PENGARUH GAJI, MOTIVASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. DAN LIRIS Pengaruh Gaji, Motivasi Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan PT. Dan Liris Divisi Garment Konveksi IV Sukoharjo.

PENGARUH GAJI, MOTIVASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN
TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. DAN LIRIS
DIVISI GARMENT KONVEKSI IV
SUKOHARJO

SKRIPSI
Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Program Sarjana
Guna memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh :

NDONI KARANG PRASETYO
B 100 080 161

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

HALAMAN PENGESAHAN


judul:
slripsidengan
Yangbertranda
tangandibawahini telahmembaca
PENGARUHGAJI,MOTIVASIDAN GAYAKEPEMIMPINAN
TERHADAP KINER.'A KARYAWAI{ PAI}A PT. DAI\ILIRIS DTVISI
IV DI SUKOHARJO
GARMDNTKOFTVEKSI
Yangditulisoleh:
NDOM KARANGPRASETYO
B 100080161
bahwaskripsi tersebuttelah memenuhisyarat
Penandatanganan
berpendapat
untukditerima.
Surakarta,Oktober2012
Pembimbing

*/*t*,-*4
(Drs. Sri padmantyo$ba)


Mengetahui
tasEkonomi
iyahSurakarta

(Dr. Triyono,M.Sf)

NDONI KARANG PRASETYO
B 100 080 161

MANAJEMEN
PENGARUH GAJI, MOTIVASI DAN GAYA
KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA
KARYAWAN PT. DAN LIRIS DIVISI
GARMENT KONVEKSI IV SUKOHARJO

OKTOBER 2012

NDONI KARANG PARSETYO


iii

MOTTO
“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.
Maka apabila kami telah selesai dari sesuatu urusan,
kerjakanlah dengan sungguh-sungguh urusan yang lain.
Dan hanya kepada tuhan-mulah hendaknya kamu berharap”
(surat al insyirah 6-7)
“Lakukanlah segala sesuatu mulai dari diri sendiri,
Pastikan berfikir dan berkelakuan positif.
Syukuri yang ada pada dirimu sebab bila kita bisa
“ JADI DIRI SENDIRI”
Itu akan lebih baik membanggakan dari pada kita menjadi orang lain’’
Maka dari itu tetaplah berprinsip “ BE YOU SELF”
( Penulis)

iv

PESEMBAHAN
Kupersembahkan karya tulis ini untuk :

 Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat dan hidayahnya sehingga
tulisan ini dapat bermakna
 Bapak dan ibuku tercinta
“ya allah ampunilah dosa-dosa kedua
orangtuaku dan sayangilah mereka
sebagaimana mereka menyayangiku di
waktu kecil”
 Adikku tercita
 Teman-temanku senasip maupun yang tidak senasip:
Komeng, Candra, septian, Babi, Kuntet, Werno,
Bendot, Ozi, Bowo, Iqbal, andri and ari dll… semoga
semuga sukses.
 Sahabat-sahabatku ocol, pendhi, muh
harto, pak’e dico, mas joko, tomi dan
mbak ninik. ok sukses browwww

v

ABSTRAKSI


Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah (1). Bagiamana pengaruh
gaji terhadap kinerja karyawan PT. Dan Liris Divisi Garment konveksi IV
Sukoharjo (2). Bagaimana pengaruh motivasi terhadap kinerja karyawan PT. Dan
Liris Divisi Garment Konveksi IV Sukoharjo (3). Bagaiman pengaruh gaya
kepemimpinan terhadap kinerja karyawan PT. Dan Liris Divisi Garment Konveksi
IV Sukoharjo (4). Variabel mana yang memberikani pengaruh paling besar
terhadap kinerja karyawan PT. Dan Liris Divisi Garment Konveksi IV Sukoharjo.
Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh gaji, motivasi dan gaya
kepemimpinan terhadap kinerja karyawan di PT. Dan Liris Divisi Garment
Konveksi IV Sukoharjo dan mengetahui variabel yang paling besar pengaruhnya
terhadap variabel kinerja karyawan PT. Dan Liris Divisi Garment Konvoksi IV
Sukoharjo.
Penelitian ini dilaksanakan di PT. Dan Liris Divisi Garment konveksi IV
Sukoharjo dengan populasi seluruh karyawan Konveksi IV, sampel yang diambil
sebanyak 100 orang responden berdasarkan ketersediaan elemen dan kemudahan
untuk mendapatkannya. Penelitian ini menggunakan data primer melalui
penyebaran kuesioner. Teknik Analisis data dalam penelitian ini menggunakan uji
Regresi linier berganda, Uji t, Uji F dan uji koefisien determinasi.
Y=3,207+0,294X1+0,352X2+0,232X3

Hasil Penelitian menunjukan (1). Hasil Uji t diperoleh nilai thitung sebagai
berikut (a). Variabel Gaji 3,662 (b). variabel motivasi 4,166 (c). Variabel gaya
kepemimpinan 2,259, dan ttabel sebesar 1,98 Maka Ho ditolak sehingga ada
pengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. (2). Hasi uji F diperoleh nilai
Fhitung = 136,959 dan Ftabel = 2,70 dengan hasil ini menunjukan Fhitung ≥ Ftabel Maka
Ho ditolak sehingga secara bersama-sama ada pengaruh signifikan terhadap
kinerja karyawan. (3). Hasil uji R2 diperoleh nilai RSquare 0,811 atau 81,1 %
sehingga dapat disipulkan bahwa variabel kinerja dipengaruhi oleh variabel gaji,
motivasi dan gaya kepemimpinan sedangkan sisanya sebesar 18,9% dipengaruhi
oleh yang tidak masuk dalam model misalnya promosi jabatan, lingkungan kerja,
komunitas dan sebagainya.
Kata Kunci: Gaji, Motivasi, Gaya Kepemimpinan dan Kinerja karyawan

vi

KATA PENGANTAR

Assalamu’ alaikumWr. Wb.
Puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayahNYA, sehingga penulis mendapatkan kekuatan untuk dapat menyelesaikan
penyusunan skripsi yang berjudul “PENGARUH GAJI, MOTIVASI DAN

GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI PT.
DAN LIRIS GARMENT

KONVEKSI IV DI SUKOHARJO”. Adapun

maksud dari penyusunan skripsi ini adalah sebagai syarat dalam menyelesaikan
studi pada program Sarjana Strata Satu ( S1 ) Fakultas Ekonomi Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
Bimbingan, dorongan dan bantuan Bapak/Ibu Dosen, teman – teman,
serta ketulusan hati dan keramahan dari banyak pihak, sangat membantu dalam
penyusunan skripsi ini dengan harapan agar tercapai hasil yang sebaik
mungkin, oleh karena itu penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih yang
tulus kepada :
1. Bapak Prof. Dr. Bambang Setiaji, MS, Selaku Rektor Universitas
Muhammadiyah Surakarta.

vii

2. Bapak Dr. H. Triyono, SE., M.SI, Selaku Dekan Fakultas Ekonomi
Universitas Muhamadiyah Surakarta.

3. Bapak Drs. Agus Muqorobin, MM, Selaku ketua jurusan Manajemen
Fakultas Ekonomi Universitas Muhamadiyah Surakarta.
4. Bapak Drs. Sri padmantyo, Mba Selaku pembimbing skripsi yang dengan
sabar dan tulus telah memberikan bimbingan dan saran selama penulis
menempuh pendidikan di Fakultas Ekonomi Universitas Muhamadiyah
Surakarta.
5. Ibu Rini Kuswati, S.E. M.Si. Selaku pembimbing akademik yang
senantiasa memberikan binaan di Fakultas Ekonomi jurusan Manajemen
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
6. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi Manajemen Universitas Surakarta
yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan kepada penulis selama
masa studi.
7. Seluruh karyawan PT. Dan Liris Bagian Divisi Garment Konveksi IV
yang dengan ikhlas telah membantu dalam penelitian.
8. Buat semua pihak yang telah ikut berpartisipasi yang tak mampu
disebutkan satu persatu.

viii

Dengan selesainya penyusunan skripsi ini, Penulis berharap dapat

memberikan manfaat yang baik, serta menjadi amanah dalam perjalanan
pengetahuan.

Penulis menyadari bahwa penyusunan ini masih jauh dari
sempurna, maka penulis berterima kasih apabila di antara pembaca ada yang
memberikan saran atau kritikan yang sifatnya membangun guna memperluas
wawasan penulisan sebagai proses pembelajaran diri.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Surakarta,

Oktober 2012
Penulis

NDONI KARANG PRESETYO

ix

DAFTAR ISI


Halaman
HALAMAN JUDUL ..................................................................................... i
LEMBAR PENGESAHAN ...........................................................................

ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN ..................................................

iii

HALAMAN MOTTO .................................................................................. .

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN....................................................................

v

ABSTRAKSI .................................................................................................


vi

KATA PENGANTAR ...................................................................................

vii

DAFTAR ISI .......................................................................... .......................

x

DAFTAR TABEL ..........................................................................................

xi

DAFTAR GAMBAR .................................................................................. ..

xii

BAB I

BAB II

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ........................................................
B. Rumusan masalah ..................................................................
C. Tujuan Penelitian ...................................................................
D. Manfaat Penelitian .................................................................
E. Sistematika Skripsi ................................................................
TINJAUAN PUSTAKA
A. PENGERTIAN SUMBER DAYA MANUSIA .....................
B. GAJI ......................................................................................
1. Pengertian Gaji .................................................................
2. Tujuan Gaji .......................................................................
x

1
5
6
6
7
9
10
10
12

3. Kedudukan, Fungsi Dan Arti Penting Gaji .......................
4. Macam-macam Sistem Penggajian ...................................
C. MOTIVASI.............................................................................
D. GAYA KEPEMIMPINAN .....................................................
E. KINERJA KARYAWAN.......................................................
F. PENELITIAN TERDAHULU ..............................................
BAB III METODELOGI PENELITIAN

13
14
16
20
24
27

A. KERANGKA PEMIKIRAN .................................................. 31
B. DEFINISI OPERASIONAL DAN PENGUKURAN ........... 31
1. Gaji .................................................................................... 32
2. motivasi ........................................................................... 32
3. Gaya kepimpinan .............................................................. 32
4. Kinerja…………………………………………………… 32
C. METODE PENELITIAN ...................................................... 32
D. HIPOTESIS .... ...................................................................... 34
E. POPULASI, SAMPEL DAN SAMPLIING .......................... 35
F. UJI INSTRUMENT
a. Uji validitas ..................................................................... 36
b.Uji Reliabilitas ............................................................... 37
G. METODE ANALISIS DATA
1. Analisis Regresi Linier Berganda……………………. ...... 38
a. Uji Normalitas ........................................................... 39
b. Uji Multikolonieritas .................................................... 39
c. Uji Heteroskedastisitas ................................................. 40
2. Uji Kesesuaian Model (Uji F) ........................................... 40
3. Uji Kesesuaian Model (Uji t) ............................................. 41
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. GAMBARAN UMUM OBYEK PENELITIAN ................... 42
1. Sejarah Berdirinya ...........................................................
42
2. Struktur Organisasi ..........................................................
47
3. Jam Kerja Dan Hari Kerja Karyawan ..............................
50
4. Pemasaran ........................................................................
51
5. Sistem Perhitungan Gaji ..................................................
51
B. ANALISIS DATA ................................................................
53
1. Diskripsi Responden .......................................................... 53
2. Uji Validitas dan relibilitas ...............................................
55
3. Uji Asumsi Klasik ............................................................
60
xi

a. Uji Normalitas ...............................................................
b. Uji Multikolinearitas......................................................
c. Uji Heteroskedastisitas..................................................
4. Hasil Analisis Regresi Linier Berganda………………….
5. Hasil Uji Kesesuaian Model (Uji t) ...................................
6. Hasil Uji Kesesuaian Model (Uji F) ..................................
7. Koefiensi Determinasi .....................................................

60
61
62
62
64
67
69

PENUTUP
A. Kesimpulan ............................................................................
B. Saran ......................................................................................
DAFTAR PUSTAKA

70
71

BAB V

LAMPIRAN

xii

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabel 4. 1.

Hasil Responden Pada Kategori Usia .....................................

53

Tabel 4. 2.

Hasil Responden Pada Kategori Jenis Kelamin .....................

54

Tabel 4. 3.

Hasil Uji Validitas pada Variabel Tingkat Pendidikan...........

54

Tabel 4. 4.

Hasil Uji Validitas Pada Variabel Gaji ............ ......................

56

Tabel 4. 5.

Hasil Uji Validitas Pada Variabel Motivasi ...........................

57

Tabel 4. 6.

Hasil Uji Validitas Pada Variabel Gaya Kepemimpinan ........

58

Tabel 4. 7.

Hasil Uji Validitas Pada Variabel Kinerja ..............................

58

Tabel 4. 8.

Hasil Uji Relibilitas.................................................................

59

Tabel 4. 9.

Hasil Uji Normalitas ...............................................................

60

Tabel 4. 10.

Hasil Uji Multikolinieritas ......................................................

61

Tabel 4. 11.

Hasil Uji Heteroskeditas .........................................................

62

xiii

xiv

DAFTAR GAMBAR
Halaman
Gambar 3. 1. Kerangka Pemikiran ............................................................

31

Gambar 4. 2. Struktur Organisasi PT. Dan Liris ........................................

47

xv

Dokumen yang terkait

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN UPAH TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Upah Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT. Dan Liris Kabupaten Sukoharjo).

0 2 14

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN UPAH TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Upah Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT. Dan Liris Kabupaten Sukoharjo).

0 2 14

PENDAHULUAN Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Upah Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT. Dan Liris Kabupaten Sukoharjo).

0 2 6

PENDAHULUAN Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Konveksi IV PT. Dan Liris Di Sukoharjo.

0 1 7

PENGARUH MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN KONVEKSI IV Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Konveksi IV PT. Dan Liris Di Sukoharjo.

0 1 17

PENGARUH PENGALAMAN KERJA DAN GAJI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. DAN Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Gaji Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Dan Liris(Bagian Divisi Garment Konveksi IV)Di Sukoharjo.

0 3 14

PENDAHULUAN Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Gaji Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Dan Liris(Bagian Divisi Garment Konveksi IV)Di Sukoharjo.

0 3 8

PENGARUH PENGALAMAN KERJA DAN GAJI TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. DAN Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Gaji Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT. Dan Liris(Bagian Divisi Garment Konveksi IV)Di Sukoharjo.

0 1 15

PENDAHULUAN Pengaruh Gaji, Motivasi Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan PT. Dan Liris Divisi Garment Konveksi IV Sukoharjo.

0 1 8

PENGARUH GAJI, MOTIVASI DAN GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. DAN LIRIS Pengaruh Gaji, Motivasi Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan PT. Dan Liris Divisi Garment Konveksi IV Sukoharjo.

0 2 13