Keragaman Genetik 18 Genotip Tanaman Hanjeli (Coix lacryma-jobi l.) Berdasarkan Karakter Komponen Hasil dan Hasil Di Ciparay Kabupaten Bandung.

ABSTRAK

Dini Faridh Fathurohman. 2012. “Keragaman Genetik 18 Genotip Tanaman
Hanjeli (Coix lacryma-jobi l.) Berdasarkan Karakter Komponen Hasil dan Hasil
Di Ciparay Kabupaten Bandung”. Dibimbing oleh Warid Ali Qosim dan Ade
Ismail.
Informasi tentang keragaman genetik termasuk penampilan fenotipik, variabilitas
genetik serta heritabilitas diperlukan untuk mengevaluasi plasma nutfah tanaman
yang akan digunakan untuk proses pemuliaan tanaman. Penelitian ini bertujuan
untuk mendapatkan informasi genetik 18 genotip tanaman hanjeli (Coix lacrymajobi l.) asal Jawa Barat berdasarkan karakter komponen hasil dan hasil. Percobaan
dilakukan di Ciparay, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, dari bulan Februari 2011
sampai dengan bulan September 2011. Percobaan disusun dalam Rancangan
Acak Kelompok (RAK) menggunakan 18 genotip sebagai perlakuan dan diulang
sebanyak tiga kali. Hasil penelitian menunjukkan karakter yang mempunyai
variabilitas genetik luas antara lain karakter jumlah malai utama, bobot 100 biji
dan umur berbunga. Karakter yang memiliki variabilitas genetik sempit yaitu
karakter tinggi tanaman, diameter batang, jumlah anakan, jumlah daun, jumlah
buku, jumlah malai lateral, jumlah biji isi, jumlah biji per rumpun, diameter biji,
bobot biji pertanaman, bobot biji perplot, bobot biji per hektar dan umur panen.
Karakter yang menunjukkan nilai heritabilitas tinggi adalah karakter bobot 100
biji dan umur berbunga. Keragaman genetik 18 genotip tanaman hanjeli asal Jawa

Barat adalah luas dengan jarak euclidean 2,32 - 5,25. Penyebaran yang luas dan
nilai kontribusi total dari 17 karakter pengamatan yang relatif besar menunjukkan
keragaman genetik yang luas terhadap 18 genotip hanjeli. Genotip yang memiliki
penampilan baik berdasarkan pembobotan karakter yang diamati antara lain,
untuk jenis Hanjeli Batu adalah #Acc 7, #Acc 2 dan #Acc 4. Untuk jenis Hanjeli
Pulut adalah #Acc 28 dan #Acc 11.

Kata kunci: Hanjeli (Coix lacryma-jobi l.), Keragaman Genetik.

ii

ABSTRACT

Dini Faridh Fathurohman. 2012.. “Genetic Diversity of 18 Genotype of Job
Tear’s (Coix lacryma-jobi l.) Germplasm Based on Yield Components and Yield
in Ciparay,Bandung”. Guided by Warid Ali Qosim and Ade Ismail.
The information about genetic diversity included phenotypic performance, genetic
variability and heritability are needed to evaluate plant germplasm as basis for
further plant breeding process. The experiment was aimed to get genetic
information 18 genotype of Job Tear’s (Coix lacryma-jobi l.) based on yield

components and yield. The experiment was conducted at Ciparay, Bandung, West
Java, from February 2011 until September 2011. The experiment was designed in
a Randomized Block Design (RBD) using 18 genotype as treatments and repeated
three times. The result of the experiment indicated character with wide range
genetic variability were number of main panicles, 100 seeds weight and flowered
age. The character that has narrow genetic variability were plant height, branch
diameter, number of clamp (new generation), number of leaves, number of nodes,
number of lateral panicles, number of seeds contents, number of seeds per plant,
seed diameter, weight of seeds per plant, weight of seeds per plot, weight of seeds
per hectare and harvest age. The character that has high genetic heritability were
100 seeds weight and flowered age. Genetic diversity of 18 genotype tear’s were
wide with euclidean distances from 2,32 - 5,2. The wide distribution and total
contribution value from 17 experimental characters that were relatively large
showed that there was broad genetic diversity toward 18 genotype tear’s. Best
genotype phenotypic performance base on rank of character observation at the
job’s tears form were #Acc 7, #Acc 2 and #Acc 4 and the adlay form were #Acc
28 and #Acc 11.
Keyword: Genetic Diversity, Job Tear’s (Coix lacryma-jobi l.).

iii


Dokumen yang terkait

Variasi Genetik dan Heritabilitas Komponen Hasil Beberapa Varietas Introduksi Kacang Hijau ( Phaseolus radiatus L.)

0 38 71

RANCANG BANGUN DAN UJI KINERJA MESIN PERONTOK BIJI JALI(Coix lacryma-jobi L.) TIPE ROLL SILINDER PEJAL

0 25 41

SUBSTITUSI KETAN (Oryza sativa glutinosa) DENGAN JALI (Coix lacryma jobi L.) DAN KONSENTRASI ANGKAK KAJIAN KARAKTERISTIK KIMIA DAN SENSORI TAPAI

0 2 22

Pengaruh Pupuk NPK dan Pupuk Hayati BPF Terhadap Karakter Pertumbuhan dan Hasil Empat Genotip Hanjeli (Coix lacryma jobi L.) The Effect of NPK Fertilizer and Biofertilizer BPF on Growth Character and Yield of Four Genotypes Cereal Grains (Coix Lacryma job

1 2 8

Eksplorasi, Identifikasi dan Analisis Keragaman Plasma Nutfah Tanaman Hanjeli (Coix lacryma jobi L.) sebagai Sumber Bahan Pangan Berlemak di Jawa Barat.

0 0 13

Variabilitas dan Korelasi Karakter Biji dengan Karakter Morfologi dan Komponen Hasil 23 Genotip Sorgum (Sorghum bicolor (L.) Moench) di Jatinangor.

0 0 1

Budidaya Tanaman Pangan Hanjeli Coix lac

1 1 28

PENGARUH PEMATAHAN DORMANSI SECARA KIMIAWI TERHADAP KEMAMPUAN BERKECAMBAH BENIH HANJELI (Coix Lacryma-jobi L.) Dormancy Breaking Effect by Chemical on Germination Ability of Seeds Job’s Tears (Coix Lacryma-jobi L.) Rama Adi Pratama1

0 0 7

Pengaruh Pupuk NPK dan Pupuk Hayati BPF Terhadap Karakter Pertumbuhan dan Hasil Empat Genotip Hanjeli (Coix lacryma jobi L.) The Effect of NPK Fertilizer and Biofertilizer BPF on Growth Character and Yield of Four Genotypes Cereal Grains (Coix Lacryma job

0 0 6

Kata kunci: Antidiabetes, Coix lacryma-jobi, aloksan

0 0 6