Pengaturan Asuransi Lingkungan menurut Hukum Internasional dan Implementasinya di Indonesia.

ABSTRAK
PENGATURAN ASURANSI LINGKUNGAN MENURUT HUKUM INTERNASIONAL
DAN IMPLEMENTASINYA DI INDONESIA

Lingkungan modern saat ini mengalami banyak sekali permasalahan,
terutama yang berhubungan dengan pencemaran dan kerusakan lingkungan oleh
perusahaan - perusahaan. Asuransi merupakan salah satu instrumen yang dapat
digunakan untuk menanggulangi pencemaran dan kerusakan tersebut, dan juga
untuk mengembalikan kondisi lingkungan seperti semula. Instrumen dasar dari
asuransi yang bertujuan untuk melindungi lingkungan itu sudah ada di beberapa
instrumen hukum baik internasional maupun nasional, hanya saja prakteknya yang
belum terlalu ditunjukkan.

iv