134930 AKJ 2005 10 10 Pelantikkan Kepala Pusat Studi UGM

NASKAH APA KABAR JOGJA
Judul
Lokasi
Reporter & Camerawan
Tanggal Liptan

: Pelantikkan kepala Pusat Studi UGM
: Balai Senat UGM
: Rina / Intro
: 10 Oktober 2005

Menciptakan kinerja yang lebih maju di bidang kependidikan / juga perlu meningkatkan kualitas
Sumber Daya Manusia (SDM ) yang handal dan berdikari / tidak terkecuali institusi pendidikan di tingkat
perguruan tinggi // Universitas Gajah Mada Yogyakarta hari ini / melantik kepala pusat studi yang baru/ di
ruang balai senat //
Jumlah kepala pusat studi yang dilantik sejumlah 18 orang / meliputi kepala pusat studi kependudukan
dan kebijakan / Kepala pusat studi perencanaan pembangunan regional / Kepala Pusat Studi Wanita / Kepala
pusat studi keamanan dan perdamaian / Kepala Pusat Studi Pedesaan dan kawasan / Kepala Pusat Studi
Lingkungan Hidup / Kepal Pusat Studi Pariwisata / Kepala Pusat Studi Ekonomi dan kebijakan publik / Kepal
Pusat Studi Pancasila / Kepala Pusat Studi sumber Daya Lahan / Kepala Pusat Studi Transportasi dan Logistik /
Kepala pUsat Studi Sosial dan asia tenggara / kepala pusat studi Ekonomi pancasila / Kepala Puat Studi Jerman

/ Kepala Pusat Studi Pangan dan Gizi /Kepala Pusat Studi bencana / Kepala Pusat Studi Agroekologi / serta
Kepala pusat Studi kebudayaan //
Prof Sumarminingsih ( Wakil Rektor Bidang Penelitian & Pengabdian masyarakat ) / dalam kesempatan
tersebut membacakan sambutan tertulis / dari Rektor UGM mengungkapkan / bahwa peranan daripusat studi
adalah untuk mendorong terlaksananya studi di UGM sendiri // Selain itu juga UGM menjadi tulang punggung /
untuk mampu mendoring dan terlaksananya kegiatan –kegiatan yang ada di perguruan tinggi // Kunci untuk
meningkatkan invensitas tingkat regional dan internasional / adalah dengan melakukan jurnal internasional
dalam berbagai kegiatan //

Rina dan Intro melaporkan untuk AKJ / RBTV //

ACC

Redaktur

Narator

Editor

1