8. FORMAT STANDAR PENILAIAN\147.3. MATRIK KRITERIA KENAIKAN KELAS

MATRIK KRITERIA KENAIKAN KELAS
MTs NEGERI MRANGGEN
No
1

2

Persyaratan
Kehadiran

Persyaratan Akademik
KELAS 7 NAIK KELAS 8
 Menyelesaikan seluruh program pembelajaran
pada dua semester di kelas yang diikuti;
 Nilai mata pelajaran di bawah kriteria ketuntasan
minimal (KKM) tidak lebih dari 4 (empat) mata
pelajaran;
 Memiliki nilai minimal baik untuk aspek
kepribadian, kelakuan dan kerajinan pada
semester yang diikuti.


KELAS UNGGULAN 7A
 Menyelesaikan seluruh program pembelajaran
pada dua semester di kelas yang diikuti;
 Nilai mata pelajaran di bawah kriteria ketuntasan
minimal (KKM) tidak lebih dari 3 (tiga) mata
pelajaran;
 Memiliki nilai minimal baik untuk aspek
kepribadian, kelakuan dan kerajinan pada
semester yang diikuti.
KELAS 8 NAIK KELAS 9
 Menyelesaikan seluruh program pembelajaran
pada dua semester di kelas yang diikuti;
 Nilai mata pelajaran di bawah kriteria ketuntasan
minimal (KKM) tidak lebih dari 4 (empat) mata
pelajaran;
 Memiliki nilai minimal baik untuk aspek
kepribadian, kelakuan dan kerajinan pada




Presensi selama 1

tahun minimal 90 %
absensi (diluar izin
dan sakit) maksimal
10 % x hari efektif ( 
 224 ) = 22 hari )





Keunggulan
PAI

Persyaratan Non Akademik

Presensi selama 1

tahun minimal 90 %

absensi (diluar izin
sakit) maksimal 10

% x hari efektif ( 
224 ) = 22 hari )

Mengikuti kegiatan

ekstrakurikuler wajib
(Pramuka) dan 1 (satu)
ekstra kurikuler pilihan.
Memperoleh nilai minimal
B (baik) pada Nilai aspek
kepribadian ( kelakuan,
kerajinan / kedisiplinan,
kerapian dan kebersihan,
Praktek keagamaan,dan
Akhlaqul Karimah.

Hafal

Asmaul
Husna

Persyaratan Karakter






Mengikuti kegiatan

ekstrakurikuler minimal 1
(satu) jenis.
Memperoleh nilai minimal
B (baik) pada Nilai aspek
kepribadian ( kelakuan,
kerajinan / kedisiplinan,

Hafal surat- 

surat
pendek
pada Juz
amma

Memperoleh Nilai
Minimal MB (Baik) pada
seluruh unsur karakter di
semua Mata Pelajaran.

Memperoleh Nilai
Minimal MB (Baik) pada
seluruh unsur karakter di
semua Mata Pelajaran.

semester yang diikuti.
3

KELAS 9 EMNUJU LULUS
 Menyelesaikan seluruh program pembelajaran

pada dua semester di kelas yang diikuti;
 Nilai mata pelajaran di bawah kriteria ketuntasan
minimal (KKM) tidak lebih dari 4 (empat) mata
pelajaran;
 Memiliki nilai minimal baik untuk aspek
kepribadian, kelakuan dan kerajinan pada
semester yang diikuti.
 Lulus Ujian Praktek,UAMBN dan UN

kerapian dan kebersihan,
Praktek keagamaan,dan
Akhlaqul Karimah.
Presensi selama 1

tahun minimal 90 %
absensi (diluar izin

dan sakit) maksimal
10 % x hari efektif (
 224 ) = 22 hari )


Wajib mengikuti kegiatan 
pemadatan materi UN
Memperoleh nilai minimal
B (baik) pada Nilai aspek
kepribadian ( kelakuan,
kerajinan / kedisiplinan,
kerapian dan kebersihan,
Praktek keagamaan,dan
Akhlaqul Karimah.

Hafal tahlil



Memperoleh Nilai
Minimal MB (Baik) pada
seluruh unsur karakter di
semua Mata Pelajaran


Kendal, Juli 2012
Kepala MTs N Mranggen
Nur Kamsan, S.Ag, M.Pd.
NIP. 19700608 199603 1 003