Pengaruh Toleransi Akan Resiko Dan Kebebasan Dalam Bekerja Terhadap Wirausahawan Pada Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
PENGARUH TOLERANSI AKAN RESIKO DAN KEBEBASAN
DALAM BEKERJA TERHADAP WIRAUSAHAWAN PADA
MAHASISWA S-1 MANAJEMEN FAKULTAS
EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS
SUMATERA UTARA
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis
“Pengaruh Toleransi akan Resiko dan Kebebasan dalam Bekerja terhadap
Wirausaha pada Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Sumatera Utara.
Penelitian ini merupakan jenis penelitian asosiatif. Populasi dalam
penelitian ini adalah seluruh Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan
Bisnis Universitas Sumatera Utara. Metode penarikan sampel dilakukan dengan
cara metode accidental sampling yaitu penentuan sampel berdasarkan kebetulan
dan siapa saja yang secara kebetulan bertemu dengan peneliti dapat digunakan
sebagai sampel. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini adalah kuesioner,
wawancara dan studi dokumentasi. Metode analisis data menggunakan metode
deskriptif dan metode kuantitatif yaitu analisis regresi linier berganda dengan
tingkat singnifikan 0,05.
Hasil uji F menunjukkan bahwa toleransi akan resiko dan kebebasan
dalam bekerja secara bersama-sama memiliki pengaruh yang positif dan

signifikan terhadap variabel terikat yaitu wirausahawan. Berdasarkan pada
pengujian koefisien determinasi (R2) menunjukkan bahwa nilai R sebesar 0,308
artinya toleransi akan resiko dan kebebasan dalam bekerja mempengaruhi
wirausahawan sebesar 38,9% dan sisanya 61.1% dapat dijelaskan oleh faktorfaktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.
Kata Kunci : Toleransi akan Resiko, Kebebasan dalam Bekerja dan
Wirausahawan

ABSTRACT
EFFECT WOULD RISK TOLERANCE AND FREEDOM TO WORK
ON ENTREPRENEURS STUDENT S-1 MANAGEMEN FACULTY
ECONOMY AND BUSINESS UNIVERSITY
SUMATERA UTARA
The purpose of this study was to determine and analyze “The effect will be
Risk Tolerance and Freedom in Working against the Student Entrepreneurial S-1
Management Faculty of Economics and Business, University of Sumatera Utara.
This research is a type of associative research. The population in this study were
all students of S-1 Management Faculty of Economics and Business, University of
North Sumatra. Sampling method is done by accidental sampling method is the
determination of the sample is based on coincidence and anyone who happened to
meet with researchers can be used as a sample. Methods of data collection in this

study were questionnaires, interviews and documentation. Methods of data
analysis using descriptive and quantitative methods, namely multiple linear
regression analysis with a level of 0.05 singnifikan.
F test showed that the risk tolerance and freedom in working together to
have a positive and significant effect on the dependent variable, namely
entrepreneurs. Based on testing the coefficient of determination (R2) indicates that
the R value of 0.308 means that the risk tolerance and freedom in work affecting
entrepreneurs of 38.9% and the remaining 61.1% can be explained by other
factors not examined in this study.
Keywords: Risk Tolerance, Freedom in Working and Entrepreneurs

Dokumen yang terkait

Pengaruh Pengetahuan Kewirausahaan dan Ketersediaan Informasi terhadap Keinginan Menjadi Wirausaha pada Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

10 217 97

Gambaran Stressor dan Koping Mahasiswa Pembelajaran Kurikulum Berbasis Kompetensi Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara

2 61 78

Pengaruh Fungsi-Fungsi Manajemen Terhadap Pelayanan Mahasiswa Pada Bagian Akademik Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

2 27 47

Pengaruh Fungsi-Fungsi Manajemen Terhadap Pelayanan Mahasiswa Pada Bagian Akademik Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 3 47

Pengaruh Toleransi Akan Resiko Dan Kebebasan Dalam Bekerja Terhadap Wirausahawan Pada Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 10

Pengaruh Toleransi Akan Resiko Dan Kebebasan Dalam Bekerja Terhadap Wirausahawan Pada Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 9

Pengaruh Toleransi Akan Resiko Dan Kebebasan Dalam Bekerja Terhadap Wirausahawan Pada Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 18

Pengaruh Toleransi Akan Resiko Dan Kebebasan Dalam Bekerja Terhadap Wirausahawan Pada Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 3

Pengaruh Toleransi Akan Resiko Dan Kebebasan Dalam Bekerja Terhadap Wirausahawan Pada Mahasiswa S-1 Manajemen Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 15

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Analisis pengaruh motivasi, toleransi akan resiko, dan kebebasan bekerja terhadap minat berwirausaha pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Bangka Belitung (studi kasus pada jurusan manajemen) - Repository Unive

0 0 12