BA. EV. Dok. PraKualifikasi

Kegiatan :
Pengadaan
Jasa
Konsultansi
Pengawasan Pembangunan Gedung
Kantor Balai KIPM Kelas I Medan I

BERITA ACARA EVALUASI DOKUMEN
PRAKUALIFIKASI
Nomor : 032/PAN/PL.420/VI/2012
Hari/Tgl : Senin, 25 Juni 2012

Pada hari ini, Senin tanggal dua puluh lima bulan Juni tahun dua ribu dua belas, telah
diadakan

evaluasi

dokumen

prakualifikasi


untuk

Pekerjaan

Pengadaan

Jasa

Konsultansi Pengawasan Pembangunan Gedung Kantor Tahun Anggaran 2012 Balai
Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan dengan uraian
sebagai berikut :
1. Proses pengadaan tersebut di atas, dilaksanakan melalui e-procurement pada
Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Universitas Negeri Medan
dengan website http://lpse.unimed.ac.id.
2. Pengunduhan (download) Dokumen Prakualifikasi melalui website LPSE
http://lpse.unimed.id. pada tanggal 19 s/d 21 Juni 2012.
3. Peserta yang mendaftar sebanyak 25 (dua puluh lima) calon penyedia.
4. Peserta yang mengunggah (upload) dokumen kualifikasi sampai dengan batas
akhir sebanyak 15 (lima belas) calon penyedia
5. Proses evaluasi kualifikasi terhadap dokumen prakualifikasi yang telah diupload

dilaksanakan pada tanggal 22 s/d 25 Juni 2012 dengan hasil terlampir dalam
berita acara ini.
Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan seperlunya.

Medan, 25 Juni 2012
Panitia/Pokja ULP
Balai KIPM Kelas I Medan I,