Bulletin Warta NTT 16

16

TRIWULAN IV/TAHUN 2014

keterangan foto

GSC yang dimulai sejak 2007
hingga 2014 telah menghabiskan
anggaran Negara sebesar 502,5
Milyar Rupiah dengan sasaran
pada bidang Pendidikan dan
Kesehatan.
PPNPM-MPd untuk Tahun 2014
, dengan anggaran sebesar
458,8 Milyar telah dicairkan
91,4 % dengan serapan sebesar
81 % untuk 21 Kabupaten, 292
Kecamatan. Sedangkan PNPM

GSC dilaporkan jika progress
dana yang sudah cair mencapai

90% dari pagu sebesar 51,8
Milyar Rupiah.
Dengan besarnya alokasi
dana tersebut, dilaporkan jika
tidak sedikit masalah yang
dijumpai. Total permasalahan
penyelewengan dana sejak Tahun
2012 hingga 2014 sebanyak 88
masalah. 42 masalah di antaranya
(47%) sudah diselesaikan, bahkan
dengan penyelesaian lewat jalur

hukum . 46 masalah (53%) belum
tuntas. Hasil identiikasi, pelakunya
adalah Unit Pengelola Kegiatan,
Pengurus Kelurahan & Fasilitator
Kegiatan.
Beberapa agenda PNPM-MPd
dan Generasi harus dilaksanakan
Tahun 2014, yaitu : pelaksanaan

Integrasi Sistem Perencanaan
Pembangunan Partisipatif
dengan Sistem Perencanaan
Pembangunan Nasional,
pelaksanaan Program Master