UNDANGAN PEMBUKTIAN DOKUMEN KUALIFIKASI SUPERVISI

KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN DARAT
BALAI LALU LINTAS ANGKUTAN JALAN, SUNGAI, DANAU DAN PENYEBERANGAN PALU
Jl. Slamet Riyadi No. 25 A
Palu Sulawesi Tengah

Nomor
Lampiran
Perihal

Telp. (0451) 522509

: 04/UM/POKJA.BLLAJSDP-Pu/SPV-D.Lindu/2017
: -: Undangan Klarifikasi/Pembuktian
Dokumen Kualifikasi dan Penawaran

Fax. (0451)522509
Email : bblajsdppalu@yahoo.com

Palu, 19 Juli 2017
Kepada Yth,

Yth. Direktur / Pimpinan Perusahaan
PT. SINAR PUTRA ABADI PALU
di TEMPAT

1.

Berdasarkan hasil evaluasi/penilaian dokumen administrasi, teknis, harga dan
kualifikasi untuk Pekerjaan Supervisi Pembangunan Dermaga Danau Lindu (Lelang
Tidak Mengikat) pada Satker Balai Lalu Lintas Angkutan jalan, Sungai, Danau dan
Penyeberangan Palu dengan metode evaluasi biaya terendah, maka dengan ini
kami mengundang Saudara untuk hadir dalam acara Klarifikasi/Pembuktian
Dokumen Kualifikasi dan Dokumen Penawaran, yang akan dilaksanakan pada :
Hari/Tanggal
Jam
Tempat
Alamat

:
:
:

:

Kamis, 20 Juli 2017
09.00 s/d 15.00 WITA.
Ruang Rapat Kantor Balai LLAJSDP Palu
Jl. Slamet Riyadi No. 25A, Palu - Sulawesi Tengah

3.

Dalam Acara Pembuktian Dokumen Kualifikasi tersebut, perwakilan dari
perusahaan (Peserta) yang diundang harus membawa/menunjukan berkas-berkas
dokumen asli yang telah disampaikan dalam format isian Dokumen Kualifikasi dan
Dokumen Penawaran sebagaimana yang telah disampaikan melalui aplikasi SPSE
pada LPSE Kementerian Perhubungan.

4.

Ketidakhadiran dalam acara Klarifikasi/Pembuktian ini tanpa alasan yang dapat
dipertanggungjawabkan mengindikasikan bahwa Perusahaan yang bersangkutan
dianggap tidak dapat menunjukan keabsahan Dokumen Kualifikasi dan Dokumen

penawarannya dan dinyatakan gugur.

5.

Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.
POKJA ULP PAKET PEKERJAAN PEMBANGUNAN DERMAGA
DANAU LINDU PADA SATUAN KERJA BALAI LLAJSDP PALU
TAHUN ANGGARAN 2017
Ketua,
TTD