BA. Aanwijzing Alat Pengolah Data P3 (Lelang Ulang)

BADAN NASIONAL
PENEMPATAN DAN PERLINDUNGAN TENAGA KERJA INDONESIA

UNIT LAYANAN PENGADAAN
Jalan M.T. Haryono Kav. 52 Gedung A Jakarta Selatan 12770
Telepon (021) 7981205, Fax. (021) 7981205

BERITA ACARA
PEMBERIAN PENJELASAN / AANWIJZING
Nomor : BA. 328/ULP/PJS/V/2014
TENTANG :
PENGADAAN ALAT PENGOLAH DATA PELAYANAN PENEMPATAN
PEMERINTAH (LELANG ULANG)
Pada hari ini Senin tanggal Lima bulan Mei tahun Dua Ribu Empat Belas, bertempat di ruang ULP
Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI), Jalan MT. Haryono
Kav. 52 Jakarta Selatan, Unit Layanan Pengadaan (ULP) BNP2TKI Tahun 2014 telah melaksanakan
Pemberian Penjelasan/Aanwijzing Pengadaan Alat Pengolah Data Pelayanan Penempatan
Pemerintah (Lelang Ulang), dengan hasil sebagai berikut:
1. Pemberian Penjelasan secara elektronik dibuka oleh Unit Layanan Pengadaan pada pukul 11.00 WIB.
2. Unit Layanan Pengadaan, memberitahukan bahwa :
Peserta yang telah mendaftar dan mengunduh dokumen pengadaan penyedia barang/jasa sampai

dengan tanggal 5 Mei 2014 sebanyak 46 (empat puluh enam) perusahaan.
3. Pembahasan isi dokumen pelelangan, Diskusi/Tanya jawab berkaitan dengan dokumen pemilihan
yang kurang jelas dan perubahannya dengan hasil sebagai berikut :
Pertanyaan Peserta
Pengirim
Untuk Judul pengadaan/pekerjaannya, apakah harus menggunakan kata2 '(lelang
ulang)" ?

2641158
5 May 2014 11:00

Surduk yang lama apakah masih dapat dipergunakan atau harus diganti dengan yang
baru?

2641158
5 May 2014 11:01

Apakah ada pekerjaan Instalasi dan pemasangan untuk semua item barang yang
diminta? Jika ada lokasinya dimana?


2641158
5 May 2014 11:02

Seperti lelang sebelumnya (yang batal), untuk Item No. 4, tanpa instalasi/pemasangan 2641158
dan training ! Apakah benar?
5 May 2014 11:03
Dear Pak, Surat Dukungan yang lama masih dapat dipakaikan pak ? Thanks
2638158
5 May 2014 11:03
Mohon pak surat dukungan yang lama masih bisa dipakai. Terima kasih
2638158
5 May 2014 11:06
YTH. Panitia, surat dukungan dari distributor untuk item 1,2 dan 3 apakah
2679158
dipersyaratkan, mengingat kuatitas barangnya hanya 2 unit? Terima Kasih.
5 May 2014 11:09
siang panitia , untuk jaminan penawaran apakah masih dibutuhkan ?'
2641158
5 May 2014 11:10
siang panitia , data kualifikasi dapat di isi melalui aplikasi SPSE ?

2641158
5 May 2014 11:13
Pak, lelang ini bukan rekanan yang batalin tapi pihak panitia, mohon surat
2638158
dukungannya masih bisa dipakai pak, untuk mengurangi biaya materai penyedia.
5 May 2014 11:15
Terima kasih

jaminan penawaran apakah masih diperlukan mengingat pengadaannya dibawah 2,5
M & kalau diperlukan format jaminan penawaran apakah boleh menggunakan format
dari OJK (otoritas jasa keuangan) dimana point 3.c. dan 3.d. dihilangkan trus
diserahkan pada saat pembuktian kualifikasi saja tks
Toh juga tidak melanggar aturan pengadaan barang dan jasa kalau surat dukungan
yang lama tetap dipakai. Thanks

2631158
5 May 2014 11:16

mohon pak panitia untuk surat dukungan hanya untuk barang fingerprint saja,karna
untuk barang lainya kuantiti sedikit hanya 2unit


2626158
5 May 2014 11:31

panitia, tolong surat dukungannya boleh menggunakan yang lama. karena ada surat
dukungan yang memerlukan biaya pembuatannya, belum lagi materai yang
dikeluarkan tidak sedikit
untuk garansi resmi dan jaminan purnajual itu dijadikan 1 saja kan? karena dari
distributor ada formatnya sendiri

2658158
5 May 2014 11:36

Pak Panitia, semua rekanan sudah memohon surat dukungannya bisa dipakai yang
lama, masa pak panitia tidak punya pengertian dan punya rasa sih. Terima kasih

2638158
5 May 2014 11:40

2638158

5 May 2014 11:17

2658158
5 May 2014 11:39

Rapat Penjelasa ini untuk mencari mufakat dan kebersamaan, mohon kearifannya pak 2638158
panitia. Thanks
5 May 2014 11:41
Penjelasan Panitia/Pokja ULP
Pengirim
@2641158: lelang ulang karena tahap lelang sebelumnya dinyatakan
batal; surat dukungan diganti dengan yang terbaru; tanpa
instalasi/pemasangan
@2641158: lelang ulang karena tahap lelang sebelumnya dinyatakan
batal; surat dukungan diganti dengan yang terbaru; tanpa
instalasi/pemasangan
@2638158: diperlukan surat dukungan yang baru untuk Pengadaan
Alat Pengolah Data Pelayanan Penempatan Pemerintah (Lelang Ulang)

PANITIA ULP BNP2TKI 2014

5 May 2014 11:09

@2679158: surat dukungan dari distributor untuk setiap item
dipersyaratkan

PANITIA ULP BNP2TKI 2014
5 May 2014 11:17

PANITIA ULP BNP2TKI 2014
5 May 2014 11:09
PANITIA ULP BNP2TKI 2014
5 May 2014 11:12

@2641158: jaminan penawaran dipersyaratkan dan disesuaikan dengan PANITIA ULP BNP2TKI 2014
contoh format; data kualifikasi dapat diisi melalui aplikasi LPSE
5 May 2014 11:22
@2631158: jaminan penawaran diperlukan dan diserahkan pada saat
PANITIA ULP BNP2TKI 2014
pembuktian kualifikasi
5 May 2014 11:25

@ all : karena ini merupakan paket pekerjaan lelang ulang , maka
PANITIA ULP BNP2TKI 2014
semua dokumen penawaran dibuat baru dengan judul Pengadaan Alat 5 May 2014 11:29
Pengolah Data Pelayanan Penempatan Pemerintah (Lelang Ulang) ,
termasuk jaminan penawaran , surat dukungan dan semua dokumen
lainnya.
@ all : untuk item 1,2,3 surduk tetap diperlukan. Untuk Surduk secara PANITIA ULP BNP2TKI 2014
keseluruhan harus memuat penyataan garansi resmi dan jaminan purna 5 May 2014 11:49
jual dari distributor. apabila tetap menggunakan surat dukungan lama
maka harus dibuat surat dukungan dari distributor yg memuat
pernyataan tersebut.
Pemberian penjelasan ditutup pada pukul 12.00 WIB. Penjelasan pekerjaan tersebut diatas dilaksanakan
secara elektronik dan dapat dilihat melalui website : lpse.bnp2tki.go.id
Demikian Berita Acara pemberian penjelasan/aanwijzing ini dibuat oleh Unit Layanan Pengadaan dan
dipergunakan sebagaimana mestinya.
Jakarta, 5 Mei 2014
TTD
Unit Layanan Pengadaan
Badan Nasional Penempatan Dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia
Tahun Anggaran 2014