PENGARUH PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA SEKOLAH DASAR.

PENGARUH PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH
TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS
SISWA SEKOLAH DASAR
SKRIPSI
DiajukanuntukMemenuhiSebagiandariSyaratuntukMemperoleh
GelarSarjanaPendidikan Program Studi S1
Pendidikan Guru SekolahDasar

Oleh
NENA AISAH
1004095

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA
KAMPUS TASIKMALAYA
2014

PENGARUH PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH
TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS
SISWA SEKOLAH DASAR


Oleh
NenaAisah

Sebuah skripsi diajukan untuk memenuhi salah satu syarat
memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Ilmu Pendidikan

© NenaAisah2014
Universitas Pendidikan Indonesia
Juni 2014

Hak Cipta dilindungi undang-undang.
Skripsi ini tidak boleh diperbanyak seluruhya atau sebagian,
dengan dicetak ulang, difoto kopi, atau cara lainnya tanpa ijin dari penulis.

PENGARUH PENDEKATAN PEMECAHAN MASALAH
TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS
SISWA SEKOLAH DASAR
Oleh
NenaAisah


ABSTRAK
Penelitianinidilatarbelakangiolehrendahnyakemampuansiswadalammengerjakansoa
lceritaterutamadalammengomunikasikannyakedalamkalimatmatematika.Untukmengatasir
endahnyakemampuankomunikasimatematissiswa,penelitimemilihdanmenggunakansalahs
atupendekatanpemecahanmasalahkarenadenganpendekatanpemecahanmasalahinilebihme
ngutamakankepada
proses
daripadahasil,
sertabimbingansecarabertahap
agar
dapatmenemukansolusimasalah yang diberikan.Tujuandaripenelitianiniyaituuntuk: 1)

mendeskripsikankemampuankomunikasimatematissiswakelas
IV
yang
belajarmelaluipendekatanpemecahanmasalahdan
yang
tidakmelaluipendekatanpemecahanmasalah;
2)
mendeskripsikan

proses
pembelajaranmatematikadenganmenggunakanpendekatanpemecahanmasalah di
kelaseksperimen;
3)
mengujikeunggulanpendekatanpemecahanmasalahdibandingkandenganpembelajar
antradisionaldalammeningkatkankemampuankomunikasimatematissiswa.
PenelitianinimenggunakanmetodekuasieksperimenbentukNon-equivalent Control Group
denganpendekatankuantitatif yang dilakukanpada 60 siswadari SDN 2 Sukamajudan SDN
3
Sukamaju.Teknikpengumpulan
data
yang
digunakanyaitutes,
observasi,
dandokumentasi.Untukmelihatperbedaankemampuankomunikasimatematis
data
diolahdengan SPSS 16.0 melaluiCompare Means Independent Samples T-Testatauujibeda
2
rata-rata.
Hasilpenelitian

yang
diperolehyaitu:
1)

sebelumpembelajarandilaksanakan,
kemampuankomunikasimatematiskelaseksperimendankontrolsama;2)
pelaksanaanpembelajaranpendekatanpemecahanmasalah
di
kelaseksperimendilaksanakansesuaidenganempattahapanpembelajaranpendekatanpemeca
hanmasalah; 3) berdasarkanuji t (Independent Samples T-Test)diperolehnilaiSig. (2-

tailed)denganasumsivarianssamaadalah 0,000. Nilaisignifikansiinilebihkecildari
0,05danberdasarkankriteriapengujian
H0ditolak.
Hal
iniberartikemampuankomunikasimatematissiswayang
menggunakanpendekatanpemecahanmasalahlebihbaikdaripada
menggunakanpembelajarantradisional.

yang


Kata Kunci: KemampuanKomunikasiMatematis, PendekatanPemecahanMasalah.

ABSTRACT
This research is motivated by the lack of ability of the students to work on the
problems in communicating the stories, especially in math sentence. To overcome
the low mathematical communication skills of students, researchers choose and
use one as a problem-solving approach to problem-solving approach is more
emphasis on process rather than outcomes, as well as guidance in stages to find a
solution to the problem in the given research. Initial purpose is to: 1) Determine
the communication ability of fourth grade math students who learn through
problem-solving approach and not through a problem-solving approach; 2)
Knowing the math learning process by using a problem-solving approach in the
experimental class; 3) Test the problem-solving approach advantages compared
with traditional learning in improving students' mathematical communication
skills. This study uses a form of quasi-experimental non-equivalent control group
performed a quantitative approach to students of SDN 2Sukamajuand SDN 3
Sukamaju. Data collection techniques used were tests, observation, and
documentation. To see the difference in mathematical communication capabilities
of data processed with SPSS 16.0 samples through Compare Means Independent

T-test or 2 test different average. The results obtained are: 1) Before learning
implemented, the same math class communication skills and the control
experiment. 2) Implementation of the problem-solving approach to learning in the
classroom experiment carried out in accordance with the four-stage learning
approach to solve the problem. 3) Based on the t-test (Independent Samples TTest) obtain Sig. (2-tailed) assuming equal variance was 0.000. Significance value
less than 0.05 and H0 is rejected based on the test criteria. This means that the
communication ability of students to use mathematical approaches to solving
problems better than learning tradisisonal use.
Keywords: Mathematics Communication Ability, Problem Solving Approach

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN PENGESAHAN
PERNYATAAN
ABSTRAK ..................................................................................................... i
KATA PENGANTAR ................................................................................... ii
UCAPAN TERIMAKASIH .......................................................................... iii
DAFTAR ISI .................................................................................................. v
DAFTAR TABEL ......................................................................................... vii
DAFTAR GAMBAR ..................................................................................... ix

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................. x
BAB 1 PENDAHULUAN ............................................................................. 1
A. Latar Belakang Penelitian ............................................................... 1
B. Identifikasi dan Perumusan Masalah .............................................. 5
C. Tujuan Penelitian ............................................................................ 6
D. Manfaat Penelitian .......................................................................... 6
E. Struktur Organisasi Skripsi ............................................................. 7
BAB 11 KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN,
DAN HIPOTESISPENELITIAN ..................................................... 8
A. Kajian Pustaka ................................................................................. 8
1. Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar ............................ 8
2. Komunikasi Matematis ............................................................. 10
3. Pendekatan Pemecahan Masalah .............................................. 14
4. Materi Pecahan ......................................................................... 19
5. Penelitian Lain yang Relevan ................................................... 22
B. Kerangka Pemikiran ........................................................................ 23
C. Hipotesis ......................................................................................... 23
BAB III METODE PENELITIAN .............................................................. 25
A. Lokasi, Populasi dan Sampel Penelitian ......................................... 25
B. Desain Penelitian ............................................................................ 25


v

C. Metode Penelitian ........................................................................... 26
D. Definisi Operasional ....................................................................... 27
E. Instrumen Penelitian ....................................................................... 27
F. Proses Pengembangan Instrumen ................................................... 30
G. Teknik Pengumpulan Data ............................................................. 35
H. Teknik Analisis Data ...................................................................... 35
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ............................. 39
A. Hasil Penelitian ............................................................................... 39
1. Analisis Data Pretes .................................................................. 39
2. Analisis Data Postes ................................................................. 51
B. Pembahasan dan Hasil Penelitian ................................................... 62
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ........................................................ 70
A. Simpulan ......................................................................................... 70
B. Saran ............................................................................................... 70
DAFTAR PUSTAKA .................................................................................... 72
LAMPIRAN ................................................................................................. 74


vi

DAFTAR TABEL

Tabel
3.1

Kisi-kisi Soal Kemampuan Komunikasi Matematis ........................ 28

3.2

Pedoman Penskoran Kemampuan Komunikasi Matematis .............. 28

3.3

Hasil Uji Validitas Instrumen ........................................................... 31

3.4

Varians Item ...................................................................................... 32


3.5

Klasifikasi Daya Pembeda ................................................................ 33

3.6

Daya Pembeda Butir Soal ................................................................. 34

3.7

Klasifikasi Tingkat Kesukaran Butir Soal ........................................ 34

3.8

Indeks Kesukaran Tiap Butir Soal .................................................... 35

3.9

Interval Kategori ............................................................................... 36


4.1

Interval Kategori ............................................................................... 40

4.2

Interval Kategori Pretes dan Postes Kemampuan Komunikasi
Matematis Siswa ............................................................................... 41

4.3

Statistik Deskriptif Pretes Kemampuan Komunikasi Matematis
Siswa Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol .................................... 42

4.4

Distribusi Frekuensi Pretes Kemampuan Komunikasi Matematis
Siswa Kelas Eksperimen pada Materi Operasi Hitung Pecahan ..... 43

4.5

Distribusi Frekuensi Pretes Kemampuan Komunikasi Matematis
Siswa Kelas Kontrol pada Materi Operasi Hitung Pecahan ............. 45

4.6

Interval Kategori Pretes Kemampuan Komunikasi Matematis
Siswa pada Materi Operasi Hitung Pecahan ..................................... 46

4.7

Hasil Uji Normalitas Pretes Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol .. 48

4.8

Hasil Uji Homogenitas Pretes Kelas Eksperimen dan Kelas
Kontrol .............................................................................................. 49

4.9

Uji Beda Rata-rata Pretes Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol ..... 50

4.10 Statistik Deskriptif Postes Kemampuan Komunikasi Matematis
Siswa Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol .................................... 51
4.11 Distribusi Frekuensi Postes Kemampuan Komunikasi Matematis
Siswa Kelas Eksperimen pada Materi Operasi Hitung Pecahan ...... 53

vii

4.12 Distribusi Frekuensi Postes Kemampuan Komunikasi Matematis
Siswa Kelas Kontrol pada Materi Operasi Hitung Pecahan ............. 54
4.13 Interval Kategori Postes Kemampuan Komunikasi Matematis
Pada Materi Operasi Hitung Pecahan ............................................... 56
4.14 Hasil Uji Normalitas Postes Kelas Eksperimen dan Kelas Kontrol . 59
4.15 Hasil Uji Homogenitas Postes Kelas Eksperimen dan Kelas
Kontrol .............................................................................................. 60
4.16 Hasil Uji Beda Rata-rata Postes Kelas Eksperimen dan Kelas
Kontrol .............................................................................................. 61

viii

DAFTAR GAMBAR

Gambar
2.1

Gambar Pecahan ............................................................................... 19

2.2

Gambar Pecahan Senilai .................................................................. 20

4.1

Grafik Pretes Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa di
Kelas Eksperimen Materi Operasi Hitung Pecahan........................... 44

4.2

Grafik Pretes Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa di Kelas
Kontrol pada Materi Operasi Hitung Pecahan ................................. 46

4.3

Interval Kategori Pretes Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa
pada Materi Operasi Hitung Pecahan ............................................... 47

4.4

Grafik Postes Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa di
kelas Eksperimen pada Materi Operasi Hitung Pecahan .................. 54

4.5

Grafik Postes kemampuan Komunikasi Matematis Siswa di Kelas
Kontrol pada Materi Operasi Hitung Pecahan .................................. 56

4.6

Grafik Interval Kategori Postes Kemampuan Komunikasi Matematis
Siswa pada Materi Operasi Hitung Pecahan ..................................... 57

4.7

Grafik Perbedaan Rata-rata Kemampuan Komunikasi Matematis
Siswa Pretes dan Postes di Kelas Eksperimen dan Kontrol .............. 69

ix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran A Instrumen Penelitian
A.1 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran ................................................. 76
A.2 Lembar Kerja Siswa ......................................................................... 89
A.3 Kisi-kisi Instrumen ............................................................................ 91
A.4 Pedoman Penskoran .......................................................................... 91
A.5 Soal Pretes dan Postes Kemampuan Komunikasi Matematis ........... 92
A.6 Lembar Observasi ............................................................................. 93
Lampiran B Data Uji Instrumen
B.1 Uji Validitas Butir Soal .................................................................... 97
B.2 Uji Reliabilitas ................................................................................ 100
B.3 Daya Pembeda ................................................................................ 103
B.4 Tingkat Kesukaran .......................................................................... 106
Lampiran C Hasil Penelitian
C.1 Skor Pretes Kelas Eksperimen ........................................................ 109
C.2 Skor Pretes Kelas Kontrol .............................................................. 109
C.3 Skor Postes Kelas Eksperimen ....................................................... 110
C.4 Skor Postes Kelas Kontrol .............................................................. 111
C.5 Lembar Observasi ........................................................................... 113
C.6 Hasil Pekerjaan Siswa ..................................................................... 119
Lampiran D Hasil Uji Statistik
D.1 Hasil Output Uji Normalitas .......................................................... 124
D.2 Hasil Output Uji Homogenitas ........................................................ 124
D.3 Hasil Uji Beda Rata-rata .................................................................. 125
Lampiran E Profil Sekolah
E.1

Profil SD Negeri 3 Sukamaju ......................................................... 127

E.2

Profil SD Negeri 2 Sukamaju ......................................................... 129

Lampiran F Surat Izin Penelitian ......................................................... 131
Lampiran G Dokumentasi Penelitian.................................................... 139

x

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Penelitian
Pendidikan merupakan suatu proses pertumbuhan dan perkembangan,
sebagai hasil interaksi individu dengan lingkungan sosial dan lingkungan fisik,
berlangsung sepanjang hayat sejak manusia lahir (Hendersondalam Sadulloh,
2010, hlm. 5).
Dalam Undang-Undang RI No. 20 Tahun 2003 (dalamSadulloh, 2010, hlm.
5) tentang Sistem Pendidikan Nasional dikatakan bahwa:
Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana
belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif
mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual
keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta
keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa, dan Negara.
Berdasarkanpembahasan di atas, maka pendidikan merupakan usaha sadar
yang dilakukan individu yang berlangsung seumur hidup untuk mengembangkan
segala potensi yang dimilikinya.
Penyelenggaraan pendidikan di Indonesia berlandaskan pada sebuah
kurikulum. Kurikulum yang digunakan diantaranya adalah Kurikulum Tingkat
Satuan Pendidikan ( KTSP). Menurut Mulyasa (dalam Lestari, 2010, hlm. 1)
Kurikulum
Tingkat
SatuanPendidikan
(KTSP)
merupakankurikulumoperasional
yang
dikembangkanolehsetiapsatuanpendidikansertamerupakanacuandanpedoma
nbagipelaksanaanpendidikanuntukmengembangkanberbagairanahpendidika
n
(pengetahuan,
keterampilan,
dansikap)
dalamsatuanpendidikandasardanmenengah.
Sesuaidengan

KTSP

bahwamatapelajaranmatematikaharusdiberikankepadasiswasejaksekolahdasarkare
nasiswaakanmampuberpikirlogis,

sistematis,

kritis,

analitis,

dankreatifsertamampumemecahkanmasalah yang dihadapi. Pernyataan tersebut
sesuai dengan tujuan pembelajaran matematika di sekolah dasar, sebagaimana
yang disajikan olehBSNP (2006, hlm. 148) :

1

2

1. memahami konsep matematika, menjelaskan keterkaitan antar konsep,
dan mengaplikasikan konsep atau algoritma; 2. menggunakan penalaran
pada pola sifat, melakukan manipulasi matematika dalam generalisasi,
menyusun bukti, atau menjelaskan gagasan dan pernyataan matematika; 3.
memecahkan masalah yang meliputi kemampuan memahami masalah,
merancang model matematika, menyelesaikan model, dan menafsirkan
solusi yang diperoleh; 4. mengomunikasikan gagasan dengan simbol, tabel,
diagram atau media lain untuk menjelaskan keadaan atau masalah; 5.
memiliki sikap menghargai penggunaan matematika dalam kehidupan
sehari-hari.
Sebagaiacuandalampembelajaran,
standarkompetensidankompetensidasardisusununtukmengembangkankemampuan
matematika.Hal ini sesuai dengan standar kompetensi mata pelajaran matematika,
pada Kurikulum 2006 yaitu:
Mampu memecahkan masalah yang meliputi kemampuan memahami
masalah, merancang model matematika, menyelesaikan model dan
menafsirkan solusi yang diperoleh serta mengomunikasikan gagasan dengan
simbol, tabel, diagram, atau media lain untuk memperjelas keadaan atau
masalah(Depdiknas, 2006, hlm. 417).
Selain menurut kurikulum 2006, terdapat standar utama dalam pembelajaran
matematika yang termuat dalam Standard National Council of Teacher of
Mathematics (NCTM, 2000,hlm. 7) yaitu kemampuan pemecahan masalah
(problem solving), kemampuan komunikasi (communication), kemampuan
koneksi (connection), kemampuan penalaran (reasoning), dan kemampuan
representasi (representation).
Berdasarkan pemaparan di atas, dalam kegiatan proses belajar dan
pembelajaran matematika kemampuan komunikasi matematis menjadi bagian
yang sangat penting bagi siswasebagai standar dan tujuan pembelajaran
matematika. Salah satu pengertian kemampuan komunikasi matematis diantaranya
dikemukakan oleh Susanto(2013, hlm. 213) yang menyatakan :
Komunikasi matematis dapat diartikan sebagai suatu peristiwa dialog atau
saling hubungan yang terjadi di lingkungan kelas, dimana terjadi pengalihan
pesan, dan pesan yang berupa konsep, rumus, atau strategi penyelesaian
suatu masalah.
Dalam
proses
pembelajaran
di
kelas
,
guru
dansiswaterlibatlangsungdalampengalihanpesanbaiksecaralisanatautulisan.
Pembelajaran matematika yang berpusat pada siswa, pemberi pesan tidak terbatas

3

oleh

guru

saja

melainkan

dapat

dilakukan

oleh

siswa.

Guru

harusnyamelaksanakan pembelajaran yang meningkatkan kemampuan siswa
dalam berkomunikasiterutamadalamkomunikasimatematis, tidak hanya berpusat
pada kemampuan siswa dalam menghafal.
Sesuai dengan pandangan Silver dan Smith (dalam Umar, 2012, hlm. 2)
menyatakan kemampuan komunikasi matematis memang perlu ditumbuh
kembangkan dikalangan siswa. Hal ini diperkuat oleh Barroody (dalam Umar,
2012

hlm.

2),

bahwa

pembelajaran

harus

dapat

membantu

siswa

mengomunikasikan ide matematika melalui lima aspek komunikasi yaitu,
representing, listening, reading, discussing dan writing.
Dengan demikian, peran guru dalam meningkatkan kemampuan komunikasi
matematis siswa dalam pembelajaran matematika perlu ditumbuhkan, sebab
kemampuan komunikasi matematis merupakan bagian yang penting dalam
pembelajaran matematika sebagai kegiatan interaksi untuk mengungkapkan
berbagai ide dengan jelas, tepat dan singkat.
Kenyataannya di lapangan, berdasarkan penelitian yg dilakukan oleh Dania
Fuji Lestari tahun 2010 hasil diskusi bersama guru Sekolah Dasar Negeri 1
Saguling Kecamatan Baregbeg Kabupaten Ciamis, siswa mempunyai masalah
dalam mengerjakan soal cerita terutama dalam hal mengomunikasikannya ke
dalam kalimatmatematik.
Berdasarkan permasalahan di atas, rendahnya kemampuan komunikasi
matematis siswa tidak terlepas dari proses belajar mengajar yang dilakukan di
kelas. Misalnya masalah yang biasa terjadi di sekolah yaitu penerapan pendekatan
pembelajaran matematika yang masih berpusat pada guru (teacher centered),
sementara siswa cenderung pasif. Faktor lainnya, ialah penerapan pendekatan
pembelajaran tradisional, yakni ceramah, tanya jawab, dan pemberian tugas atau
pekerjaan rumah (PR). Sistem pengajaran yang demikian ini menyebabkan siswa
tidak berpartisifasi aktif dalam mengikuti pembelajaran karena guru lebih
menekankan pada latihan pengerjaan soal dengan menggunakan rumus sehingga
anak tidak terbiasa menyelesaikan soal dalam bentuk pemecahan masalah.

4

Sesuaidengan pendapat Baroody (dalam Umar, 2012, hlm. 3) menyatakan
bahwa pada pembelajaran matematika dengan pembelajaran tradisional,
komunikasi (lisan) siswa masih sangat terbatas hanya pada jawaban verbal yang
pendek atas berbagai pertanyaan yang diajukan guru.
Sejalan dengan pendapat Baroody (dalam Umar, 2012 hlm. 3), bahwa
pembelajaran

tradisional

tidak

cocok

untuk

meningkatkan

kemampuan

komunikasi matematis siswa. Oleh karena itu, sebaiknya guru menyajikan
pembelajaran yang dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa
di sekolah dalam pembelajaran matematika. Salah satu pendekatan pembelajaran
yang dapat digunakan untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematis
siswa adalah menggunakan pendekatan pemecahan masalah atau problem solving.
Komunikasi matematis tidak hanya dapat dikaitkan dengan pemahaman
matematika, namun juga sangat terkait dengan kemampuan pemecahan masalah.
Hal ini dapat dicermati antara lain dari pendapat Riedesel (dalam Umar, 2012,
hlm.5) yang mengemukakan bahwa untuk meningkatkan kemampuan dalam
pemecahan masalah ada beberapa cara pengungkapan masalah yang dapat
dilakukan seperti: masalah dengan jawaban terbuka, masalah dinyatakandengan
menggunakan oral, masalah nonverbal, menggunakan diagram, grafikdan gambar,
mengangkat masalah yang tidak menggunakan bilangan,menggunakan analogi,
dan menggunakan perumusan masalah siswa.
Cara dalam pengungkapan masalah, yang penerapannya nampak dalam
berbagai tugas yang disiapkan siswa sejalan dengan tujuan aktivitas pemecahan
masalah sebagaimana pendapat Annete (dalam Umar, 2012, hlm.5) yaitu bahwa
guru dapat menggunakan aktivitas pemecahan masalah untuk tujuan ganda seperti
mengembangkan keterampilan berpikir kritis, keterampilan pengorganisasian
data, dan keterampilan komunikasi.
Salah satu cara memecahkan masalah matematika yang dapat digunakan
diantaranya dengan strategi menurut Polya. Menurut Polya (Suherman,dkk, 2003,
hlm. 99) terdapat empat langkah yang harus dilakukan dalam memecahkan suatu
masalah yaitu: ‘1. Memahami masalah, 2. Merencanakan pemecahannya, 3.
Menyelesaikan masalah sesuai dengan rencana kedua, dan 4. Memeriksa kembali

5

hasil yang telah diperoleh (loocking back)’. Ke empat tahap pemecahan masalah
dari Polya tersebut merupakan satu kesatuan yang sangat penting untuk
dikembangkan khususnya untuk meningkatkan kemampuan komunikasi siswa.
Kemampuan komunikasi matematis siswa yang dapat dikembangkan
melalui strategi polya yaitu menunjukan ide matematik yang terdapat dalam soal
cerita secara tulisan ke dalam bentuk gambar, menerjemahkan gambar ke dalam
kalimat matematika dan menjelaskan penyelesaian algoritma matematika.
Kegiatan meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa dalam
menyelesaikan soal cerita tentang pecahan melalui strategi polya dilakukan
dengan cara sebagai berikut: pada tahap memahami masalah siswaharus
menyebutkan hal-hal yang diketahui dari soal cerita danmenyebutkan hal-hal yang
ditanyakan dari soal cerita. Pada tahap merencanakan strategi yaitu menyebutkan
strategi apa yang akan digunakan dalam menyelesaikan soal cerita tersebut.
Strategi yang akan digunakan adalah strategi membuat gambar. Untuk mengetahui
kemampuan siswa dalam menunjukkan ide-ide matematika yang terdapat dalam
soal cerita ke dalam bentuk gambar dilakukan dengan cara mengarahkan siswa
menuangkan pikiran yang terdapat dalam soal cerita ke dalam bentuk gambar.
Cara tersebut dilakukan agar siswa memahami isi yang terdapat dalam soal cerita.
Berdasarkan uraian di atas peneliti tertarik untuk melakukan penelitian
dengan judul “Pengaruh Pendekatan Pemecahan Masalah terhadap Kemampuan
Komunikasi Matematis Siswa Sekolah Dasar”.

B. Identifikasi dan Perumusan Masalah
1. Masalah yang teridentifikasi
Berdasarkan latar belakang penelitian diatas, maka masalah-masalah yang
muncul adalah sebagai berikut:
a. Siswa mempunyai masalah dalam mengomunikasikan materi yang telah
dipelajari.
b. Siswa mempunyai masalah dalam mengerjakan soal cerita terutama dalam hal
mengomunikasikannya dalam bentuk tulisan.

6

c. Siswa mengalami kesulitan mengerjakan soal cerita apabila tidak mendapat
bimbingan langsung dari guru.
d. Dalam proses pembelajaran di kelas guru menggunakanpembelajaran
tradisional.
2. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang diatas maka rumusan masalah dari penelitian ini
adalah :
a. Bagaimanakah kemampuankomunikasi matematis siswa kelas IV yang
belajarmelaluipendekatanpemecahanmasalahdan

yang

tidakmelaluipendekatanpemecahanmasalah?
b. Bagaimana proses pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan pendekatan
pemecahan masalah matematika di kelas eksperimen?
c. Apakah kemampuan komunikasi matematis siswa yang belajar dengan
pendekatan pemecahan masalah lebih baik dibandingkan dengan yang belajar
menggunakan pembelajaran tradisional ?

C. Tujuan Penelitian
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk:
a. mendeskripsikan kemampuan komunikasi matematis siswa kelas IV yang
belajarmelaluipendekatanpemecahanmasalahdan

yang

tidakmelaluipendekatanpemecahanmasalah
b. mendeskripsikan proses pembelajaran matematika dengan menggunakan
Pendekatan Pemecahan Masalah di kelaseksperimen.
c. Menguji keunggulan pendekatan pemecahan masalah dibandingkan dengan
pembelajaran

tradisionaldalam

meningkatkan

kemampuan

komunikasi

matematis siswa.

D. Manfaat Penelitian
Manfaat atau kegunaan hasil penelitian ini dapat dispesifikasikan
menjadidua yaitu manfaat teoretis dan manfaat praktis.Secara teoretis, hasil
penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan rujukan bagi penelitian berikutnya,

7

terutama penelitian atau kajian yang membahas masalah pendekatan pembelajaran
khususnya pendekatan pemecahan masalah.
Sedangkan secara praktisnya, yaitu:
1.

Bagi siswa, pembelajaran akan menyenangkan, siswa ikut aktif berpartisipasi,
serta

dapat

memberikan

gambaran

bagaimana

melatih

kemampuan

komunikasi matematis dalam menyelesaikan permasalahan.
2.

Bagi guru, dapat menambah wawasan serta dapat dijadikan bahan
pertimbangan untuk mengaplikasikan pendekatan pemecahan masalah yang
berkaitan dengan kemampuan komunikasi matematis.

3.

Bagi lembaga, dapat memberikan sumbangan referensi dalam meningkatkan
kualitas pembelajaran khususnya dalam matematika.

E. Struktur Organisasi Skripsi
Struktur organisasi dalam penelitian ini sebagai berikut:
1.

Bab I Pendahuluan
Dalam bab ini membahas mengenai latar belakang masalah, perumusan
masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan struktur organisasi skripsi.

2.

Bab II Kajian Pustaka, Kerangka Pemikiran, dan Hipotesis Penelitian
Dalam bab ini membahas mengenai kajian pustaka, kerangka pemikiran, dan
hipotesis penelitian.

3.

Bab III Metode Penelitian
Dalam bab ini membahas mengenailokasi, populasidansampelpenelitian,
desain penelitian,metode penelitian,definisi operasional variabel, instrumen
teknikpengumpulan data, dan teknik analisi data.

4.

Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan
Dalam bab ini membahas mengenai hasil penelitian yang diperoleh dan
pembahasan hasil penelitian.

5.

Bab V Simpulan dan Saran
Dalam bab ini membahas mengenai simpulan dari penelitian yang dilakukan
serta saran dari peneliti atas penemuan yang ditujukan kepada pihak-pihak
pengajar khususnya matematika di SD serta bagi peneliti selanjutnya.

BAB III
METODE PENELITIAN

A. Lokasi, Populasi dan Sampel Penelitian
1. Lokasi Penelitian
Lokasi penelitian ini berada di daerah Kecamatan Mangunjaya, Kabupaten
Pangandaran. Peneliti mengambil subjek penelitian seluruh siswa kelas IV SDN 2
Sukamaju dan SDN 3 Sukamaju.
2. Populasi
Menurut Sugiyono (2010, hlm. 80) ‘populasi adalah wilayah generalisasi
yang terdiri atas: objek/subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu
yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulan’.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV Sekolah Dasar di
Kecamatan Mangunjaya, Kabupaten Pangandaran tahun ajaran 2013-2014.
3. Sampel Penelitian
Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh
populasi tersebut (Sugiyono, 2010, hlm. 81). Adapun teknik pengambilan sampel
yang digunakan adalah teknik purposive sampling. Teknik ini dilakukan karena
lebih mudah untuk melaksanakan penelitian, dan kondisi siswanya yang sudah
mendukung

untuk

diterapkan

pendekatan

pemecahan

masalah

dalam

pembelajarannya.
Dengan mengacu kepada penjelasan Sugiyono di atas maka sampel yang
digunakan dalam penelitian ini yaitu semua siswa kelas IV SDN 2 Sukamaju dan
semua siswa kelas IV SDN 3 Sukamaju. Kelas eksperimen adalah siswa kelas IV
SDN 3 Sukamaju dan yang dijadikan kelas kontrol adalah siswa kelas IV SDN 2
Sukamaju.

B. Desain Penelitian
Penelitian ini berbentuk penelitian kuasi eksperimen. Desain ini mempunyai
kelompok kontrol, tetapi tidak dapat berfungsi sepenuhnya untuk mengontrol

25

26

variabel-variabel luar yang mempengaruhi pelaksanaan eksperimen (Sugiyono,
2010, hlm. 77).
Bentuk desain kuasi eksperimen yang peneliti gunakan adalah nonequivalent control group desain. Pada desain ini kelompok eksperimen maupun
kelompok kontrol tidak dipilih secara random. Gambar desain penelitiannya
sebagai berikut (dalam Sugiyono, 2010, hlm. 79):
E

O1

K

O3

X1

O2
O4

Keterangan:
E

= Kelas Eksperimen

K

= Kelas Kontrol

X1

= Perlakuan (treatment) dengan pendekatan
pemecahan masalah

O1& O3

= Tes awal sebelum perlakuan (Pretest)

O2& O4

= Tes akhir setelah perlakuan (Posttest)

C. Metode Penelitian
“Metode peneltian merupakan rangkaian cara atau kegiatan pelaksanaan
penelitian yang didasari oleh asumsi-asumsi dasar, pandangan-pandangan filosofis
dan ideologis, pertanyaan dan isu-isu yang dihadapi “ (Syaodih, 2005, hlm. 52).
Dalam penelitian ini peneliti menggunakan penelitian kuantitatif, desain
penelitian ini dilakukan dengan menggunakan angka-angka, pengolahan statistik,
struktur dan percobaan terkontrol.
Sehubungan tujuan penelitian ini ingin mengetahui pengaruh pendekatan
pemecahan masalah matematika terhadap kemampuan komunikasi matematis
siswa kelas IV, maka metode penelitian yang digunakan adalah penelitian
eksperimen.
Menurut Sugiyono (2010, hlm. 72) menyatakan “metode penelitian
eksperimen dapat diartikan sebagai metode penelitian yang digunakan untuk

27

mencari pengaruh perlakuan tertentu terhadap yang lain dalam kondisi yang
terkendalikan”. Sehingga penggunaan metode eksperimen dalam penelitian ini
digunakan untuk mencari pengaruh penggunaan pendekatan pemecahan masalah
terhadap kemampuan komunikasi matematis siswa pada operasi hitung pecahan
yang diuji cobakan pada kelas IV SDN 3 Sukamaju.

D. Definisi Operasional
Dalam penelitian ini terdapat dua variabel yaitu kemampuan komunikasi
matematis sebagai variabel terikat, dan pendekatan pemecahan masalah sebagai
variabel bebas. Selanjutnya akan didefinisikan mengenai variabel-variabel dalam
penelitian ini sebagi berikut:
1. Pendekatan pemecahan masalah
Pendekatan pemecahan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai suatu
jalan, cara atau kebijaksanaan yang ditempuh oleh guru dan siswa untuk mampu
menyelesaikan masalah matematika dengan menggunakan berbagai strategi dan
langkah pemecahan masalah. Langkah-langkah pemecahan masalah yang
digunakan adalah langkah pemecahan masalah menurut Polya.
2. Komunikasi matematika
Komunikasi matematis dalam penelitian ini adalah siswa mampu
mengomunikasikan matematika yang dipelajari sebagai isi pesan yang harus
disampaikan ke dalam tulisan.

E. Instrumen Penelitian
1. Tes
Tes merupakan alat atau prosedur yang digunakan untuk mengetahui atau
mengukur sesuatu dalam suasana, dengan cara dan aturan-aturan yang sudah
ditentukan Arikunto (2010, hlm. 53). Tes dalam penelitian ini digunakan untuk
mengetahui kemampuan komunikasi matematis siswa. Tes yang digunakan
berbentuk uraian dimana pelaksanaan test dilakukan dua kali yaitu sebelum
pembelajaran (pretes) dan setelah pembelajaran (posttes). Tes ini juga digunakan
untuk mengetahui kemampuan siswa sebelum pembelajaran dan setelah

28

pembelajaran. Soal yang digunakan sebagai alat pengumpul data terlebih dahulu
diujicobakan kemudian dihitung validitas, reliabilitas, daya pembeda, dan tingkat
kesukarannya untuk mengetahui apakah soal tersebut sudah termasuk ke dalam
kriteria soal yang baik atau belum. Banyaknya butir soal untuk pretes dan posttes
dalam penelitian ini jumlahnya sama yaitu tiga butir. Pertimbangan banyaknya
soal yang digunakan disesuaikan dengan cakupan materi yang diajarkan serta
alokasi waktu yang tersedia. Selain itu apabila soal terlalu banyak dikhawatirkan
siswa menjadi kurang fokus dalam mengerjakan soal.
Adapun kisi-kisi soal pretes dan posttes kemampuan komunikasi matematis
yang digunakan sebagai berikut
Tabel 3.1
Kisi-kisi Soal Kemampuan Komunikasi Matematis
Indikator
Menunjukkan ide matematik
yang terdapat dalam soal
cerita secara tulisan kedalam
bentuk gambar

Aspek yang diukur
No. Soal
Siswa mampu menunjukkan ide
1a, 2a,3a
matematik secara tulisan kedalam
bentuk gambar

Siswa mampu menerjemahkan
1a, 2a,3a
gambar kedalam kalimat
matematika
Menjelaskan penyelesaian
Siswa mampu menjelaskan
1b, 1c,
algoritma matematika
penyelesaian algoritma
2b, 3b,
matematika
3c
Sementara itu pedoman penskoran yang digunakan peneliti untuk menskor
Menerjemahkan gambar
kedalam kalimat matematika

prestes dan posttes siswa kelas eksperimen dan kelas kontrol adalah sebagai
berikut:
Tabel 3.2
Pedoman Penskoran Kemampuan Komunikasi Matematis
No.

1.

Aspek Nilai

Respon Terhadap Masalah
Tidak menunjukkan ide matematik secara
tulisan ke dalam bentuk gambar
Menunjukkan ide
Salah dalam menunjukkan ide matematik
matematik yang
secara tulisan ke dalam bentuk gambar
terdapat dalam
Kurang dalam menunjukkan ide matematik
soal cerita secara
secara tulisan ke dalam bentuk gambar
tulisan kedalam
Sebagian benar dalam menunjukkan ide
bentuk gambar
matematik secara tulisan ke dalam bentuk
(K1)
gambar
Hampir benar dalam menunjukkan ide

Skor
0
1
2
3
4

29

Lanjutan Tabel 3.2

2.

3.

Menerjemahkan
gambar kedalam
kalimat
matematika
(K2)

Menjelaskan
penyelesaian
algoritma
matematika
(K3)

Skor akhir
Skor tertinggi

matematik secara tulisan ke dalam bentuk
gambar
Benar menunjukkan ide matematik secara
tulisan ke dalam bentuk gambar
Tidak menerjemahkan gambar ke dalam
kalimat matematika
Salah dalam menerjemahkan gambar ke
dalam kalimat matematika
Kurang benar dalam menerjemahkan
gambar ke dalam kalimat matematika
Sebagaian benar dalam menerjemahkan
gambar ke dalam kalimat matematika
Hampir benar dalam menerjemahkan
gambar ke dalam kalimat matematika
Benar menerjemahkan gambar ke dalam
kalimat matematika
Tidak menjelaskan penyelesaian algoritma
matematika.
Salah dalam menjelaskan penyelesaian
algoritma matematika
Kurang
benar
dalam
menjelaskan
penyelesaian algoritma matematika
Sebagian benar dalam menjelaskan
penyelesaian algoritma matematika
Hampir
benar
dalam
menjelaskan
penyelesaian algoritma matematika
Benar dalam menjelaskan penyelesaian
algoritma matematika
: K1 + K2 + K3

5
0
1
2
3
4
5
0
1
2
3
4
5

: 5 + 5 + 5 = 15

2. Observasi
Observasi pada penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui proses
pembelajaran pendekatan pemecahan masalah yaitu pada kelas eksperimen. Data
yang diperoleh bersifat subyektif karena dipengaruhi oleh sebyektivitas observer.
Menurut Arikunto (2006, hlm. 157) observasi dapat dilakukan dengan dua cara
yaitu observasi non-sistematis dan observasi sistematis. Observasi non sistematis
merupakan observasi yang dilakukan pengamat (observer) dengan tidak
menggunakan instrument pengamatan. Sedangkan observasi sistematis merupakan
observasi yang dilakukan pengamat (observer) dengan menggunakan pedoman
sebagai instrumen pengamatan. Observasi yang digunakan dalam penelitian ini

30

yaitu observasi sistematis agar observer lebih terfokus dalam mengobservasi
pelaksanaan pembelajaran pendekatan pemecahan masalah.
Kolom catatan didisi oleh observer dimana isinya merupakan hasil
pengamatan terhadap aktivitas guru, siswa, serta segala hal yang terjadi pada
setiap fase-fase pelaksanaan pembelajaran pendekatan pemecahan masalah.
3. Dokumentasi
Dokumentasi sama halnya dengan penggunaan observasi yaitu untuk
mengetahui proses pembelajaran pendekatan pemecahan masalah pada kelas
eksperimen. Hasil dari dokumentasi ini untuk memperkuat data yang diperoleh
dari hasil pengamatan yang dilakukan observer.
F. Proses Pengembangan Instrumen
Sebelum instrumen digunakan, terlebih dahulu dikonsultasikan kepada
dosen pembimbing dan diujicobakan untuk mengetahui validitas, reliabilitasnya,
daya pembeda, dan tingkat kesukaran soal. Proses pengolahan data dilakukan
dengan bantuan Microsoft Excel 2010.
1. Validitas Soal
Menurut Arikunto (2006, hlm. 168) “validitas adalah suatu ukuran yang
menunjukkan tingkat-tingkat kevalidan atau kesahihan suatu instrumen. Instrumen
yang valid memiliki validitas yang tinggi, dan yang kurang memiliki validitas
yang rendah”.
Untuk menguji validitas instrument menggunakan rumus korelasi product
moment dengan angka kasar, yaitu :
=

{ ∑



(∑ ) (∑ )

(∑ )²} { ∑

(∑ )²}

Arikunto (2010, hlm.72)
Keterangan:



: koefisien korelasi
: jumlah skor item
: jumlah skor total

: jumlah responden

Setelah diperoleh harga
membandingkan

dan

kita lakukan pengujian validitas dengan

rtabelproduct

moment,

dengan

terlebih

dahulu

menetapakan rtabelproduct moment n = 32 dan taraf signifikansi 5% maka rtabelnya
adalah 0,349 . Kriteria pengujiannya adalah jika

≥ rtabel maka soal tersebut

31

valid, jika rhitung<

rtabelmaka soal tersebut tidak valid. Berdasarkan hasil

perhitungan uji validitas instrument penelitian, ketiga soal tes telah valid dan
digunakan sebagai instrument penelitian.
Hasil perhitungan koefisien validitas yang telah diuji cobakan pada soal tes
kemampuan komunikasi matematis siswa yang terdiri dari tiga buah soal
diperoleh perhitungan menggunakan Microsoft Excel 2010.
Tabel 3.3
Hasil Uji Validitas Instrumen
Item

N

∑X

∑Y

∑XY

∑X2

∑Y2

rXY

r tabel

Kriteria

1
2
3

32
32
32

368
281
210

859
859
859

11484
10082
8309

4742
3571
2616

29875
29875
29875

0.861
0.926
0.920

0,349
0,349
0,349

Valid
Valid
Valid

Berdasarkan tabel terdapat 3 item soal. Dari 4 item soal tersebut valid
semua. Maka 3 item soal tersebut digunakan dalam penelitian.
2. Reliabilitas
Menurut Sugiyono (2010, hlm. 121), instrument yang reliabel adalah
instrument yang bila digunakan beberapa kali untuk mengukur objek yang sama,
akan menghasilkan data yang sama. Karena tes yang digunakan adalah tes uraian,
maka rumus yang digunakan untuk menguji reliabilitas instrument adalah rumus
Alpha sebagai berikut:
=

( − 1)

1−



Arikunto (2010, hlm. 109)

Keterangan :
r11 = reliabilitas yang dicari
n

= jumlah item dalam instrumen

∑at2 = jumlah varians skor tiap item
at2 = varians total.
Dengan rumus varians sebagai berikut:

32

∑!

=

( ∑" # )
$

∑" #



%

, dan
∑!

=

∑&


(

( ∑" ' )
%

Reliabilitas juga sama seperti validitas, yaitu mengacu pada nilai
rtabelproduct moment. Untuk n = 32 dan taraf signifikansi 5 % adalah 0,349.
Berdasarkan hasil perhitungan yang telah dilakukan, diperoleh nilai varians
sebagai berikut.
a) Varians Item
Tabel 3.4
Varians Item
No.
Soal
1
2
3

N

∑X

∑X2

32
32
32

368
281
210

4742
3571
2616

)* +

∑) * +

15.937
34.483
38.684
89.104

b) Varians Total
∑!

=

∑!

=

∑!

=

∑!
∑!

∑&


(

( ∑" ' )
%



29875 −

(123)

29875 −

64611

32

4



4


32
29875 − 23058.78
=

32
= 213.001

Nilai varians tersebut kemudian dimasukkan ke dalam rumus koefisien
reliabilitas alfa cronbach.
=

( − 1)

91 −

∑!
:

;

33

=

3
89.104

(3 − 1)
213.007

3
1 − 0.418
2
3
= 0.582
2
=

= 0.873

Berdasarkan hasil perhitungan uji reliabilitas instrument penelitian diperoleh
skor realibilitas sebesar 0,873 maka kita bandingkan dengan nilai rtabel n = 32
dengan taraf signifikansi 5 % yaitu 0.349. Diperoleh hasil bahwa rhitung lebih besar
dari rtabel yang menunjukkan bahwa soal tersebut reliabel.
3. Daya Pembeda
Daya pembeda sebuah butir soal adalah kemampuan butir soal itu untuk
membedakan antara siswa yang pandai atau berkemampuan tinggi, dengan siswa
yang berkemampuan rendah (Arikunto, 2010, hlm. 211).
Untuk menentukan daya pembeda soal uraian digunakan rumus berikut.
? @ ABCDBE (?A) =

GGG
GGGG
F − H
IJK

(Larasati, 2013, hlm. 33)

Keterangan :

GGG
F = Rata-rata siswa kelompok atas

GGGG
H = Rata-rata siswa kelompok bawah

SMI = Skor Maksimal Ideal
Klasifikasi nilai daya pembeda setiap soal mengacu pada Arikunto (2010,
hlm. 218) sebagai berikut.
Tabel 3.5
Klasifikasi Daya Pembeda
Nilai D
0.00 - 0.20
0.21 - 0.40
0.41 - 0.70
0.71 - 1.00

Kategori
Jelek (poor)
Cukup (satisfactory)
Baik (good)
Baik sekali (excellent)

34

Dari hasil perhitungan yang telah dilakukan, diperoleh nilai dan kriteria
sebagai berikut.
Tabel 3.6
Daya Pembeda Butir Soal
Nomor Soal

Daya pembeda

Kategori

1

0.40

Cukup (satisfactory)

2

0.72

Baik sekali (excellent)

3

0.67

Baik (good)

4. Tingkat Kesukaran
Soal yang baik adalah soal yang tidak terlalu mudah atau terlalu sulit. Soal
yang terlalu mudah tidak merangsang siswa untuk meningkatkan usaha untuk
menyelesaikannya, soal yang terlalu sukar atau menyebabkan siswa menjadi putus
asa dan tidak mempunyai semangat untuk mencoba lagi karena di luar jangkauan.
Indeks kesukaran soal adalah bilangan yang menunjukan sukar atau mudahnya
suatu soal (Arikunto, 2010, hlm. 207).
Untuk mengetahui tingkat kesukaran soal, digunakan rumus :
Tingkat Kesukaran =

mean item soal
skor maksimum item soal

(Hindasah, N.S., 2013, hlm. 36)

Klasifikasi tingkat kesukaran mengacu pada pendapat Arikunto (2010, hlm.
210), yaitu:
Tabel 3.7
Klasifikasi Tingkat Kesukaran Butir Soal
Interval
0.00-0.30
0.31-0.70
0.71-1.00

Tingkat kesukaran
Sukar
Sedang
Mudah

Berdasarkan hasil perhitungan taraf kesukaran butir soal, diperoleh 1 butir
soal termasuk dalam kriteria mudah, 2 butir soal termasuk dalam kriteria sedang.

35

Tabel 3.8
Indeks Kesukaran Tiap Butir Soal
No. Soal
1
2
3

Indeks kesukaran
0.767
0.585
0.438

Kategori
Mudah
Sedang
Sedang

G. Teknik Pengumpulan Data
Teknik pengambilan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes.
Untuk memperjelas teknik pengumpulan data yang akan dilakukan, dijelaskan
sebagai berikut:
a. Tes
Tes adalah sederetan pertanyaan atau latihan atau alat lain yang digunakan
untuk mengukur keterampilan, pengukuran, inteligensi, kemampuan atau bakat
yang dimiliki oleh individu atau kelompok. Tes disini untuk mengukur
kemampuan komunikasi siswa. Tes yang digunakan berbentuk uraian dimana
pelaksanaan test dilakukan dua kali yaitu sebelum pembelajaran (pretes) dan
setelah pembelajaran (postes).
b. Observasi
Observasi dalam penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui proses
pembelajaran pendekatan pemecahan masalah yaitu pada kelas eksperimen. Data
yang diperoleh bersifat subyektif karena dipengaruhi oleh subyektivitas observer.
c. Dokumentasi
Dokumentasi sama halnya dengan penggunaan observasi yaitu untuk
mengetahui proses pembelajaran pendekatan pemecahan masalah pada kelas
eksperimen. Hasil dari dokumentasi ini untuk memperkuat data yang diperoleh
dari hasil pengamatan yang dilakukan observer.

H. Teknik Analisis Data
Terdapat tiga langkah dalam menganalisis data yang dikemukakan oleh
Arikunto (2006, hlm.235) sebagai berikut:

36

a. Persiapan, seperti mengecek nama dan kelengkapan identitas, mengecek
kelengkapan data, dan mengecek macam isian data.
b. Tabulasi, seperti memberikan skor pada tiap item-item yang perlu diberi skor.
c. Penerapan data sesuai dengan pendekatan penelitian.
Berdasarkan pendekatan yang akan digunakan peneliti yaitu pendekatan
kuantitatif dengan metode eksperimen, maka untuk pengolahan data akan
menggunakan rumus-rumus statistik.
Data yang diperoleh dari hasil penelitian akan dianalisis dengan
menggunakan uji normalitas, uji homogenitas dan uji perbedaan rerata. Apabila
data yang diperoleh tidak berdistribusi normal, maka akan digunkan uji
nonparametrik perbedaan rerata, tetapi apabila berdistribusi normal maka akan
dilanjutkan uji-t.
a. Analisis Deskriptif
Analisis deskriptif digunakan untuk mengetahui gambaran umum variabel.
Statistik deskrpitif adalah statistik yang digunakan untuk menganalisis data
dengan cara mendeskripsikan atau menggambarkan data yang telah terkumpul
sebagaimana adanya tanpa bermaksud membuat kesimpulan yang berlaku untuk
umum atau generalisasinya (Sugiyono, 2010, hlm. 147). Untuk mengetahui
gambaran umum variabel dilakukan dengan bantuan program Microsoft Excel
2010 dan SPSS 16.0. interval yang digunakan adalah interval kategori menurut
Cece Rahmat dan Solehudin (dalam Hindasah, N.S., 2013, hlm. 37) dengan
ketentuan sebagai berikut:
Tabel 3.9
Interval Kategori
No.
1.
2.
3.
4.
5.

Interval

X ≥ G ideal + 1,5 Sideal
G ideal + 0,5 Sideal ≤ X < G ideal + 1,5 Sideal
G ideal - 0,5 Sideal ≤ X < G ideal + 0,5 Sideal
G ideal - 1,5 Sideal ≤ X < G ideal - 0,5 Sideal

X < G ideal - 1,5 Sideal

Kategori
Sangat Tinggi
Tinggi
Sedang
Rendah
Sangat Rendah

37

Keterangan

:

G ideal = Xideal ; Sideal =

4

G ideal

b. Analisis Statistik
1) Uji Normalitas
Uji normalitas dilakukan untuk mengetahui apakah data hasil pretes maupun
postes pada kelas eksperimen dan kelas kontrol berdistribusi normal atau tidak.
Jika data berdistribusi normal, maka data akan dianalisis menggunakan statistik
parametrik. Tetapi jika data yang diperoleh tidak berdistribusi normal, maka data
akan dianalisis menggunakan statistik nonparametrik.
H\
H]

Hipotesis untuk uji normalitasnya sebagai berikut:
: Skor pretes berasal dari populasi yang berdistribusi normal
: Skor pretes berasal dari populasi yang berdistribusi tidak normal
Uji statistik yang digunakan adalah uji Kolmogorov-Smirnov dengan

mengambil taraf signifikansi ( ^ ) sebesar 0,05. Kriteria pengujiannya adalah jika
nilai signifikansi > 0,05 maka H\ diterima, namun jika signifikansi< 0,05 maka
H\ ditolak.

2) Uji Homogenitas
Uji homogenitas dilakukan untuk mengetahi apakah data yang diperoleh
memiliki varian yang homogen atau tidak. Uji homogenitas sampel dilakukan
dengan uji F dengan uji statistik Levenes’s Test.
H\
H]

Hipotesis untuk uji homogenitas sebagai berikut:
: Kelompok data skor pretes atau skor postes antara kelas eksperimen dan
kelas kontrol memiliki varian sama.
: Kelompok data skor pretes atau postes antara kelas eksperimen dan
kelas kontrol memiliki varian berbeda.
Uji statistik yang akan digunakan adalah uji Levene Statistic dengan

mengambil taraf signifikansi ( ^ ) sebesar 0,05. Kriteria pengujiannya adalah jika
nilai signifikansi > 0,05 maka H\ diterima, namun jika signifikansi < 0,05 maka
H\ ditolak.

c. Uji Perbedaan Dua Rata-rata Pretes dan Postes

38

Rata-rata hasil pretes dan postes kelompok eksperimen dan kelompok
kontrol diuji untuk mengetahui apakah kemampuan komunikasi matematis siswa
dari kedua kelompok memiliki kemampuan yang sama atau tidak.
H\
H]

Hipotesis uji perbedaan rata-rata pretes sebagai berikut:
: Tidak ada perbedaan rata-rata kemampuan komunikasi matematis antara
kelompok eksperimen dan kelompok kontrol.
: Ada perbedaan rata-rata kemampuan komunikasi matematis antara
kelompok eksperimen dan kelompok kontrol.

H\

Hipotesis uji perbedaan rata-rata postes sebagai berikut:
: Kemampuan komunikasimatematis siswa yang belajar dengan pendekatan
pemecahan masalah tidak lebih baik dibandingkan dengan kemampuan

H]

komunikasi matematis siswa yang belajar dengan pendekatan tradisional.
: Kemampuan komunikasi matematis siswa yang belajar dengan pendekatan
pemacahan

masalah

lebih

baik

dibandingkan

dengan

kemampuan

komunikasi matematis siswa yang belajar dengan pendekatan tradisional.
Apabila kelompok data tidak berdistribusi normal maka uji perbedaan ratarata menggunakan uji Man-Whitney U, sedangkan apabila uji normalitas
berdistribusi normal maka dilakukan uji Independen Sample T Test.
Kriteria pengambilan keputusan untuk uji perbedaan rata-rata pretes dengan

taraf signifikansi ^ = 5% adalah H\ diterima jika nilai signifikansi (sig) ≥ 0,05

dan H\ ditolak jika nilai signifikansi (sig) < 0,05.

Sedangkan kriteria pengambilan keputusan untuk uji postes adalah dengan

taraf signifikansi ^ = 5% adalah H\ diterima jika nilai signifikansi (sig) > 0,05
dan H\ ditolak jika nilai sig