PENGUMUMAN PENGADAAN PERLENGKAPAN GEDUNG KANTOR

PEJABAT PENGADAAN BARANG/JASA
DINAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN
TAHUN ANGGARAN 2014
PENGUMUMAN PEMENANG PELELANGAN
PEKERJAAN PENGADAAN PERLENGKAPAN GEDUNG KANTOR
PADA DINAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN KABUPATEN HUMBANG HASUNDUTAN
Nomor : 16/PAN/PL/DPP/VI/2014

Bersama ini diberitahukan dengan hormat kepada pimpinan perusahaan yang telah memasukkan
penawaran untuk pekerjaan Pengadaan Perlengkapan Gedung Kantor pada Dinas Peternakan dan Perikanan
Kabupaten Humbang Hasundutan dengan nilai total HPS Rp. 152.804.200,- (Seratus lima puluh dua juta
delapan ratus empat ribu dua ratus rupiah ) sebagai berikut:
1.

Berdasarkan Berita Acara Hasil Pengadaan Langsung Nomor : 12/PAN/PL/DPP/VI/2014 tanggal 13 juni
2014 dan Surat Penetapan Pemenang Nomor : 14/PAN/PL/DPP/VI/2014 tanggal 16 Juni 2014 maka
dengan ini diumumkan:
Nama Perusahaan
Alamat
Harga Penawaran
Terkoreksi

NPWP

: CV. INDO PERKASA
: Jl. Bawang Raya No.12 Kel.Mangga Kec.Medan Tuntungan
: Rp.152.410.000,(Seratus lima puluh dua juta empat ratus sepuluh ribu rupiah)
: 31.474.636.3-121.000

Sebagai PEMENANG

2.

Demikian Pengumuman ini disampaikan agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya dan atas
perhatiannya diucapkan terimakasih.
Doloksanggul, 16 Juni 2014
PEJABAT PENGADAAN
dto
VICHTOR SIAGIAN,S.Pi