Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen pada Fakultas Teknologi Informasi UKSW Menggunakan Metode TOPSIS

Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen
pada Fakultas Teknologi Informasi UKSW
Menggunakan Metode TOPSIS

Artikel Ilmiah

Peneliti:
Henry Paskaris Wibowo (672005003)
Andeka Rocky Tanaamah, S.E., M.Cs.
Frederik Samuel Papilaya, M.Cs.

Program Studi Teknik Informatika
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Salatiga
Juni 2012

Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen pada
Fakultas Teknologi Informasi UKSW Menggunakan Metode
TOPSIS
1)


Henry Paskaris W., 2)Andeka Rocky Tanaamah, 3)F. Samuel Papilaya
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Jln. Diponegoro 52-60 Salatiga 50711, Indonesia
Email: 1)paskaris.poenya@gmail.com, 2)atanaamah@gmail.com,
3)
samuel.papilaya@gmail.com
Abstrak

Pengambilan keputusan merupakan salah satu masalah yang dihadapi setiap hari.
Proses penerimaan asisten dosen pada Fakultas Teknologi Informasi/FTI-UKSW
merupakan salah satu contoh kasus pengambilan keputusan, dimana dosen harus memilih
beberapa asisten berdasarkan penilaian terhadap kriteria-kriteria tertentu. Metode TOPSIS
(Technique for Order Preference by Similarity to Ideal Solution ) merupakan suatu
metode yang dapat digunakan pada permasalahan pengambilan keputusan tersebut. Maka
dalam penelitian ini akan dibuat sebuah aplikasi sistem pendukung keputusan penerimaan
asisten dengan mengimplementasikan metode TOPSIS. Metode TOPSIS digunakan untuk
melakukan perhitungan dari hasil penilaian terhadap calon asisten. Hasil akhir dari
aplikasi ini berupa ranking dari perhitungan TOPSIS yang dapat digunakan untuk

membantu dosen dalam menentukan nama asisten yang akan diterima.
Kata Kunci: TOPSIS, asisten, FTI-UKSW.

Abstract

Decision making is something that we face in daily basis. The assistant admission
in The Faculty of Information and Technology (FTI-UKSW) is one example of decision
making as the lecturers have to admit some assistants based on the judgments valued
through provided criteria. TOPSIS method is a type of method applicable for this kind of
decision making. Therefore in this research, a supportive system application for the
TOPSIS method will be established. The TOPSIS method will be used to do the counting
of the candidate appraisal during the admission. The final result of this application will
be in form of ranks of TOPSIS calculation that will be used to help the lecturers make up
their minds of which assistants are accepted.

Keywords: TOPSIS, assistant, FTI-UKSW

1


Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Kinerja Program Studi Menggunakan Metode Objective Matrix (OMAX) di Fakultas Teknologi Informasi UKSW Salatiga

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pemodelan Sistem Pendaftaran dan Seleksi Asisten Dosen FTI UKSW Menggunakan Metode Promethee Berbasis Web Service

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Dosen dan Non Dosen menggunakan Metode 360 Derajat

1 1 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen Penerapan Teknologi SMS Gateway pada Aplikasi iCatalog Dealer Mobil

0 0 3

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen FTI UKSW dengan Metode Iterative Dichotomiser 3

0 0 2

T1__Full text Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen FTI UKSW dengan Metode Iterative Dichotomiser 3 T1 Full text

0 0 29

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Implementasi Algoritma Pattern Matching pada Aplikasi Monitoring Kinerja Dosen Fakultas Teknologi Informasi UKSW

0 0 1

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN SELEKSI PENERIMAAN DOSEN MENGGUNAKAN METODE TOPSIS

0 1 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Mentor untuk Kegiatan Mentoring pada Fakultas Teknologi Informasi UKSW Menggunakan Fuzzy Multi-Atribute Decision Making-Simple Additive Weighting

0 0 25

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen FTI UKSW dengan Metode Weighted Product

0 0 27