Implementasi Kebijakan Alokasi Dana Desa (ADD) Di Kecamatan Peso Hilir Kabupaten Bulungan - Universitas Terbuka Repository

42253.pdf

TUGAS AKHIR PROGRAM MAGISTER (TAPM)

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN ALOKASI DANA DESA (ADD)
DI KECAMATAN PESO HILIR KABUPATEN BULUNGAN

UNIVERSITAS TERBUKA

TAPM Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh
Gelar Magister Sains Dalam Ilmu Administrasi
Bidang Minat Administrasi Publik

Disusun Oleh :

YOHANES KIRA
NIM. 500894104

PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS TERBUKA
JAKARTA


2016

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

ABSTRACT
IMPLEMENTATION OF THE POLICY THE VILLAGE FUND
ALLOCATION PESO HILIR SUBDISTRICT IN THE BULUNGAN
REGENCY
Yohanes Kira
yohaneskira@gmail.com

Graduate Studies Program
Indonesia Open University
In relation to the grant of a village fund allocation in the Regency of
Bulungan Regency Government has provided technical guidance through
Regulations Regent number 02 2014 subject technical guide the allocation of
Funds the village (ADD) the fiscal year 2014. As for the purposes of this study

are: (1) analyze the implementation of policy implementation Fund Allocation
village in sub-district of Bulungan Regency of the lower Peso. And (2) Identify
factors that a barrier to the implementation of the policy on the allocation of
Funds in the Village of lower Peso Bulungan Regency. Analisys method used
desain rearch with komponensial analisys. Results of the study are ( 1) village
Fund Allocation Policy lmplementalion (ADD) in Bulungan Regency, subdistrict
of the Lower Peso is already running in accordance with the rules of Regent
Bulungan. And (2) some of the factors that impede the implementation of the
Funds Allocation funds Policy Village (ADD) on a second sample village (the
village of Long Tungu dab village Long Ox) in Bulungan Regency, subdistrict of
the Lower Peso is (a). Factors of restricting factors in communication, this
communication is the dissemination to the public regarding the policy there is no
ADD (weakness/weakness), so the understanding of the people about ADD less,
thjs wil1 result in difficuJty to invhe public participation in the implementation of
surveillance activities as well as in the ADD (treatment/threats). (b) resource
factors, factor inhibitor in these resources is the low education of the
implementers ADD (Weakness/Weakness), thus implementing an understanding
about ADD less, as well as the absence of adequate income support village
(Treatment/threats), thus leading to a lack of financial support in the
implementation of the policy. (c) Implementing Attitude Factors, factor in the

attitude of an inhibitor pelaksanan is less response was the implementers ADD
(Weakness/weaknesses) that considers policy ADD is a mere routine policy
(Treatment/threats). (d) Organjzational Factors restricting factors in the
bureaucracy, these resources are not yet the existence of the Division of tasks
among the team implementing the village Fund Allocation Fund policies (ADD)
(Weakness/weaknesses) and the lack of coordination of the implementing Team
managing policy Funds Allocation Village ADD (Treatment/threats).
Key words: the village Fund Allocation, communication, resources, attitudes,
bureaucratic structur

ii
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

ABSTRAK
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN ALOKASI DANA DESA (ADD) DI
KECAMATAN PESO HILIR KABUPATEN BULUNGAi1'l
Yohanes Kira
yohaneskira@gmail.com


Program Pascasarjana
Universitas Terbuka
Dalam kajtannya dcngan pcmbcrian AJokasj Dana Desa (ADD) dj Kabupaten
Bulungan, Pemerintah Kabupaten telah memberikan petunjuk teknis melalui
Peraturan Bupati Nomor 02 Tahun 2014 perihal petunjuk teknis Alokasi Dana
Desa (ADD) Tahun Anggaran 2014. Adapun tujuan pene\itian ini ada1ah : (1)
Menganalisis implementasi kebijakan pelaksanaan Alokasi Dana Desa di
Kecamatan Peso Hilir Kabupaten Bulungan. Dan (2) Mengidentifikasikan dan
menganaiisis faktor-faktor penghambat impiementasi kebijakan Aiokasi Dana
Desa di Kecamatan Peso Hilir Kabupaten Bulungan. Metode yang digunakan
adalah metode analisa kualtiatif dengan model komponensial. Hasil penelitian
adalah (1) Implementasi Kebijakan Alokasi Dana Dcsa (ADD) di Kccamatan Peso
Hilir Kabupaten Bulungan sudah dijalankan sesuai dengan Peraturan Bupati
Bulungan. Dan (2) Beberapa faktor yang menghambat pelaksanaan kebijakan
Alokasi Dana Desa (ADD) pada kedua desa sampel (desa Long Tungu dan desa
Long Lembu) di Kecamatan Peso Hilir Kabupaten Bulungan adalah (a). Faktor
Komunikasi, faktor penghambat dalam komunikasi ini adalah sosialisasi kepada
masyarakat mengenai kebijakan ADD belum ada (weakness I kelemahan) ,
sehingga pemahaman masyarakat mengenai ADD kurang. Hal ini akan berakibat

pada sulitnya mengajak partisipasi masyarakat dalam pelaksanaan ADD maupun
dalam pengawasan kegiatan (treatment I ancaman). (b). Faktor Sumber Daya,
faktor penghambat dalam sumber daya ini adalah rendahnya pendidikan para
pelaksana ADD (Weakness I Kelemahan), sehingga pemahaman pelaksana
mengenai ADD kurang, serta tidak adanya dukungan pendapatan desa yang
memadai (Treatment I Ancaman), sehingga menimbulkan kurangnya dukungan
finansial dalam pelaksanaan kebijakan. (c). Faktor Sikap Pelaksana, faktor
penghambat dalam sikap pelaksana adalah kurang responnya para pelaksana ADD
(Weakness I Kelemahan) yang menggangap kebijakan ADD adalah sebuah
kebijakan rutin belaka (Treatment I Ancaman). (d). Faktor Keorganisasian
Birokrasi, faktor penghambat adalah belum adanya pembagian tugas diantara Tim
pelaksana kebijakan Dana Alokasi Dana Desa (ADD) (Weakness J Kelemahan)
dan kurangnya koordinasi Tim pelaksana kebijakan Dana Alokasi Dana Desa
ADD(Treatment I Ancaman).

Kata kunci :

Alokasi dana desa, Komunikasi, sumber daya, sikap, struktur
birokrasi


iii
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

UNIVERSITAS TERBUKA
PROGRAM PASCASARJANA
MAGISTER ADMINISTRASI PUBLIK

PERNYATAAN
TAPM yang berjudul " Implementasi Kebijakan Alokasi Dana Desa (ADD)
Di Kecamatan Peso Hilir Kabupaten Bulungan" adalah basil karya saya
sendiri, dan seluruh sumber yang dikutip maupun
dirujuk telah saya nyatakan dengan benar.
Apabila di kemudian hari ternyata ditemukan
adanya penjiblakan (plagiat), maka saya bersedia
menerima sanksi akademik

Tarakan, 18 Juni 2016


( YOHANES KIRA )
NIM. 500894104

iv
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

PERSETUJUAN TAPM

Judul TAPM

Penyusun T APM
NIM
Program Studi
Hari, Tanggal

Implementasi Kebijakan Alokasi Dana Desa
(ADD) di Kecamatan Peso Hilir Kabupaten
Bulungan

Yohaanes Kira
500894104
Magister Administrasi Publik
Sabtu, 18 Juni 2016

Menyetujui :
Pembimbing II,

Dr. Darmanto, M.Ed
NIP. 19591027 198603 1003

Mengetahui :
Ketua Bidang Ilmu Administrasi Publik
Program Magister Administrasi Publik

Direktur Pro ram Pascasarjana,

セj@
Dr: . S . ti M.Sc Ph.D.
NIP. 195202131985032001


Dr. Darmanto, M.Ed
NIP. 19591027 198603 1 003

v
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

UNIVERSIT AS TERBUKA
PROGRAM PASCASARJANA
MAGISTER ADMINISTRASI PUBLIK

PENGESAHAN

Yohanes kira
500894104
Magister Administrasi Publik
Implementasi Kebijakan Alokasi Dana
Desa (ADD) di Kecamatan Peso Hilir

Kabupaten Bulugan

Nama
NIM
Program Studi
Judul TAPM

Telah dipertahankan di hadapan Panitia Penguji Tugas Akhir Program Magister
(TAPM) Administrasi Publik Program Pascasarjana Universitas Terbuka pada:
Hari/Tanggal
Waktu
dan telah dinyatakan LULUS

Sabtu, 18 Juni 2016
Pukul 19.00 - 20.30

PANITIA PENGUJI TAPM:
Ketua Komisi Penguji :

Tandatangan


Dr. Darmanto, M.Ed
NIP.19591027 198603 1 003
Penguji Ahli :

Prof. Dr. Endang Wiyatmi TL
NIP.19541014 198103 2 001
Pembimbing I :

Dr. Darmanto, M.Ed
NIP.19591027 198603 1 003
Pembimbing II :

Dr. M. Gorky Sembiring, M.Sc.
NIP. 19580921 198503 1 001

vi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha kuasa atas
pertolonganNya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tesis ini dengan judul :
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN ALOKASI DANA DESA (ADD) DI
KECAMATAN PESO HILIR KABUPATEN BULUNGAN.
Tugas Akhir Program Magister ( TAPM ) ini diajukan guna memenuhi
persyaratan untuk memperoleh Gelar Sarjana Strata 2 di Program Studi Magister
Ilmu Administrasi Publik dengan bidang minat

Administrasi Publik

di

Universitas Terbuka. Penulis menyadari keterbatasan Akal dan background
knowlerge

yang ada pada diri penulis dalam mengembangkan daya nalar dan

imajinasi penulis penyelesaian TAPM ini. Penulis mengharapkan adanya koreksi
dan kritikan yang konstruktif guna perbaikan bagi penulis dalam penulisanpenulisan hasil penelitian berikutnya. TAPM ini tidak dapat terwujud tanpa
adanya bantuan dari berbagai pihak yang telah memberikan saran, bimbingan,
dorongan dan motivasi. Oleh karena ゥセ@

penulis menyampaikan terima kasih yang

tak terhingga kepada :

1. Prof. Ir. Tian Belawati, M.Ed, Ph.D. selaku Rektor Universitas Terbuka atas

kesempatan dan fasilitas yang diberikan kepada kami selama menempuh
pendidikan pada Program Pasca Sarjana Universitas Terbuka.
2. Dra. Suciati, M.Sc, Ph.D. selaku Direktur Program Pasca Sarjana Administrasi
Publik Universitas Terbuka atas kesempatan yang diberikan kepada kami untuk
menempuh pendidikan pada program pascasarjana administrasi Publik
Universitas Terbuka.

vii
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

3. Bapak Dr. Darmanto, M.Ed dan Bapak Dr. M. Gorky Sembiring, M.Sc selaku
dosen pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu dan memberikan
masukan - masukan kepada kami agar T APM ini tersusun dengan baik.
4. Seluruh dosen dan staf administrasi pada Program Studi Magister Administrasi
Publik Universitas Terbuka yang banyak membantu dalam kesuksesan
menempuh pendidikan di Universitas Terbuka.
5. Ibu, saudara, orang terkasih dan Keluarga tercinta yang selalu memberikan
semangat dan doanya bagi penulis sehingga terselesaikan penulisan T APM ini.
6. Camat Peso Hilir Kabupaten Bulungan beserta seluruh pegawai yang telah
banyak membantu demi

kelancaran dalam menempuh pendidikan di

Universitas Terbuka.
7. Teman-teman seperjuangan di Program Studi Magister llmu Administrasi
Publik Universitas Terbuka atas kebersamaan, penulis dapat menyusun TAPM
llll.

8. Pihak-pihak yang tak bisa disebutkan satu persatu.
Penulis menyadari bahwa dalam penulisan ini masih banyak kekurangan
dan kelemahan. Oleh karena itu, kritik dan saran senantiasa penulis harapkan
sehingga menyempurnakan penulisan T APM ini.

Tanjung Selor, Juni 2016
Penulis,

viii
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

RIWAYAT HIDUP

Nama
NIM
Program Studi
Tempat I TanggalLahir
Riwayat Pendidikan

Yohanes Kira
500894104
Magister AdministrasiPublik
Long Bang, 18 Juni 1980
• Lulus SD Inpres No. 011 di Long
Berayang Pada Tahun 1992
• Lulus SMPN I Peso di Long Bia Pada
Tahun 1995
• Lulus SMU Negeri I Tanjung Selor
Pada T ahun 1998
• Lulus D-3 Universitas Mulawarman
Pada Tahun 2002
• Lulus S-1 Universitas Terbuka Tahun
2010

Riwayat Pekerjaan
• Tahun 2002 s/d sekarang di Kantor
Kecamatan Peso Hilir.

ix
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

DAFTARISI
Halaman
HALAMAN JUDUL ................................................................................
ABSTRACT ............................................................................................
ABSTRAK ...............................................................................................
LEMBAR PERNYAT AAN BEBAS PLAGIASI ....................................
LEMBAR PERSETUJUAN TAPM .........................................................
LEMBAR PENGESAHAN TAPM ........................................................
KATA PENGATAR ...............................................................................
RIWAYAT HIDUP ..............................................................................
DAFTAR ISI .............................. .............................................................
DAFTAR TAB EL ...................................................................................
DAFTAR GAMBAR ..............................................................................
DAFTAR LAMPIRAN..............................................................................
BAB l
PENDAHULUAN

BAB II

1
11

u1
1v

v
v1
Vll
ix

x
Xll
Xlll
XIV

A.

Latar Belakang Masalah ..................................... ..........

1

B.

Rumusan Masalah ............. ...........................................

8

C.

Tujuan Penelitian ..... ....... ... ... ... .. .. .... .. .. ... ....... ..............

9

D.

Kegunaan Penelitian .....................................................

9

TINJAUAN PUSTAKA
A.

Kajian Teori .................................................................

10

1

Pengertian Implementasi ..... ...... .. ... .. ... ... .......... .. ...

10

2

Pengertian Kebijakan .. ... .. .. ......... ... ............ ............

11

3

Konsep Kehijakan Publik ......................................

12

4

Implementasi Kebijakan Publik ......... ...................

15

5

Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Implementasi
Kebijakan ........................ ............ ........... .. ..............

18

B.

Penelitian Terdahulu ...................................................

22

C.

Kerangka Berpikir ...................... .................................

25

D.

Operasional Konsep ....................................................

25

I

Komunikasi ..................... .. ....................................

26

2

Sumberdaya ..... ......... ... ......... ................................

30

3

Sikap .....................................................................

32

4

Struktur Birokrasi ..................................................

34

x
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

BAB III

METODE PENELITIAN
A.

BAB IV

Desain Penelitian ..........................................................

39

l

Pendekatan Penelitian ...........................................

39

2

Fokus Penelitian ....................................................

40

3

Lokasi Penelitian .. ..... .. ... ... ....... ....... ... ... ........ .......

41

4

Jenis dan Sumber Data ...........................................

42

B.

Sumber lnforman dan Pemilihan lnforman ..................

42

C.

Instumen Penelitian ......................................................

43

D.

Prosedur Pengumpulan Data .......................................

44

E.

Metode Analisa Data ....................................................

45

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
Gambaran Umum Kabupaten Bulungan ......................

47

Geografis ..... .........................................................

47

2

Administrasi ... ... ... ... .. .. ..... .. ........ ..... .. ... ... ... .. ...... ...

48

3

Demografi .. .. .. .. .. .... ... ... .. ..... ..... .. .. .... .. .......... ... ......

50

4

Keuangan dan Pertumbuhan Ekonomi Daerah ......

52

B.

Gambaran Umum Kebijakan Alokasi Dana Desa ........

52

C.

Implementasi Pelaksanaan Kebijakan Dana Alokasi

A.

Dana

Desa

(ADD)

di

Kecamatan

Peso

Hilir

Kabupaten Bulungan ... .... .......... .... ....... .. ..... .. .. ..... .... ...
D.

60

Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Kejikana Dana
Alokasi Daana Desa (ADD) di Kecamatan Peso Hilir
Kabupaten Bulungan

... ........ ... ... .. ... .. ..... ... .... ...... ........

65

Pembahasan ........................................ .........................

74

Kesimpulan dan Saran .............. .. .... ... ..... ............... .. ............

82

A.

Kesimpulan ........... .. ....... ..... ........... ...... ................. ... ....

82

B.

Saran-saran ...................................................................

85

E.
BAB V

DAFT AR PUSTAKA
LAMP IRAN

xi
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

DAFTART ABEL

Judul Tabel

No

Halaman

Tabel

1.1

Data Pendapatan Desa di Kecamatan Peso Hilir Tahun 2014
5

1.2.

Rekapitulasi Dana Swadaya Mayarakat Dalam Kegiatan
ADD

di

Kecamatan

Peso

Hilir

Tahun

2014 ..................................................... .
2.1

Variabel

Yang

Berpengaruh

7

Terhadap

Implementasi

Program ...................................... .

21

3.1

Daftar Nama-nama Informan ......................................... .

43

4.1

Daerah

Aliran

Sungai

(DAS)

Kabupaten

Bulungan ........................................................... .
4.2.

Nama,

Jumlah

RT,

Jiwa

per

KK,

48
dan

Luas

Wilayah .................................................... .
4.3

4.4

50

Jumlah dan Kepadatan Penduduk Kecmatan Peso Hilir
Tahun 2013 ...................................................... .

51

Ringkasan Realisasi APBD 5 Tahun Terakhir (Rp) ....... .

52

xii
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

DAFTAR GAMBAR
No Gambar

JuduJ Gambar

2.1

Model Implementasi Menurut G.C. Edward Ill ............. .

19

2.2.

Model Kerangka Pikir Penelitian ................................... .

25

2.3

Hubungan antara Organisasi dan Lingkungan ............... .

31

4.1

Peta Administrasi Kecamatan Peso Hilir .................. .

49

xiii
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

Hal am an

42253.pdf

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

Peraturan Bupati Bulungan Nomor 02 Tahun 2014
Tentang Alokasi Dana Desa (ADD)

Lampiran 2

Pedoman Wawancara

Lampiran 3

Transkrip Wawancara

Lampiran 4

Surat Penelitian

Lampiran 5

Dokumentasi Wawancara

xiv
Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

BAB IV

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian

1. Geografis
Kabupaten Bulungan sebagai salah satu kabupaten di bagian utara
Propinsi Kalimantan Timur mempunyai luas 18.010,50 km2 terletak antara
116°04'41" sampai dengan 117°57'56" bujur timur dan 2°09'19" sampai
dengan 3°34'49" lintang utara. Berdasarkan Undang-undang Republik
Indonesia Nomor 34 Tahun 2007 Tentang Pembentukan Kabupaten Tana
Tidung di Provinsi Kalimantan Timur maka luas Kabupaten Bulungan
berkurang menjadi luas daratan 14.193,170 Km 2 dan luas perairan
2.391,130 Km 2 Adapun batas-batas Kabupaten BuJungan, sebelah utara

dengan Kabupaten Tana Tidung, sebelah timur laut Sulawesi dan Kota
Tarakan, sebelah selatan Kabupaten Berau dan sebelah barat dengan
Kabupaten Malinau.Kondisi Kabupaten Bulungan memiliki beberapa pulau,
yang dialiri puluhan sungai besar dan kecil, serta secara topografi memiliki
daratan yang berbukit-bukit, bergunung-gunung dengan tebing terjal dan
kemiringan yang tajam.
Adapun pulau yang terluas adalah Pulau Mandul di Kecamatan Bunyu
(38.737,413 ha) dan sungai yang terpanjang adalah Sungai Kayan (576 km:
termasuk yang berada di wilayah Kabupaten Malinau dan Kabupaten Tana
Tidung) sebagaimana terlihat pada Tabel 4.1.

47

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

48

Sedangkan gunung yang tertinggi adalah Gunung Kundas yang berada di
Kecamatan Peso dengan ketinggian 1.670 m.
Tabel 4.1
Daerah Aliran Sungai (DAS) Kabupaten Bulungan

i-

Nama DAS
i DAS KAY AN
F--

ャ⦅セウ@

ASMセt@

セ]Mイ⦅QYA

1

Luas (Ha)
1.129.717

Mセエ

セ⦅LMA@

--:-:

Debit(m3/s)
1.937,57

セ@

l
;

}?!_,Q____________J

Sumber: Badan Pusat Statistik Kabupaten Bulungan

Sedangkan Kecamatan Peso Hilir merupakan bagian dari Kabupaten
Bulungan yang berada dihilir Kecamatan Peso. Kecamatan Peso Hilir
memiliki Luas wilayah sebesar 1.639,72 km2.

2. Administrasi
Kabupaten Bulungan terbagi atas l 0 kecamatan, dengan, kecamatan terluas
yaitu Kecamatan Peso dengan luas 3.142,79 Km 2 atau 23,84 % dari luas
Kabupaten Bulungan secara keseluruhan. Sedangkan kecamatan yang
memiliki luas terkecil adalah Kecamatan Bunyu dengan luas 198,32 Km 2
atau sekitar 1,50 % dari luas Kabupaten Bulungan. Dilihat dari jumlah desa
/kelurahan yang ada, Kecamatan Sekatak memiliki jumlah desa terbanyak
yaitu sebanyak 22 Desa, sedangkan kecamatan yang memiliki jumlah desa
paling sedikit adalah Kecamatan Bunyu dan Tanjung Palas Tengah
sebanyak

2 Desa. Posisi Kabupaten Bulungan berbatasan langsung 3

Kabupaten, yaitu Kabupaten Tana Tidung, Kabupaten Nunukan, Kabupaten
Berau. Sedangkan batas - batas Kecamatan Peso Hilir; sebelah barat dengan
Kecamatan Peso, sebelah timur dengan Kecamatan Tanjung Palas, sebelah
utara dengan Kabupaten Malinau dan sebelah selatan berbatasan dengan
Kabupaten Berau.

Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka

42253.pdf

49

Kecamatan Peso Hilir ini memiliki enam (6) desa wilayah administratif,
yaitu Desa Long Tungu sebagai pusat pemerintahan kecamatan, Desa Long
Telenjau, Desa Naha Aya, Desa Long Bang, Desa Long Lembu dan Desa
Long Bang Hulu, dengan batas-batas wilayah:
D Sebelah Barat

: Kecamatan Peso

0 Sebelah Timur : Kecamatan Tanjung Palas

0 Sebelah Utara

: Kabupaten Malinau

0 Sebelah Selatan : Kabupaten Berau

Untuk lebih jelasnya batas administrasi dalam wilayah kecamatan
Peso Hilir, dapat dilihat pada bambar 4, 1 dibawah ini.

ecama an

PETA ADMINISTRATIF
KECAMATAN PESO HILIR

Sekatak

/

セ|@

';
Skala 1 360 000

LE GENOA

/ \ / Suoga1
• Kan1or Oosa
• Kantor Carnal
Keca