BA Evaluasi Perencanaan Revitalisasi Gedung

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL
REPUBLIK INDONESIA

DIREKTORAT JENDERAL ENERGI BARU, TERBARUKAN, DAN KONSERVASI ENERGI
JALAN PEGANGSAAN TIMUR NO.1 MENTENG, JAKARTA 10320
TELEPON: (021) 39830077

FAKSIMILE: (021) 31901097

WEBSITE: w w w .ebtke.esdm.go.id

e-mail: info@ebtke.esdm.go.id

BERITA ACARA EVALUASI PENAWARAN
Nomor : 08/SDE.06/POKJA1/Dok.4/EBTKE/IV/2017

Paket Pekerjaan

Konsultan Perencana Revitalisasi Gedung dan Sarana Kantor
Kode Lelang : 6422109


Pada hari Senin tanggal dua puluh empat bulan April tahun dua ribu tujuh belas, kami selaku
Pokja 1 ULP, Direktorat Jenderal Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi yang
diangkat sesuai dengan Surat Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran Nomor :
3.K/73.05/SDE/2017 tanggal 5 Januari 2017, telah melakukan Evaluasi Penawaran untuk
paket pekerjaan Konsultan Perencana Revitalisasi Gedung dan Sarana Kantor, dengan
hasil sebagai berikut:
1. Pengumuman lelang dilaksanakan pada tanggal 22 s.d. 29 Maret 2017.
2. Pemasukan Dokumen penawaran dilaksanakan pada tanggal 23 s/d 31 Maret 2017 oleh 8
(delapan) peserta yaitu:
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.

PT. BAHANA NUSANTARA
exindo consultant

PT. HUDA TATA SARANA
CV. Bes Consultant
PT.ARSITO BANGUN SELARAS
PT Daya Hanuraga Sinergy
PT. ARSIDEA WAHANA GRIYA
PT. Wahanacipta Bangunwisma

3. Sebelum evaluasi penawaran, dilakukan koreksi aritmatik dengan ketentuan:
a. volume dan/atau jenis pekerjaan yang tercantum dalam daftar kuantitas dan harga
disesuaikan dengan yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan;
b. apabila terjadi kesalahan hasil perkalian antara volume dengan harga satuan pekerjaan,
maka dilakukan pembetulan, dengan ketentuan harga satuan pekerjaan yang ditawarkan
tidak boleh diubah;

c. jenis pekerjaan yang tidak diberi Harga Satuan dianggap sudah termasuk dalam harga
satuan pekerjaan yang lain dan Harga Satuan pada daftar kuantitas dan harga tetap
dibiarkan kosong;dan
d. jenis pekerjaan yang tidak tercantum dalam daftar kuantitas dan harga disesuaikan
dengan jenis pekerjaan yang tercantum dalam Dokumen Pengadaan dan harga satuan
pekerjaan dimaksud dianggap nol.

4. Berdasarkan penawaran yang masuk, diperoleh hasil koreksi aritmatik dengan urutan sebagai
berikut:
No
1
2
3
4
5
6
7
8

Nama Perusahaan
PT. HUDA TATA SARANA
CV. Bes Consultant
PT.ARSITO BANGUN SELARAS
PT. BAHANA NUSANTARA
exindo consultant
PT. Wahanacipta Bangunwisma
PT Daya Hanuraga Sinergy

PT. ARSIDEA WAHANA GRIYA

Harga Sesuai
Surat Penawaran
Rp 114.605.000
Rp 131.340.000
Rp 146.355.000
Rp 138.600.000
Rp 140.250.000
Rp 150.425.000
Rp 140.910.000
Rp 146.997.000

Hasil Koreksi
Rp 114.605.563
Rp 131.340.000
Rp 132.990.000
Rp 137.720.000
Rp 139.713.750
Rp 140.425.000

Rp 140.910.000
Rp 146.997.543

5. Evaluasi penawaran meliputi evaluasi administrasi, teknis, dan harga. Evaluasi penawaran
dilakukan terhadap 8 (delapan) peserta dengan harga penawaran terendah setelah koreksi
aritmatik. Apabila dalam salah satu tahapan evaluasi penawaran peserta yang lulus kurang
dari 3 (tiga), maka dapat diambil peserta dengan harga penawaran terendah berikutnya untuk
dilakukan evaluasi.

6. Evaluasi administrasi dilakukan dengan ketentuan sebagai berikut:
Surat penawaran :
(a) Ditandatangani oleh pejabat yang berwenang sebagaimana tercantum ketentuan.
(b) Jangka waktu berlakunya surat penawaran tidak kurang dari waktu yang ditetapkan dalam
dokumen pemilihan
(c) Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkan tidak melebihi jangka waktu yang
ditetapkan dalam dokumen pemilihan
(d) Bertanggal
7. Berdasarkan kententuan di atas, diperoleh hasil evaluasi administrasi sebagai berikut:
No
1

2
3
4
5
6
7
8

Nama Perusahaan
PT. HUDA TATA SARANA
CV. Bes Consultant
PT.ARSITO BANGUN SELARAS
PT. BAHANA NUSANTARA
exindo consultant
PT. Wahanacipta Bangunwisma
PT Daya Hanuraga Sinergy
PT. ARSIDEA WAHANA GRIYA

Evaluasi
Administrasi

Lulus
Lulus
Lulus
Lulus
Lulus
Lulus
Lulus
Lulus

Alasan

8. Evaluasi teknis dilakukan dengan cara memberikan nilai/angka tertentu pada setiap unsur atau
kriteria yang dinilai sesuai dengan bobot yang telah ditetapkan dalam dokumen pemilihan
yang meliputi:
a. unsur pengalaman perusahaan dalam melaksanakan pekerjaan dalam kurun waktu 10
(sepuluh) tahun terahir (10%);
b. unsur pendekatan dan metodologi (30%); dan
c. unsur kualifikasi tenaga ahli (tingkat pendidikan yang disyaratkan dan pengalaman kerja
professional) dengan ketentuan sebagaimana tercantum dalam LDP (60%).


9. Evaluasi teknis dilakukan terhadap 8 (delapan) peserta yang memenuhi persyaratan
administrasi dengan sistem gugur. Unsur-unsur yang dievaluasi teknis sesuai dengan
ketentuan spesifikasi teknis dalam dokumen pengadaan sehingga diperoleh hasil sebagai
berikut:
No

Nama Perusahaan

Nilai Teknis

LULUS/GUGUR

1
2

PT. HUDA TATA SARANA
CV. Bes Consultant

73,57
86,91


LULUS
LULUS

3

PT.ARSITO BANGUN
SELARAS

50,22

GUGUR

4

PT. BAHANA NUSANTARA

32,82

GUGUR


5

exindo consultant

72,36

LULUS

6

PT. Wahanacipta Bangunwisma

68,47

GUGUR

7
8


PT. Daya Hanuraga Sinergy
PT. ARSIDEA WAHANA GRIYA

70,49
74,06

LULUS
LULUS

Keterangan

Tidak melampirkan referensi
Tenaga Ahli dan Tenaga
Pendukung
Tidak Melampirkan
Pengalaman Sejenis
Perusahaan
Tidak melampirkan referensi
pengalaman perusahaan

Rincian hasil evaluasi teknis pada lampiran

10. Evaluasi harga dilaksanakan kepada peserta yang lulus evaluasi teknis. Ketentuan evaluasi
sebagaimana tercantum dalam dokumen pengadaan sehingga diperoleh hasil sebagai berikut:
No
1
2
3
4
5

Nama Perusahaan
PT. HUDA TATA SARANA
CV. Bes Consultant
exindo consultant
PT Daya Hanuraga Sinergy
PT. ARSIDEA WAHANA GRIYA

Evaluasi Harga

Alasan

Rp 114.605.563
Rp 131.340.000
Rp 139.713.750
Rp 140.910.000
Rp 146.997.543

Lulus
Lulus
Lulus
Lulus
Lulus

11. Berdasarkan evaluasi teknis, diperoleh 5 (enam) peserta yang lulus evaluasi penawaran
dengan urutan sebagai berikut:
No
1
2
3
4
5

Nama Perusahaan
PT. HUDA TATA SARANA
CV. Bes Consultant
exindo consultant
PT Daya Hanuraga Sinergy
PT. ARSIDEA WAHANA GRIYA

Urutan

Keterangan

Ke-1
Ke-2
Ke-3
Ke-4
Ke-5

Calon Pemenang 1
Calon Pemenang 2
Calon Pemenang 3
Calon Pemenang 4
Calon Pemenang 5

Demikian Berita Acara Evaluasi Penawaran untuk paket pekerjaan “Konsultan Perencana
Revitalisasi Gedung dan Sarana Kantor,” ini dibuat dengan sebenarnya untuk dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.
Pokja 1 ULP, Ditjen EBTKE Kementerian ESDM
ttd

.................................................
Muhammad Fauzan (Anggota)

.................................
Agi Triwijaya (Ketua)

.......................................
Urip Priyono (Sekretaris)

......................................
Ahmad Luthfi (Anggota)

...............................
Ivan Ferdiansyah A
(Anggota)