Kumpulan Soal UAS SMA 2016 Lengkap PLH

MAJELIS PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH MUHAMMADIYAH

SMA MUHAMMADIYAH CIKELET
Jln. Raya Cikelet No. 242 Telp/Faks. 2523153 Cieurih-Cikelet-Garut
UJIAN AKHIR SEMESTER GANJIL
TAHUN AJARAN 2015/2016
Mata Pelajaran
Kelas/Program
Hari/tanggal
Waktu

: PLH
: X / IPA
: ................................Desember 2015
: ..........................

A. Pilihlah jawaban yang tepat soal-soal dibawah ini!
1. Dibawah ini contoh dari lingkungaan binaan?
a. Hutan belantara
b. Pemandangan alam
c. Komplek perumahan

d. Gunung dan pepohonan
e. Laut dan kehidupan binatang didalamnya
2. Lingkungan yang terdapat di daerah – daerah terpencil seperti hutan belantara disebut?
a. Lingkungan sosial
b. Lingkungan buatan
c. Lingkungan alami
d. Lingkungan satwa
e. Lingkungan tumbuhan
3. Dibawah ini merupakan faktor abiotik, kecuali?
a. Air
b. Tanah
c. Udara
d. Tumbuhan
e. Kelembaban
4. Hubungan antara organisme hidup dan lingkungannya disebut?
a. Ekologi
b. Ekosistem
c. Biologi
d. Zoologi
e. Epidemologi

5. Suatu kesatuan ekosistem yang saling mendukung satu sama lain disebut?
a. Ekologi
b. Ekonomi
c. Idiologi
d. Lingkungan
e. Kebudayaan
6. Ukuran, aturan atau kaidah yang di pakai sebagai tolak ukur untuk menilai dan
memperbandingkan sesuatu adalah?
a. Etika
b. Norma
c. Budaya
d. Hukum
e. Lingkungan
7. Komponen lingkungan yang dapat dimaanfaatkan oleh manusia dan keberadaanya tidak
terbatas adalah?
a. Tumbuhan dan hewan

b. Minyak bumi
c. Air
d. Udara

e. Tanah
8. Komponen lingkungan terdiri dari?
a. Air, udara dan tanah
b. Biotik, abiotik dan sosial budaya
c. Manusia, tumbuhan dan hewan
d. Tanaman, tubuhan dan udara
e. Tumbuhan, hewan dan air
9. Menghormati orang lain dan melakukan kewajiban kita sesuai hukum yang berlaku kita
ikut berperan dalam?
a. Ketertiban dirumah
b. Ketertiban disekolah
c. Ketertiban dilingkungan sekitar
d. Ketertiban ditempat kerja
e. Ketertiban di jalan raya
10. Ilmu yang mempelajari setiap kehidupan (fisik dan non fisik) dengan lingkungan
hidupnya secara keseluruhan disebut?
a. Ekosistem
b. Ekonomi
c. Ekologi
d. Genetika

e. Biologi
11. Dibawah ini merupakan contoh norma sosial, kecuali?
a. Usage
b. Folkways
c. Mores
d. Custom
e. Enironmental
12. Lingkungan yang sudah direkayasa manusia berupa pembuatan taman, air, dan
sebagainya disebut?
a. Lingkungan alami
b. Lingkungan binaan
c. Lingkungan sosial
d. Lingkungan rumah
e. Lingkungan taman
13. Istilah lingkungan hidup pertama kali ditemukan oleh?
a. Mendel
b. Ernst haeckel
c. Nikola tesla
d. Karl ereki
e. James watt

14. Penanaman pohon adalah upaya untuk melindungi?
a. Lingkungan hidup
b. Tumbuhan
c. Hewan
d. Manusia
e. Tanah
15. Dibawah ini adalah fungsi dari pada tubuhan adalah?
a. Dapat menimbulkan CO 2
b. Dapat menahan resapan air hujan
c. Dapat menyerap udara kotor
d. Sumber makanan bagi manusia dan hewan
e. Mencegah polusi udara
16. P4LH Kepanjangan dari?
a. Program pemberantasan hama dan penyakit

b. Kegiatan mencintai lingkungan hidup
c. Kegitan bagi para remaja disekolah – sekolah agar mau melestarikan lingkungan
hidup
d. Program kebersihan lingkungan hidup
e. Pembibitan, penanaman, pemeliharaan dan pengawasan lingkungan hidup

17. Lingkungan tertib adalah?
a. Lingkungan yang memiliki aturan hukum yang diikuti oleh masyarakatnya
b. Lingkungan sosial budaya
c. Lingkungan yang bersih, sejuk dan asri
d. Dingkungan yang terlihat indah
e. Semua jawaban benar
18. Lingkungan yang bersifat abstrak adalah?
a. Lingkungan binaan
b. Lingkungan sosial budaya
c. Lingkungan alami
d. Lingkungan biotik
e. Lingkungan abiotik
19. Salah satu upaya melindungi lingkungan alami adalah?
a. Konservasi SDA
b. Pengolahan limbah
c. Suaka marga satwa
d. Menggunakan teknologi ramah lingkungan
e. Menolak modermnisasi
20. Adat istiadat yang berlaku dalam lingkungan masyarakat secara turu menurun disebut?
a. Norma

b. Etika
c. Tradisi
d. Prilaku
e. Hukum
21. Indonesia memiliki peraturan hukum mengenai lingkungan hidup yang tercantum dalam?
a. UU RI No 32 Tahun 1997 pasal 8 dan pasal 3
b. UU RI No 23 Tahun 1997 pasal 5 dan pasal 8
c. UU RI No 27 Tahun 1997 pasal 8 dan pasal 3
d. UU RI No 32 Tahun 1997 pasal 3 dan pasal 5
e. UU RI No 72 Tahun 1997 pasal 8 dan pasal 3
22. Konservasi atau perlindungan terhadap suaka margastwa merupakan upaya melindungi?
a. Lingkungan alam
b. Lingkungan buatan
c. Lingkungan hewan
d. Lingkungan sosial
e. Lingkungan tumbuhan
23. Menjaga lingkungan agar tetap bersih dengan cara membantu orangtua membersihkan
sampah dihalaman termasuk ketertiban di?
a. Lingkungan sekolah
b. Lingkungan rumah

c. Lingkungan tetangga
d. Lingkungan kerja
e. Lingkungan sekitar
24. Mahluk hidup dan semua hal yang berada diluar dirinya yaitu alam sekitarnya
dinamakan?
a. Ekosistem
b. Ekonomi
c. Ekologi
d. Lingkungan hidup
e. Biologi
25. Lingkungan hidup dapat dibedakan menjadi tiga bagian yaitu?
a. Llingkungan alami, lingkungan binaan, lingkungan sosial budaya

b. Lingkungan tradisional, lingkungan modern, lingkungan sosial budaya
c. Lingkungan rumah, lingkungan sekolah, lingkungan sekitar
d. Lingkungan ekonomi, lingkungan industri, lingkungan sosial budaya
e. Semua jawaban salah
26. Berikut ini cara untuk menjaga lingkungan sekitar, kecuali?
a. Melakukan penanaman pohon
b. Menjaga kebersihan dinding – dinding tembok bangunan

c. Menjaga tanaman yang tumbuh disekitar
d. Menyerahkan kewajiban kepada petugas kebersihan
e. Ikuti melakukan kegiatan kerja bakti
27. Salah satu dasar pengolahan lingkungan hidup yang dilakukan dengan cara mendaur
ulang sampah disebut?
a. Replace
b. Reduce
c. Recycle
d. Reuse
e. Recovery
28. Dampak negatif yang muncul akibat kebakaran hutan adalah?
a. Pencemaran udara
b. Menyusutnya keanekaragaman hayati
c. Pencemaran air
d. A dan B benar
e. A dn C benar
29. Dampak negatif dari kerusakan lingkungan adalah?
a. Timbulnya berbagai macam penyakit
b. Terjadi banjir
c. Polusi udara

d. Banyak nya limbah industri
e. Semua jawaban benar
30. Upaya untuk memulihkan kondisi lingkungan hidup adalah?
a. Membuang sampah ke laut
b. Menggalangkan penanaman poho
c. Membakar sampah – sampah anorganik
d. Menggunakan samapah ramah lingkungan
e. Menampung barang – barang bekas
31. Sampah organik adalah?
a. Samppah beupa sisa – sisa daun
b. Sampah berupa plastik, botol dan caka
c. Sampah bekas batrai, obat – obatan kimia
d. Limbah pabrik
e. Sampah bekas pestisida pertanian
32. Melakukan kualitas sumber daya manusia dapat diupayakan melalui bidang?
a. Bidang hukum
b. Bidang sosal budaya
c. Bidang pendidikan
d. Bidang ekonomi
e. Bidang politik

33. Dibawah ini jenis sampah yang bisa dijadikan pupuk kompos?
a. Plastik
b. Kertas
c. Botol/kaca
d. Sisa – sisa daun
e. Besi/ paku
34. Banyaknya polusi udara dilingkungan sekitar diakibatkan oleh?
a. Banyaknya kendaraan dilingkungan sekitar
b. Tidak tertibnya lingkungan sekitar
c. Kurangnya area hijau

d. Mahalnya bibit tanaman
e. Tidak ada petugas penanam pohon
35. Hewan bertahan hidup karena ia diberi?
a. Kemauan
b. Akal
c. Naluri
d. Insting
e. Emosi
36. Salah satu dasar pengelolaan lingkungan hidup yakni mengurangi atau menggendalikan
sumber pencemaran dengan menghemat sumber daya disebut?
a. Replace
b. Reduce
c. Recycle
d. Reuse
e. Recovery
37. Berikut ini merupakan sikap kurangnya ketertiban yang ditemui dijalanan, kecuali?
a. Membuang sampah dijalanan
b. Menyebrang di zebra cross
c. Parkir di trotoar
d. Berjualan dipinggir jalan
e. Demo di jalan
38. 1. Manusia
4. air
2. tumbuhan
5. hewan
3. tanah
Dari data diatas mana yang disebut faktor biotik?
a. 1, 2, 3
b. 2, 3, 4
c. 3, 4, 5
d. 1, 3, 5
e. 1, 2, 5
39. Sumber daya energi seperti bahan bakar minyak atau energi listrik merupakan?
a. Komponen lingkungan yang keberadaannya terbatas
b. Komponen lingkungan yang keberadaannya tidak terbatas
c. Komponen lingkungan yang keberadaannya tidak diperbaharui
d. Komponen lingkungan yang keberadaannya tidak diperbaharui
e. Konmponen lingkungan yang keberadaannya sangat diperlukan
40. Berikut lingkungan sosial terkecil dari suatu masyarakat disebut?
a. Tetangga
b. Keluarga
c. Rukun tangga
d. Rukun warga
e. Individu
Isilah pertanyaan dibawah ini dengan benar!
1.
2.
3.
4.
5.

Jelaskan yang dimaksud dengan lingkungan hidup?
Lingkungan sosial budaya adalah?
Jelaskan perbedaan sampah anorganik dan sampah organik?
P4LH singkatan dari?
Salah satu manfaat tumbuhan bagi lingkungan hidup yaitu! minimal 3?