PENGUMUMAN GAGAL LELANG LUMBUNG JATIMULYA

PEMERINTAH KABUPATEN BUOL

BADAN KETAHANAN PANGAN
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA TAHUN ANGGARAN 2013
Alamat : Batalipu No. Kel. Leok II Kec. Biau, Kab. Buol

PENGUMUMAN PELELANGAN PEMILIHAN LANGSUNG GAGAL
Nomor : 01.13/PPBJ/BKP/2013
Tanggal : 16 Juli 2013
Berdasarkan Berita Acara Hasil Evaluasi Pelelangan pekerjaan Pembangunan Lumbung Pangan Desa
Jatimulya Nomor 01.11/PPBJ/BKP/2013 Tanggal 13 Juli 2013 tentang hasil pemeriksaan Dokumen
Penawaran dan Dokumen Kualifikasi terhadap dokumen rekanan sebanyak 5 (lima) Perusahaan dengan
hasil sebagai berikut :

No
.

Nama Perusahaan

1.
2.

3.
4.
5.

CV. SEDERHANA
CV. AIR TERANG INDAH
CV. TEKINDO RAYA
CV. ARSINDO
CV. PAKARENA

No
.
1.

Nama Perusahaan
CV. SEDERHANA

Nilai
Penawaran
terkoreksi

(Rp.)
236.331.000
274.239.000
274.493.000
274.525.000
274.874.000

Hasil Evaluasi Dokumen
Penawaran
Admin

Teknis

Biaya

MS
MS
MS
MS
MS


MS
TMS
TMS
TMS
TMS

MS
-

Keterangan
Lulus
Tidak Lulus
Tidak Lulus
Tidak Lulus
Tidak Lulus

Nilai
Hasil Evaluasi Dokumen
Penawaran

Kualifikasi
Keterangan
terkoreksi
Persyaratan Pembuktian
(Rp.)
236.331.000
TMS
Gugur

Keterangan :
MS
: Memenuhi Syarat
TMS : Tidak Memenuhi Syarat
TL
: Tidak Lengkap
Dari Hasil evaluasi Dokumen Penawaran dan Kualifikasi diatas bahwa ke 5 (lima) perusahaan
tersebut, 4 (empat perusahaan) tidak memenuhi syarat (tidak lulus) di Evaluasi Penawaraan dan 1 (satu)
Perusahaan tidak memenuhi persyaratan dokumen kualifikasi. Maka hasil pelelangan tersebut
dinyatakan GAGAL.
Demikian kami sampaikan untuk dimaklumi.

PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA
BADAN KETAHANAN PANGAN KABUPATEN BUOL
TAHUN ANGGARAN 2013
Ttd