Uji efek jamu Y terhadap kadar glukosa darah putih betina dengan gangguan toleransi glukosa akibat efek samping medroksiprogesteron asetat - Ubaya Repository

A8STRAK
Peningkatan penderita diabetes mellitus yang teljadi sangat pesat dan
tahun ke tahun akan menimbulkan permasalahan yang peiik di masa yang akan
datang. Adanya gangguan toleransi glukosa sebagai efek samping dari obat-obat
tertento, juga merupakan suatu keadaan hiperglikemia yang mempunyai resiko
tinggi untuk berkembang menjadi diabetes mellitus. Salah satunya
medroksiprogesteron asetat yang digunakan sebagai kontrasepsi intramuskular.
Dikarenakan pengobatan hiperglikemik yang menggunakan obat-obat
antihiperglikemik mempunyai efek samping cukup besar dan relatif mahal, rnaka
terdapat kecenderungan dari sebagian besar masyarakat untuk mencari alternatif
pengobatan dengan obat-obat tradisional. ·
Pada penelitian ini telah dilakukan uji antihiperglikemik jamu "Y'' pada
tikus putih betina dengan gangguan toleransi glukosa akibat induksi
medroksiprogesteron asetat secara intramuskular. Dalam penelitian ini digunakan
hewan uji 20 ekor tikus putih betina strain wistar yang dibagi menjadi 2
kelompok, yaitu hewan uji kelompok kontrol diberi air suling 25 mllkg BB per
oral dan hewan uji kelompok uji 、ゥセイ@
jamu "Y" 25 mllkg BB per oral.
Berdasarkan basil penelitian, diperoleh penurunan kadar glukosa datah
pada kelompok uji sebesar 8,36% terhadap kelompok kontrol. Kesimpulan
penelitian ini adalah jamu "Y'' mempunyai efek antihiperglikemik pada hewan uji

akibat pemberian medroksiprogesteron asetat.

ABSTRACT
The rapid increasing of diabetes mellitus VIctuns will create
aifficult problems in the future. Glucose tolerance interference as side effect of
spesllic medicines makes hiperglicemic condition that has the high risk of
diabetes mellitus raise. One of them is Medroxyprogesterone acetate which is
used as intramuskular contraception.
Most of the people try to find alternative treatment that use traditional
medicines , hiperglicemic treatment that use antihiperglicemic medicines has
more side effect and more expensive.
This research has done antihiperglicemic experiment medical herb ""Y" to white
female mouse with glucose tolerance interference as the result of intramuscularly
Medroxyprogesterone acetate induction. This research used treaiment animals, 20
white female mouse strain Wistar which are divided into 2 groups, first is
treatment animals as control group which are given distilled water 25 mllkg BB
per orai, secondis treatment animals as treatment group which are given medicai
herb "Y" 25 ml!kg BB per oral.
Based on the research, it shows that blood glucose degree of treatment
group decrease 8,36% to the control group. The conclusion is medical herb

"Y''has antihiperglicemic effect to the treatment animals as the result of
Medroxyprogesterone acetate distribution.

11

Dokumen yang terkait

Uji Efek Jamu X: Terhadap Penurunan Kadar Glukosa Darah Pada Penderita Diabetes Melitus - Ubaya Repository

0 0 1

Efek Seduhan Biji Rambutan (Nephelium lapaceum L.) pada Kadar Glukosa Darah Tikus Putih Betina dengan Gangguan Toleransi akibat Efek Samping Depo Medroksiprogesteron Asetat - Ubaya Repository

0 0 2

Efek Jus Buah Jambu Biji (psidium Guajava Linn.) Terhadap Gangguan Toleransi Glukosa Pada Tikus Putih Jantan (rattus Norvegicus) Akibat Efek Samping Deksametason - Ubaya Repository

0 0 2

Uji efek jamu Y terhadap kadar glukosa darah tikus putih betina dengan gangguan toleransi glukosa akibat efek samping medroksiprogesteron asetat dan estradiol sipionat - Ubaya Repository

0 0 1

Uji efek kadar glukosa darah formula Melly 99-2003 pada tikus putih jantan diabetes akibat Alloxan - Ubaya Repository

0 0 2

Uji Jamu Y Terhadap Efek Samping Hiperglikemik Akibat Pemberian Deksametason Pada Tikus Putih Jantan - Ubaya Repository

0 0 1

Uji efek air rebusan biji alpukat (Persea gratissimae semen) pada kadar glukosa darah tikus putih jantan yang mengalami gangguan toleransi glukosa akibat efek samping HCT - Ubaya Repository

0 0 2

Uji efek kadar glukosa darah formula Shanti 99-2003 pada tikus putih jantan diabetes akibat Alloxan - Ubaya Repository

0 0 2

Uji efek mendroksiprogesteron asetat terhadap kadar gula darah tikus putih betina - Ubaya Repository

0 0 2

Efek Ekstrak Air Kulit Batang Jamblang (Syzgiumcumini(L.)Skeels) pada Kadar Glukosa Darah Tikus Putih Betina dengan Gangguan Toleransi Glikosa akibat Efek Samping Depo Medroksiprogesteron Asetat - Ubaya Repository

0 0 2