Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas pasar Dan efisiensi terhadap profitabilitas (roa) Pada bank campuran - Perbanas Institutional Repository

  Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

  Program StudiManajemen Oleh :

  DWI CAHYO PRIOLAKSONO NIM : 2014210696 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2018

  

MOTTO

“Bukan pelangi namanya jika hanya ada warna merah

Bukan hari namanya jika hanya ada siang

  

Semua itu adalah warna hidup yang harus dijalani meski terasa berat

Manisnya hidup akan terasa, apabila semua bisa dilalui dengan baik

Teruslah berusaha, belajar dan berdoa untuk menggapainya”

  • -DC Priolaksono-

  

PERSEMBAHAN

  Special thanks to:  Allah SWT atas segala rahmat dan takdirmu telah kau jadikan saya sebagai manusia yang senantiasa berpikir, berilmu, beriman dan bersabar dalam menjalani kehidupan ini. Semoga keberhasilan ini menjadi satu langkah awal bagiku untuk meraih cita-cita besarku.

   Kupersembahkan sebuah karya kecil ini untuk kedua orang tua tercinta, yang tiada pernah hentinya selama ini memberiku semangat, doa, dorongan, nasehat dan kasih sayang serta pengorbanan yang tak tergantikan hingga saya selalu kuat menjalani setiap rintangan yang ada didepanku. Terima kasih untuk Papa (Amaji) Ibu (Siti Sumarlik) terimalah bukti kecil ini sebagai kado keseriusanku untuk membalas semua pengorbananmu.

  I’m always loving you… (Anakmu DC Priolaksono).  Terima kasih banyak untuk kedua saudara perempuan saya mbak Linda dan adek Firda, teruntuk adek semoga lekas sembuh dari penyakitnya.

   Terima kasih banyak untuk dosen pembimbing Evi Sistiyarini, S.E, M.M atas bimbingan dan pengarahannya selama ini.

   Terima kasih untuk semua teman-teman yang selalu setia membantu saya dan memberi masukan dalam mengerjakan skripsi ini, teruntuk sahabat sejak jaman SMA (Pak Pol, Wak Gemblong,Bro Koleng, Pakdhe Syahru, Kopad Khafid, Sujep TOK, Dul Ghofur dan Kencrot) walau beda universitas tak menghalangi kita untuk selalu memupuk tali silaturahmi.

   Spesial buat seseorang!! Buat seseorang yang masih menjadi rahasia illahi, teruntuk seseorang di relung hati percayalah bahwa hanya ada namamu yang selalu kusebut dalam setiap benih-benih doaku, semoga keyakinan dan takdir ini terwujud. InsyaAllah atas ridho dan izin Allah SWT.

  Terimakasih beribu terimakasih kuucapkan, atas segala kekhilafan salah dan kekuranganku, kurendahkan hati serta diri menjabat tangan meminta beribu-ribu kata maaf tercurah. Skripsi ini kupersembahkan. -by DC.

  Alhamdulillah segala puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT karena atas rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Pengaruh Likuiditas, Kualitas Aktiva, Sensitivitas Pasar, dan Efisiensi terhadap

Profitabilitas (ROA) pada Bank Campuran ” dapat diselesaikan dengan baik

  Penelitian ini merupakan syarat yang harus ditempuh dan merupakan syarat akhir yang perlu diselesaikan dalam menempuh program pendidikan Sarjana Manajemen STIE Perbanas Surabaya.

  Pada kesempatan kali ini, saya ucapkan terimakasih yang sebesar- besarnya kepada semua pihak yang telah membantu terselesaikannya skripsi ini, khususnya kepada bapak/ibu :

  1. Evi Sistiyarini, S.E, M.M. selaku dosen pembimbing yang telah memberikan arahan serta bimbingan hingga terselesaikannya skripsi ini.

  2. Dr. Muazaroh, S.E., M.T. selaku Ketua Program Studi S1 Manajemen STIE Perbanas Surabaya.

  3. Dr. Lutfi S.E, M.Fin. selaku Ketua STIE Perbanas Surabaya.

  4. Dra. Ec. Sri Lestari Kurniawati, M.S. selaku Dosen Wali.

  5. Seluruh civitas akademika STIE Perbanas Surabaya.

  6. Seluruh dosen dan staff yang berperan serta dalam proses pendidikan hingga penulisan tugas akhir ini.

  Demikian semoga Allah SWT selalu melimpahkan Rahmat dan Hidayah-Nya kepada semua pihak atas bantuan yang telah diberikan dan semoga

  

DAFTAR ISI

  3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel……….…..... 35

  11 2.2 Landasan Teori .......................................................................

  15

  2.3 Pengaruh Variabel Bebas Terhadap Variabel Terikat ……. ... 27 2.4 Kerangka Pemikiran ...............................................................

  31 2.5 Hipotesis Penelitian ................................................................

  33 BAB III MET ODE PENELITIAN………………………………….………. 34

  3.1 Rancangan Penelitian…………………………………….…. 34

  3.2 Batasan Penelitian……………………………………..….… 34

  3.3 Identifikasi Variabel…………………………………….…... 35

  3.5 Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel….…….. 38

  9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA ...................................................................

  3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data…………………..….... 39

  3.7 Teknik Analisis Data……………………………………..…. 40

  BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA. 48

  4.1 Gambaran Subyek Penelitian …………….…………………. 48

  4.2 Ana lisis Data………………………………………….......… 53

  BAB V PENUTUP……………………………………………………..…… 92

  5.1 Kesimpulan………………………………………………...... 92

  5.2 Keterbatasan Penelitian……………………………………… 94

  5.3 Saran…………………………………………………………. 95

  11 2.1 Penelitian Terdahulu ..............................................................

  1.5 Sistematika Penulisan Skripsi ................................................

  HALAMAN JUDUL……………………………………………….………... i

  AMPIRAN……………………………………………………… xii

  HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI………….………….…………... ii

  HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ….………….………….…………..... iii

  HALAMAN PENGES AHAN SKRIPSI….………….………….…………... iv

  HALAMAN MOTTO & PERSEMBAHAN….…….………….…………..... v

  KATA PENGANTAR……………………………………………………….. vii DAFTAR ISI

  ………………………………………………………………… ix DAFTAR TABEL

  …………………………………………………………… x DAFTAR GAMBAR

  ………………………………………………………… xi DAFTAR L

  ABSTRACT

  8

  …………………………………………………………………... xiii BAB I PENDAHULUAN ...........................................................................

  1

  1.1 Latar Belakang Masalah .........................................................

  1

  1.2 Rumusan Masalah ..................................................................

  6

  1.3 Tujuan Penelitian ...................................................................

  7

  1.4 Manfaat Penelitian .................................................................

  DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

  58 Tabel 4.5 : Posisi IRR Bank Campuran

  72 Tabel 4.13 : Kesesuaian Hasil Penelitian Dengan Teori

  70 Tabel 4.12 : Hasil Perhitungan Uji Parsial (Uji t)

  66 Tabel 4.11 : Hasil Perhitungan Uji F

  64 Tabel 4.10 : Hasil Regresi Linier Berganda

  63 Tabel 4.9 : Posisi ROA Bank Campuran

  62 Tabel 4.8 : Posisi FBIR Bank Campuran

  61 Tabel 4.7 : Posisi BOPO Bank Campuran

  60 Tabel 4.6 : Posisi PDN Bank Campuran

  57 Tabel 4.4 : Posisi APB Bank Campuran

  Halaman

  55 Tabel 4.3 : Posisi NPL Bank Campuran

  54 Tabel 4.2 : Posisi LAR Bank Campuran

  39 Tabel 4.1 : Posisi LDR Bank Campuran

  39 Tabel 3.2 : Daftar Sampel Bank yang Terpilih

Tabel 3.1 : Total Aset dari Populasi pada Bank Campuran

  15 Penelitian Sekarang

Tabel 2.1 : Persamaan dan Perbedaan Penelitian Terdahulu denganTabel 1.1 : Posisi Return On Asset (ROA) Bank Campuran 2013-2017 2

  78

  

DAFTAR GAMBAR

  73 Gambar 4.3 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H uji t (LAR)

  77 Gambar 4.9 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H uji t (FBIR)

  76 Gambar 4.8 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H uji t (BOPO)

  75 Gambar 4.7 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H uji t (PDN)

  75 Gambar 4.6 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H uji t (IRR)

  74 Gambar 4.5 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H uji t (APB)

  73 Gambar 4.4 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H uji t (NPL)

  69 Gambar 4.2 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H uji t (LDR)

  Halaman

  46 Gambar 4.1 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H untuk uji F

  45 Gambar 3.4 : Daerah Penerimaan dan Penolakan H untuk uji t dua sisi

  44 Gambar 3.3 : Daerah Penerimaan dan Penolakan H untuk uji t sisi kiri

  42 Gambar 3.2 : Daerah Penerimaan dan Penolakan H untuk uji t sisi kanan

  32 Gambar 3.1 : Daerah Penerimaan atau Penolakan H untuk uji F

Gambar 2.1 : Kerangka Pemikiran

  77

Dokumen yang terkait

Pengaruh rasio likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas Pasar, efisiensi dan solvabilitas terhadap return on asset (roa) pada bank pemerintah - Perbanas Institutional Repository

0 0 20

Pengaruh rasio likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas Pasar, efisiensi dan solvabilitas terhadap return on asset (roa) pada bank pemerintah - Perbanas Institutional Repository

0 0 14

Pengaruh rasio likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas Pasar, efisiensi dan solvabilitas terhadap return on asset (roa) pada bank pemerintah - Perbanas Institutional Repository

0 1 28

Pengaruh rasio likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas Pasar, efisiensi dan solvabilitas terhadap return on asset (roa) pada bank pemerintah - Perbanas Institutional Repository

0 2 8

Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas, Dan efisiensi terhadap car pada bank Pembangunan daerah - Perbanas Institutional Repository

0 0 20

Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas, Dan efisiensi terhadap car pada bank Pembangunan daerah - Perbanas Institutional Repository

0 0 14

Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas, Dan efisiensi terhadap car pada bank Pembangunan daerah - Perbanas Institutional Repository

0 0 13

Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas, Dan efisiensi terhadap car pada bank Pembangunan daerah - Perbanas Institutional Repository

0 0 29

Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas, Dan efisiensi terhadap car pada bank Pembangunan daerah - Perbanas Institutional Repository

0 0 8

Pengaruh likuiditas, kualitas aktiva, sensitivitas pasar Dan efisiensi terhadap profitabilitas (roa) Pada bank campuran - Perbanas Institutional Repository

0 0 19