Soal UN IPA 2013 2014 Paket B

Pengetik
:
Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

B

B

B

No. Nama hewan
1.
Cicak
2.
Ikan mas
3.
Ayam
4.
Katak

Hewan di atas dikelompokkan berdasarkan ....
A. tempat hidup
B. cara berkembang biak
C. jenis makanan
D. cara melindungi diri

3. Gading gajah diburu manusia untuk dimanfaatkan sebagai ....
A. obat
B. makanan
C. kerajinan
D. hiasan
4. Penggunaan kulit buatan yang menyerupai kulit harimau bertujuan untuk ....
A. komoditas ekspor
B. melindungi agar tidak punah
C. agar perkembangbiakannya pesat
D. untuk pertunjukan di taman wisata
5.

D


Korektor :
Tanggal :
Paraf
:

1. Daun yang lebar pada tumbuhan teratai berfungsi untuk mempercepat proses ....
A. fotosintesis
B. penguapan
C. penyerapan
D. regenerasi
2.

D

2

Perhatikan gambar di samping !
Hewan pada gambar di samping berkembangbiak dengan cara ....

A.

B.
C.
D.

melahirkan
bertelur – melahirkan
membelah diri
bertelur

6. Perhatikan daur hidup hewan berikut !
©

B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS

Pengetik
:

Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

D

C

3

Korektor :
Tanggal :
Paraf
:

Hewan tersebut menghasilkan telur pada fase ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4

7. Cermatilah hubungan antara dua makhluk hidup berikut :
1. Kupu-kupu dengan tanaman berbunga.
2. Benalu dengan pohon mangga.
3. Burung jalak dengan kerbau.
4. Ikan badut dengan anemon laut.
Hubungan yang termasuk simbiosis mutualisme ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 1, 3, dan 4
D. 2, 3, dan 4
8. Perhatikan jaring-jaring makanan berikut !

C

Pada jaring makanan tersebut elang berperan sebagai ....
A. produsen dan konsumen I
B. konsumen I dan konsumen II
C. konsumen II dan konsumen III
©


B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS

Pengetik
:
Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

D.

B

A

A


A

4

Korektor :
Tanggal :
Paraf
:

konsumen III dan pengurai

9. Selain berfungsi sebagai peneduh, pohon-pohon yang ditanam di tepi jalan raya juga berfungsi
....
A. mengurangi populasi serangga di jalan raya
B. mengurangi polusi udara akibat asap kendaraan
C. meningkatkan suhu udara di sekitarnya
D. sebagai penghasil karbondioksida
10. Pembuangan limbah pabrik ke sungai tanpa melalui pengolahan terlebih dahulu dapat
mengakibatkan ....
A. musnahnya kehidupan di sungai

B. peningkatan populasi tumbuhan air
C. perkembangbiakan ikan menjadi cepat
D. peningkatan kadar oksigen di dalam air
11. Kaktus hidup pada lingkungan kurang air. Bentuk bagian tubuh kaktus yang berguna untuk
mencegah kehilangan air adalah ....
A. daun berbentuk duri
B. batang berwarna hijau
C. akar yang panjang
D. batang tidak bercabang
12. Jaringan pada batang yang berfungsi mengangkut air dari akar ke daun adalah ....
A. Xilem
B. Floem
C. Parenkim
D. Meristem
13.
4
3
2
1
Fungsi bagian lidah yang ditunjukkan nomor 3 pada gambar di atas adalah mengecap rasa

....

D

D

A.
B.
C.
D.

manis
asin
pahit
asam

14. Di dalam paru-paru terdapat alveolus, yang berfungsi untuk ....
A. menghangatkan suhu udara pernapasan
B. mengenali zat kimia yang masik bersama udara pernapasan
©


B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS

Pengetik
:
Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

C.
D.

5

Korektor :
Tanggal :

Paraf
:

menyaring aroma yang tidak sedap
tempat pertukaran oksigen dengan karbondioksida

15.

A

Alat pencernakan yang ditunjukkan huruf P mengasilkan enzim yang berfungsi untuk ....
A. mengubah asam lemak menjadi gliserol.
B. membunuh kuman penyakit.
C. menghasilkan enzim ptialin
D. menghasilkan sel darah putih.
16. Perhatikan gambar berikut !

4
5

3

1

2

6

8

7

C

Urutan aliran darah pada sistem peredaran darah keci pada gambar di atas adalah ....
A. 1 – 2 – 3 – 4 – 5
B. 1 – 2 – 8 – 7 – 6
C. 1 – 5 – 4 – 3 – 2
D. 1 – 6 – 7 – 3 – 2
©

B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS

Pengetik
:
Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

6

Korektor :
Tanggal :
Paraf
:

17.

B

A

C
D

C

B

C

B

A

Yang ditunjukkan oleh huruf A pada gambar tulang lengan adalah tulang ....
A. tulang hasta
B. tulang pergelangan tangan
C. tulang pengumpil
D. tulang lengan atas
18. Mengkonsumsi buah – buahan yang mengandung vitamin C dapat mencegah penyakit ....
A. rabun senja
B. Sariawan
C. beri – beri
D. Rakhitis
19. Ciri – ciri perkembangan fisik anak laki – laki pada masa pubertas adalah ....
A. tumbuh jakun, suara membesar, dan pinggul membesar
B. suara membesar, pinggul melebar, dada lebih bidang
C. tumbuh jakun, Suara membesar, dada lebih bidang
D. suara membesar, tumbuh kumis, payudara membesar
20. Cara untuk mencegah penyakit Anemia adalah ....
A. banyak mengkonsumsi buah – buahan yang mengandung vitamin A
B. banyak mengkonsumsi sayuran yang berwarna hijau
C. menghindari makanan yang banyak mengandung lemak
D. banyak berjemur di bawah sinar matahari pagi
21. Kapur barus yang ditaruh dalam lemari pakaian lama kelamaan akan menyusut. Proses
penyusutan kapur barus merupakan perubahan wujud dari ....
A. padat menjadi gas
B. cair menjadi gas
C. gas menjadi padat
D. gas menjadi cair
22. Bola voli dan bola basket terbuat dari bahan dasar berupa ....
©

B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS

Pengetik
:
Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

A.
B.
C.
D.

D

B

A

7

Korektor :
Tanggal :
Paraf
:

kaca
plastik
logam
karet

23. Jika memperhatikan dalam pemasangan kabel listrik di pinggir jalan sengaja dipasang
mengendur hal ini bertujuan ....
A. tegangan listrik naik tidak terbakar
B. malam hari menyusut tidak terputus
C. arus listrik mengalir tidak putus
D. siang hari memuai tidak putus
24. Saat kita berada di dekat api unggun tubuh kita terasa hangat, hal tersebut membuktikan adanya
perpindahan panas secara ....
A. radiasi
B. konveksi
C. konduksi
D. kondensi
25.

D

Gaya yang mempengaruhi terjadinya peristiwa seperti pada gambar di atas adalah gaya ....
A. otot
B. pegas
C. magnet
D. gravitasi
26. Mobil pak Edy menabrak pohon, bagian depannya rusak. Hal ini menunjukkan bahwa gaya dapat
....

A

A.
B.
C.
D.

mengubah bentuk benda
mempercepat gerak benda
memperlambat gerak benda
mengubah arah gerak benda

©

B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS

Pengetik
:
Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

8

Korektor :
Tanggal :
Paraf
:

27.

Pak Bima memecah kemiri dengan alat dan cara seperti gambar di atas. Alat yang digunakan pak
Bima merupakan pesawat sederhana jenis ....
A. Tuas
B. Katrol
C. bidang miring
D. roda berporos

A
28.

1
2
3
4
Sumber bunyi pada gambar di atas ditunjukkan nomor ....
A.
B.
C.
D.

C

4
3
2
1

29.

B

Gambar di atas membuktikan bahwa cahaya mempunyai sifat ....
A. merambat lurus
B. dapat dipantulkan
C. menembus benda bening
D. dapat dibiaskan

©

B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS

Pengetik
:
Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

9

Korektor :
Tanggal :
Paraf
:

30.

Perubahan energi yang terjadi saat alat pada gambar di atas dihidupkan adalah ....
A. gerak menjadi listrik dan bunyi
B. listrik menjadi gerak dan bunyi
C. gerak menjadi listrik dan cahaya
D. listrik menjadi gerak dan cahaya

B

C

31. Berikut yang bukan contoh energi alternatif yang berasal dari alam adalah ....
A. Biodiesel
B. Biogas
C. minyak tanah
D. Biomassa
32.

Apabila lampu B dilepas maka lampu yang padam adalah lampu ....
A. D dan E
B. A dan C
C. C dan E
D. D dan C

C
33.

B

Jenis tanah yang paling cocok untuk bercocok tanam adalah tanah . . . .
A. Pasir
B. Humus
C. Gambut
D. Kapur

34. Sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui berupa logam. Contohnya alumunium, manfaat dari
©

B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS

Pengetik
:
Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

C

B

B

B

A

10

Korektor :
Tanggal :
Paraf
:

logam tersebut adalah sebagai bahan baku pembuat ....
A. Mobil
B. tiang listrik
C. peralatan masak
D. kabel listrik
35. Di bawah ini penyebab perubahan lingkungan akibat dari campur tangan manusia adalah ....
A. gempa bumi
B. penggundulan hutan
C. gelombang tsunami
D. angin topan
36. Di bawah ini sumber daya alam yang dapat diperbaharui adalah ....
A. solar, angin, hewan
B. hewan, air, tanah
C. bensin, batubara, besi
D. solar, angin, alumunium
37. Planet yang sering disebut sebagai bintang kejora adalah ....
A. Merkurius
B. Venus
C. Bumi
D. Mars
38. Pergantian siang dan malam terjadi akibat ....
A. rotasi Bumi
B. revolusi Bumi
C. rotasi Bulan
D. revolusi Bulan
39. Perhatikan gambar di bawah ini !

C

B

Gerhana Bulan total terjadi ketika posisi Bulan berada pada nomor ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
40. Perhitungan tahun komariah didasarkan pada ....
A. revolusi Bumi
B. revolusi Bulan
©

B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS

Pengetik
:
Minggu, 08 Desember 2013
Cetak
:

C.
D.

11

Korektor :
Tanggal :
Paraf
:

rotasi Bumi
rotasi Bulan

©

B2-P1-2013/2014
Hak Cipta pada Pusat Penilaian Pendidikan-BALITBANG
PDF Oleh : Andi Patria, S. Pd

DEPDIKNAS