3. BA Aanwijzing ulang

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS KEHUTANAN
Jl.MenteriSupeno I / 2 Telepon (024) 8319140 Fax. (024) 8319328

SEMARANG

BERITA ACARA AANWIJZING
Nomor : 522.3/07/SVLK522.5/09.2/THR-Batu/2013
Kegiatan

: Pemantapan Pengendalian Penatausahaan Hasil Hutan dan Pemanfaatan
Hutan

Pekerjaan

: Pembentukan Unit Management Hutan Rakyat Bersertifikasi

Sumber Dana

: Dana APBD Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Tengah


TahunAnggaran

: 2014

Pada hari ini Rabu tanggal Duapuluh Sembilan bulan Oktober tahun Dua ribu empat belas (2910-2014), telah diselenggarakan Rapat Pemberian Penjelasan/Aanwijzing melalui LPSE secara
elektronik untuk Pengadaan Langsung pada Paket Pekerjaan tersebut mulai pukul 10.00 WIB
s/d 11.00 WIB waktu server LPSE. di atas dengan hasil sebagai berikut :
A. Pemberian penjelasan dilakukan secara online melalui lpse.jatengprov.go.id dengan
jadwal waktu yang telah ditetapkan. Catatan tentang pemberian penjelasan
mengenai isi dokumen, pertanyaan dari peserta dan jawaban dapat dilihat dan
dibaca melalui lpse.jatengprov.go.id
B. Yang mengajukan pertanyaan sebanyak 0 (nol) penyedia jasa.
C. Penambahan dan perubahan serta perbaikan dalam dokumen dicantumkan di dalam
Addendum Dokumen.
D. Berita Acara Penjelasan ini merupakan satu kesatuan dengan dokumen pengadaan.

Demikian Berita Acara Penjelasan/Aanwijzing ini dibuat dengan sebenarnya untuk dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.


Ditandatangani di : Semarang
Padatanggal

: 29 Oktober 2014.

Panitia Pengadaan Barang/Jasa
1.

Ketua

: Heru Djatmika, S.Hut. MSE

.........ttd.........

2.

Sekretaris

: Nurhuda Agus S, S.Hut. MP


.........ttd.........

3.

Anggota

: Ari Wulandari, S.Hut

.........ttd.........