Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Media Streaming Server pada Warung Internet Nano Menggunakan PLEX Streaming Server

Perancangan Media Streaming Server pada Warung Internet
Nano Menggunakan PLEX Streaming Server
1)

Yohanes Michael, 2)Teguh Indra Bayu
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50711
Abstract

Streaming is one of particular subject which developed from computer technology. In
definition, streaming is media delivery process from source to client in a realtime. The
process running contiously and not require local storage for media data, but compel large
data usage. For middle-low Internet café , Streaming may become an issue for an internet
café, if the visitors go non stop streaming. The case found in Nano Internet Café. FUP ( Fair
Usage Policy) requisition is additional problem for Nano Internet Café as they faced
problem by the FUP application. After monitoring, the problem discovered that streaming
activity was uninterupted, as a problem solving PLEX Streaming server offline setted up.
Outcome of this program is decreasing the number of streaming data usage in order to
convert the data consuming for other purpose, and resulting FUP decreasing or delaying
FUP.

Keywords: Streaming Server, Streaming, FUP, PLEX, Streaming Offline

Abstrak
Salah satu teknologi yang muncul dari perkembangan teknologi komputer yaitu
streaming. Streaming adalah proses pengiriman media data dari source menuju client secara
real time. Proses ini berjalan secara kontinyu dan tidak memerlukan penyimpanan lokal
untuk media datanya. Streaming secara online akan memakan data yang cukup besar. Pada
warung internet kecil menengah tentu akan mengalami kendala apabila para pelanggannya
melakukan streaming terus menerus, tidak terkecuali pada warung internet Nano. Adanya
FUP (Fair Usage Policy) dari provider yang digunakan warnet Nano tentu merupakan
masalah bagi warnet Nano karena warnet Nano selalu terkena FUP setiap bulan. Setelah
dilakukan monitoring penggunaan streaming pada warnet Nano ternyata cukup besar dan
untuk mengurangi penggunaan streaming secara online maka pada penelitian ini dibuat
PLEX streaming server offline pada warnet Nano. Adanya streaming server offline diharap
dapat memangkas penggunaan streaming pada warnet Nano dan data yang dipangkas dapat
dialihkan ke penggunaan data lain sehingga memperlambat terjadinya FUP pada warnet
Nano.
Kata kunci: Streaming Server, Streaming, FUP, PLEX, Streaming Offline
1)
2)


Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga
Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Dokumen yang terkait

SAIBANI KURNIAJATI 4372 2010

0 8 53

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Server Streaming Menggunakan Protokol TCP/IP dan Protokol RTMP

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbandingan Analisis Kualitas Layanan (QoS) Aplikasi Audio Streaming Server dengan Shoutcast dan Icecast T1 622009007 BAB I

0 2 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbandingan Analisis Kualitas Layanan (QoS) Aplikasi Audio Streaming Server dengan Shoutcast dan Icecast T1 622009007 BAB II

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbandingan Analisis Kualitas Layanan (QoS) Aplikasi Audio Streaming Server dengan Shoutcast dan Icecast T1 622009007 BAB IV

0 0 19

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbandingan Analisis Kualitas Layanan (QoS) Aplikasi Audio Streaming Server dengan Shoutcast dan Icecast T1 622009007 BAB V

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbandingan Analisis Kualitas Layanan (QoS) Aplikasi Audio Streaming Server dengan Shoutcast dan Icecast

0 1 10

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Analisis Kinerja Proses Streaming pada BTSI UKSW

0 0 8

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Online on Demand dan Live Streaming Radio dengan Real Time Streaming Protocol

0 0 17

View of Membangun Server Multicast Berbasis Streaming Menggunakan Centos

0 0 10