display ............................................................................................... 115
V. Coding ........................................................................................................ 119
VI. Foto-foto Dokumentasi ............................................................................... 124

xii

ABSTRAK
Sarana dan prasarana merupakan salah satu sumber daya pendidikan yang perlu dan
penting untuk dikelola dengan baik serta merupakan bagian yang tidak dapat dipisahkan
dari manajemen pendidikan. Begitu juga untuk SMA Swasta di Kabupaten Temanggung,
keberadaan sarana prasarana sangatlah penting untuk menunjang proses pembelajaran
yang dilaksanakan. Pengelolaan sarana dan prasarana sangat penting karena adanya
pengelolaan sarana dan prasarana yang ada di lembaga pendidikan akan dapat terpelihara
dengan baik. Pengelolaan terhadap sarana dan prasarana harus dapat ditekankan lagi
sehingga dapat memberikan pelayanan yang terbaik dalam menyediakan fasilitas guna
menunjang proses pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan
ketersediaan dan pengelolaan sarana prasarana pada SMA Swasta di Kabupaten
Temanggung. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif.. Data diperoleh dari
wawancara semi terstruktur dengan pihak-pihak yang terlibat dalam pengelolaan sarana dan
prsarana sekolah dan melalui observasi serta studi dokumentasi. Prosedur analisis data
dalam penelitian ini menggunakan prosedur analisis model interaktif dari Miles dan
Hubberman yang mencakup proses koleksi data, reduksi data, penyajian data dan
pengambilan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan Ketersediaan sarana dan prasarana
yang ada pada SMA Swasta di Kabupaten Temanggung pada umumnya masih belum
memenuhi standar minimum yang tertera dalam lampiran Permendiknas No. 24 tahun 2007
tentang standar sarana dan prasarana untuk Sekolah Dasar dan Sekolah Menengah Atas.
Hal ini terbukti dengan melihat sarana prasarana yang ada dan menyesuaikan dengan
standar minimum terkait dengan kelengkapan sarana dan prasarana untuk sekolah
menengah atas.Pengelolaan sarana dan prasarana pada SMA Swasta di Kabupaten
Temanggung terbagi dalam 5 unsur penting yaitu perencanaan, pengadaan, pengaturan,
penggunaan, dan penghapusan. Program perencanaan yang ada di SMA Swasta di
Kabupaten Temanggung terdiri dari penyusunan daftar kebutuhan dan penentuan skala
prioritas yang berorientasi pada ketersediaan anggaran. Pengadaan sarana dan prasarana
terkait dengan pelaksanaan pengadaan seperti persyaratan administrasi berupa penyusunan
proposal, sumber dana yang digunakan dalam pengadaan, serta mekanisme pelaporan
setelah pengadaan sarana dan prasrana. Pengaturan terdiri dari tiga hal penting yaitu
inventarisasi, penyimpanan, dan pemeliharaan. Penggunaan terjait dengan sarana dan
prasarana mengacu pada prinsip efektivitas dan efisiensi. Serta penghapusan sebagai suatu
upaya pengelolaan sarana dan prasarana yang sudah tidak terpakai.
Kata kunci : Sarana dan prasarana dan pengelolaan

xiii

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Informasi Pencatatan Sarana dan Prasarana Berbasis Web dengan Studi Kasus Sarana dan Prasarana

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Sarana Prasarana Pembelajaran Pendidikan Jasmani Pada Mi Negeri Ambarawa

0 0 13

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Ketersediaan Ban Pengelolaan Sarana Prasarana pada SMA Swasta di Kabupaten Temanggung T1 162010061 BAB I

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Ketersediaan Ban Pengelolaan Sarana Prasarana pada SMA Swasta di Kabupaten Temanggung T1 162010061 BAB II

0 0 28

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Ketersediaan Ban Pengelolaan Sarana Prasarana pada SMA Swasta di Kabupaten Temanggung T1 162010061 BAB IV

0 0 27

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Ketersediaan Ban Pengelolaan Sarana Prasarana pada SMA Swasta di Kabupaten Temanggung T1 162010061 BAB V

0 0 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Ketersediaan Ban Pengelolaan Sarana Prasarana pada SMA Swasta di Kabupaten Temanggung

0 0 51

BAB II KAJIAN TEORI - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Sarana Dan Prasarana Pendidikan Di SMA Negeri 1 Boja

0 0 13

BAB III METODE PENELITIAN - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Sarana Dan Prasarana Pendidikan Di SMA Negeri 1 Boja

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Sarana Dan Prasarana Pendidikan Di SMA Negeri 1 Boja

0 0 14