TINJAUAN TENTANG PELAKSANAAN PERKAWINAN BAGI MEREKA YANG BERBEDA AGAMA TINJAUAN TENTANG PELAKSANAAN PERKAWINAN BAGI MEREKA YANG BERBEDA AGAMA (Studi Kasus Di Pengadilan Negeri Sukoharjo).

TINJAUAN TENTANG PELAKSANAAN PERKAWINAN
BAGI MEREKA YANG BERBEDA AGAMA
(Studi Kasus Di Pengadilan Negeri Sukoharjo)

SKRIPSI

Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Tugas-tugas dan Syarat-syarat
Guna Mencapai Derajat Sarjana Hukum dalam Ilmu Hukum pada
Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta

Oleh:
NOVI WIJAYANTI
NIM. C 100 020 143

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2007

HALAMAN PERSETUJUAN

Disetujui Untuk Dipertahankan

Dihadapan Dewan Penguji Skripsi Fakultas Hukum
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disetujui,

Dosen Pembimbing I

Dosen Pembimbing II

(Nuswardhani, SH.,SU)

(Suparto, SH)

ii

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi ini telah diuji dan disahkan oleh Dewan Penguji Skripsi Fakultas
Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Hari


:

Tanggal :

Dewan Penguji:

1. Ketua

: Nuswardhani, SH.,SU

( ……………………….. )

2. Sekretaris

: Suparto, SH

( ……………………….. )

3. Anggota


:

( ……………………….. )

Mengetahui
Dekan Fakultas Hukum
Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Dr. Aidul Fitriciada Ashari, SH., M.Hum)

iii

MOTTO

‫ﻠ𐀽ﻰﺍﻟْﺨ𐀽ﺎﺷﹺﻌﹺﲔ‬‫ﲑﺓِﺇ𐀿𐀓ﱠ ﻋ‬ 𐀿‫ﺎﻟ𐀽ﻜ𐀽ﺒ‬𐀄‫ﺇ𐀿�ﱠ‬𐀅 ‫𐀔ﺓﹺ‬
 ‫ﺍﻟﺼ‬𐀅 𐀿‫ﺮ‬‫ﺒ‬‫𐀆ﺍﺑ𐀿ﺎﻟﺼ‬‫ﺘ𐀽ﻌﹺ𐀌ﻨ‬‫ﺍﺳ‬𐀅
Dan mintalah pertolongan (kepada Allah) dengan sabar dan (mengerjakan)
shalat. Dan sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali bagi
orang-orang yang khusyuk.


(Al-Baqarah: 45)

ُ‫ﺩﺓ‬𐀆‫ﻜ𐀾ﻢﻣ‬‫ﻨ‬𐀌‫ﻞ𐀽ﺑ‬‫ﻌ‬‫ﺟ‬𐀅 ‫ﺎ‬𐀄𐀌𐀽‫𐀆ﺍﺇ𐀿ﻟ‬‫ﻜ𐀾ﻨ‬‫ﺍﺟُﺎﻟﱢﺘ𐀽ﺴ‬𐀅ْ‫ﺃ𐀽ﺯ‬‫ﺃ𐀽�ﻔ𐀾ﺴﹺﻜ𐀾ﻢ‬‫ﻟ𐀽ﻜ𐀾ﻢﻣَﻦ‬‫ﻠ𐀽ﻖ‬‫ ﺧ‬‫ﺎﺗﹺﻪﹺﺃ𐀽ﻥ‬𐀋‫ﺍ‬‫ ﺀ‬‫ﻣﹺﻦ‬𐀅
‫𐀅ﻥ‬‫ﺘ𐀽𐀽ﻔﻜﱠﺮ‬𐀋𐀼‫ﻡ‬𐀆𐀽‫ﻟﱢﻘ‬‫ﺎﺕ‬𐀋𐀽‫ ﻷ‬‫ﻓﹺ𐀊 ﺫ𐀽ﻟﹺﻚ‬‫ﺔًﺇ𐀿ﻥ‬‫ﻤ‬‫ﺣ‬‫ﺭ‬𐀅
Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu
istri-istri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung dan merasa
tenteram kepadanya, dan dijadikan-Nya di antaramu rasa kasih dan sayang.
Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda
bagi kaum yang berpikir.

(Ar-Rum: 21)

Sesunguhnya orang yang mulia itu adalah orang yang selalu berusaha
memperbaiki diri daripada hanya sibuk mencari kesalahan orang lain.

(Manajemen Qalbu)

iv


PERSEMBAHAN

Skripsi ini kupersembahkan kepada:
œ Allah SWT atas nikmat dan karunia yang
telah dilimpahkan-Nya
œ Ibu dan Bapak (Almarhum) terima kasih
atas kasih sayang dan do’anya
œ Masku Hery Suwanto, S.Sn., Hendry
Kurniawan, Amd., dan mbakku Henny
Kristiana,

S.Pd.,

makasih

sayangnya
œ Adikku Warih Setiorini
œ Almamaterku

v


atas

kasih

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Syukur Alhamdulillah kami panjatkan kepada Allah SWT, yang telah
memberikan hidayah dan rahmat-Nya yang telah dilimpahkan kepada penulis,
sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “TINJAUAN
TENTANG PELAKSANAAN PERKAWINAN BAGI MEREKA YANG
BERBEDA AGAMA (Studi Kasus Di Pengadilan Negeri Sukoharjo)”.
Selama penulisan skripsi ini, penulis menyadari telah mendapat bantuan
dan bimbingan dari berbagai pihak, baik secara langsung maupun tidak langsung.
Maka dalam kesempatan ini, dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan
terima kasih kepada:
1. Bp. Dr. Aidul Fitriciada Ashari, SH.,M.Hum., selaku Dekan Fakultas Hukum
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Ibu Nuswardhani, SH.,SU., selaku Pembimbing I dan Bp. Suparto, SH.,

selaku Pembimbing II.
3. Bp. Natangsa Surbakti, SH.,M.Hum., selaku Pembimbing Akademik.
4. Bp. H. Samino, SH., selaku Panitera Muda Hukum Pengadilan Negeri
Sukoharjo.
5. Bp. Eko Tristianto, SH., selaku Kasi Pelayanan Perkawinan dan Pengesahan
Anak dan Perceraian Kantor Catatan Sipil, Sukoharjo.
6. Staf karyawan Tata Usaha Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah
Surakarta.

vi

7. Ibu atas kasih sayang dan do’anya yang tiada henti.
8. Almarhum Bapak yang sudah mengajariku tentang banyak hal semoga
diterima disisi Allah SWT.
9. Mas Hery dan mbak Siti Suryani, mbak Heny dan mas Djoko Dwi Antono,
SH, dan mas Wawan makasih atas dukungan, nasehat dan doanya. Adikku
Warih yang sangat aku sayangi, keponakanku yang lucu-lucu and ngangeni,
nok iwik, dex adit yang ganteng serta M’ Susi Purwati, SE.
10. Keluarga besar Dulbari, dan keluarga besar Mbah Carlam, Mbah Yi atas kasih
sayang, dukungan dan doanya.

11. Saudara-saudaraku tercinta, yang bikin rumah Mbah Yi jadi rame: Ratih +
Faisol, Endol, Wiwid, A-jex, Yoyok + dek Lulu n’ si kecil Raka, Tiyo, nok
Lala, Dex wulan, Weda (thanks da dengerin curhat), Seto dan Alm. Bagus.
12. Sahabat dekatku yang m’buat hari-hariku indah, baik dalam suka dan duka:
Nieta, Bayu, Dodik, kalian selalu dalam ingatanku.
13. Bripda Ipung Siswanto, makasih telah hadir dalam kehidupanku dan membuat
hidupku jadi berwarna.
14. Rumah keduaku Wisma Seruni 3, kamar pinky-ku and cah-cah Seruni 3
makasih atas kebersamaan kita selama ini: J.P (perjuangankan apa yang kamu
inginkan!!), Kum-kum, Dewi, Maya, Nova (memory di JGJ), Susi, Lia, Izzah,
Mune, Afi, Rika, Eva, Yuni, Imex, Rina, Fitri.
15. Sahabat-sahabatku yang selalu membantu n’ kasih semnagat: Q-Q + Danang,
Evo, Rina + mas Romlie, Eva + Dwi (teman seperjuanganku), mas Wawang,
mas Hoho, Adex, mas Bambang, Endah + Misbah, Mas Andi (makasih

vii

dengan PaSS Comp-nya), Agung Rokhaniawan (thanks buat semuanya) dan
mas Sindu (thanks for all).
16. Temen-temen di PKL: Watik, Tuti, Doel, Badra, Andi, Nanang, Penux dan

Alm. Djoko Riyadi.
17. Temen-temenku Fakultas Hukum: Alm. Udhi Suharyo, Yuli Tri H., AsriAdji,
Sari Fajar, Dany, Novia, Yuli, Febri Iwan ndut (semangat!!), Ririn, Wahyu,
cah-cah kelas B, semua angkatan ’02.
18. Semua pihak yang telah membantu yang tidak dapat disebutkan satu persatu,
semoga Allah membalas semua kebaikan kalian.
Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis khususnya
dan bagi pembaca pada umumnya.
Surakarta, Februari 2007

Penulis

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL...........................................................................................

i


HALAMAN PERSETUJUAN............................................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN............................................................................. iii
HALAMAN MOTTO ......................................................................................... iv
HALAMAN PERSEMBAHAN .........................................................................

v

KATA PENGANTAR ........................................................................................ vi
DAFTAR ISI....................................................................................................... ix
BAB I

PENDAHULUAN ..........................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah............................................................


1

B. Pembatasan Masalah .................................................................

9

C. Rumusan Masalah .....................................................................

9

D. Tujuan Penelitian ...................................................................... 10
E. Manfaat Penelitian .................................................................... 10
F. Metode Penelitian ..................................................................... 11
G. Sistematika Skripsi.................................................................... 15
BAB II

TINJAUAN PUSTAKA ................................................................. 18
A. Tinjauan Umum Tentang Perkawinan ...................................... 18
1. Pengertian Perkawinan......................................................... 18
a. Pengertian perkawinan menurut hukum Islam .............. 18
b. Pengertian perkawianan menurut agama Kristen .......... 20
c. Pengertian perkawinan menurut UU No. 1 tahun 1974. 20

ix

2. Syarat-syarat Perkawinan..................................................... 21
a. Syarat perkawinan menurut hukum Islam ..................... 21
b. Syarat perkawinan menurut agama Kristen................... 25
c. Syarat perkawinan menurut UU No. 1 tahun 1974........ 26
3. Larangan-larangan Perkawinan ........................................... 29
a. Larangan perkawinan menurut hukum Islam ................ 29
b. Larangan perkawinan menurut agama Kristen .............. 32
c. Larangan perkawinan menurut UU No. 1 tahun 1974... 33
4. Tata Cara Perkawinan .......................................................... 34
a. Tata cara perkawinan menurut hukum Islam................. 34
b. Tata cara perkawinan menurut agama Kristen .............. 37
c. Tata cara perkawinan menurut UU No. 1 tahun 1974 ... 39
5. Azas-azas Perkawinan (menurut UU No. 1 tahun 1974 ..... 40
B. Tinjauan Tentang Perkawinan Beda Agama antara Agama
Islam dan Agama Kristen.......................................................... 42
BAB III

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .............................. 49
A. Hasil Penelitian ......................................................................... 49
1. Hukum yang Mengatur Perkawinan Beda Agama.............. 61
2. Langkah-langkah Apa yang Dilakukan oleh Mereka yang
Melangsungkan Perkawinan Beda Agama.......................... 64
3. Akibat Hukum dari Perkawinan Beda Agama .................... 66
B. Pembahasan............................................................................... 68
1. Hukum yang Mengatur Perkawinan Beda Agama.............. 68

x

2. Langkah-langkah Yang Dilakukan oleh Mereka yang
Melangsungkan Perkawinan Beda Agama.......................... 72
3. Akibat Hukum dari Perkawinan Beda Agama .................... 78
BAB IV

PENUTUP....................................................................................... 81
A. Kesimpulan ............................................................................... 81
B. Saran-saran................................................................................ 82

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xi