Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian Alam Karang Anyar, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalingun, Provinsi Sumatera Utara

ABSTRAK

NOVITASARI PARDEDE : Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian
Alam Karang Anyar, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalungun.
Dibimbing oleh MUHDI dan KANSIH SRI HARTINI.
Pemanfaatan hutan sering kali dilakukan berdasarkan manfaat secaralangsung
(tangible)dan
manfaat
tidak
langsung (intangible). Manfaat tidak
langsung(intangible) seperti manfaat hutan dalam bentuk immaterial atau
pemanfaatan jasa lingkungan seperti wisata alam yang mengacu pada prinsip
ekologi dapat dijadikan alternatif untuk mendukung pembangunan negara jangka
panjang. Salah satu manfaat yang dapat diperoleh adalah pengembangan kawasan
hutan untuk ekowisata alam.Penelitian ini bertujuan untuk: (1) menganalisis
potensi objek wisata Pemandian Alam terhadap objek wisata Karang Anyar; (2)
Menganalisis permasalahanstrategi pengembangan SWOT wisataalam di kawasan
objek wisata Pemandian Alam Karang Anyar. Pengambilan sampel dilakukan
dengan teknik cara purposive sampling untuk dan responden dan cara r andom
untuk masyarakat. Objek dan daya tarik yang telah diperoleh kemudian dianalisis
sesuai dengan kriteria penskoringan pada Pedoman Analisis Daerah Operasi

Objek dan Daya Tarik Wisata Alam Dirjen PHKA tahun 2003 sesuai dengan nilai
yang telah ditentukan untuk masing-masing kriteria.
Pemandian Alam Karang Anyar memiliki potensi wisata alam yang layak
dikembangkan dengan persentasi 78,05%.Pada analisis SWOT,berada pada
kuadran I yang menunjukkan bahwa kawasan wisata ini berada pada situasi yang
menguntungkan.
Kata kunci : objek wisata, pengembangan, pemandian alam, kabupaten
Simalungun.

Universitas Sumatera Utara

ABSTRACT

Novitasari Pardede : Analysis of the Development of Attractions Nature Baths Karang
Anyar,
Gunung
Maligas
Subdistrict,SimalungunDistrict,
North
Sumatera

Province.Supervised by MUHDI and KANSIH SRI HARTINI.

Forest use is often done by direct benefits (tangible) and indirect benefits
(intangible). Indirect benefits (intangible) such as forest benefits in the form of
immaterial or utilization of environmental services like nature which refers to the
ecological principle can be used as an alternative to support long-term
development of the country. One of the benefits that can be gained is the
development of natural forest areas for ecotourism. This study aims to: (1)
analyzing the potential attraction to attraction Nature Baths Karang Anyar; (2) to
analyze the problems of nature tourism development strategy in the region SWOT
attractions Nature Baths Karang Anyar. Sampling was done by purposive
sampling techniques for and the respondents and random manner to the public.
Objects and appeal that has been obtained and analyzed in accordance with the
criteria in the Guidelines penskoringan Regional Operations Analysis Objects
and Attractiveness Director General of Nature Protection and Nature
Conservation in 2003 in accordance with a predetermined value for each
criterion.
Nature Baths Karang Anyar has potential natural attractions should be
developed with a percentage of 78.05%. In the SWOT analysis, are in quadrant I,
which indicates that this is a tourist area in a favorable situation.

Keywords: attraction, development, natural bath, Sima lungun district.

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Penanganan Kebersihan di Daerah Tujuan Wisata (Studi Deskriptif Mengenai Pengelolaan Sampah di Daerah Tujuan Wisata Pemandian Karang Anyar Kecamatan Gunung Maligas Kabupaten Simalungun.

1 51 131

Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian Alam Taman Rekreasi Gotong Royong Indah Di Desa Hulu, Kecamatan Pancurbatu, Kabupaten Deliserdang, Provinsi Sumatera Utara

3 65 76

Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian Alam Karang Anyar, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalingun, Provinsi Sumatera Utara

2 68 101

Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian Alam Karang Anyar, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalingun, Provinsi Sumatera Utara

0 0 15

Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian Alam Karang Anyar, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalingun, Provinsi Sumatera Utara

0 0 3

Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian Alam Karang Anyar, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalingun, Provinsi Sumatera Utara

0 0 15

Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian Alam Karang Anyar, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalingun, Provinsi Sumatera Utara

0 1 2

Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian Alam Karang Anyar, Kecamatan Gunung Maligas, Kabupaten Simalingun, Provinsi Sumatera Utara

0 0 26

Analisis Pengembangan Objek Wisata Pemandian Alam Taman Rekreasi Gotong Royong Indah Di Desa Hulu, Kecamatan Pancurbatu, Kabupaten Deliserdang, Provinsi Sumatera Utara

0 0 11

PENANGANAN KEBERSIHAN DI DAERAH TUJUAN WISATA (Study Deskriptif tentang Penanganan Kebersihan di Daerah Tujuan Wisata Pemandian Karang Anyar Kecamatan Gunung Maligas Kabupaten Simalungun )

0 0 16