PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG UNDANG-UNDANG GURU DAN DOSEN TERHADAP MINAT MENJADI GURU Pengaruh Lingkungan Keluarga Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan Dosen Terhadap Minat Menjadi Guru Pada Mahasiswa Progr

PENGARUH LINGKUNGAN
N KELUARGA DAN PERSEPSI MAHASISW
WA TENTANG
UNDANG-UNDANG GUR
URU DAN DOSEN TERHADAP MINAT MEN
ENJADI GURU
PADA MAHASISWA PRO
OGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANS
NSI ANGKATAN
2010 FAKULTAS KE
EGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIV
IVERSITAS
M
MUHAMMADIYAH
SURAKARTA

NASKAH PUBLIKASI
Disusun
n Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan
Guna
na Mencapai Derajat Sarjana Strata-1

Program
am Studi Pendidikan Ekonomi Akuntansi

Disusun Oleh :
ISTI QOMA
A. 210 100 186

FAKULTAS
SK
KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKA
KAN
UNIVERSITA
ITAS MUHAMMADIYAH SURAKART
TA
2014

ABSTRAK
PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG
UNDANG-UNDANG GURU DAN DOSEN TERHADAP MINAT MENJADI GURU
PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI ANGKATAN

2010 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS
MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Isti Qoma. A210100186. Progam Studi Pendidikan Akuntansi. Fakultas Keguruan
dan Ilmu Pendidikan,Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2014.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1) pengaruh Lingkungan
Keluarga terhadap Minat Menjadi Guru, 2) pengaruh Persepsi Mahasiswa tentang
Undang-undang Guru dan Dosen terhadap Minat Menjadi Guru, 3) pengaruh
Lingkungan Keluarga dan Persepsi Mahasiswa tentang Undang-undang Guru dan
Dosen secara bersama-sama terhadap Minat Menjadi Guru pada Mahasiswa
Program Studi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2010 FKIP UMS.
Penelitian ini termasuk penelitian deskriptif kuantitatif yang kesimpulannya
diperoleh berdasarkan pada hasil analisis statistik. Penelitian ini mengambil lokasi
di Kampus 1 Universitas Muhammadiyah Surakarta. Populasi dalam penelitian ini
adalah seluruh mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi Universitas
Muhammadiyah Surakarta Angkatan 2010 yang berjumlah 190 siswa dengan
sampel sebanyak 123 siswa yang diambil dengan teknik simple random sampling
dengan cara acak. Teknik pengumpulan data menggunakan angket yang telah
diujicobakan dengan uji validitas dan reliabilitas. Data yang diperlukan diperoleh
melalui angket yang telah diuji-cobakan dan diuji validitas serta diuji reliabilitas.

Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda.
Hasil
analisis
regresi
diperoleh
persamaan
regresi:
Y=15,947+0,387(X1)+0,303(X2), yang artinya Minat Menjadi Guru dipengaruhi
oleh lingkungan keluarga dan persepsi mahasiswa tentang undang-undang guru
dan dosen (UUGD). Berdasarkan analisis dan pembahasan dapat disimpulkan
bahwa: (1) Lingkungan Keluarga berpengaruh signifikan terhadap Minat Menjadi
Guru. Hal ini terbukti dari analisis regresi yang memperoleh nilai t hitung > t tabel
yaitu 5,739 > 1,979 dengan nilai signifikansi 0,000
t tabel yaitu 4,121 > 1,979 dengan nilai signifikansi 0,000 Ftabel yaitu 47,024
> 1,979 dengan nilai signifikansi 0,000 0,05 dan dinyatakan
berdistribusi normal dengan tingkat kepercayaan 95%.
Hasil uji prasarat analisis kedua yaitu uji linearitas. Tujuan uji
linearitas adalah untuk mengetahui bagaimana bentuk hubungan antara satu
variabel bebas dengan satu variabel terikat. Adapun ringkasan hasil uji
linearitas dan keberartian regresi linear yang dilakukan menggunakan alat

bantu program SPSS 15.0 for windows. Dari hasil uji linearitias Lingkungan
Keluarga (X1) terhadap Minat Menjadi Guru (Y) diperoleh harga Fhitung
sebesar 1,022. Kemudian untuk mencari Ftabel digunakan rumus Microsoft
Excel dengan db (31;90) maka perhitungannya adalah =FINV(0.05,31,90)
sehingga diperoleh hasil sebesar = 1,578. Hasilnya adalah Fhitung < Ftabel =
1,022 < 1,578, maka regresi antara Lingkungan Keluarga dengan Minat
Menjadi Guru merupakan regresi linear atau hubungan garis lurus. Artinya
semakin besar pengaruh Lingkungan Keluarga akan diikuti dengan
peningkatan Minat Menjadi Guru tersebut. Sedangkan dari hasil uji
linearitias Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan Dosen
(X2) terhadap Minat Menjadi Guru (Y) diperoleh harga Fhitung sebesar

6

1,120. Kemudian untuk mencari Ftabel digunakan rumus Microsoft Excel
dengan db (30;91) maka perhitungannya adalah = FINV(0.05,30,91)
sehingga diperoleh hasil sebesar = 1,584. Hasilnya adalah Fhitung < Ftabel =
1,120 < 1,584, maka regresi antara Persepsi Mahasiswa Tentang UndangUndang Guru Dan Dosen dengan Minat Menjadi Guru merupakan regresi
linear atau hubungan garis lurus. Artinya semakin baik Persepsi Mahasiswa
Tentang Undang-Undang Guru Dan Dosen akan diikuti dengan peningkatan

Minat Menjadi Guru.
Setelah uji prasarat analisis terpenuhi selanjutnya dilakukan analisis
regresi linear berganda dilakukan dengan bantuan SPSS 15.0 for windows
dengan langkah-langkah sebagai berikut: (1) menentukan nilai-nilai a, b1,
b2, (2) uji t, (3) uji F, (4) mencari koefisien determinasi dan, (4) mencari
sumbangan relatif dan sumbangan efektif.
Hasil analisis regresi memperoleh persamaan regresi sebagai berikut:
Y = 15,947 + 0,387 (X1) + 0,303 (X2). Persamaan tersebut menunjukkan
angka 0,387 atau positif untuk variabel Lingkungan Keluarga (X1) sehingga
dapat disimpulkan Lingkungan Keluarga berpengaruh positif terhadap Minat
Menjadi Guru. Sedangkan untuk variabel Persepsi Mahasiswa Tentang
Undang-Undang Guru Dan Dosen (X2) diperoleh angka persamaan 0,303
atau positif sehingga dapat disimpulkan bahwa Persepsi Mahasiswa Tentang
Undang-Undang Guru Dan Dosen berpengaruh positif terhadap Minat
Menjadi Guru. Minat Menjadi Guru sebesar 15,947 apabila tidak ada
variabel yang mempengaruhi, atau bisa dikatakan apabila variabel
Lingkungan Keluarga dan Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang
Guru Dan Dosen tidak ada. Selanjutnya Minat Menjadi Guru akan
meningkat 0,387 apabila variabel kemampuan Lingkungan Keluarga
meningkat satu poin, dan Minat Menjadi Guru akan meningkat 0,303 jika

variabel Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan Dosen
meningkat satu poin.

7

Selanjutnya hasil hipotesis pertama dengan uji t memperoleh nilai
t hitung sebesar 5,739 lebih besar dari nilai t tabel pada taraf signifikasi 5%

yang hasilnya dibantu oleh rumus Microsoft Excel sebesar = 1,979.
Sehingga Ho ditolak maka artinya Lingkungan Keluarga berpengaruh positif
dan signifikan terhadap Minat Menjadi Guru dengan sumbangan efektif
sebesar 26,779%.
Hasil hipotesis kedua dengan uji t memperoleh nilai t hitung sebesar
4,121 lebih besar dari nilai t tabel pada taraf signifikasi 5% yang hasilnya
dibantu oleh rumus Microsoft Excel sebesar = 1,979. Sehingga Ho ditolak
maka artinya Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan
Dosen berpengaruh positif dan signifikan terhadap Minat Menjadi Guru
dengan sumbangan efektif sebesar 17,121%.
Hasil hipotesis ketiga dengan uji F memperoleh nilai Fhitung sebesar
47,024 lebih besar dari nilai Ftabel pada taraf signifikansi 5% yang hasilnya

dibantu oleh rumus Microsoft Excel sebesar =1,979. Sehingga Ho ditolak
maka artinya Lingkungan Keluarga dan Persepsi Mahasiswa Tentang
Undang-Undang Guru Dan Dosen berpengaruh positif dan signifikan
terhadap Minat Menjadi Guru. Sehingga semakin tinggi pengaruh
Lingkungan Keluarga dan semakin baik Persepsi Mahasiswa Tentang
Undang-Undang Guru Dan Dosen, maka akan semakin baik Minat Menjadi
Guru tersebut. Sebaliknya semakin rendah pengaruh Lingkungan Keluarga
dan semakin buruk Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan
Dosen, maka semakin buruk pula Minat Menjadi Guru tersebut.
Hasil uji koefisien determinasi (R²) diperoleh sebesar 0,439
menunjukan bahwa besarnya pengaruh Lingkungan Keluarga dan Persepsi
Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan Dosen terhadap minat
menjadi guru pada mahasiswa program studi pendidikan akuntansi angkatan
2010 fkip universitas muhammadiyah surakarta adalah 43,9 %, sedangkan
sisanya sebesar 56,1 % dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.

8

KESIMPULAN
Setelah analisis data dan pembahasan yang telah dilakukan maka dapat

disimpulkan sebagai berikut :
1. Lingkungan Keluarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat
menjadi guru pada mahasiswa program studi Pendidikan Akuntansi
angkatan 2010 FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta, Hal ini
terbukti dari analisis regresi yang memperoleh nilai t hitung > t tabel yaitu
5,739 > 1,979 dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05. dengan hasil
Sumbangan Relatif sebesar 61%, dan Sumbangan Efektif sebesar
26,779%.
2. Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan Dosen (UUGD)
berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat menjadi guru pada
mahasiswa program studi Pendidikan Akuntansi angkatan 2010 FKIP
Universitas Muhammadiyah Surakarta, Hal ini terbukti dari analisis regresi
yang memperoleh nilai t hitung > t tabel yaitu 4,121 > 1,979 dengan nilai
signifikansi 0,000 < 0,05. dengan hasil Sumbangan Relatif sebesar 39%,
dan Sumbangan Efektif sebesar 17,121%.
3. Lingkungan Keluarga Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang
Guru Dan Dosen (UUGD) berpengaruh positif dan signifikan terhadap
minat menjadi guru pada mahasiswa program studi Pendidikan Akuntansi
angkatan 2010 FKIP Universitas Muhammadiyah Surakarta, Hal ini
terbukti dari analisis regresi yang memperoleh nilai Fhitung > Ftabel yaitu

47,024 > 1,979 dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05. dengan hasil
Sumbangan Relatif dari Variabel Lingkungan Keluarga sebesar 61% dan
dari variabel Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan
Dosen (UUGD) sebesar 39% (total Sumbangan Relatif sebesar 100%), dan
Sumbangan Efektif dari Variabel Lingkungan Keluarga sebesar 26,779%
dan dari Variabel Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan
Dosen (UUGD) sebesar 17,121% (total sumbangan Efektif sebesar
43,9%).

9

DAFTAR PUSTAKA
________. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung :
Alfabeta.
Abd. Rachman Abror. 1993. Psikologi Pendidikan. Yogyakarta : PT Tiara
Wacana Yogya.
Republik Indonesia. 2005. Undang-Undang No 14 Tahun 2005 tentang Guru dan
Dosen. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.
Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta:
Rineka Cipta

Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Bisnis. Bandung : CV Alfabeta.

10

Dokumen yang terkait

PERSEPSI SISWA TENTANG PROFESI GURU DAN LINGKUNGAN KELUARGA PENGARUHNYA TERHADAP MINAT MENJADI Persepsi Siswa Tentang Profesi Guru Dan Lingkungan Keluarga Pengaruhnya Terhadap Minat Menjadi Guru Pada Siswa Kelas Xii Di Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Nal

0 3 14

PERSEPSI SISWA TENTANG PROFESI GURU DAN LINGKUNGAN KELUARGA PENGARUHNYA TERHADAP MINAT MENJADI Persepsi Siswa Tentang Profesi Guru Dan Lingkungan Keluarga Pengaruhnya Terhadap Minat Menjadi Guru Pada Siswa Kelas Xii Di Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Nal

0 2 16

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG UNDANG-UNDANG GURU DAN DOSEN TERHADAP MINAT MENJADI GURU Pengaruh Lingkungan Keluarga Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan Dosen Terhadap Minat Menjadi Guru Pada Mahasisw

0 2 18

PENDAHULUAN Pengaruh Lingkungan Keluarga Dan Persepsi Mahasiswa Tentang Undang-Undang Guru Dan Dosen Terhadap Minat Menjadi Guru Pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi Angkatan 2010 Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiya

0 1 11

PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA TENTANG PROFESI GURU DAN PRESTASI BELAJAR TERHADAP MINAT MENJADI GURU AKUNTANSI PADA MAHASISWA PROGAM STUDI Pengaruh Persepsi Mahasiswa Tentang Profesi Guru Dan Prestasi Belajar Terhadap Minat Menjadi Guru Akuntansi Pada Maha

0 0 18

PENGARUH PERSEPSI MAHASISWA TENTANG PROFESI GURU DAN PRESTASI BELAJAR TERHADAP MINAT MENJADI GURU AKUNTANSI PADA MAHASISWA PROGAM STUDI Pengaruh Persepsi Mahasiswa Tentang Profesi Guru Dan Prestasi Belajar Terhadap Minat Menjadi Guru Akuntansi Pada Maha

1 8 10

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG PROFESI GURU TERHADAP MINAT MENJADI GURU : Survey pada Mahasiswa Kependidikan Angkatan 2010 Universitas Pendidikan Indonesia.

0 2 28

Pengaruh Lingkungan Keluarga dan Persepsi Mahasiswa tentang Profesionalisme Guru terhadap Minat Mahasiswa Menjadi Guru.

0 0 1

Undang Undang Guru dan Dosen

0 0 2

PENGARUH LINGKUNGAN KELUARGA DAN PERSEPSI MAHASISWA TENTANG PENDIDIKAN PROFESI GURU TERHADAP MINAT MENJADI GURU PADA MAHASISWA PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN FKIP UNS - UNS Institutional Repository

0 2 12