KelasKelompok: 07 PAT02 Abstrak - ANALISIS DAN PERANCANGAN BASIS DATA PENJUALAN ONLINE DAN PERSEDIAAN PADA PT. SEKARGUNA MEDIKA - Binus e-Thesis

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

  ______________________________________________________________________ Jurusan Teknik Informatika

  Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007

  

ANALISIS DAN PERANCANGAN BASIS DATA

PENJUALAN ONLINE DAN PERSEDIAAN

PADA PT. SEKARGUNA MEDIKA

Yanuar Widyanto Sudibyo 0700725272

Hartawan Jaya Saputra Gandha 0700725461

Martina 0700727252

  

Kelas/Kelompok: 07 PAT/02

Abstrak

  PT. Sekarguna Medika merupakan perusahaan yang bergerak di bidang alat-alat kesehatan. PT. Sekarguna Medika memiliki bermacam-macam produk, deskripsi, harga serta jumlah yang berbeda-beda, koordinasi data dan informasi masih tersebar sehingga tidak dapat memantau jumlah persediaan dan penjualan, dan tersebarnya pelanggan diseluruh Indonesia namun belum memiliki informasi persediaan yang memadai dan penjualan barang masih dilakukan secara konvensional, dimana terbatas waktu dan tempat. Oleh kerena itu, penulisan menggunakan dua metodologi yaitu Metode Fact

  

Finding dan Metode Perancangan. Metode Fact Finding dilakukan dengan menganalisa

dan survei pada sistem dan dokumen yang sedang berjalan, dan studi kepustakaan.

  Dilanjutkan dengan perancangan basis data web dengan menggunakan tiga konsep perancangan, yaitu analisis data web, perancangan basis data web logikal, dan perancangan basis data web fisikal, juga rancangan layar, merancang aplikasi. Penulisan skripsi ini menghasilkan sebuah rancangan basis data web yang menyajikan berbagai informasi sehubungan dengan penjualan online dan persediaan yang dibutuhkan oleh perusahaan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa perusahaan memiliki penjualan

  

online dan persediaan yang dapat membantu perusahaan dalam memantau jumlah

  persediaan dan penjualan, serta membantu pelanggan dalam melihat informasi barang (spesifikasi, gambar, harga, dll) dan melakukan pemesanan barang tidak dibatasi waktu dan tempat. Perancangan basis data penjualan online dan persediaan yang diusulkan menghasilkan 12 tabel.

  Kata kunci Basis Data, Penjualan Online, Persediaan iv

  

PRAKATA

  Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas anugerah, keselamatan, rahmat, kesetiaan dan kasih yang telah diberikan kepada penulis, terutama penyertaan dalam proses penyelesaian skripsi ini.

  Laporan skripsi yang berjudul “Analisis dan Perancangan Basis Data Penjualan Online dan Persediaan pada PT. Sekarguna Medika” ini disusun sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar kesarjanaan pada jurusan Teknik Informatika jenjang pendidikan strata-1 di Universitas Bina Nusantara.

  Penulis telah berusaha sebaik mungkin dalam menyelesaikan skripsi ini dan dengan segala kerendahan hati penulis sangat menghargai segala saran dan kritik yang membangun dari pembaca untuk penyempurnaan skripsi ini.

  Dalam penulisan skripsi ini, penulis banyak sekali mendapat dukungan baik secara materi maupun rohani dari berbagai pihak, baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih dan ucapan syukur kepada :

  1. Bapak Prof., Dr., Gerardus Polla, M.App., Sc., selaku Rekator Universitas Bina Nusantara.

  2. Bapak H.M Subekti, BE., M.Sc., selaku Ketua Jurusan Teknik Informatika.

  3. Bapak Fredy Purnomo, S.Kom, M.Kom, selaku Sekretaris Jurusan Teknik Informatika.

  4. Bapak Doddy Koeswandy, S.Kom., MM., selaku dosen pembimbing yang telah banyak memberikan bimbingan, dorongan dan pengarahan dalam penulisan skripsi ini.

  5. Ibu Ir., Yosefin Cenny Kasbie, selaku Direktur dari PT. Sekarguna Medika yang telah memberikan kesempatan kepada penulis dalam melakukan servei di PT.

  Sekarguna Medika.

  6. Bapak Bartolomeus Diaz, selaku Manager HRD dari PT. Sekarguna Medika yang telah memberikan informasi yang dibutuhkan penulis dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini.

  7. Orang tua penulis yang telah memberikan dukungan moril dan materi, dan dukungan seluruh keluarga penulis lainnya.

  8. Teman-teman penulis yang telah memberikan bantuan dan semangat dalam menyelesaikan skripsi ini.

  9. Kepada pihak-pihak yang telah membantu penulis baik secara langsung maupun tidak langsung yang namanya tidak dapat disebutkan satu persatu di sini.

  Akhir kata, penulis berharap agar skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca, pihak-pihak yang membutuhkan dan sebagai salah satu subangsih kepada almamater dalam pengembangan ilmu pengetahuan.

  Jakarta, Januari 2007 Penulis

DAFTAR ISI

  Halaman Judul Luar i

  Halaman Judul Dalam ii

  Halaman Persetujuan Softcover iii Abstrak iv Prakata v Daftar Isi vii

  Daftar Tabel xii

  Daftar Gambar xiv

BAB 1 PENDAHULUAN

  1.1 Latar Belakang

  1

  1.2 Ruang Lingkup

  2

  1.3 Tujuan dan Manfaat

  3

  1.4 Metodologi 3

  1.5 Sistematika Penulisan

  4 BAB 2 LANDASAN TEORI

  2.1 Teori-Teori Basis Data

  6

  2.1.1

  6 Pengertian Basis Data

2.1.2 Pengertian Sistem Basis Data Web 6

  2.1.3

  7 Database Management System (DBMS)

  2.1.3.1

  7 Pengertian DBMS

  2.1.3.2

  7 Komponen DBMS

  2.1.3.3

  8 Keuntungan dan Kerugian DBMS

  2.1.4

  9 Data Definition Language (DDL)

  2.1.5

  10 Data Manipulation Lanuguage (DML)

2.1.6 Normalisasi 10

  th

  2.1.7 GL (Generation Language) 13

  4

  2.1.8

  14 Perancangan Basis Data Web

2.1.8.1 Data Analysis 17

  2.1.8.1.1 Type dan Occurrencess 17

  2.1.8.1.2

  18 Entiti, Atribut dan relasi

  2.1.8.1.3

  18 Entity Relationship Modelling (ERM)

  2.1.8.1.4 Data Analysis Methods 20

2.1.8.2 Conceptual Modelling of Web pages 21

  2.1.8.2.1 Pengembangan ER Modelling untuk model data web

  21

  2.1.8.2.2 Web Data Analysis 23 2.1.8.2.2.1

  Web Data Extraction 24 2.1.8.2.2.2

  Web Data Connectivity

   Analysis

  25

  2.1.8.3

  25 Data Design

  2.1.8.3.1 Normalisasi 26

  2.1.8.4

  26 Web Data Design

  2.1.8.4.1

  26 Logical Web Page Schema

2.1.8.5 Physical Database Design 27

  2.1.8.5.1

  30 Perancangan Relasional Basis Data

  2.1.8.5.2

  30 Analisis Transaksi

  2.1.8.5.3

  30 Pembuatan Index Setiap Entiti

2.1.8.5.4 Mengestimasi Kapasitas

  Penyimpanan yang Dibutuhkan

  31

  2.1.8.5.5

  31 Merancang Mekanisme Keamanan

  2.2 Teori Penjualan, Penjualan Online dan Persediaan

  31

  2.2.1

  31 Pengertian Penjualan

2.2.2 Pengertian Penjualan Online 33

  2.2.3

  33 Pengertian Persediaan

  2.3 Teori Internet

  34

  2.3.1

  34 Sejarah Internet

  2.3.2

  35 Pengertian Internet

  2.3.3

  36 Fasilitas Internet

BAB 3 ANALISA SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

  3.1 Sejarah Organisasi

  39

  3.2 Struktur Organisasi

  40

  3.3 Wewenang dan Tanggung Jawab

  42

  3.4 Diagram Alir Dokumen Sistem yang Berjalan

  51

  3.5 Permasalahan yang dihadapi

  59

  3.6 Analisis Kebutuhan Informasi

  60

  3.7 Usulan Pemecahan Masalah

  60

  BAB 4 PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI

  4.1.4.1 Logical Web Page Shcema 83

  4.1.5.5 Mengestimasi Kapasitas Penyimpanan yang Dibutuhkan 103

  4.1.5.4 Pembuatan Index Setiap Entiti 101

  98

  4.1.5.3 Analisis Transaksi

  90

  4.1.5.2 Perancangan Relasional Basis Data

  84

  4.1.5.1 Pemilihan DBMS

  4.1.5 Physical Database Design 84

  4.1.4 Web Data Design 83

  4.1 Perancangan Basis Data Web 62

  4.1.3.1 Normalisasi 77

  4.1.3 Data Design 74

  4.1.2.2.2 Web Data Connectivity Analysis 73

  4.1.2.2.1 Web Data Extraction 72

  71

  4.1.2.2 Web Data Analysis

  70

  4.1.2.1 Pengembangan ER Modelling untuk model data web

  4.1.2 Conceptual Modelling of Web Pages 70

  4.1.1 Data Analysis 62

  4.1.5.6 Merancang Mekanisme Keamanan 109

  4.2 Perancangan Aplikasi 111

  4.4.4 Cara Pengoperasian Aplikasi 181

  Fotocopy Surat Survey Fotocopy Absensi Survey

  L1

  Lampiran

  238

  Daftar Riwayat Hidup

  236

  Daftar Pustaka

  5.2 Saran 234

  5.1 Simpulan 234

  4.4.3 Security Network 180

  4.2.1 Bagan Terstruktur (Structure Chart) 111

  4.4.2 Spesifikasi Perangkat Lunak 179

  4.4.1 Spesifikasi Perangkat Keras 178

  4.4 Rencana Implementasi 178

  4.3.2 Perancangan Output 173

  4.3.1 Perancangan Input 141

  4.3 Perancangan Input dan Output 141

  4.2.4 Spesifikasi Proses 115

  4.2.3 State Transition Diagram (STD) 114

  4.2.2 Struktur Menu 112

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN

  DAFTAR TABEL

  84 Tabel 4.11 Tabel Perbandingan fitur antara SQL Server 2000 dan MySQL 5

Tabel 4.19 Tabel Analisis Transaksi (Lanjutan) 101Tabel 4.18 Tabel Analisis Transaksi (Lanjutan) 100

  99 Tabel 4.17 Tabel Analisis Transaksi (Lanjutan) 100

  89 Tabel 4.16 Tabel Analisis Transaksi

  89 Tabel 4.15 Tabel Perbandingan harga antara SQL Server 2000 dan MySQL 5

  87 Tabel 4.14 Tabel Perbandingan perawatan dan administrasi antara MySQL 5 dan SQL Server 2000

Tabel 4.13 Tabel Perbandingan fitur database antara SQL Server 2000 dan MySQL 5

  85 Tabel 4.12 Tabel Perbandingan fitur MySQL database engine 86

Tabel 4.10 Tabel Perbandingan antara SQL Server 2000 dan MySQL 5Tabel 4.1 Tabel Identifikasi Entiti

  68 Tabel 4.9 Tabel entiti beserta primary key 68

  67 Tabel 4.8 Tabel Eniti Inventory beserta atribut

  66 Tabel 4.7 Tabel Eniti Sales beserta atribut

  66 Tabel 4.6 Tabel Entiti Technology beserta atribut

  65 Tabel 4.5 Tabel Entiti Category beserta atribut

  64 Tabel 4.4 Tabel Entiti Product beserta atribut

  63 Tabel 4.3 Tabel Entiti User beserta Atribut

  62 Tabel 4.2 Tabel Relasi Antar Entiti

Tabel 4.20 Tabel User 103Tabel 4.21 Tabel Telephone 103Tabel 4.22 Tabel Fax

  104

Tabel 4.23 Tabel Email

  104

Tabel 4.24 Tabel Technology

  104

Tabel 4.25 Tabel Category

  105

Tabel 4.26 Tabel Product

  105

Tabel 4.27 Tabel ProductTested

  106

Tabel 4.28 Tabel Sales

  107

Tabel 4.29 Tabel SalesDetail

  107

Tabel 4.30 Tabel Inventory 108Tabel 4.31 Tabel InventoryDetail 108Tabel 4.32 Tabel Estimate Disc Space

  109

Tabel 4.33 Tabel Jadwal Rencana Implementasi 178

  DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Perancangan Basis Data Web 16Gambar 2.2 Contoh relasi one-to-one 19Gambar 2.3 Contoh relasi one-to-many 19Gambar 2.4 Contoh relasi many-to-many 19Gambar 2.5 Contoh relasi zero-or-one-to-many 19Gambar 2.6 (ER) Model Konseptual Hypermedia Pemesanan Online

  Hotel Eagleley

  22 Gambar 2.7 Web Data Analysis 24

Gambar 2.8 Graphical Representation dari Logical

  Web Page Schemas Sistem Pemesanan Online Hotel Eagleley

  27 Gambar 3.1 Struktur Organisasi PT. Sekarguna Medika

  41 Gambar 3.2 Diagram Alir Dokumen Prosedur Penjualan

  52 Gambar 3.3 Diagram Alir Dokumen Prosedur Penjualan (lanjutan)

  53 Gambar 3.4 Diagram Alir Dokumen Prosedur Penjualan (lanjutan)

  54 Gambar 3.5 Diagram Alir Dokumen Prosedur Penagihan Piutang

  55 Gambar 3.6 Diagram Alir Dokumen Prosedur Perhitungan Persediaan

  56 Gambar 4.1 Model Relasi Entiti (ER Model) 63

Gambar 4.2 Model Relasi Entiti beserta atribut

  70 Gambar 4.3 (ER) Model Konseptual Hypermedia Penjualan Online PT. Sekarguna Medika

  71 Gambar 4.4 ER Model untuk web data extraction 72

Gambar 4.5 ER Model untuk Analisis Konektivitas Basis Data Web 74Gambar 4.6 ER Model penambahan entiti ProductDetail untuk penghilangan relasi many-to-many antara entiti Product dengan Technology 75Gambar 4.7 ER Model penghilangan relasi many-to-many antara entiti

  Product dengan Technology

  76 Gambar 4.8 ER Model penghilangan relasi zero-or-one-to-many pada entiti User 77

Gambar 4.9 ER Model setelah Normalisasi

  82 Gambar 4.10 Graphical Representation dari Logical Web Page Schemas Penjualan Online PT. Sekarguna Medika (SGM)

  83 Gambar 4.11 Bagan Terstruktur Pelanggan / Customer 111

Gambar 4.12 Bagan Terstruktur Penjualan / Sales 111Gambar 4.13 Struktur Menu Utama

  112

Gambar 4.14 Struktur Menu Pelanggan

  112

Gambar 4.15 Struktur Menu Admin 113Gambar 4.16 Struktur Menu Admin Persediaan 113Gambar 4.17 STD Menu Utama

  114

Gambar 4.18 STD Menu Login 115Gambar 4.19 STD Product 116Gambar 4.20 STD Register 116Gambar 4.21 STD Admin untuk Pelanggan (User) 117Gambar 4.22 STD Report 117Gambar 4.23 STD Admin Persediaan

  118

Gambar 4.24 Rancangan Layar Halaman Home 141Gambar 4.25 Rancangan Layar Halaman About Us 142Gambar 4.26 Rancangan Layar Halaman Product 142Gambar 4.27 Rancangan Layar Halaman keterangan Category 143Gambar 4.28 Rancangan Layar Halaman ListProduct 143Gambar 4.29 Rancangan Layar Halaman DetailProduct 144Gambar 4.30 Rancangan Layar Halaman Technology 144Gambar 4.31 Rancangan Layar Halaman Login 145Gambar 4.32 Rancangan Layar Halaman ForgotPassword 145Gambar 4.33 Rancangan Layar Halaman Process ForgotPassword berhasil 146Gambar 4.34 Rancangan Layar Halaman ForgotPassword gagal 146Gambar 4.35 Rancangan Layar Halaman Register 147Gambar 4.36 Rancangan Layar Halaman Register pilih Clear 147Gambar 4.37 Rancangan Layar Halaman Register pilih Cancel 148Gambar 4.38 Rancangan Layar Halaman Process Register berhasil 148Gambar 4.39 Rancangan Layar Halaman Menu Pelanggan (User) pilih Home 149Gambar 4.40 Rancangan Layar Halaman Menu Pelanggan (User) pilih AboutUs 149Gambar 4.41 Rancangan Layar Halaman Menu Pelanggan (User) pilih Product 150Gambar 4.42 Rancangan Layar Halaman Product pilih MoreDetail 150Gambar 4.43 Rancangan Layar Halaman Product pilih ViewProduct 151Gambar 4.44 Rancangan Layar Halaman ViewProduct pilih MoreDetail 151Gambar 4.45 Rancangan Layar Halaman Menu Pelanggan (User) pilih ShoppingCart 152Gambar 4.46 Rancangan Layar Halaman Menu Pelanggan (User) pilih Report 152Gambar 4.47 Rancangan Layar Halaman Report pilih Order 153Gambar 4.48 Rancangan Layar Halaman Menu Pelanggan (User) pilih Profile 153Gambar 4.49 Rancangan Layar Halaman Profile pilih ChangePassword 154Gambar 4.50 Rancangan Layar Halaman Profile pilih EditProfile 154Gambar 4.51 Rancangan Layar Halaman Menu Admin pilih Pelanggan (User) 155Gambar 4.52 Rancangan Layar Halaman Pelanggan (User) pilih Edit, untuk Admin mengganti status Pelanggan (User) 155Gambar 4.53 Rancangan Layar Halaman Menu Admin pilih Category 156Gambar 5.54 Rancangan Layar Halaman Category pilih AddNewCategory 156Gambar 4.55 Rancangan Layar Halaman Category pilih Edit 157Gambar 4.56 Rancangan Layar Halaman Menu Admin pilih Product 157Gambar 4.57 Rancangan Layar Halaman Product pilih AddNewProduct 158Gambar 4.58 Rancangan Layar Halaman Product pilih edit 159Gambar 4.59 Rancangan Layar Halaman Menu Admin pilih Technology 160Gambar 4.60 Rancangan Layar Halaman Technology pilih AddNewTechmology 160Gambar 4.61 Rancangan Layar Halaman Technology pilih Edit 161Gambar 4.62 Rancangan Layar Halaman Menu Admin pilih Sales 161Gambar 4.63 Rancangan Layar Halaman Sales pilih Edit 162Gambar 4.64 Rancangan Layar Halaman Sales pilih View 163Gambar 4.65 Rancangan Layar Halaman Menu Admin pilih Report 164Gambar 4.66 Rancangan Layar Halaman Report pilih ViewSalesReport 165Gambar 4.67 Rancangan Layar Halaman Report pilih ViewDeliveryReport 166Gambar 4.68 Rancangan Layar Halaman Report pilih ViewProductReport 167Gambar 4.69 Rancangan Layar Halaman Admin Persediaan untuk memasukkan invoice baru

  168

Gambar 4.70 Rancangan Layar Halaman Admin Persediaan untuk menambahkan jumlah produk

  169

Gambar 4.71 Rancangan Layar Halaman Admin Persediaan untuk menambahkan kode produk lainnya

  170

Gambar 4.72 Rancangan Layar Halaman Admin Persediaan untuk mengubah jumlah produk

  171

Gambar 4.73 Rancangan Layar Halaman Admin Persediaan bagian Report 172Gambar 4.74 Rancangan Layar Halaman Menu Admin pilih Report 173Gambar 4.75 Rancangan Layar Halaman Report pilih ViewSalesReport 174Gambar 4.76 Rancangan Layar Halaman Report pilih ViewDeliveryReport 175Gambar 4.77 Rancangan Layar Halaman Report pilih ViewProductReport 176Gambar 4.78 Rancangan Layar Halaman Admin Persediaan untuk mencetak

  Report 177

Gambar 4.79 Tampilan Layar Halaman Home 181Gambar 4.80 Tampilan Layar Halaman AboutUs 182Gambar 4.81 Tampilan Layar Halaman Product 183Gambar 4.82 Tampilan Layar Halaman Keterangan Category 184Gambar 4.83 Tampilan Layar Halaman ListProduct 185Gambar 4.84 Tampilan Layar Halaman DetailProduct 186Gambar 4.85 Tampilan Layar Halaman Technology 187Gambar 4.86 Tampilan Layar Halaman Login 188Gambar 4.87 Tampilan Layar Halaman ForgotPassword 188Gambar 4.88 Tampilan Layar Halaman Process ForgetPassword gagal 189Gambar 4.89 Tampilan Layar Halaman Process ForgotPassword berhasil 190Gambar 4.90 Tampilan Layar Halaman Register 191Gambar 4.91 Tampilan Layar Halaman Process Register gagal 192Gambar 4.92 Tampilan Layar Halaman Process Register berhasil 193Gambar 4.93 Tampilan Layar Halaman Home setelah Login 194Gambar 4.94 Tampilan Layar Halaman AboutUs setelah pelanggan Login 195Gambar 4.95 Tampilan Layar Halaman ListProduct setelah pelanggan Login 196Gambar 4.96 Tampilan Layar Halaman DetailProduct setelah pelanggan Login 197Gambar 4.97 Tampilan Layar Halaman Cart 198Gambar 4.98 Tampilan Layar Halaman EditCart 199Gambar 4.99 Tampilan Layar Halaman NextChart 200

  Gambar 4.100 Tampilan Layar Halaman Report pelanggan 201 Gambar 4.101 Tampilan Layar Halaman DetailReport 202 Gambar 4.102 Tampilan Layar Halaman MyProfile 203 Gambar 4.103 Tampilan Layar Halaman ChangePassword 204 Gambar 4.104 Tampilan Layar Halaman EditProfile 205 Gambar 4.105 Tampilan Layar Halaman User untuk Admin 206 Gambar 4.106 Tampilan Layar Halaman EditUser untuk Admin 206 Gambar 4.107 Tampilan Layar Halaman Category untuk admin 208 Gambar 4.108 Tampilan Layar Halaman EditCategory 209 Gambar 4.109 Tampilan Layar Halaman NewCategory 210 Gambar 4.110 Tampilan Layar Halaman NewCategory gagal 211 Gambar 4.111 Tampilan Layar Halaman Product untuk admin 212 Gambar 4.112 Tampilan Layar Halaman EditProduct 213 Gambar 4.113 Tampilan Layar Halaman NewProduct 214 Gambar 4.114 Tampilan Layar Halaman NewProduct gagal 215 Gambar 4.115 Tampilan Layar Halaman Technology 217

  Gambar 4.116 Tampilan Layar Halaman EditTechnology 218 Gambar 4.117 Tampilan Layar Halaman NewTechnology 219 Gambar 4.118 Tampilan Layar Halaman NewTechnology gagal 220 Gambar 4.119 Tampilan Layar Halaman Sales untuk admin 221 Gambar 4.120 Tampilan Layar Halaman ViewSales untuk admin 221 Gambar 4.121 Tampilan Layar Halaman EditSales untuk admin 222 Gambar 4.122 Tampilan Layar Halaman Report untuk admin 223 Gambar 4.123 Tampilan Layar Halaman SalesReport 224 Gambar 4.124 Tampilan Layar Halaman DeliveryReport 225 Gambar 4.125 Tampilan Layar Halaman ProductReport 226 Gambar 4.126 Tampilan Layar Halaman Home Admin Persediaan 227 Gambar 4.127 Tampilan Layar Halaman Isi Category yang dipilih 227 Gambar 4.128 Tampilan Layar Halaman Produc Admin Persediaan 228 Gambar 4.129 Tampilan Layar Halaman Product yang telah masuk 229 Gambar 4.130 Tampilan Layar Halaman untuk mengisi faktur barang yang masuk 229 Gambar 4.131 Tampilan Layar Halaman penambahan Product 230 Gambar 4.132 Tampilan Layar Halaman untuk menambahkan dan mengubah yang telah dimasukkan 231

  product

  Gambar 4.133 Tampilan Layar Halaman pengubahan product 232 Gambar 4.134 Tampilan Layar Halaman Report Admin persediaan 232 Gambar 4.135 Tampilan Layar Halaman Report Persediaan 233