LPSE Kabupaten Nagekeo 65 BAPP genre

PEMERINTAH KABUPATEN NAGEKEO
UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG DAN JASA
POKJA BARANG
Jl.Civic Center,No. - Telp. – Mbay- Nagekeo

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN
NOMOR : 523.4/POKJA-BRG/ULP-NGK/065/XI/2015

Pada hari ini Selasa tanggal Delapan Belas Bulan Nopember tahun Dua Ribu Lima Belas kami
Kelompok Kerja (POKJA) Barang Kabupaten Nagekeo Tahun Anggaran 2015 telah melakukan penjelasan
lelang (Aanwidzing) secara elektronik untuk paket pekerjaan Pengadaan Genre Kit Tahun Anggaran 2015
melalui website www.lpse.nagekeokab.go.id dengan hasil sebagai berikut :
NO PENGIRIM

PERTANYAAN

JAWABAN

1

4922666


mohon informasi yang jelas mengenai
SIUP nya, karena pengadaan ini hanya
500jtan, apakah memang memakai siup
besar?karena di persyaratan siup besar
nilainya 1M keatas 2. untuk pengalaman
pada bidang / sub bisang yang
dipersyaratkan, itu adalah pengalaman
untuk perusahaan alat kesehatan yang
memiliki ijin PAK..mohon di tinjau
kembali

ntuk penanya
4922666,
SIUP
yang
dipersyaratkan adalah SIUP Kecil, namun
didalam KLBI (Klasifikasi Baku Lapangan
Usaha Indonesia), nomenklatur SIUP untuk
pengadaan ini adalah Surat Ijin Usaha

Perdagangan (SIUP) perdagangan besar alat
tulis dan gambar dengan kode (46421)

2

4922666

pada daftar kuantitas dan harga ada 56
set implan kit, ini termasuk pengadaan
juga atau bagaimana?karena tdk ada di
dlm spesifikasi barang

untuk penanya 4922666 mohon maaf, terjadi
kesalahan pengetikan pada naman dokumen,
tertulis Pengadaan GILNET, seharusnya
PENGADAN Genre KIT, pada bab XIII, daftar
kuantitas dan harga terjadi salah pengetikan
dan akan diubah dan dituangkan didalam
addendum dokumen pengadaan


3

4922666

untuk kuntitas dan harga genre kit dari
no 1 -8 (terakhir tas genre kit)
pengadaannya adalah 100set..untuk
laptop dan lcd proyektor pengadaannya
total brp unit?mohon diperjelas . karena
kalau 100 unit laptop dan lcd proyektor,
uang
pengadaan
sangat
tidak
cukup..terima kasih

untuk penanya 4922666, mohon maaf, terjadi
kesalahan pengetikan pada rekapitulasi harga,
dimana tertera jumlah paket 100 set
seharurnya jumlah paket adalah 22 set,

dimana masing-masing set terdiri dari barang
yang termuat didalam daftar kuantitas dan
harga dengan jumlah masing-masingnya 1
unit termasuk laptop dan proyektor. total
jumalh laptop dan proyektor yang akan
diadakan sejumlah 22 buah, karena masingmasing set harus terdapat 1 laptop dan 1
proyektor. utuk kesalahan penulisan tersebut,
kami akan merubahnya dan dituangkan
didalam adendum dokumen pengadaan

Demikian Berita Acara Pemberian Penjelasan ini dibuat dengan penuh tanggung jawab untuk dipergunakan
semestinya.

KELOMPOK KERJA PENGADAAN BARANG UNIT LAYANAN
PENGADAAN KABUPATEN NAGEKEO T. A. 2015

BAPP – Pengadaan Genre KIT

1


ttd

2

BAPP – Pengadaan Genre KIT