Risalah pakaian APBD P

PANITIA II PENGADAAN BARANG DAN JASA DILINGKUNGAN DINAS
PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA KABUPATEN KAMPAR TAHUN
ANGGARAN 2012
KEGIATAN

PENGADAAN PAKAIAN

BERITA ACARA
AANWIZJING
Tanggal

: 1 Nopember 2012

Nomor

:

02/PAN-II/DIKPORA/XI/2012

Lokasi
: Aula Dinas Pendidikan Pemuda dan

Olahraga Kabupaten Kampar

Pada hari ini Kamis tanggal Satu bulan Nopember tahun dua ribu dua belas, yang bertanda tangan
dibawah ini, Panitia II Pengadaan Barang dan Jasa Dilingkungan Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga
Kabupaten Kampar Tahun Anggaran 2012, berdasarkan Surat Keputusan Kepala Dinas Pendidikan
Pemuda dan Olahraga Kabupaten Kampar, pada pukul 09.00 WIB dengan mengambil tempat di Aula
Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabapaten Kampar, telah mengadakan Rapat Penjelasan
Pekerjaan atas Dokumen Lelang yang dihadiri oleh :
1.
2.

Panitia yang bersangkutan
Peserta Rekanan Kontraktor

Rapat penjelasan ini dipimpin oleh Ketua Panitia Pelelangan
Kegiatan Pengadaan Pakaian terdiri dari 3 (Tiga) Paket Pengadaan yaitu :
NO

URAIAN


1

Pengadaan
Sekolah

2
3

PAGU DANA

Pakaian

Seragam

BIDANG / SUB
BIDANG

KET

1.500.000.000,- Pengadaan

Konfeksi

/

Pengadaan Tas Ransel

375.000.000,- Pengadaan
Konfeksi

/

Pengadaan Sepatu

375.000.000,- Pengadaan
Konfeksi

/

Bab I. Umum
-


Pemasukan Penawaran Lelang
Hari / Tanggal

: Selasa, 6 Nopember 2012 s/d Jumat, 9 Nopember 2012

-

Pukul

: 08.00 s/d 11.30 WIB

Alamat

: Kantor Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Kampar

Jalan

: Jl. DI. Panjaitan No. 16 Bangkinang (0762) 20872


Batas Akhir Pemasukan

: Jumat Tanggal 9 Nopember 2012 Pukul 11.30 WIB (Jam Panitia)

Pemasukkan penawaran 1 sampul (1 asli dan 1 copy)
Evaluasi Penawaran sistem gugur
Waktu sanggahan 5 hari kerja, ditujukan kepada Panitia
TKDN ditiadakan
Sanggahan banding kepada Bupati dengan jaminan sanggah 2 0/00 atau max 50 juta
Waktu pelaksanaan :
25 (Dua puluh lima) Hari Kalender
Masa berlaku penawaran 30 Hari Kalender
Masa berlaku Jaminan Penawaran 58 Hari Kalender
Surat untuk format daftar kualifikasi tetap memakai materai Rp. 6.000,Apabila pada saat pembukaan penawaran tidak ada materai (untuk daftar Isian kualifikasi), maka
rekanan wajib menempel 2 materai pada saat buka sampul, penawaran tidak digugurkan

Pengadaan Pakaian
 spesifikasi teknis barang yang ditawarkan melampirkan contoh bahan dasar pakaian
dan pelengkap lain Topi, Jilbab dan dasi setiap jenis yang ditawar (Contoh Bahan


dasar dipisahkan dari Dokumen Penawaran dibungkus rapi dan ditulis nama
perusahaan yang jelas);
 Uji Labor (asli) dari masing-masing jenis bahan baju dan celana atas nama perusahaan
peserta.
 Surat Dukungan pabrik textil dan melampirkan foto copy TDI/ IUI
 Surat dukungan konveksi dan melampirkan fotocopy TDI.
 jadwal waktu penyerahan/pengiriman barang.

Pengadaan Tas Ransel
 spesifikasi teknis barang yang ditawarkan melampirkan contoh Tas jadi (Contoh

dipisahkan dari Dokumen Penawaran dibungkus rapi dan ditulis nama perusahaan
yang jelas);

 Surat Dukungan konveksi tas dan melampirkan fotocopy TDI/ IUI.
 jadwal waktu penyerahan/pengiriman barang;

Pengadaan Sepatu
 spesifikasi teknis barang yang ditawarkan melampirkan contoh Sepatu jadi setiap jenis
yang ditawar (Contoh Sepatu dipisahkan dari Dokumen Penawaran dibungkus rapi

dan ditulis nama perusahaan yang jelas);
 Uji Labor (asli) sepatu atas nama perusahaan peserta.
 Surat Dukungan Pabrik dan melampirkan fotocopy TDI/IUI.
 jadwal waktu penyerahan/pengiriman barang;
Bab II. Pengumuman

1. Paket Pekerjaan
2. Persyaratan Peserta

: Tetap dan Cukup Jelas
: Tetap dan Cukup Jelas

3. Pelaksanaan Pengadaan
4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan

: Tetap dan Cukup Jelas

Pemberian Penjelasan :
Tanggal 1 Nopember 2012
Pemasukkan Penawaran Lelang:

Hari / Tanggal

: Selasa, 6 Nopember 2012 s/d Jumat, 9 Nopember 2012

Pukul

: 08.00 s/d 11.30 WIB

Alamat

: Kantor Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Kampar

Jalan

: Jl. DI. Panjaitan No. 16 Bangkinang (0762) 20872

Batas Akhir Pemasukan

: Jumat Tanggal 9 Nopember 2012 Pukul 11.30 WIB (Jam Panitia)


A. Umum
1. Lingkup
Pekerjaan

:

Tetap dan Cukup Jelas

2. Sumber Dana

:

Tetap dan Cukup Jelas

3. Peserta
[Pelelangan
Umum/
Pemilihan
Langsung]
4. Larangan

Korupsi, Kolusi,
dan Nepotisme
(KKN) serta
Penipuan

:

Tetap dan Cukup Jelas

:

Tetap dan Cukup Jelas

5. Larangan
Pertentangan
Kepentingan

:

Tetap dan Cukup Jelas


6. Pendayagunaan
Produksi Dalam
Negeri

:

Tetap dan Cukup Jelas

7. Satu Penawaran
Tiap Peserta

:

Tetap dan Cukup Jelas

B. Dokumen Pengadaan

8. Isi Dokumen
Pengadaan

:

Tetap dan Cukup Jelas

9. Bahasa
Dokumen
Pengadaan

:

Tetap dan Cukup Jelas

10. Pemberian
Penjelasan

:

Tetap dan Cukup Jelas

11. Perubahan
Dokumen
Pengadaan

:

Tetap dan Cukup Jelas

12. Tambahan
Waktu
Pemasukan
Dokumen
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

13. Biaya dalam
Penyiapan
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

14. Bahasa
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

15. Dokumen
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

16. Harga
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

17. Mata Uang
Penawaran
dan Cara
Pembayaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

18. Masa Berlaku
Penawaran
dan Jangka
Waktu
Pelaksanaan
19. Bentuk
Dokumen
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

:

Tetap dan Cukup Jelas

20. Pakta
Integritas

:

Tetap dan Cukup Jelas

C. Penyiapan Dokumen Penawaran

21. Pengisian
Dokumen Isian
Kualifikasi

:

Tetap dan Cukup Jelas

22. Jaminan
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

23. Penyampulan
dan Penandaan
Sampul
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

24. Penyampaian
Dokumen
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

25. Batas Akhir
Waktu
Pemasukan
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

26. Penawaran
Terlambat

:

Tetap dan Cukup Jelas

D. Pemasukan Dokumen Penawaran

E. Pembukaan dan Evaluasi Penawaran
27. Pembukaan
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

28. Evaluasi
Penawaran

:

Tetap dan Cukup Jelas

29. Evaluasi
Kualifikasi

:

Tetap dan Cukup Jelas

30. Pembuktian
Kualifikasi

:

Tetap dan Cukup Jelas

31. Pengumuman
Pemenang

:

Tetap dan Cukup Jelas

32. Sanggahan

:

Tetap dan Cukup Jelas

33. Sanggahan
Banding

:

Tetap dan Cukup Jelas

F. Penetapan Pemenang

G. Penunjukan Pemenang Pengadaan
34.

35.

Penunjukan
Penyedia
Barang/Jasa
Kerahasiaan
Proses

:

Tetap dan Cukup Jelas

:

Tetap dan Cukup Jelas

:

Tetap dan Cukup Jelas

:

Tetap dan Cukup Jelas

:

Tetap dan Cukup Jelas

H. Pelelangan Gagal
36. Pelelangan
Gagal
I. Surat Jaminan Pelaksanaan
37. Surat Jaminan
Pelaksanaan
J. Penandatanganan Kontrak
38. Penandatanganan
Kontrak

BAB IV. LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP)
_____________________________________________________________
A.

Lingkup
Pekerjaan

: Tetap dan Cukup Jelas

B. Sumber
Dana

: Tetap dan Cukup Jelas

C. Pemberian
Penjelasan
Dokumen
Pengadaan
D. PESERTA

: Tetap dan Cukup Jelas

: Tetap dan Cukup Jelas

YANG DAPAT
MENGIKUTI
PELELANGAN

E. Pemberian
Penjelasan
Dokumen
Pengadaan
F. Peninjauan
Lapangan
G. DOKUMEN
PENAWARAN

: Tanggal 1 Nopeber 2012

: Tetap dan Cukup Jelas
: Tetap dan Cukup Jelas

: Tetap dan Cukup Jelas

H. MATA UANG
PENAWARAN DAN
CARA PEMBAYARAN

I.

Masa Berlakunya

: 30 (Tiga puluh) Hari kalender

Penawaran

J. JAMINAN

1.

PENAWARAN
2.
K. JADWAL
PEMASUKAN
DOKUMEN
PENAWARAN
L. BATAS AKHIR
WAKTU
PENYAMPAIAN
PENAWARAN
M. PEMBUKAAN
PENAWARAN
N. EVALUASI
PENAWARAN

Besarnya jaminan penawaran adalah: 1 % s/d 3% dari
Nilai HPS
Masa berlakunya jaminan penawaran 58 (Lima puluh
delapan) hari kalender

Selasa, 6 Nopember 2012 s/d Jumat, 9 Nopember 2012
08.00 s/d 11.30 WIB
Jumat, 9 Nopember 2012
08.00 s/d 11.30 WIB
Jumat, 9 Nopember 2012
14.00 WIB s/d selesai
: Tetap dan Cukup Jelas

BAB V. LEMBAR DATA KUALIFIKASI (LDK)
________________________________________________________
A. Lingkup
Kualifikasi

: Tetap dan Cukup Jelas

B. Persyaratan
Kualifikasi

: Tetap dan Cukup Jelas

BAB VI. BENTUK DOKUMEN PENAWARAN
: Tetap dan Cukup Jelas
BAB VII. PETUNJUK PENGISIAN FORMULIR KUALIFIKASI
: Tetap dan Cukup Jelas
BAB VIII. TATA CARA EVALUASI KUALIFIKASI
: Tetap dan Cukup Jelas
BAB IX. BENTUK KONTRAK

: Tetap dan Cukup Jelas

BAB X. SYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK (SSUK)
BAB XI. SYARAT-SYARAT KHUSUS KONTRAK (SSKK)
: Tetap dan Cukup Jelas
BAB XII. SPESIFIKASI TEKNIS DAN GAMBAR
: Tetap dan Cukup Jelas

XIII. DAFTAR KUANTITAS DAN HARGA
: Tetap dan Cukup Jelas
BAB XIV. BENTUK DOKUMEN LAIN
: Tetap dan Cukup Jelas
TANYA JAWAB
1. Cv. tasawufindo
Tanya :
- mengingat waktu pelaksanan pekerjaan yang begitu singkat, apakah penyerahan barang dapat
dilakukan sampai kantor dinas pendidikan,pemuda dan olahraga saja.
Jawab
- Serah terima barang tetap dilakukan sampai kesekolah minimal sampai uptd atau kantor
kacab setempat.
2. Cv. Triputra
Tanya :
- Pada dokumen lelang pengadaan pakaian disamping meminta persyaratan pakaian jadi
sekaligus juga meminta bahan pakaian. Jadi mengingat jadwal pemasukan penawaran
yang relatif singkat, kami meminta agar contoh pakaian jadi ditiadakan saja dan cukup
dengan menyerahkan contoh bahan saja sebanyak 2,5m. Karna contoh bahan ini menurut
hemat kami sudah cukup mewakili untuk menentukan sfesifikasi bahan yang ditawar.
- Contoh pakaian jadi kita hilangkan, dan peserta diwajibkan menyerahkan contoh bahan
kain setiap jenis pakaian. Akan tetapi untuk kelengkapannya seperti jilbab,topi dan dasi
peserta harus menyerahkan contoh barang jadi.
Demikian Berita Acara Rapat Penjelasan (Aanwijzing) ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

PANITIA II PENGADAAN BARANG DAN JASA DILINGKUNGAN DINAS PENDIDIKAN PEMUDA
DAN OLAHRAGA KABUPATEN KAMPAR

TTD
PANITIA II