BA SELEKSI GAGAL Master Plan Kehutanan

PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA PEMERINTAH

PADA SATUAN KERJA DINAS KEHUTANAN
KABUPATEN KUANTAN SINGINGI TAHUN ANGGARAN 2013
Komplek Perkantoran Pemda Kabupaten Kuantan Singingi
TELUK KUANTAN 29362

BERITA ACARA SELEKSI GAGAL
NOMOR : 123/PAN-BA/V/DISHUT/2013
Pada hari ini Senin tanggal Tiga Belas bulan Mei tahun Dua Ribu Tiga Belas, Panitia Pengadaan
Barang / Jasa pada Satuan Kerja Dinas Kehutanan berdasarkan Keputusan Kepala Dinas Kehutanan
Kabupaten Kuantan Singingi Nomor KPTS.510.2/DISHUT-SEKR/380, tanggal 27 Februari 2013
dengan mengambil tempat di Kantor Dinas Kehutanan Kabupaten Kuantan Singingi telah
melaksanakan rapat evaluasi prakualifikasi untuk Paket Pekerjaan tersebut dibawah ini :
Kegiatan
Paket Pekerjaan
HPS

: Pembuatan Master Plan Kehutanan
: Penyususnan Master Plan Kehutanan
: Rp 349.473.250,00 (Tiga Ratus Empat Puluh Sembilan Juta Empat Ratus Tujuh Puluh


Sumber Dana
Tahun Anggaran

: APBD KABUPATEN KUANTAN SINGINGI
: 2013

Tiga Ribu Dua Ratus Lima Puluh Rupiah)

Dengan hasil sebagai berikut :
1. Jumlah penyedia yang mendaftar
2. Jumlah penyedia yang mengisi data Kualifikasi

: 15 (lima belas ) Penyedia
: 4 (empat) penyedia

Berdasarkan Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah yang
terakhir diubah dengan Peraturan Presiden No. 70 Tahun 2012, Pasal 83 ayat 2 (b) Kelompok Kerja
ULP menyatakan Seleksi gagal, apabila peserta yang lulus kualifikasi pada proses prakualifikasi
kurang dari 5 (lima) untuk Seleksi Umum.

Dan sesuai hasil evaluasi prakualifikasi diatas maka Panitia Pengadaan menyatakan bahwa SELEKSI
GAGAL dan untuk selanjutnya Panitia Pengadaan akan mengumumkan kembali melalui website
LPSE Kabupaten Kuantan Singingi.
Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Panitia Pengadaan Barang / Jasa Pemerintah
Dinas Kehutanan Kabupaten Kuantan Singingi
dto
PANITIA