Possessive Adjective (Kata sifat yang menyatakan milik)

Turut serta mencerdaskan kehidupan bangsa

www.matapelajaran.com

Possessive Adjective (Kata sifat yang menyatakan milik)
Oleh: Yun Indratna
yindratna@yahoo.com

Cara menyatakan milik ini bisa diikuti kata benda:
Contoh:
1. Ini buku saya
This is my book
2. Itu kursi dia laki-laki
That is his chair
3. Ini sepeda dia perempuan
This is her bicycle
4. Itu petamu
That is your map
5. Ini ekornya (kucing)
This its tail
6. Itu rumah – rumah mereka

Those are their houses
7. Ini kunci-kunci kita
These are our keys
Kesimpulanya adalah kata sifat yang menyatakan milik seperti : my, his, her, your, its, their
dan our digunakan untuk menyatakan milik

Oleh: Yun indratna
yindratna@yahoo.com