KESALAHAN PEMILIHAN KATA PADA KARANGAN DESKRIPSI SISWAKELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA Kesalahan Pemilihan Kata Pada Karangan Deskripsi Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 1 Surakarta.

KESALAHAN PEMILIHAN KATA PADA KARANGAN DESKRIPSI SISWA
KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA
SKRIPSI
Disusun untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan
Guna Mencapai Derajat S-1
Jurusan Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah

Oleh :
MIFTAHUDIN
A 310080164

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

i

ii

iii


iv

MOTTO

“Kegagalan hanya terjadi apabila kita menyerah”
(Lessing)

”Pengetahuan adalah kekuatan”
(Penulis)

“Sesuatu yang belum dikerjakan seringkali tampak mustahil, kita baru yakin kalau
kita telah berhasil melakukannya dengan baik”
(Evelyn Underhill)

v

PERSEMBAHAN

Sebuah karya yang sangat sederhana dan jauh dari kata sempurna
kupersembahkan kepada orang-orang yang begitu berharga dalam hidup dan

membantu dalam menyelesakain hasil penulisan skripsi ini.
1. Ayahanda Nurohman dan ibunda Sa’diyah yang selalu mendoakan dan selalu
memberikan semangat kepadaku sampai saat ini.
2. Saudara-saudaraku mas Luqman,

mbak Rini, serta adik-adiku nida, muhson,

intan, yang telah memotivasi saya dalam penyelesaian skripsi ini.
3. Teman-teman seperjuangan kelas 8C.
4. Almamaterku.

vi

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum wr.wb.
Tiada kata terindah selain ucap syukur Alhamdulillah penulis ucapkan ke
hadirat Allah swt. Tanpa rido Allah mustahil karya penelitian ini dapat terwujud
dengan judul Kesalahan Pemilihan Kata pada Karangan Siswa Kelas VIII SMP
Muhammadiyah 1 Surakarta. Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat guna

memperoleh gelar sarjana pendidikan S-1 pada jurusan Pendidikan Bahasa, Sastra
Indonesia dan Daerah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
Penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak akan selesai tanpa adanya bantuan
dari berbagai pihak. Untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima
kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu dalam penulisan skripsi ini.
1. Drs. H. Sofyan Anif, M. Si., selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu
Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Drs. H. Agus Budi Wahyudi, M. Hum., selaku Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa,
Sastra Indonesia dan Daerah.
3. Prof. Dr. H. Abdul Ngalim, M.M, M. Hum., selaku Dosen Pembimbing I yang
telah memberikan bimbingan dan saran sehingga skripsi ini dapat diselesaikan.
4. Dra. Atiqa Sabardila. M. Hum., selaku Dosen Pembimbing II yang telah
memberikan bimbingan dan saran sehingga skripsi ini dapat diselesaikan.

vii

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................

i

HALAMAN PERSETUJUAN .............................................................................

ii

HALAMAN PENGESAHAN…………………………………………………...

iii

PERNYATAAN…………………………………………………………………

iv

MOTTO………………………………………………………………………….

v


PERSEMBAHAN……………………………………………………………….

vi

KATA PENGANTAR…………………………………………………………...

vii

DAFTAR ISI ........................................................................................................

ix

DAFTAR TABEL .................................................................................................

xii

DAFTAR BAGAN ................................................................................................ xiii
ABSTRAK……………………………………………………………………….

xiv


BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ............................................................................................ 1
B. Pembatasan Masalah .................................................................................. 4
C. Rumusan Masalah ...................................................................................

4

D. Tujuan Penelitian ....................................................................................... 5
E. Manfaat Penelitian ...................................................................................... 5
BAB II LANDASAN TEORI
A. Kajian Teori ...............................................................................................

7

1. Pengertian Menulis……………………………………………………. 7
2. Jenis Karangan ……………………………………………………….
a. Deskripsi

8


……………………………………………………..

8

b. Ekplorasi …………………………………………………..……

8

c. Argumentasi ……………………………………………………

9

d. Narasi …………………………………………..……………….

9

3. Pemakaian Kata ……………………………………………………..

10


a. Pemakaian Kata Tutur …………………………………………..

ix

10

b. Pemakaian Kata Bersinonim …………………………………....

10

c. Pemakaian Kata Yang Bernilai Rasa …………………………...

11

d. Pemakaian Kata-kata Istilah …………………………………....

12

e. Pemakaian Kata-kata Kongkret dan Abstarak ………………….


12

4. Kesalahan Pembentukan Kata ………………………………………

14

a. Penagalan Awalan me- …………………………………………

14

b. Penagalan Awalan ber- …………………………………………

14

c. Peluluhan Bunyi /c/ ……………………………………….….…

14

d. Penyengauan Kata Dasar ……………………………………….


15

e. Bunyi /s/,k/,p/,dan /t/ yang Berimbuhan me-/pe- ……………....

15

f. Awalan ke- yang Keliru ………………………………………...

16

g. Pemakaian Akhiran –ir ………………………………………….

16

h. Padanan yang Tidak Serasi………………………………………

16

i.


Pemakaian Kata Depan di, ke, dari, bagi, pada, dari pada, dan
terhadap. …………………………………..……………………… 17

j.

Pengunaan Kesimpulan, Keputusan, Penalaran dan Permukiman .. 17

k. Pengunaan Kata yang Hemat …………………………………....

18

5. Penulisan Kata ………………………………………………………
18
a. Penulisan Kata Dasar ……………………………………………. 18
b. Penulisan Kata Berimbuhan……………………………………..

19

c. Penulisan Kata Ulang……………………………………………

19

d. Penulisan Gabungan Kata………………………………………

19

B. Kajian Penelitian yang Relevan ……………………………………........

20

C. Kerangka Pemikiran…………………………………………….………… 27
D. Rancangan atau Desain Penelitian……………………………………….

28

BAB III METODE PENELITIAN
A. Waktu dan Tempat Penelitian …………………………………………… 30
B. Jenis Penelitian……………………………………………………………

30

C. Objek Penelitian ………………………………………………………….

31

x

D. Data dan Sumberdata ………………………………………………….

32

E. Teknik Pengumpulan Data………………………………………………..

32

F. Keabsahan Data …………………………………………………………

33

G. Teknik Analisis Data ……………………………………………………… 33
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Deskripsi Data............................................................................................

36

B. Wujud Kesalahan Pemilihan Kata pada Karangan Deskripsi Siwa SMP
Muhammadiyah 1 Surakarta………………………………………….......

36

a. Kesalahan Pemilihan Kata Depan ......................................................

39

b. Kesalahan Pengunaan Kata Tidak Hemat ............................................. 42
c. Kesalahan Pengunaan Awalan..............................................................

44

d. Kesalahan Pengunaan Akhiran .............................................................. 46
e. Kesalahan Penguanaan Kata Ulang........................................................ 47
f. Kesalahan Penguanaan Konjungsi............................................................ 49
g. Kata Dasar ............................................................................................... 50
C. Factor –faktor yang Melatarbelakangi Terjadinya Kesalahan Kemilihan Kata
pada Karangan Siswa SMP Muhammadiyah 1 Surakarta ………..............

51

a. Kemampuan Penyusunan Kata menjadi Kalimat Efektif …….............

51

b. Kemampuan Pengunaan Awalan ……………………………............... 52
c. Kemampuan Pengunaan Konjungsi ……………………………….....

52

d. Kemampuan Pengunaan Kata Ulang …………………………… ........ 53
D. Pembahasan ................................................................................................. 53
BAB V PENUTUP
A. Simpulan .....................................................................................................

59

B. Saran ...........................................................................................................

59

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xi

DAFTAR TABEL
Tabel. 1 Rincian Waktu Pelaksanaan Penelitian………………………………...

30

Tabel. 2 Klasifikasi Kesalahan Pemilihan Kata ....................................................... 50

xii

DAFTAR BAGAN
Bagan 1. Kerangka pikir ………………………………………………....……… 27

xiii

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran Karangan Deskripsi Siswa SMP Muhammadiyah 1 Surakarta .............

xiv

63

ABSTRAK
KESALAHAN PEMILIHAN KATA PADA KARANGAN DESKRIPSI SISWA
KELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA
Miftahudin, A310080164,
Jurusan Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah,
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan wujud kesalahan
pemilihan kata, serta faktor-faktor apa saja yang melatarbelakangi terjadinya keslahan
pemilihan kata pada karangan deskripsi siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 1
Surakarta. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan cara
mendeskripsikan wujud serta penyebab terjadinya kesalahan pemilihan kata pada
karangan siswa SMP Muhammadiyah 1 Surakarta. Teknik pengumpulan data
menggunakan metode dokumentasi dan sampling. Dokumentasi dalam penelitian ini
berupa karangan deskripsi hasil karya siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 1
Surakarta. Peneliti menggunakan purposive sample untuk memilah data-data yang
ada. Teknik catat juga dilakukan sebagai teknik lanjutan setelah peneliti membaca
sumber data. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode agih berupa
teknik Bagi Unsur Langsung untuk menentukan wujud kesalahan pemilihan kata.
Metode padan digunakan untuk mengetahui faktor penyebab terjadinya kesalahan pemilihan
kata pada karangan deskripsi hasil karya siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 1 Surakarta.

Hasil penelitian ini. 1) Wujud kesalahan pemilihan kata dapat diklasifikasikan
menjadi tujuh jenis yaitu. Pengunaan kata depan, kata tidak hemat, awalan, ahiran,
kata ulang, konjungsi dan, kata dasar. 2) Faktor-faktor yang melatarbelakangi
terjadinya kesalahan pemilihan kata pada karangan deskripsi siswa kelas VIII SMP
Muhammadiyah 1 Surakarta adalah kemampuan menyusun kata menjadi kalimat
efektif, memampuan penggunaan awalan, kemampuan penggunaan konjungsi, dan
kemampuan penggunaan kata ulang.
Kata kunci : Karangan, Pemilihan kata.

xv

Dokumen yang terkait

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN HURUF KAPITAL DAN PEMILIHAN KATA PADA KARANGAN DESKRIPSI SISWA KELAS Analisis Kesalahan Penggunaan Huruf Kapital dan Pemilihan Kata pada Karangan Deskripsi Siswa Kelas VIII SMP NU 1 Wonosegoro.

2 5 17

ANALISIS KESALAHAN PENGGUNAAN HURUF KAPITAL DAN PEMILIHAN KATA PADA KARANGAN DESKRIPSI SISWA KELAS Analisis Kesalahan Penggunaan Huruf Kapital dan Pemilihan Kata pada Karangan Deskripsi Siswa Kelas VIII SMP NU 1 Wonosegoro.

1 3 13

PENDAHULUAN Analisis Kesalahan Penggunaan Huruf Kapital dan Pemilihan Kata pada Karangan Deskripsi Siswa Kelas VIII SMP NU 1 Wonosegoro.

0 5 4

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Analisis Kesalahan Penggunaan Huruf Kapital dan Pemilihan Kata pada Karangan Deskripsi Siswa Kelas VIII SMP NU 1 Wonosegoro.

0 2 29

ANALISIS KELAS KATA PADA TULISAN DESKRIPSI SISWA KELAS VIII C SMP MUHAMMADIYAH 6 SURAKARTA Analisis Kelas Kata Pada Tulisan Deskripsi Siswa Kelas VIII C SMP Muhammadiyah 6 Surakarta Tentang Karakter Teman Sebangku.

0 2 14

ANALISIS KELAS KATA PADA TULISAN DESKRIPSI SISWA KELAS VIII C SMP MUHAMMADIYAH 6 SURAKARTA Analisis Kelas Kata Pada Tulisan Deskripsi Siswa Kelas VIII C SMP Muhammadiyah 6 Surakarta Tentang Karakter Teman Sebangku.

0 1 11

ANALISIS KESALAHAN PEMILIHAN KATA PADA KARANGAN DESKRIPSI SISWA KELAS VII B SMP NEGERI 1 BOYOLALI.

0 1 6

PENDAHULUAN Kesalahan Pemilihan Kata Pada Karangan Deskripsi Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 1 Surakarta.

0 3 6

KESALAHAN PEMILIHAN KATA PADA KARANGAN DESKRIPSI SISWAKELAS VIII SMP MUHAMMADIYAH 1 SURAKARTA Kesalahan Pemilihan Kata Pada Karangan Deskripsi Siswa Kelas VIII SMP Muhammadiyah 1 Surakarta.

0 2 15

ANALISIS MORFOLOGI PADA KARANGAN SISWA KELAS VIII D SMP MUHAMMADIYAH 5 SURAKARTA Analisis Morfologi Pada Karangan Siswa Kelas VIII D SMP Muhammadiyah 5 Surakarta.

0 2 14