BAB III TANAH

BAB III
METODE

A. Waktu dan Tempat
Praktikum ini dilakukan pada hari jumat 8 Desember 2017 pukul
08.00 WIB, bertempat di Jalan Sepakat 2 Ujung. Lokasi kegiatan
praktikum tersebut memiliki 3 titik kordinat yaitu:
-

Kordinat titik pertama
S 00.07369 o
E 109.33808 o

-

Kordinat titik kedua
S 00.07357 o
E 109.33793 o

-


Kord
inat
titik

ketiga
S 00.07339 o
E 109.33773 o

B. Bahan dan Alat
1. Bor tanah gambut
2.
3.
4.
5.
6.

GPS
Aluminum foil
Cutter
Meteran

Timbangan analitik

7. Buku
8. Pulpen
9. spidol
10. kendaraan
11. gunting
12. parang
13. lakban bening/coklat

14. paralon
15. label

16. kamera/hp

17.
C. Prosedur Penelitian
1. Disiapkan alat dan bahan.
2. Disiapkan titik koordinat menggunakan gps dengan jarak setiap titik
minimal 25 M.

3. Setelah mendapatkan titik koordinat lokasi untuk mengambil sampel,
disiapkan bor tanah gambut dan mulai mengebor.
4. Diambil sampel 3 kali dengan kedalaman yang berbeda-beda yaitu
antara 0-25, 25-50, 50-75, dan 75-100 CM disetiap kedalaman dan
dilakukan pengecekan tingkat kematangan tanah gambut dengan
metode VON POST.
5. Setelah melakukan pengambilan sampel, di bor tanah gambut hingga
sampai ke tanah mineral dan di ukur kedalaman tanah gambut dan
permukaan air tanahnya
6. Dilakukan dengan hal yang sama di setiap titik yang sudah di tentukan
untuk diambil sampelnya.
7. Sampel di bungkus menggunakan aluminium foil dan dicatat
kedalaman sampel yang di ambil 3 kali ulang dengan mencantumkan
label kedalamannya.
8. Setelah di bungkus dengan aluminium foil, di simpan di paralon
sampel dan di plaster.
9. Populasi yang ada di lokasi yaitu tanaman pakis-pakisan, cengkodok,
rumput-rumputan.
10. Setelah melakukan prosedur di atas di dokumentasi menggunakan
kamera hp untuk di jadikan bahan lampiran.

11. Sampel yang diambil kemudian di oven di lab selama kurang lebih 24
jam dengan suhu 1050 C.
12. Sampel yang sudah di oven selama 24 jam dengan suhu 105 0 C di
timbang berat keringnya.
13. Di amati dan di catat untuk di jadikan bahan laporan
18.
19.