BA aanwijzing Reagen 2012

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI BANDUNG

TAHUN ANGGARAN 2012

Jl. Pasteur No. 25 – Bandung 40171

BERITA ACARA
PENJELASAN PEKERJAAN LELANG PENGADAAN REAGEN
BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI BANDUNG
TAHUN ANGGARAN 2012
Nomor : KU.03.10.94.04.12.1962

Pada hari ini, Kamis tanggal dua puluh enam bulan April tahun dua ribu dua belas, kami Panitia
Pengadaan Barang dan Jasa Balai Besar POM di Bandung tahun Anggaran 2012 yang dibentuk
berdasarkan Surat Keputusan Kepala Balai Besar POM di Bandung Nomor HK.04.01.94.01.12.0047
tanggal 3 Januari 2012, telah mengadakan Acara Penjelasan Pekerjaan Lelang secara elektronik
melalui website http://www.lpse.pom.go.id dengan paket sebagai berikut :

Nama Paket Pekerjaan


: Pengadaan Reagen

Lokasi

: Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan di Bandung, Jalan Pasteur No.25
Bandung

Rincian pertanyaan peserta dan jawaban panitia terlampir.

Demikian Berita Acara Penjelasan Pekerjaan Lelang ini dibuat dengan sebenarnya untuk
dipergunakan sebagaimana mestinya.

PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI BANDUNG

LAMPIRAN BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN LELANG PENGADAAN REAGEN
BALAI BESAR PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI BANDUNG TAHUN ANGGARAN 2012
Nomor : KU.03.10.94.04.12.1962

Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang

Nama Paket : Pengadaan Reagen
Pertanyaan Peserta
Dokumen Bab
Uraian
Pengirim
Teknis
1. Jadwal pelaksanaan pekerjaan apa bisa
6166191
diperpanjang menjadi 90 HK?dikarenakan item brg 26 Apr 2012 09:19
yg byk dan indent.2. Jadwal pemasukan penawaran
apa bisa diperpanjang menjadi 7 Mei
2012?dikarenakan item brg yg byk dan kami
membutuhkan waktu utk meminta surat dukungan
distributor.
Teknis

1. Barang mana saja yg tidak perlu surat dukungan 6166191
distributor?2. Mohon kepada Panitia agar
26 Apr 2012 09:26
sebaiknya spesifikasi teknis bisa dicantumkan

merk & no. catalognya, agar kami bisa
menawarkan brg sesuai dgn keinginan user dan
tidak salah dlm pengiriman brg, apalagi utk
reagen/bahan kimia tsb byk sekali jenisnya.

Teknis

108. TLC Aluminium Sheet Silica Gel GF
kuantitas 120 satuan 25 lbr/pak, jadi yg diminta
120 pak atau 120 lembar?karena klo 120 pak,
harganya tidak masuk.

LDP

6166191
26 Apr 2012 09:34

IX
1.item no 25 mohon direcek spesifikasi teknisnya 6148191
spesifikasi dan kemasannya bgm kalau purity 99% kmsn 1 kg 26 Apr 2012 09:43

teknis
dan no item 34 mungkin yg dimaksud 100g? 2.item
no16,17,18,65, 66 , 67,84,95,102, spesifikasinya
ko ada tanda tanya maksudnya bagaimana? 3. item
no 98 spesifikasinya tertulis 98,5-101,0% , item no
111 tertulis lebih dari sama dengan 93.5% apakah
sudah betul begitu? 4. item no112 ada dua
spesifikasi yang tercantum , yang dimaksud apakah
pilihan? mohon dijelaskan! 5. item no 113 bgm
kalau kemasannya 250 g? Mohon penjelasannya
terima kasih

Spesifikasi IX
1. untuk item no.113 menurut penjelasan panitia
Teknis
spesifikasi boleh menawarkan kemasan lebih dari yang
teknis
tercantum, kebutuhan yang tercantum itu 3 x 25 g

6148191

26 Apr 2012 10:34

kalau mengacu ke kemasan kami bermaksud mau
menawarkan kemasan 250g apakah jumlahnya
harus 3 x 250g atau cukup 1 x 250g mengingat satu
kemasan saja sudah lebih dari kebutuhan? Mohon
penjelasannya, Terima kasih
Spesifikasi IX
Terima kasih penjelasanya, namun bolehkah di
Teknis
spesifikasi berita acara penjelasan pekerjaan dicantumkan
teknis
item no 113 menjadi jumlahnya 1 kemasan 250g?
terima kasih

6148191
26 Apr 2012 10:44

untuk no. 73 itu Purity (GC) 99,5 % atau yang 99,8 6197191
% ? terima kasih

26 Apr 2012 10:54

Penjelasan Panitia/Pokja ULP
Dokumen Bab
Uraian
Teknis
6166191: 1. Jadwal pelaksanaan pekerjaan
tidak dapat diperpanjang, karena panitia sudah
memperhitungkan bahwa waktu 60 HK cukup.
2. Jadwal pemasukan penawaran sesuai dengan
jadwal yang telah ditetapkan, tidak ada
perpanjangan waktu.

Pengirim
2012 - PENGADAAN
REAGEN PENGUJIAN
LABORATORIUM
bandung
26 Apr 2012 09:24


Teknis

6166191: 1. Barang yg tidak perlu surat
dukungan distributor sudah tercantum di Bab
VI BENTUK DOKUMEN PENAWARAN. 2.
Sesuai dengan Perpres 54 Tahun 2010, dalam
spesifikasi teknis tidak boleh mencantumkan
merk & no. katalog.

2012 - PENGADAAN
REAGEN PENGUJIAN
LABORATORIUM
bandung
26 Apr 2012 09:38

Teknis

6166191: Untuk no 108. TLC Aluminium
Sheet Silica Gel GF yang diminta adalah 120
pak.


2012 - PENGADAAN
REAGEN PENGUJIAN
LABORATORIUM
bandung
26 Apr 2012 09:40

LDP

IX
6148191: 1) Spesifikasi teknis yang tercantum
Spesifikasi dalam dokumen adalah spesifikasi minimal,
Teknis
jika menawarkan dengan spesifikasi yang lebih
tinggi diperbolehkan. Item 34 Diisopropilamine
(Isopropylamine) yang dimaksud adalah 100
ml, sesuai dengan dokumen. 2) Untuk item no.
16, 17, 18, 65, 66, 67,84,95,102, tidak ada
tanda tanya pada dokumen kami. 3) Item no 98
spesifikasi yang seharusnya adalah Assay

(alkalimetric) lebih dari 99.0%. Item no 111

2012 - PENGADAAN
REAGEN PENGUJIAN
LABORATORIUM
bandung
26 Apr 2012 10:17

spesifikasi yang seharusnya adalah Assay
(acidimetric) 98.0-102.0%. 4) Item no112
spesifikasi yang dimaksud adalah Assay
(Ph.Eur., calc. on dried substance): 99.0 - 100.5
%. 5) Item no113 jumlah yang ditawarkan
boleh lebih dari yang tercantum, dengan syarat
spesifikasinya sesuai dengan dokumen. bgm
kalau kemasannya 250 g? Mohon
penjelasannya terima kasih
LDP

IX

6148191: 1) Spesifikasi teknis yang tercantum
Spesifikasi dalam dokumen adalah spesifikasi minimal,
Teknis
jika menawarkan dengan spesifikasi yang lebih
tinggi diperbolehkan. Item 34 Diisopropilamine
(Isopropylamine) yang dimaksud adalah 100
ml, sesuai dengan dokumen. 2) Untuk item no.
16, 17, 18, 65, 66, 67,84,95,102, tidak ada
tanda tanya pada dokumen kami. 3) Item no 98
spesifikasi yang seharusnya adalah Assay
(alkalimetric) lebih dari 99.0%. Item no 111
spesifikasi yang seharusnya adalah Assay
(acidimetric) 98.0-102.0%. 4) Item no112
spesifikasi yang dimaksud adalah Assay
(Ph.Eur., calc. on dried substance): 99.0 - 100.5
%. 5) Item no113 jumlah yang ditawarkan
boleh lebih dari yang tercantum, dengan syarat
spesifikasinya sesuai dengan dokumen.

2012 - PENGADAAN

REAGEN PENGUJIAN
LABORATORIUM
bandung
26 Apr 2012 10:18

LDP

IX
Untuk item no.113 yang dijadikan acuan adalah 2012 - PENGADAAN
Spesifikasi volumenya, bukan jumlah kemasannya. Jadi
REAGEN PENGUJIAN
Teknis
penawaran 1 x 250g sudah cukup.
LABORATORIUM
bandung
26 Apr 2012 10:38

Spesifikasi IX
Hasil tanya-jawab ini dilampirkan dalam Berita 2012 - PENGADAAN
Teknis
Spesifikasi Acara Penjelasan Pekerjaan Lelang yang akan REAGEN PENGUJIAN
Teknis
diupload (pada kolom Berita LPSE).
LABORATORIUM
bandung
26 Apr 2012 10:52
6197191: Spesifikasi teknis yang tercantum
dalam dokumen adalah spesifikasi minimal,
jika menawarkan dengan spesifikasi yang lebih
tinggi diperbolehkan.

2012 - PENGADAAN
REAGEN PENGUJIAN
LABORATORIUM
bandung
26 Apr 2012 10:57