PENGARUH LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2012-2017 SKRIPSI

PENGARUH LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, LEVERAGE

  DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN MINUMAN YANG

TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2012-2017 SKRIPSI

  Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

  Program Studi Akuntansi

  Oleh: ABDUL GHOFUR 2014310362 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS S U R A B A Y A 2018

  

PENGARUH LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, LEVERAGE

DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP FINANCIAL

DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

SUB SEKTOR MAKANAN MINUMAN YANG

TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2012-2017

  Diajukan oleh :

  

ABDUL GHOFUR

2014310362

  Skripsi ini telah dibimbing dan dinyatakan siap diujikan Dosen Pembimbing, Tanggal :

  (Supriyati, S.E., M.Si., Ak., CA., CTA)

SKRIPSI PENGARUH LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, LEVERAGE

  DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN MINUMAN YANG

TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2012-2017

  Disusun oleh :

ABDUL GHOFUR 2014310362

  Dipertahankan di depan Tim Penguji dan dinyatakan Lulus Ujian Skripsi Pada tanggal 29 Agustus 2018

  Tim Penguji Ketua : Dra. Gunasti Hundiwinarsih, M.Si., Ak., CA., QIA ..

  ……. Sekretaris : Supriyati, S.E., M.Si., Ak., CA., CTA …....... Anggota : Dr. Dra. Rovila El Maghviroh, M.Si., Ak., CA., CMA., CIBA ….......

  

PENGESAHAN SKRIPSI

  Nama : Abdul Ghofur Tempat, Tanggal Lahir : Lamongan, 4 Februari 1997 N.I.M : 2014310362 Program Studi : Akuntansi Program Pendidikan : Sarjana Konsentrasi : Akuntansi Keuangan Judul : Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas, Leverage, dan

  Arus Kas Operasi Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan Minuman yang Terdaftar di BEI Tahun 2012-2017.

  

Disetujui dan diterima baik oleh :

  Dosen Pembimbing, Tanggal : Ketua Program Studi Sarjana Akuntansi, Tanggal :

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN

  “Setiap Usaha pasti ada jalan, selagi kita pantang menyerah, jatu bangkit lagi karena kegagalan adalah kesuksesan yang tertunda” Alhamdulillah Puji Syukur kepada Tuhan yang Maha Kuasa, yang telah

  

memberikan saya waktu dan umur untuk menyelesaikan Tugas Berat yaitu

Skripsi. Sholawat dan salam kepada Junjungan Nabi Muhammad S.A.W Semoga

Hidayah dan Syafaatnya dberikan kepada Mahasiswa semester Akhir yang sedang

Berjihad di Medan Skripsi. Amin

  Ucapan terima kasih yang sangat tulus kuucapkan kepada kedua orang tuaku yaitu ibu dan bapak, atas restu, doa, kasih sayangnya, semangatnya dapat kuselesaikan sebuah karya kecil ini yang kupersembahkan untuknya. Terima kasih kepada ibu yang selalu memberika semangat, doa, kasih sayangnya, dan yang senantiasa membimbingku hingga sekarang. Terima kasih kepada bapak yang telah membiayai, menasehati, dan mendoakanku hingga berhasil pada titik ini.

  Terima kasih juga kepada mbak Sriana, mas Aris, mas Suwaji dan Makhrus ponakanku yang selalu memberika wejangan semangat, selalu menghiburku dan selalu mendoaakanku. Bersyukurku memiliki kalian, keluarga yang membuatku yakin bahwa rumahku adalah istana surgaku. Semoga Allah senantiasa memberikan rahmat keberkahan pada kami sekeluarga. Aamiin.

  Ucapan terima kasih kepada Ibu Supriyati, S.E., M.Si, Ak., CA., CTA selaku dosen pembimbing yang senantiasa memberikan nasihat, arahan, dan semangat kepada kami agar selalu menjadi lebih dan lebih baik lagi. Terima kasih atas segala waktu yang telah diluangkan kepada kami. Terima kasih atas kesabaran yang luar biasa dalam membimbing kami sehingga dapat menyelesaikan studi ini dengan baik. Semoga Allah senantiasa mempermudah segala urusan dan rezeki ibu Supri. Aamiin.

  Terima kasih juga untuk teman-teman satu bimbingan, Wijaya, Elvia, Debby, Uzer, Dany atas dukungan dan semangatnya. Akhirnya perjuangan kita selama ini membuahkan hasil dan bisa wisuda bareng. Semoga Allah senantiasa memberi kemudahan dan kelancaran pada urusan kita selanjutnya. Aamiin.

  Keberhasilan ini tak lepas juga dari orang yang selalu ada dan dekat

selama dua tahun ini yaitu Intan Novia Indah Sari, terimakasih banyak telah

menemani dan mengisi hari-hari ku yang membuat semangat dan terus berusaha

untuk ini semuanya semoga kamu dan aku sama sama sukses dalam pekerjaan,

dilancarkan dalam segala urusan. Dan terima kasih juga kepada Maria, dan Feni

kalian luar biasa.

  Terima kasih sahabat seperjuangan Wijaya yang selalu membangunkanku disaat ada kuliah pagi, dan selalu mampir ke kos untuk berangkat ke kampus bareng dan pada akhirnya kita sering di panggil upin ipin karena tinggi kita sama yang sama sama pendek dan selalu bebarengan selama semester tiga sampai semester akhir ini yaitu semester delapan. Teman ngopi yang kalau ngopi selalu bajet lima ribu. Akhirnya kita bisa wisuda bareng dan semoga Allah melancarkan urusan kita kedepannya. Gawe Wijaya Hoki Yasa koe ancen dulur jos.

  Terima kasih juga kepada Warung kopi dan Ownernya terima kasih

  

banyak sudah menjadikan saya MAHO (MAhasiswa Hotspot) Berjam-jam

nongkrong cuma buat Hotspotan nyari artikel dan lain-lain (Ngegame

Maksudnya). Semoga tambah laris manis tanjung kimpul .

KATA PENGANTAR

  Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan segala rahmat serta hidayah-Nyasehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul

  “Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas,

Leverage dan Arus Kas Operasi Terhadap Financial Distress Pada

Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Makanan Minuman yang Terdaftar di

BEI Tahun 2012-

  2017.” dengan baik dan lancar.

  Selama penyusunan skripsi ini peneliti mendapat bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis dengan penuh rasa hormat menyampaikan terima kasih kepada : 1. Bapak Dr. Lutfi, S.E., M.Fin., selaku Ketua STIE Perbanas Surabaya.

  2. Ibu Dr. Luciana Spica Almilia, S.E., M.Si., QIA., CPSAK selaku Ketua Program Studi Sarjana Akuntansi STIE Perbanas Surabaya.

  3. Ibu Erida Herlina, S.E., M.Si., QIA selaku Sekertaris Prodi Akuntansi.

  4. Ibu Supriyati, S.E., M.Si., Ak., CA., CTA selaku dosen pembimbing yang telah membimbing dan memberikan saran, masukan, dan arahan selama proses penyelesaian skripsi.

  5. Ibu Dra. Gunasti Hundiwinarsih, M.Si., Ak., CA., QIA selaku dosen penguji yang sudah bersedia memberikan saran-saran serta masukan demi kemajuan perkembangan skripsi saya.

  6. Ibu Dr. Dra. Rovila El Maghviroh, M.Si., Ak., CA., CMA., CIBA selaku dosen penguji yang sudah bersedia memberikan saran-saran serta masukan demi kemajuan perkembangan skripsi saya.

  7. Bapak dan Ibu dosen beserta seluruh civitas Akademik STIE PERBANAS Surabaya yang telah memberikan ilmu pengetahuan dan bantuan kepada penulis selama proses perkuliahaan.

  8. Kepada semua pihak yang terlibat dalam penelitian ini.

  Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih memerlukan pembenahan. Demi kesempurnaan skripsi ini, penulis mengharapkan adanya saran dan kritik yang membangun dari semua pihak.

  Surabaya, 17 september 2018 Penulis

  

DAFTAR ISI

  3.1 Rancangan Penelitian ............................................................. 40

  5.2 Keterbatasan Penelitian ............................................................... 81

  5.1 Kesimpulan .................................................................................. 79

  BAB V PENUTUP ............................................................................................ 79

  4.3 Pembahasan ................................................................................. 72

  4.2 Analisis Data................................................................................ 53

  4.1 Gambaran Subyek Penelitian ....................................................... 51

  BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA .... 51

  3.7 Tehnik Analisis Data ............................................................... 46

  3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data ..................................... 45

  3.5 Populasi. Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel .............. 45

  3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ..................... 42

  3.3 Identifikasi Variabel ............................................................... 41

  3.2 Batasan Penelitian................................................................... 41

  BAB III METODE PENELITIAN ................................................................... 40

  HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ........................................................... ii HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ................................................................. iii HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ................................................................ iv HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ..................................................... v KATA PENGANTAR .......................................................................................... vii DAFTAR ISI .......................................................................................................... ix DAFTAR TABEL ................................................................................................... x DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. xi DAFTAR LAMPIRAN ......................................................................................... xii

  2.4 Hipotesis Penelitian ...............................................................38

  2.3 Kerangka Pemikiran ............................................................... 38

  2.2 Landasan Teori ....................................................................... 24

  2.1 Penelitian terdahulu ................................................................ 13

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA ...................................................................... 13

  1.5 Sistematika Penulisan ............................................................ 11

  1.4 Manfaat Penelitian ................................................................. 10

  1.3 Tujuan Penelitian ..................................................................... 9

  1.2 Rumusan Masalah.................................................................... 8

  1.1 Latar Belakang Masalah .......................................................... 1

  BAB I PENDAHULUAN ................................................................................. 1

  ABSTRAK ........................................................................................................... xiv

  

ABSTRACT ........................................................................................................... xiii

  5.3 Saran Penelitian ........................................................................... 81 DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

  65 Tabel 4.9 : Hasil Uji Multikolinieritas

  71 Tabel 4.16 : Hasil Pengujian Variabel Independen

  70 Tabel 4.15 : Hasil Uji Statistik T

  )

  2

  69 Tabel 4.14 : Hasil Uji Koefisin Dterminasi (R

  68 Tabel 4.13 : Hasil Uji Statistik F

  67 Tabel 4.12 : Hasil Uji Regrsi Linear Berganda

  66 Tabel 4.11 : Hasil Uji Heterokedasitas

  65 Tabel 4.10 : Hasil Uji Autokorelasi

  62 Tabel 4.8 : Hasil Uji Normalitas

  Halaman

  61 Tabel 4.7 : Hasil Uji Deskriptif Arus Kas Operasi

  59 Tabel 4.6 : Hasil Uji Deskriptif Leverage

  57 Tabel 4.5 : Hasil Uji Deskriptif Profitabilitas

  54 Tabel 4.4 : Hasil Uji Deskriptif Likuiditas

  54 Tabel 4.3 : Hasil Uji Deskriptif Financial Distress

  52 Tabel 4.2 : Hasil Uji Deskriptif

  23 Tabel 4.1 : Pengambilan Sampel Penelitian

  8 Tabel 2.1 : Matriks Hasil Penelitian Terdahulu

Tabel 1.1 : Financial Distress PT. Tiga Pilar Sejathera 2014-2016

  72

  DAFTAR GAMBAR

  Halaman

Gambar 1.1 : Perkembangan Perusahaan Bangkrut Tahun 2009-2015

  6 Gambar 2.1 : Kondisi Kesulitan Perusahaan

  27 Gambar 2.2 : Kerangka Pemikiran

  38 Gambar 4.1 : Rata-Rata Z Score

  56 Gambar 4.2 : Rata-Rata Likuiditas

  58 Gambar 4.3 : Rata-Rata Profitabilitas

  60 Gambar 4.4 : Rata-Rata Leverage

  62 Gambar 4.5 : Rata-Rata Arus Kas Operasi

  64

Dokumen yang terkait

PENGARUH ARUS KAS TERHADAP TINGKAT LIKUIDITAS PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

4 31 18

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BEI

11 51 23

PENGARUH SALES GROWTH, PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DAN LEVERAGE DALAM MEMPREDIKSI FINANCIAL DISTRESS (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR KERAMIK, PORSELEN DAN KACA YANG TERDAFTAR DI BEI)h

3 42 22

PREDIKSI FINANCIAL DISTRESS MENGGUNAKAN LABA DAN ARUS KAS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

0 7 46

ABSTRAK PENGARUH INFORMASI ARUS KAS TERHADAP TINGKAT LIKUIDITAS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

0 0 11

SKRIPSI ANALISIS PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, LEVERAGE TERHADAP DIVIDEND PAYOUT RATIO PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2007-2010

0 0 10

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN UKURAN DEWAN KOMISARIS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILTY (CSR) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN DI BEI

0 0 17

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN UKURAN DEWAN KOMISARIS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN DI BEI

0 0 16

PENGARUH ARUS KAS OPERASI DAN LABA AKUNTANSI TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

PENGARUH LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN ARUS KAS OPERASI TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2012-2017 ARTIKEL ILMIAH

0 2 16