ANALISIS RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO LEVERAGE PADA CV SRIWIJAYA INDAH PALEMBANG

  ANALISIS RASIO PROFITABILITAS DAN RASIO LEVERAGE PADA CV SRIWIJAYA INDAH PALEMBANG Laporan Akhir Ini Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi OLEH

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

  Motto:

“Percaya dan yakinlah akan ada kehidupan yang lebih baik setelah banyaknya

rintangan yang dihadapi”

  (Penulis) “Hanya mereka yang berani gagal yang dapat meraih kesuksesan” (Robert F. Kennedy) “Percayalah pada keajaiban, tapi jangan tergantung padanya”

  (H. Jackson Brown, Jr) Kupersembahkan Untuk: Allah SWT Orang Tuaku Tercinta Saudaraku Tersayang Sahabat AG tercinta Seseorang yang Spesial yang Selalu Setia Teman-teman Seperjuanganku Dosen dan Almamaterku

  

ABSTRAK

ANALISIS DEBT TO TOTAL ASSET RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO,

LONG TERM DEBT TO EQUITY RATIO, RETURN ON INVESTMENT,

DAN RETURN ON EQUITY PADA CV SRIWIJAYA INDAH

PALEMBANG Nikki Veronika, 2016 (xiii-46 halaman) Email: nikkiveronikaran@gmail.com

  CV Sriwijaya Indah merupakan Perusahaan yang bergerak sebagai Collecting (PPOB), dan beralamat di Jl.Rw.Monggosidi

  Agent Payment Point Online Bank

  Komplek Ruko Villa Sangrilla Blok II B Kalidoni Palembang. Laporan akhir ini bertujuan untuk mengetahui debt to total asset ratio, debt to equity ratio, long

  

term debt to equity ratio, return on investment, dan return on equity pada CV

  Sriwijaya Indah Palembang. Metode pengumpulan data yang penulis gunakan adalah observasi, penelusuran literatur, dan wawancara. Data yang telah diperoleh tersebut kemudian dianalisis menggunakan teori profitabilitas dan leverage. Hasilnya menunjukkan bahwa jumlah aset lancar yang dimiliki oleh perusahaan mampu menjamin jumlah kewajiban lancar yang dimilikinya serta dapat menutupi tingginya beban operasional yang dikeluarkan, sehingga dapat menghasilkan laba yang optimal. Meski begitu perusahaan masih kesulitan untuk memperoleh pinjaman karena perusahaan dibiayai dengan kewajiban jangka panjang melebihi standar umum. Kemudian penulis menyimpulkan bahwa rasio profitabilitas perusahaan sudah baik sedangkan rasio leverage perusahaan masih belum baik. Penulis menyarankan perusahaan sebaiknya mengupayakan agar untuk meminimalkan beban-beban operasional perusahaan agar dapat meningkatkan laba yang diperoleh dan mengurangi kewajiban terutama kewajiban jangka panjang tanpa mengurangi aset yang dimilikinya.

  Kata kunci: Debt to total assset ratio, debt to equity ratio, long term debt to equity

  

ABSTRACT

ANALISYS OF DEBT TO TOTAL ASSET RATIO, DEBT TO EQUITY

RATIO, LONG TERM DEBT TO EQUITY RATIO, RETURN ON

  

INVESTMENT, AND RETURN ON EQUITY AT CV SRIWIJAYA INDAH

PALEMBANG Nikki Veronika, 2016 (xiii-46 pages) Email: nikkiveronikaran@gmail.com

Sriwijaya CV Indah is a moving company as Collecting Agent Online Payment

Point Bank (PPOB), and is located in Villa Sangrilla Jl.Rw.Mongonsidi

Commercial Complex Block II B Kalidoni Palembang. This final report aims to

find debt to total assets ratio, debt to equity ratio, long-term debt to equity ratio,

return on investment, and return on equity at CV Sriwijaya Indah Palembang.

Data collection methods that I use is observation, literature, and interviews. Data

have been obtained are then analyzed using theories profitabilitas and leverage.

The results showed that the amount of current assets owned by the company is

able to guarantee its current liabilities and can cover the high operating expenses

incurred, so as to produce the optimal profit. Yet companies are still difficult to

obtain loans for companies financed with long-term liabilities exceed common

standards. Then the authors concluded that the company has good profitability

ratios while the company's leverage ratio is still not good. The writer suggests the

company should pursue in order to minimize the burdens of the company's

operations in order to increase profits and reduce liabilities primarily long-term

obligations without reducing its assets.

Keywords: Debt to total assset ratio, debt to equity ratio, long term debt to equity

ratio, return on investment, and return on equity.

KATA PENGANTAR

  Segala puji dan syukur penulis panjatan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas berkat dan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan akhir ini yang berjudul “Analisis Rasio Profitabilitas dan Rasio Leverage pada CV Sriwijaya Indah Palembang

  ” sebagai salah Satu syarat dalam menyelesaikan Pendidikan Diploma III Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya.

  Dalam menyusun Laporan Akhir ini, Penulis tentunya banyak memperoleh bimbingan dan bantuan serta dorongan dari berbagai pihak dalam menyelesaikan laporan ini, untuk itu Penulis mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu Penulis menyusun laporan ini, Penilis mengucapkan terima kasih pada : 1.

  Bapak Dr. Ing. Ahmad Taqwa, M.T. Selaku Direktur Politeknik Negeri Sriwijaya.

  2. Ibu Dr. Evada Dewata, S.E., M.Si., Ak., CA. Selaku Ketua Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya.

  3. Ibu Yuliana Sari, S.E., MBA., Ak. Selaku Sekretaris Jurusan Akuntansi .

  4. Bapak Drs .

  Darul Amri M.M. selaku pembimbing I dalam penulisan laporan akhir

11. Berbagai pihak yang membantu yang tidak dapat disebutkan satu- persatu disini.

  Penulis menyadari bahwa Laporan Akhir ini banyak memiliki kekurangan ataupun kelemahan dalam menganalisa maupun mengkaji materinya. Hal ini disebabkan karena kemampuan Penulis masih terbatas . Oleh karena itu segala masukan, kritik, serta saran yang diberikan baik dari Bapak/Ibu dosen Politeknik Negeri Sriwijaya maupun dari semua pihak kepada Penulis yang bersifat membangun akan sangat bermanfaat. Semoga laporan ini dapat bermanfaat bagi semua pihak, serta dapat dijadikan referensi untuk penulisan selanjutnya.

  Palembang, Juni 2016 Penulis

  

DAFTAR ISI

  Halaman

  

HALAMAN JUDUL ................................................................................. i

SURAT PERNYATAAN........................................................................... ii

HALAMAN PERSETUJUAN.................................................................. iii

HALAMAN REVISI LAPORAN AKHIR............................................... iv

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN........................................ v

ABSTRAK.................................................................................................. vi

ABSTRACT................................................................................................. vii

KATA PENGANTAR............................................................................... viii

  

DAFTAR ISI.............................................................................................. x

DAFTAR TABEL...................................................................................... xii

DAFTAR LAMPIRAN............................................................................. xiii

  BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah........................................................ ...

  1 1.2 Perumusan Masalah............................................................... ....

  2

  1.3 Ruang Lingkup Pembahasan................................................. .... 3

  1.4 Tujuan dan Manfaat Penulisan.............................................. .... 3

  1.4.1 Tujuan Penulisan.......................................................... .... 3

  1.4.2 Manfaat Penulisan........................................................ .... 4

  1.5 Sistematika Penulisan........................................................... ..... 4

  BAB IITINJAUAN PUSTAKA

  2.1 Pengertian Laporan Keuangan.................................................. 6 2.2 Analisis Laporan Keuangan.......................................................

  6

  4.2 Analisis Rasio Leverage.......................................................... 34

  4.3Hubungan Rasio Profitabilitas dan Rasio Leverage.................. 37

  BAB V SIMPULAN DAN SARAN

  5.1 Simpulan................................................................................... 39

  5.2 Saran.......................................................................................... 39

  DAFTAR PUSTAKA

  

DAFTAR TABEL

Dokumen yang terkait

ANALISIS KINERJA KEUANGAN KUD GONDANGLEGI DIUKUR BERDASARKAN RASIO LIKUIDITAS, RASIO SOLVABILITAS, RASIO AKTIVITAS, DAN RASIO PROFITABILITAS

1 21 17

ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, AKTIVITAS, PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP RETURN SAHAM (Studi Empiris Pada Perusahaan Yang Listing di BEI)

0 10 63

PENGARUH RASIO AKTIVITAS DAN RASIO LEVERAGE TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS

0 0 9

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, RASIO KUALITAS AKTIVA, RASIO SENSITIVITAS, RASIO EVISIENSI TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK PEMBANGUNAN DAERAH - Perbanas Institutional Repository

0 0 17

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, RASIO KUALITAS AKTIVA, RASIO SENSITIVITAS, RASIO EVISIENSI TERHADAP PROFITABILITAS PADA BANK PEMBANGUNAN DAERAH - Perbanas Institutional Repository

0 0 14

SKRIPSI PENGARUH RASIO LIKUDITAS, RASIO AKTIVITAS, RASIO SOLVABILITAS DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 14

ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, RASIO AKTIVITAS, RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PRICE EARNINGS RATIO PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI SKRIPSI - Perbanas Institutional Repository

0 0 12

ANALISIS PENGARUH RASIO LIKUIDITAS, RASIO AKTIVITAS, RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PRICE EARNINGS RATIO PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI SKRIPSI - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

PENGARUH RASIO LEVERAGE DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN INDUSTRI MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 16

PENGARUH INFLASI, RASIO LEVERAGE DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGES YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

0 0 32