SOAL UJIAN PRAKTEK IPA kls 9 2016

Kelas

: …………….

Kelompk : ......................
Nama

: …………… .

NASKAH SOAL UJIAN PRAKTIK
Mata Pelajaran
Hari
Tanggal
Pukul

:
:
:
:

IPA

Senin
18 April 2016
07.30 WIB s.d 09.30

PETUNJUK UMUM:
1. Susun dan rangkai alat bahan secara kelompok terdidri dari 4 orang anggota.
2. Susun dan buatlah alat dan bahan yang tercantum pada LKS menjadi rankaian perangkat
induksi elektromagnetik
3. kerjakan LKS berdasarkan kajian teori dari buku pelajaran dan praktek, (kerjakan secara
Individu/perorangan)
Pedoman Penskoran :
No

Aspek yang dinilai

Skor

 Cara menyiapkan alat dan bahan

2


 Cara merangkai alat

2

 Cara merangkai alat dengan satu baterai

2

 Cara merangkai alat dengan dua beterai

2

Nilai

Ket

2

 Kerapian dan ketepatan penggunaan alat


2

 Kekuatan arus listrik yang di hasilkan

6

 Mengisi LKS dan membuat kesimpulan
Skor Maksimal

18

Rumus Nilai = Jumlah perolehan skor X 100 = Nilai Akhir
18
Rambang Dangku, Maret 2015
Guru Mata Pelajaran ,

SUTASDIK,SPd.
NIP. 19710413 199903 1 004


LEMBAR KERJA SISWA
( LKS )
A. Tujuan : Menyelidiki faktor yang memengaruhi besar GGL induksi
B. Alat dan bahan :
1. Kumparan 500 lilitan

: 1 buah

2. Kumparan1.200 lilitan

: 1 buah

3. Galvanometer

: 1 buah

4. Magnet batang

: 2 buah


5. Kabel penjepit buaya

: 2 buah

C. Langkah Kerja :
1. Rangkailah kumparan 500 lilitan dengan galvanometer hingga membentuk rangkaian tertutup.
2. Gerakkan magnet batang masuk-keluar pada kumparan 500 Lilitan pelan-pelan dan amati
Bagaimana penyimpangan jarum galvanometer : ………………………………………….
3. Gerakkan magnet batang keluar-masuk pada kumparan 500 lilitan denganlebih cepat dan
amati bagaimana penyimpangan jarum galvanometer : ……………………………………..
4. Gunakan dua magnet batang dengan gerakan seperti cara kerja nomor 2 dan amati, bagaimana
jarum galvanometer : ……………………….
5. Gerakkan magnet batang keluar-masuk pada kumparan 1.200 lilitan dengan gerakan seperti
cara kerja nomor 2, dan amati, bagaimana jarum galvanometer : ………………………
6. Catatlah hasil pengamatanmu pada tabel berikut :
Kegiatan 1. ( rangkaian 1 magnet )
No.

Jumlah Lilitan


Jarum Galvanometer

Keterangan

Kegiatan 2. ( rangkaian 2 magnet )
No.

Jumlah Lilitan

Jarum Galvanometer

Keterangan

Pertanyaan:
1. Pada data di atas, bilamanakah menghasilkan simpangan jarum galvanometer terbesar?
………………………………………………………………………………………….
2. Faktor-faktor apa sajakah yang dapat memperbesar GGL induksi?
…………………………………………………………………………………………..
Kesimpulan : ………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………….

-------------------------------------------------