ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN PROMOSI TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN SMARTPHONE NOKIA DI SURABAYA.

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN
PROMOSI TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN
SMARTPHONE NOKIA DI SURABAYA
SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Per syaratan
Dalam Memper oleh Gelar Sar jana Ekonomi
J ur usan Manajemen

Diajukan oleh:
PRYLLISYA
NPM. 0912010009

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL”VETERAN”
J AWA TIMUR
2013

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.


SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, DAN
PROMOSI TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN
SMARTPHONE NOKIA DI SURABAYA

Yang Diajukan oleh:
PRYLLISYA
NPM. 0912010009
Disetujui untuk ujian lisan oleh :

Pembimbing Utama

Dr s. Ec. Pandji Soegiono,MM
NIP.196410231990031002

Tanggal : .............................

Mengetahui
Wakil Dekan I Fakultas Ekonomi


Dr s.Ec. Rahman Amrullah Suwaidi, MS
NIP. 196003301986031003

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA,
DAN PROMOSI TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN
SMARTPHONE NOKIA DI SURABAYA
Yang Diajukan oleh:
PRYLLISYA
NPM. 0912010009
Telah dipertahankan dihadapan dan diterima oleh Tim Penguji Skripsi
Program Studi Manejemen Fakultas Ekonomi
Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur
Pada tanggal : 3 May 2013
Pembimbing Utama


Tim penguji:
Ketua

Dr s. Ec. Pandji Soegiono,MM
NIP.196410231990031002

Dr. Eko Pur wanto, MSI
Sekertaris

Dr s. Ec. Supriyono, MM
Anggota

Dr s. Ec. Pandji Soegiono,MM
Mengetahui
Dekan Fakultas Ekonomi
Univer sitas Pebanggunan Nasional “Veteran” J awa Timur

Dr. H. Dhani Ichanudin Nur, SE, MM
NIP. 198309241989031001


Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

KATA PENGANTAR

Segala Puji Syukur dan Kemulian hanya kepada Tuhan Yesus Kristus atas
segala limpah kasih karunia-Nya,

sehingga penulis dapat menyelesaikan

penelitian yang berjudul “ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK,
HARGA,

DAN

PROMOSI

TERHADAP


MINAT

BELI

KONSUMEN

SMARTPHONE NOKIA DI SURABAYA”. Penyusunan skripsi ini merupakan
salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi Progdi Manajemen
pada

Fakultas

Ekonomi

Universitas

Pembangunan

Nasional


“Veteran”

JawaTimur.
Dalam penyusunan skripsi ini Penulis telah berusaha semaksimal mungkin
untuk menyelesaiakan penelitian ini dan menyadari penelitian ini masih jauh dari
sempurna. Dalam penyelesaiannya tidak lepas dari bimbingan,

arahan dan

segenap bantuan dari berbagai pihak. Dalam kesempatan ini perkenankan penulis
untuk mengucapkan trima kasih pada pihak yang bersangkutan, diantaranya :
1. Bapak Prof. Dr. ir. Teguh Soedarto, MP, selaku Rektorat Universitas
Pembanguan Nasional “Veteran” JawaTimur.
2. Bapak Dr. Dhani Ichsanudin Nur, MM, selaku Dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Pembanguan Nasional “Veteran” JawaTimur.
3. Bapak Dr. Muhadjir Anwar, MM, selaku Ketua Jurusan Manajemen
Fakultas

Ekonimi


Universitas

Pembanguan

JawaTimur.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

Nasional

“Veteran”

4. Bapak, Drs. Ec. Pandji Soegiono, MM., selaku Dosen Pembimbing utama
yang telah membimbing dan atas kedesiaan waktu berbagi pikiran,
memberi arahan dan pandangan dalam sudut tinjauan ilmu demi
menyelesaiakan sekripsi ini.
5. Segenap Saff Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Pembanguan Nasional
“Veteran” Jawa Timur yang telah memberikan banyak ilmu dan
memebantu selama masa perkuliahan.

6. Untuk keluarga dan teman - teman yang sudah banyak mendukung dan
mensupport dalam kelancaran penulisan skripsi ini.
7. Semua pihak yang ikut membantu, yang tidak dapat penulis sebutkan satupersatu.
Semoga Tuhan Yesus membalas jasa dan budi baik tersebut dengan kelimpahan
yang

berlipat

kali

ganda. Akhirnya penulis dapat member manfaat dan

menyampaikan perintah yang tulus jika dalam penulusan ini terdapat kekurangan
dan kekeliruan, penulis juga menerima kritik dan saran yang bertujuan serta
bersifat membangun untuk penyempurnakan penulisan skripsi ini. Semoga
bermanfaat bagi pihak yang membutuhkan.

Surabaya, April 2013

penulis


Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

DAFTAR ISI

HALAMAN PERSETUJUAN UJI LISAN
HALAMAN PENGESAHAN
KATA PENGANTAR ................................................................................................................... i
DAFTAR ISI ................................................................................................................................ iii
DAFTAR TABEL ......................................................................................................................... vi
DAFTAR GAMBAR ................................................................................................................... vii
DAFTAR LAMPIRAN .............................................................................................................. viii
ABSTRAK .................................................................................................................................... ix
BABI PENDAHULUAN ............................................................................................................... 1
1.1 Latar Belakang ............................................................................................................ 1
1.2 Perumusan Masalah ................................................................................................... 8
1.3 Tujuan Penelitian ........................................................................................................ 9
1.4 Manfaat Penelitian .................................................................................................... 10
BAB II TINJAUAN PUSTAKA ................................................................................................. 10

2.1 Penelitaian Terdahulu ............................................................................................... 11
2.2 Tinjauan Teori ........................................................................................................... 12
2.2.1 Kualitas Produk ........................................................................................ 12
2.2.2 Harga ........................................................................................................ 15
2.2.3 Promosi .................................................................................................... 19
2.2.4 MinatBeli ................................................................................................. 23
2.2.5 Pengaruh Kualitas Produk terhadap Minat Beli ....................................... 25
2.2.6 Pengaruh Harga terhadap Minat Beli ....................................................... 26
2.2.7 Hubungan Promosi dengan Minat Beli .................................................... 27
iii

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2.3 KerangkaKonseptual ................................................................................................. 28
2.4 Hipotesis ................................................................................................................... 29
BAB III METODOLOGI PENELITIAN .................................................................................... 30
3.1 Definisi Operational dan Pengukuran Variabel ........................................................ 30
3.1.1 Definisi Oprational Variabel .................................................................... 30
3.1.2 Pengukuran Variabel ................................................................................ 32

3.2 Teknik Penentuan Sample ......................................................................................... 32
3.2.1 Populasi .................................................................................................... 32
3.2.2 Sampel ...................................................................................................... 33
3.3 Teknik Pengumpulan Data ........................................................................................ 34
3.3.1 Jenis dan Sumber Data ............................................................................. 34
3.3.2 Pengumpulan Data ................................................................................... 36
3.4 Tenik Analisi dan Uji Hipotesis ................................................................................ 37
3.4.1 Teknik Analisa ......................................................................................... 37
3.4.2 Model Indikator Refleksif dan Indikator Formatif .................................. 39
3.4.2.1 Model Indikator Refleksif ............................................................ 39
3.4.2.2 Model Indikator Formatif ............................................................ 41
3.4.3 Kegunaan Metode Partial Least Square (PLS) ........................................ 44
3.4.4 Pengukuran Metode Partial Least Aquare (PLS) ..................................... 44
3.4.5 Langkah – langkah PLS ........................................................................... 45
3.4.6 Asumsi PLS ............................................................................................. 47
3.4.7 Ukuran Sampel ......................................................................................... 48
3.4.8 Uji Validitas dan Reabilitas ..................................................................... 48
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ............................................................. 51
4.1 Deskripsi Obyek Penelitian ....................................................................................... 51
4.1.1

Gambaran Umum Objek Penelitian .......................................................... 51

4.2 Deskripsi Hasil Penelitian ......................................................................................... 63
4.2.1

Deskriptif Karakteristik Responden ......................................................... 64

4.2.2

Deskripsi Variabel Kualitas Produk (X1) ................................................. 66
iv

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4.2.3

Deskripsi Variabel Harga (X2) ................................................................. 68

4.2.4

Deskripsi Variabel Promosi (X3) .............................................................. 70

4.2.5

Deskripsi Variabel Minat Beli (Y) ........................................................... 71

4.3 Analisa dan Pengujian Hipotesis .............................................................................. 73
4.3.1

Evaluasi Outlier ........................................................................................ 74

4.3.2

Average Varian Extracted (AVE) ............................................................ 75

4.3.3

Composite Reability ................................................................................. 76

4.3.4 Outer Weights ............................................................................................. 78
4.3.5 Inner Model (Pengujian Model Struktural) ................................................ 79
4.4 Pembahasan ............................................................................................................... 81
4.4.1

Pengaruh Kualitas Produk terhadap Minat beli ........................................ 81

4.4.2

Pengaruh Harga terhadap Minat Beli ....................................................... 83

4.4.3

Pengaruh Promosi terhadap Minat Beli .................................................... 83

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ...................................................................................... 86
5.1 Kesimpulan ................................................................................................................ 86
5.1 Saran .......................................................................................................................... 87

DAFTAR PUSTAKA

v

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK,HARGA,DAN
PROMOSI TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN
SMARTPHONE NOKIA DI SURABAYA
OLEH:
PRYLLISYA
0912010009/FE/EM
ABSTRAK
This research purposed to find out quality of product, price, and promotion
through consumer willingness to buy Smartphone Nokia products and analyzed
the most dominat faktor ininfluencing cunsumer’s buying interest on smartphone
Nokia in surabaya .
The research used 130 samples that were taken from to 130 consumers of
Smartphone Nokia in Surabya. Using the Partial Least Square (PLS) with
SmartPLS Helper, for analisis data. Get data In in-depth interview and share
Quisoner for responden with sekala likert’s.Sekala likert’s.
The results show that the product quality and promotion non significant
(positif) effect on Willingness to buy in this research, but price had a positive and
significant effect on Willingness to buy in this research.
Keywords: product quality, price, promotion, Willingness to buy

ix
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

ANALISIS PENGARUH KUALITAS PRODUK,HARGA,DAN
PROMOSI TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN
SMARTPHONE NOKIA DI SURABAYA
OLEH:
PRYLLISYA
0912010009/FE/EM
ABSTRAKSI
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk,
harga, dan promosi terhadap minat beli konsumen pada Produk Smartphone
Nokia dan menganalisiss faktor paling dominan dalam mempengaruhi minat beli
konsumen smartphone Nokia di Surabaya.
Sampel penelitian ini adalah pengguna Smartphone di kota Surabaya,
sejumlah 130 responden dari 130 konsumen smartphone di Surabaya. Partial
Least Square (PLS) yang dijalankan dengan bantuan SmartPLS, digunakan untuk
menganalisiss data. Data yang didapatakan dengan wawancara langsung dan
membagikan kuisoner kepada responden dengan sekala likert’s.Sekala likert’s.
Hasil analisis menunjukan bahwa kualitas produk dan promosi tidak
berpengaruh signifikan (positif) terhadap minat beli tetapi harga yang berpengaruh
terhadap minat membeli dalam penelitian ini.
Kata kunci : Kualitas produk, Harga, promosi dan Minat beli

x
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

BAB I
PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang
Di zaman moderenisasi seperti ini banyak masyarakat yang perpenghasilan

menengah kebawah sampai menengah keatas memiliki smartphone berteknologi
tinggi dengan Operating system windows,android dan jejaring social dengan
mudah digunakan. Harga - harga yang ditawakran termasuk terjangkau. Dengan
harga dibawah 1 juta pun sudah bisa mendapaktan produk OS murah dengan
kualitas yang cukup lumayan walau itu termasuk smartphone buatan dalam negeri
yang biasanya masyaraka masih menganggap remeh. Smartphone ini etnis
menambah rasa kepuasan tersendiri dalam berkomunikasi. Ada beberapa
perubahan dari alat komunikasi yaitu Mobile phone, PDA, dan Smartphone.
Fenomena yang Banyak terjadi sekarang ini adalah konsumen smartphone
lebih melirik smartphone seperti Apple, Samsung dan Blackberry sebagai
pemenuhan kebutuhan social dan komunikasi karena aplikasi di dalamnya yang
membuat ponsel tersebut banyak diminati masyarakat Indonesia. Apa lagi dengan
aplikasi-aplikasi yang ditawarkan di berikan hampir semua diberikan secara
gratis. Di Indonesia pun dulu nokia selalu menguasi pasar handpone terbaru,
sehingga tidak heran bila nokia dijuluki sebagai handphone sejuta umat di
Indoneseia. Saat masuknya produk smartphone asal kanada masyarakat Indonesia
mulai berpindah haluan ke Blackberry. Nokia kemudian berkerja sama dengan
Software Microsoft agar dapat mengimbangi samrtphone Blackberry. Di tahun

1
Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

2

2011 An Kim menyatakan “survey yang kita lakukan secara internal menujukan
kalai merek ponsel Samsung berada di nomer dua, setelah nokia. Kita melakukan
survey ini sengaja langsung ke para penjual” kepada okezone.com.
Dalam web Pulsa Online Penjualan Smarphone Nokia Turun Drastis.
Nokia belum lama ini mengumumkan hasil keunagan mereka Q1 tahun 2012 dan
terlihat tidak begitu baik. Divisi smartphone Nokia memang sedang mengalami
masa yang paling sulit, terutama disebabkan penurunan penjualan ponsel
Symbian, yang kalah bersaing dengan smartphone produsen lain, Melihat kondisi
tersebut, CEO Nokia Stephen Elop tetap yakin pada strategi Nokia. Menurutnya,
Nokia akan bisa bangkit dengan Windows Phone, dengan mengkover rentang atas
dan bawah dari pasar windows phone. Dimana meluncurkan lumnia 900 dan
lumnia 610. Selain itu Nokia akan memperkuat S40nya pada kuartak berikutnya.
Juga, akan memberlakukan strategi pemangkasan harga.
Didunia untuk pertama kalinya penjualan Samsung mengalahkan Nokia
bahkan vendor asal korea selatan ini berhasil mengalahkan dominasi Apple
dengan iPhonenya di pasar smartphone. Padahal dominasi penjualan ponsel Nokia
tidak terkalahkan sejak 1998 lalu. Dikutip dari BBC dalam KOMPAS.com.
Pada tahun 2011 asia tenggara adalah salah satu pasar smartphone
terbesar dengan perumbuhan yang tertinggi di dunia. Wilayah yang berisi Negaranegara yang tergabung dalam organisasi regional ASEAN ini menurut informasi
dari Luanne Teoh ditinggali oelh hamper sepersepuluh penduduk dunia yang
mencapai 600 juta orang. Negara dengan penduduk terbesar tentu saja adalah
Indonesia menduduki tempat pertama minat paling besar dalam mengadopsi

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

3

ponsel pintar disusul oleh Thailand dan Vietnam. Di tahun 2012 smartphone di
asia tenggara masih berlanjut, dimana secar total hamper 7.7 juta unit smartphone
yang terjual selama kuartal I 2012 dengan nilai $ 2.4 miliar. Peningkatan
penjualan smartphone di kawasan ini meningkat di kisaran 70-400% disbanding
setahun lalu, dengan Filipina mencetak persentase peningkatan tertinggi. Seperti
dikutip dari Tekno Uo technology speaking news 2011/11/17 dan Daily Social.net
2012/04/27.
Tabel 1.1 Top Brand Index Smartphone Tahun 2010-2012

No

Merek

Tahun 2010

Tahun 2011

Tahun 2012

1

Blackberry

4,3%

41,5%

40,7%

2

Nokia

72%

39,8%

37,9%

3

Samsung

3,3%

5,3%

6,6%

4

iPhone

2,7%

6,2%

3,8%

Sumber: www.topbrand-award.2012
Dari table yang tertera diatas dapat terlihat blackberry menempatkan diri
pada pringkat teratas dalam persaingannya kemudian dilanjuti oleh nokia,
kemudian Samsung dan terakhir iPhone. Tentu saja Indonesia menjadi target pasar
bagi para produsen smartphone kondisi ini menujukan bahwa Indonesia sudah
menjadi target pasar bagi para produsen smartphone dan ini akan menimbulakn
persaingan ketat sehingga ponsel semakin bevariasi. Konsumen akan berhadapan
dengan banyak pilihan merek maka berbagai macam minat beli konsumen yang

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

4

besar. Konsumen akan semakin pintar dalam memilih produk yang akan di pilih
dengan melihat kualitas produk, harga dan promosi yang telah dilakukan.
Beberapa tahun terakhir pangsa pasar smartphone masih dukuasai oleh
produsen Samsung. Pesaing terdekat Nokia adalah Samsung dari beberapa tahun
terakhir nokia selalu berada diatas Samsung dalam tiap tahun terdahulu samapai
2010, mulai 2011 samsung mulai mengambilali tahta nokia di pangsa pasar
smartphone dalam peningkatan yang cukup signifikan. Berikut ini perkembangan
smartphone market share Samsung dan Nokia tahun 2010-2012.

Table 1.2
Smartphone Market shar e Smartphone
Tahun 2010-2012
MARKET SHARE (% )
MEREK

2010

2011

2012

7,5%

19,1%

29,1%

NOKIA

32,9%

15,7%

8,2%

iPhone

15,6%

19%

24,2%

Blackberry

16%

10,4%

6,7%

SAMSUNG

Sumber : http://www.dewantorobimo.wordpress.com

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

5

Dari table 1.1 diatas terlihat market share nokia yang makin menurun di
tiga tahun terakhir di banding Samsung yang meningkat terus di tiga tahun
terakhir. Nokia mengalami penurunan drastic ditahun 2010-2011 yaitu mancapai
17,2%, ditahun 2011-2012 nokia mengalami penurunan lagi sekitar 7,5%.
Kemudian Samsung terus mengalami peningkatan besar 11,6% ditahun 20102011, kemudian mengalami peningkatan lagi 10% di tahun 2011-2012. Kemudian
iPhone sempat mengalami penurunan 3,4% ,kemudian ditahun 2012 mengalami
peningkatan cukup besar 5,2%, dan trakhir blackberry terjadi penurunan 5,6%
kemudian ditahun 2012 ada penurunan sebesar 3.7%.
Produk didefinisikan sebagai suatu yang dapat ditawarkan ke dalam pasar
untuk

diperhatikan, memiliki, dipakai, atau dikonsimsi sehingga dapat

memuaskan keinginan atau kebutuhan menurut Kotler, 2006. Karena konsumen
melihat kepuasan terhadap orang lain yang dilihat nyata terhadap suatu produk,
maka kepuasan itu akan menjadi tolak ukur konsumen lain untuk menciptakan
minat beli konsumen.
Pengaruh Kualitas produk terhadap minat beli, Pendapat dari Kotler dan
Amstrong (2008) bahwa semakin baik kualitas produk yang dihasilkan maka akan
memberikan kesempatan kepada konsumen untuk melakukan keputusan
pembelian. Penelitian yang dilakukan oleh Mohd Fazli Mohd Sam,2010 dan
dikutip oleh Aldaan Faikar Annafik, 2012 dengan judul “Website Quality and
Constumer Online Purchase Intention Of Air Ticket”, bertujuan menguji pengaruh
dari kualitas terhadap minat konsumen untuk membeli tiket secara online. Hasil

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

6

penelitian tersebut meunjukan bahwa kualitas berpengaruh terhadap minat
kosumen. kualitas produk berpengaruh positif terhadap minat beli.
Harga juga berperan penting dalam proses untuk

menarik minat beli

konsumen karena setiap harga yang ditetapkan prusahaan akan berpengaruh
terhadap tingkat permintaan produk lain. harga menurut Kotler dan Amstrong
(2001) dalam Aldaan Faikar Annafik, 2012 adalah sejumlah uang yang ditukarkan
untuk sebuah produk atau jasa. Menurut kotler, 2006 Ada empat usaha utama
yang dapat diraih suatu perusahaan melalui harga, yaitu : bertahaan hidup
(survival), maksimalisasi pertumbuhan penjualan, unggul dalam pangsa pasar dan
unggul dalam mutu produk. Factor terpenting dari harga sebenarnya bukan harga
itu sendiri (Objective Price), akan tetapi harga subjektif, yaitu harga uang
dipersepsikan produk A harga tinggi/mahal, maka hal ini akan berpengaruh positif
terhadap “perceived quality dan perceived sacrifice”, artinya konsumen mungkin
memangan produk A adalah produk berkualitas, oleh karena itu wajar apabila
memerukan pengorbanan uang yang lebih mahal. Harga yang dirasakan adalah
suatu yang dikorbankan oleh kosumen untuk mendapatkan suatu produk
(Zaithmal,1988 dikutip oleh Iwan Kurniawan).
Pengaruh Harga terhadap minat beli, Harga merupakan salah satu penentu
pemilihan produk yang nantinya akan berpengaruh terhadap minat beli. Harga
sering akali dikaitkan dengan kepuasan potensial dari suatu produk. Dalam
penelitain yang dilakukan Natalia, 2010 dengan judul “Analisis Faktor Persepsi
Yang mempengaruhi Minat konsumen untuk berbelanja pada Giant Hypermarket
Bekasi” yang dikutip oleh Aldaan Faikar Annafik, 2012 yang bertujuan untuk

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

7

menguji pengaruh dari harga terhadap minat konsumen untuk berbelanja di Giant
Hypermarket di kota Bekasi. Hasil penelitian ini menujukan bahwa harga
berpengaruh terhadap minat beli konsumen untuk berbelanja. Harga berpengaruh
positif terhadap minat beli.
Menurut lupioadi dan A. Hamdani (2006) “Promosi merupakan salah satu
variable dalam bauran pemasaran yang sangat penting dilaksanakan oleh
perusahaan dalam memasarkan produk dan jasa, kegiatan promosi bukan saja
berfungsi sebagai alat komunikasi antara perusahaan dengan konsumen,
melainkan juga sebagai alat untuk mempengaruhi konsumen dalam kegiatan
pembelian atau penggunaan jasa sesuai dengan kegiatan pembelian atau
penggunaan jasa sesuai dengan keingian dan kebutuhannya”.
Pengaruh Promosi terhadap minat beli, Menurut Kotler, 2006 aktifitas
promosi merupakan usaha pemasaran yang memberikan berbagai upaya insentif
jangka pendek untuk mendorong keinginan mencoba atau membeli suatu produk
atau jasa. Seluruh kegiatan promosi bertujuan untuk mepengaruhi minat beli, akan
tetapi tujuan promosi yang utama adalah memberikan informasi, mengingatkan
dan menarik konsumen. Bauran promosi menurut Fandy Tjiptono (2008) sebagai
berikut : personal selling, mass seling, promosi penjualan, public realtions, dan
direct marketing. Berdasarkan uraian dan teori diatas, hipotesis yang diajukan
untuk penelitian ini adalah Promosi berpengaruh positif terhadap minat beli.
Untuk meingkatkan minat beli konsumen perusahaan harus mengetahui
keubutuhan dan keinginan konsumen dan perushaan harus mencari informasi yang
tepat dalam menilai konsumen dari suatu produk yang ditawarkan. Agar

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

8

perusahaan selalu menciptakan produk yang sesuai maka perushaan harus bisa
memenangkan persaing degan memperhatkan apa yang menjadi dasar konsumen
dalam memilih suatu produk, dalam hal ini minat beli yang selalu timbul setelah
evaluasi alternative dan proses evaluasi konsumen akan membuat rangkaian
pilihan mengenai produk yang akan dibeli dengan dasar kemampuan dan merek
suatu produk.
Menurut beli menurut Kinner dan Tayloe, 1995 dikutip dari Iwan
Kuriniawan dan Suryono Budi Susanto dan Bambang Munas Dwiyanto, minat
beli adalah tahap kecendrungan responden untuk bertindak sebelum keputusan
membeli bener-bener dilaksanakan. Terdapat perbedaan antara pembelian actual
dan minat pembelian. Bila pembelian actual adalah pembelian yang benar-benar
dilakukan oleh konsumen, maka minat pembelian adalah niat untuk melakukan
pembelian pada kesempatan mendatang. Meskipun merupakan pembelian yang
belum tentu akan dilakukan pada masa mendatang namun pengukuran terhadap
minat pembelian actual itu sendiri. Minat beli yang muncul menciptakan suatu
motivasi yang terus menekan dalam benaknya. Meskipun merupakan pembeli
yang belum tentu akan dilakukan pada masa mendatang namun pengukuran
terhadap minat pembelian umumnya dilakukan guna memaksimalkan prediksi
terhadap pembelian actual itu sendiri.

1.2

Perumusan Masalah
Minat beli dipengaruhi oleh beberapa factor, yaitu kualitas produk, harga,

dan promosi. Perushaan selalu memberikan inovasi baru yang baik dimata

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

9

konsumen. Konsumen tidak sekedar ingin memiliki produk tapi dapat juga
menilai manfaat yang dapat diberikan prushaan di dalam suatu produk. Sebelum
memutuskan suatu pembelian konsumen biasanya melakukan pertimbangan yang
matang karena ingin mendapatkan produk yang sesuai dengan keinginan dan
kebutuhannya.
Factor –faktor yang mempengaruhi minat beli terhadap konsumen
Smartphone terhadap Smartphone

Nokia. Sehingga timbul suatu pertanyaan

sebagai berikut :
1. Apakah kualitas produk berpengaruh terhadap minat beli konsumen
Smartphone Nokia?
2. Apakah harga juga berpengaruh terhadap minat beli konsumen Smartphone
Nokia?
3. Apakah promosi berpengaruh terhadap minat beli konsumen Smartphone
Nokia?

1.3

Tujuan Penelitian
Tujuan penelitian adalah mengumpulkan, mengembankan dan menguji

kebenaran suatu pengetahuan tentang produk yang sudah ada. Penelitian ini
merupakan kegiatan untuk memperoleh informasi tetang minat beku konsumen
pada produk Smartphone Nokia. Tujuan dari penelitian ini adalah :
1. Untuk menganalisi pengaruh kualitas produk terhadap minat beli konsumen
Smartphone Nokia.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

10

2. Untuk menganalisi pengaruh harga terhadap minat beli konsumen
Smartphone Nokia.
3. Untuk menganalisi pengaruh promosi terhadap minat beli konsumen
Smartphone Nokia.

1.4

Manfaat Penelitian
Dari hasil penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat untuk memperoleh

informasi tentang minat beli konsumen di suatu daerah tertentu dalam
pembangunan ilmu penelitian dalam bidang manajemen pemasaran dan sebagai
bahan dalam penelitain-penelitian yang lebih lanjut. Bagi Konsumen, Mampu
memberikan informasi yang baik kepada konsumen Nokia sebelum melakukan
proses pembelian produk ini. Bagi Perushaan, Agar dapat memberikan
pertimbangan dalam menentukan strategi yang lebih baik untuk meningkatkan
penjualan dengan mengetahui factor - factor apa saja yang di butuhkan konsumen
untuk mempengaruhi minat beli konsumen terhadap produk Smartphone Nokia.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

BAB II
TINJ AUAN PUSTAKA

2.1.

Penelitian Terdahulu
Pada penelitain terdahulu oleh Annafik (2012) meneliti tentang “Analisis

Pengaruh Kualitas Produk, Harga, dan Daya Tarik Iklan Terhadap Minat Beli
Sepeda Motor Yamaha”. Penelitian ini dilakukan pada tahun 2012 di Yamaha ss
cabang kedungmundu semarang, dengan jumlah sampel/responden sebanyak 100
responden dengan teknik Accidental Sampling(pengambilan sampel berdasarkan
kebetulan). Hasil pengujian regresi berganda membuktikan semua variable
independen (kualitas produk, harga dan daya tarik) mempunyai pengaruh positif
terhadap variable dependen(minat beli), secara simultan mempunyai pengaruh
yang signifikan terhadap variabeli dependen yaitu minat beli. Pengaruh positif
terbesar terhadap minat beli sepeda motor Yamaha adalah pada variable kualitas
produk dengan nilai koefisien regeresi sebesar 0,388, kemudian diikuti oleh
variable harga dengan nilai koefisien regresi sebesar 0,364, ddan yang terendah
adalah variable daya tarik iklan dengan nilai koefisien regresi sebesar 0,2,5.

Iwan Kurniawan, Suryono Budi Santoso, dan Bambang Munas Dwiyanto
(2008) meneliti tentang “Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Beli
Ulang Produk Serta Dampaknya Terhadap loyalitas pelanggan”. Penelitian ini
dilakukan pada tahun 2008 study kasus pada produk sakatonik liver di kota
semarang. Metode yang digunakan adalah purposive sapeling(sampel berdasarkan
keriteria terntentu) pada konsumen yang mengkonsumsi sakatonik liver lebih dari
11

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

12

satu kali. Dari penelitian ini dapat diperoleh kesimpulan bahwa variable bebas (
kualitas produk, intensitas promosi, harga yang dirasakan) telah terbukti secara
empiris merupakan variable – variable penting dalam meningkatkan minat beli
ulang produk sakatonik liver. Temuan dari peneliti ini menunjukan bahwa secara
umum yang memiliki pengaruh paling besar dalam meningkatkan minat beli
unagn produk sakatonik liver adalah dengan meningkatkan intensitas promosi
dengan bobot regresi tertiggi sebesar 0,42, kemudian diikiuti oleh harga terhadap
minat beli sebesar 0.29 dan 0,27 pada kualitas produk terhadap minat beli.

2.2

Tinjauan Teori

2.2.1 Kualitas Produk
Produk merupakan segala sesuatu yang dapat ditawarkan produsen untuk
diperhatikan, diminta, dicari, dibeli, digunakan, atau dikonsumsi pasar sebagai
pemenuhan kebutuhan atau keinginan pasar yang bersangkutan. Produk yang
ditawarkan tersebut meliputi barang fisik, jasa, orang/pribadi, tempat, organisasi,
dan

ide.

Jadi

produk

bisa

berupa

manfaat

tangible(ketahanan)

dan

intangible(kewujutan) yang dapat memuaskan pelanggan Tjiptono, 2009. Produk
menurut Kotler & Killer,2009 adalah elemen kunci dalam penawaran produk dan
jasa bermutu tinggi yang memberikan nilai pelanggan yang paling unggul.

Menurut Handoko (2000) dikutip oleh Annafik (2012), kualitas salah suatu
kondisi dari sebuah barang berdasarkan pada penilian atas kesesuaiannya dengan
ukuran yang telah ditetapkan, berdasarkan pendapat ini diketahui bahwa kualitas

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

13

barang ditentukan oleh tolak ukur penilaian. Semakin sesuai dengan setandar yang
ditetapkan dinilai semakin berkualitas.

Menurut Fandy Tjiptono (2002), Kualitas adalah suatu kondisi dinamis
yang berhubungann dengan produk, jasa, manusia, proses, dan lingkungan yang
memenuhi atau melebihi harapan. Lebih lanjut lagi fandi Tjiptono menyatakan
bahwa kualitas mengadung banyak pengertian, antara lain ; keseuaian dengan
persyaratan, kecocokan untuk pemakai, perbaikan berkelanjutan, bebas dari
kerusakan/cacat, pemenuhan kebutuhan pelanggan sejak awal dan sampai saat,
melakukan suatu secara benar atau selalu yang bisa membahagiakan pelanggan.

Sedangkan menurut Garvin(1998) dalam Istijanto(2007) menggunkapkan
ada delapan dimensi kualitas produk, yaitu:
1. Kinerja (performance)
Kinerja merupakan karakteristik atau fungsi utaman suatu produk. Ini
manfaat atau khasiat utaman produk yang kita beli. Biasanya akan manjadi
pertimbangan pertama kali dalam membeli suatu produk.
2. Fitur Produk
Dimensi fitur merupakan kerakteristik atau cirri-ciri tambahan yang
melengkapi manfaat dasar suatu produk. Fitur bersifat pilihan atau option
bagi konsumen. Kalau manfaat utama sudah standar, fiture sering kali
dipertimbangkan.
3. Keandalan (reability)

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

14

Simensi kendalan adalah peluang suatu produk bebas dari kegagalan saat
menjalankan fungsinya.
4. Kesesuaian dengan spesifikasi (Conformance to Specification)
Conformance adalah kesesuaian kinerja produk dengan standar yang
dinyatakan suatu produk. Semacam janji yang harus dipenuhi oleh produk
dan produk yang memiliki kualitas dari dimensi ini berarti sasuai dengan
standarnya.
5. Daya tahan (Durability)
Daya tahan menunjukan usia produk, yaitu jumlah pemakaian sautu
peroduk sebelum produk iti digantikan atau rusak. Semakin lama daya
tahan

produk

tentu

semakin

awet,

produk

yang

awet

akan

dipersepesifikasikan lebih berkualitas dibandikan kualitas produk yang
cepat habis atau cepat diganti.
6. Kemampuan diperbaiki (serviceability)
Sesuai dengan maknanya, kualitas produk ditentukan atas dasar kempuan
diperbaiki yaitu mudah, cepat, kompeten. Produk yang mampu diperbaiki
tentu kualitasnya lebih tinggi dibandingkan dengan produk yang tidak atau
sulit diperbaiki.
7. Keindahan (Estethix)
Keindahan menyangkut tampilan prosuk yang biasa membuat konsumen
suka. Sering kali dilakukan dalam bentuk desain produk atau kemasannya.
Beberapa merek diperbaharui tampilannya supaya lebih cantik dimata
konsumen.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

15

8. Kualitas yang dipersisikan (perceived quality)
Menyangkut penilaian konsumen terhadap citra, merek atau iklan.
Produk yang bermerek terkenal biasanya dipersefasifikasikan lebih
berkualaitas dibandingkan dengan merek-merek yang tidak didengar
masyarakat.

Dapat disimpulkan kualitas adalah harapan yang diharapakan oleh
konsumen pada barang yang diinginkannya dan mempunyai karakteristik seperti
keseuaian dengan persyaratan, cocok apa tidaknya pemakai, perbaikan
berkelanjutan (prngalaman),dan barang bebas dari kerusakan/cacat.

2.2.2 Harga
Harga adalah sesuatu diberikan atau dikorbankan untuk memperoleh suatu
produk. Dalam menentukan harga terdapat strategi harga yang diartikan sebagai
salah satu konten strategi pemasaran yang mengarah pada upaya pembentukan
citra harga, daya saing harga, citra mutu, dan nilai pelanggan. Harga merupakan
salah satu variable penting dalam pemasaran, dimana harga dapat mempengaruhi
konsumen dalam mengambil keputusan untuk membeli suatu produk, karena
berbagai alasan. Kotler (2006) mengatakan bahwa terdapat empat usaha utama
yang dapat diraih suatu perusahaan melalui harga, yaitu: bertahan hidup
(survival), maksimalisasi pertumbuhan pernjualan, unggul dalam pangsa pasar
dan unggul dalam mutu produk. Faktor terpenting dari harga sebenarnya bukan
harga itu sendiri (objective price), akan tetapi harga subjektif, yaitu harga uang

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

16

dipersepsikan oleh konsumen. Apabila konsumen merepresentasikan produk A
harganya tinggi/mahal, maka hal ini akan berpengaruh positif terhadap “perceived
quality dan perceived sacrifice”, artinya konsumen mungkin memandang produk
A adalah produk berkualitas, oleh karena itu wajar apabila memerlukan
pengorbanan

uang

yang

lebih

mahal.

Kemudian

menurut

Kotler

&

Amstrong,2008 harga adalah salah satu elemen bauran pemasaran yang
menghasilkan pendapatan: elemen lain menghasilkan biaya.

Harga

merupakan

satu-satunya

unsure

bauran

pemasaran

yang

memberikan pemasukan atau pendapatan bagi pengusaha, sedangkan ketiga unsur
lainnya (produk, distribusi, dan promosi) menyebabkan timbulnya biaya
(pengeluaran). Harga bisa diungkapkan dengan berbagai istilah, misalnya iuran,
taif, sewa, bunga, peremium, komisi, gaji, honorarium, spp dan sebagainya. Harga
merupakan

komponen

yang

berpengaruh

langsung

terhadap

laba

perusahaan.(Fandy Tjiptono, 2008).

Perusahaan harus menetapkan harga pada saat pertama kali mereka
mengembangkan produk baru, ketika perusahaan memasukan penawaran
pekerjaan kontrak baru. Perusahaa harus mempertimbangakan beberapa factor
dalam menentukan kebijakan penetapan harganya. Ada 6 langkah prosedur
penentuan harga sebagai berikut :

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

17

1. Memilih Tujuan penetapan Harga
Pertama-tama perusahan memutuskan di mana perusahaan ingin
mempromosikan penawaran pasarnya. Semakin jelas tujuan perusahaan,
semakin mudah perusahaan menetapkan harga. Tujuan utamanya adalah
memapuan bertahan, laba saat ini maksimum, pangsa pasar maksimum,
peranaan pasar maksimum, dan kempemimpinan kualitas produk.
2. Menentukan permintaan
Setiap harga akan mengarah keingkat perintaan yang berbeda dan
karena itu akan memiliki erbagai dampak pada tujuan pasar perusahaan.
Hubungan antara harga dan permintaan ditangkap dalam kurva permintaan.
Dalam kasus normal, keduannya berhubungan terbalik: semakin tinggi harga,
semakin rendah permintaan.
3. Memperkirakan biaya
Permintaan menetapkan batas atas harga yang dapat dikenakan
perusahaan untuk memperoduksinya. Perusahaan ingin mengenakan harga
yang dapat menutupi biaya memperoduksi, mendistribusikan, dan menjual
produk termasuk tingkat pengembalian yang wajar untuk usaha dan resikonya.
Tetapi, ketika perusahaan menetapkan harga produk yang dapat menutupi
biaya penuh mereka, profitabilitas tidak selalu menjadi hasil akhirnya.
4. Menganalisis biaya, harga, dan penawaran pesaing
Perusahaan harus memperhitungkan biaya, harga, dan kemungkinan
reaksi harga pesaing. Mula –mula perusahaan harus mempertimbangkan harga
pesaing terdekat.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

18

5. Memilih metode penetapan harga
Perusahaan memilih metode penetapan harga yang mencakup satu atau
lebih dari tiga pertimbangan. Ada 6 metode penetapan harga markup,
penetapan harga tingkat pengembalian sasaran, penetapan harga nilai
anggapan, penetapan nilai, penetapan harga going-rate, dan penetapan harga
jenis lelang.
6. Memilih harga akhir
Metode penetapan harga mempersempit kisaran dari mana peusahaan
harus memilih harga akhirnya. Dalam memilih harga itu, perusahaan harus
mempertimbangkan fakotor-faktor tambahan, termasuk dampak kegiatan
pemasaran lain, kebijakan penetapan harga perushaan, penetapan harga bebagi
keuntungan dari resiko, dan dampak harga pada pihak lain.

Harga memiliki dua peranan utama dalam proses pengambilan keputusan pasa
pembeli sebagai berikut (Fandy Tjiptono,2008):
a. Peranan alokasi
Fungsi harga dalam membantu para pembeli untuk memutuskan cara
memperoleh manfaat atau utilitas tertinggi yang diharapkan berdasarkan
daya belinnya.
b. Peranan informasi
Fungsi harga dalam ‘mendidik’ konsumen menganai factor-faktor produk,
seperti kualitas.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

19

Strategi penetapan harga menurut Kotler & Amstrong,2008 adalah sebagai
berikut:
a. Penetapan harga ini produk, menetapkan jenjang harga diantara barangbarang pada lini produk
b. Penetapan harga produk tambahan, menetapan harga produk tambahan atau
pelengkap yang djual berserta prosuk utama.
c. Penetapan harga produk trikat, menetapakn harga produk yang harus
digunakan bersama produk utama.
d. Penetapan harga produk sampingan, menetapkan harga rendah pada produkproduk sampingan untuk menyingkirkan mereka.
e. Penetapan produk harga paket produk, menetapkan harga untuk paket produk
yang dijual bersama.

2.2.3 Promosi
Promosi adalah ramuan khusus dari iklan pribadi, promosi penjualan dan
hubungan masyarakat yang diperlukan perusahaan untuk mencapai tujuan iklan
dan pemasaran (Kotler,2009) dan menurut lupioadi dan A. Hamdani (2006)
“Promosi merupakan salah satu variable dalam bauran pemasaran yang sangat
penting dilaksanakan oleh perusahaan dalam memasarkan produk dan jasa,
kegiatan promosi bukan saja berfungsi sebagai alat komunikasi antara perusahaan
dengan konsumen, melainkan juga sebagai alat untuk mempengaruhi konsumen
dalam kegiatan pembelian atau penggunaan jasa sesuai dengan kegiatan
pembelian atau penggunaan jasa sesuai dengan keingian dan kebutuhannya”.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

20

Menurut

Dharmamesta

Seperti

yang

dikutip

oleh

Askarini

Damayanti,(2006) tujuan promosi dalam perusahaan, yaitu :

1. Modifikasi tingkah laku
Dengan promosi prusahaan berusaha menciptakan kesan yang baik tentang
dirinya dan dengan demikian bisa meeubah tingkah laku serta pendapat
konsumen tentang prosuk perusahaan sehingga mendorong pembelian
produk.
2. Memberitahu
Kehiatan promosi dilakikan untuk membertahu pasar yang akan dituju
tentang penawaran perusahaan perihak suatu produk.
3. Membujuk
Diarahkan untuk mendorong pembelian, seirig perudahaan tidak ingin
mendapat tanggapan instan dari konsumen, tetapi lebih mendapat
tanggapan instan dari konsumen, tetapi lebih mengutamakan kesan positif
4. Mengingatkan
Promosi ini dilakukan untuk mengingatkan kepada masyarakat bahwa
prosduk perusahaan masih ada dipasaran.

Promosi merupakan bauran pemasaran yang digunakan untuk mengadakan
komunikasi dengan pasarnya. Promosi sering disebut sebagai proses berlanjut,
karena dapat menimbulkan kegiatan berikutnya bagi perusahaan. Kotler (2006)

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

21

juga menjelaskan bahwa aktivitas promosi merupakan usaha pemasaran yang
memberikan berbagai upaya intensif jangka pendek untuk mendorong keinginan
mencoba atau membeli suatu produk atau jasa. Seluruh kegiatan promosi
bertujuan untuk mempengaruhi perilaku pembelian, tetapi tujuan promosi yang
utama adalah memberitahukan, membujuk dan mengingatkan.

Ada beberapa jenis promosi yang sering digunakan, yaitu :
1. Advertising (iklan)
Iklan merupakan bentuk peromosi menggunakan media cetak dan
elektonik. Iklan selama ini dipandang sebagai bentuk promosi paling efektif.
Iklan merupakan pesan – pesan diutarakan yang paling persuasive

yang

diarahkan kepada calon pembeli yang paling potensial atas produk barang atau
jasa yang dijual dengan biaya semurah-murahnya. Iklan mempengaruhi dua
parameter keputusan konsumen, yaitu :
a. Iklan dapat membentuk perceived quality, yang kemudian akan
mempengaruhi penilaian terhadap kualitas secara keseluruhan dan
pengaruh iklan semakin besar bila konsumen tidak dapat mengevaluasi
kualitas sesungguhnya.
b. Iklan daoa mempengaruhi perceived best, yaitu keyakinan bahwa merek
suatu produk adalah terbaik dikelasnya.
2. Personal selling (penjualan pribadi)
Komunikasi yang dilakukan oleh kedua belah pihak bersifat
individual, dalam hal ini penjual dituntut memiliki kecakapan dan

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

22

keterampilan dalam mempengaruhi atau memotivasi pembelian dengan
cara mengemukakan manfaat yang akan diperoleh pembeli sehingga
terjadi penyesuaian keuntungan. Manfaatnya adalah adanya hubungan
langung dengan calon pembeli sehingga dapat megamati secara dekat
karakterisik dan kebutuhan calon pembeli, membina macam hubungan
dengan pembeli, mulai dengan hubugan pedangangan sampai hubungan
persahabatan yang erat, dan mendapatka tanggapan dari calon pembeli.
3. Promosi Penjualan
Promosi penjualan pada dasarnya memberikan insentif kepada
konsumen untuk membeli produk-produk yang ditawarkan. Bentuk
insentifnya meliputi pemberian diskon atau potongan harga dan hadiah
langusng serta mengikutsertakan pembelian kedalam suatu undian yang
hadiah besar.
4. Publisitas
Publisitas yang digunakan bersama dengan cara mendukung
kegiatan-kegiatan tertentu dalam masyarakat seperti olah raga dan
kesenian. Walaupun efektivitas sering dipertanyakan, namun dapat
digunakan sebagai sarana untuk mendekatkan diri kepada masyarakat atau
konsumen.

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

23

Bauran promosi menurut Fandy Tjiptono(2008) adalah sebagai berikut:
1. Personal selling (pasar malam & pameran dagang)
Tatap muka langsung penjual dan pembeli untuk memperkenalkan suatu
produk kepada calon pelanggan dan membentuk pemahaman produk
kepada konsumen.
2. Mass selling (periklanan/media massa)
Pendekatan menggunakan media komunikasi untuk menyampaikan
informasi kepada khalayak ramai dalam satu waktu.
3. Promosi penjualan (potongan/kontes, dan undian dan lainnya)
Bentuk persuasi langung melalui penggunaan berbagai insetif yang dapat
diatur untuk merangsang pembelian produk dengan segera.
4. Public realtions (seminar,seponsor, majalah dan lainnya).
Upaya komunikasi menyeluruh daru suatu perusahan untuk mempengaruhi
persepi,opini,keyakinan dan sikap berbagai kelmpok terhadap perusahan
tersebut.
5. Direct marketing ( electronic shopping,surat dan lainya).
Membangun dan memelihara citra perushaan dengan cara interaktif.

2.2.4 Minat Beli
Menurut beli menurut Kinner dan Tayloe, 1995 dikutip dari Iwan
Kuriniawan dan Suryono Budi Susanto dan Bambang Munas Dwiyanto, minat
beli adalah tahap kecendrungan responden untuk bertindak sebelum keputusan
membeli bener-bener dilaksanakan. Terdapat perbedaan antara pembelian actual

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

24

dan minat pembelian. Bila pembelian actual adalah pembelian yang benar-benar
dilakukan oleh konsumen, maka minat pembelian adalah niat untuk melakukan
pembelian pada kesempatan mendatang. Meskipun merupakan pembelian yang
belum tentu akan dilakukan pada masa mendatang namun pengukuran terhadap
minat pembelian actual itu sendiri. Minat beli yang muncul menciptakan suatu
motivasi yang terus menekan dalam benaknya. Meskipun merupakan pembeli
yang belum tentu akan dilakukan pada masa mendatang namun pengukuran
terhadap minat pembelian umumnya dilakukan guna memaksimalkan prediksi
terhadap pembelian actual itu sendiri.

Ada beberapa factor yang membentuk minat beli konsumen menurut
Kotler(2005), yaitu :
1. Sikap orang lain, sejauh mana sikap orang lain mengurangi alternative
yang disukai seseoarang akan mebergantung pada dua hal yaitu, intenditas
sifat negative orang lain terhadap alternative yang disukai konsumen dan
motivasi konsumen untuk menuruti keinginan orang lain.
2. Factor situasi yang terantisipaasi, factor ini nantinya akan mengubah
pensdirian konsumen dalam

melakukan pembelian.

Hal tersebut

tergantung dari pemikiran konsumen sendiri, apakah dia percaya diri
dalam memutuskan membeli suatu barang atau tidak.
Menurut August Ferdinand, 2006 Minat beli adalah bagian dari
komponen perilaku dalam sikap mengkonsumsi kemungkinan bila pembeli

Hak Cipta © milik UPN "Veteran" Jatim :
Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

25

bermaksud untuk membeli. Minat beli dapat diidentifikasikan melalui indikatorindikator sebagai berikut :
a. Intensitas pencarian informasi, mencari informasi mengenai sebuah produk
yang akan dibeli.
b. Keinginan segera membeli, keinginan segera membeli dan memiliki
produk